Anda di halaman 1dari 7

SOAL EVOLUSI

1. Evolusi adalah.....
a. Perubahan perlahan-lahan dalam waktu yang sangat lama yaitu ratusan, ribuan,
hingga jutaan tahun.
b. Perubahan yang sangat cepat dalam waktu yang sangat lama yaitu ratusan, ribuan,
hingga jutaan tahun.
c. Perubahan perlahan-lahan dalam waktu yang sangat cepat.
d. Perubahan yang terjadi secara berturut-turut dalam waktu yang tidak bisa di
prediksikan.
e. Perombakan lingkungan secara perlahan dalam waktu yang cepat
2. Dibawah ini yang termasuk kedalam macam-macam evolusi biologi adalah....
a. Evolusi progresif
b. Evolusi regresif
c. Evolusi divergensi
d. Mikroevolusi
e. Migroevolusi
3. Dibawah ini, teori evolusi Erasmus Darwin sebelum adanya teori Darwin adalah...
a. Menyatakan bahwa kepunahan spesies akan digantikan oleh spesies yang baru.
b. Menggolongkan semua organisme didalam suatu skala alam, dari yang sederhana
hingga yang kompleks.
c. Menyatakan bahwa kehidupan bumi memiliki asal-usul yang sama dan respon
fungsional diwariskan kepada keturunannya.
d. Menunjukan secara meyakinkan bahwa matahari merupakan pusat dari rotasi
planet-planet, bukan bumi.
e. Menyatakan bahwa kehidupan bumi memiliki asal usul yang berbeda dan respon
fungsional diwariskan kepada keturunannya
4. Penemuan Darwin di kepulauan Galapagos berhasil mengumpulkan 14 spesies burung
finch . yang membedakan burung finch dengan burung yang ada di Amerika Selatan
adalah...
a. Perbedaaan bentuk kuku dan jenis makanannya
b. Perbedaan bentuk paruh dan jenis makanannya
c. Perbedaan ukuran sayap dan jenis makanannya
d. Perbedaan warna bulu dan jenis makanannya
e. Persamaaan warna bulu dan warna paruh
5. Dibawah ini merupakan teori evolusi menurut Darwin...
a. Asal mula spesies melalui seleksi alam
b. Pengaruh alam
c. Pewarisan gen-gen melalui sel-sel kelamin
d. Metafisika alam
e. Aneka ragam spesies makhluk yang bersifat independen
6. Teori evolusi Darwin tentang seleksi alam mencakup Tiga hal, Kecuali...
a. Seleksi alam terjadi karena adanya perbedaan keberhasilan pada reproduksi
organisme
b. Seleksi alam terjadi melalui suatu interaksi antara lingkungan dengan variasi yang
dimiliki oleh organisme yang menyusun suatu populasi
c. Seleksi alam penyebab evolusi adptif
d. Produk seleksi alam merupakan adaptasi organisme suatu populasi terhadap
lingkungannya
e.
7. Dalam bukunya yang berjudul “Philosophic” Lamarck menyebutkan beberapa gagasan
mengenai teori evolusi, kecuali...
a. Pewarisan gen-gen melalui sel-sel kelamin
b. Lingkungan mempunyai pengaruh pada ciri dan sifat yang dihasilkan melalui
adaptasi lingkungan
c. Ciri dan sifat yang terbentuk akan diwariskan kepada keturunan
d. Organ yang sering digunakan akan berkembang dan membesar
e. Adaptasi makhluk hidup terhadap perubahan alam
8. Berikut ini pernyataan yang benar dari perbandingan teori evolusi menurut Darwin dan
Lamarck adalah...
a. Darwin menyatakan bahwa evolusi menyangkut perubahan sel sedangkan Lamarck
menyatakan bahwa evolusi terjadi karena seleksi alam
b. Darwin menyatakan bahwa evolusi menyangkut pewarisan keturunan sedangkan
menurut Lamarck menyatakan bahwa evolusi terjadi karena seleksi alam
c. Darwin menyatakan bahwa evolusi menyangkut seleksi alam sedangkan Lamarck
menyatakan bahwa evolusi terjadi karena metafisika alam
d. Darwin menyatakan bahwa evolusi menyangkut seleksi alam sedangkan menurut
Lamarck menyatakan bahwa evolusi terjadi karena pengaruh alam
e. Darwin menyatakan bahwa evolusi menyangkut metafisika alam sedangkan
Lamarck menyatakan bahwa evolusi terjadi karena pewarisan gen-gen melalui sel-
sel kelamin
9. Pernyataan yang benar mengenai perbedaan pendapat teori evolusi Weismann dengan
Darwin adalah...
a. Weismen menyatakan bahwa evolusi menyangkut pewarisan gen-gen melalui sel
kelamin sedangkan Darwin menyatakan bahwa evolusi terjadi karena seleksi alam.
b. Weismen menyatakan bahwa evolusi menyangkut faktor-faktor genetik sedangkan
Darwin menyatakan bahwa evolusi terjadi karena pengaruh lingkungan internal
c. Weismen menyatakan bahwa evolusi menyangkut pewarisan gen-gen melalui sel
kelamin sedangkan Darwin menyatakan bahwa evolusi terjadi karena beradaptasi
dengan lingkungan.
d. Weismen menyatakan bahwa evolusi menyangkut perubahan sel sedangkan Darwin
menyatakan bahwa evolusi terjadi karena seleksi alam.
e. Weismen menyatakan bahwa evolusi menyangkut spesies itu sendiri sedangkan
Darwin menyatakan bahwa evolusi terjadi karena pengaruh lingkungan internal
dan eksternal
10. Pernyataan yang benar mengenai perbedaan pendapat teori evolusi menurut Lamarck
dengan Weismann adalah...
a. Lamarck menyatakan bahwa evolusi menyangkut seleksi alam terhadap organ
tubuhnya sedangkan Weismann menyatakan bahwa evolusi terjadi karena
metafisika alam
b. Lamarck menyatakan bahwa evolusi mahkluk hidup terjadi akibat perubahan
lingkungan dengan menggunkan organ tubuhnya sedangkan Weisman menyatakan
bahwa perubahan tersebut disebabkan oleh pewarisan gen melalui sel kelamin
c. Lamarck menyatakan bahwa evolusi menyangkut perubahan sel sedangkan
Weismann menyatakan bahwa evolusi terjadi karena pewarisan gen melalui sel
kelamin induknya
d. Lamarck menyatakan bahwa evolusi menyangkut pewarisan keturunan sedangkan
menurut Weismann menyatakan bahwa evolusi terjadi karena seleksi alam
lingkungan eksternalnya.
e. Lamarck menyatakan bahwa evolusi mahkluk hidup terjadi akibat pewarisan gen
melalui sel kelamin sedangkan Weisman menyatakan bahwa perubahan tersebut
disebabkan oleh . perubahan lingkungan dengan menggunkan organ tubuhnya
11. Di bawah ini yang merupakan pengertian dari mutasi gen adalah...
a. Perubahan genetik yang terjadi pada DNA dan alel
b. Perubahan genetik yang terjadi pada RNA dan genotipe
c. Perubahan genetik yang terjadi pada RNA dn alel
d. Perubahan genetik yang terjadi pada DNA dan RNA
e. Perubahan genetik yang terjadi pada DNA dan Kromosom
12. Angka laju mutasi per gen sama dengan 1:100.000, jumlah gen dalam satu individu
yang mampu bermutasi adalah 1000. Perbandingan mutasi yang menguntungkan
dengan mutasi yang merugikan adalah 1: 1.000. Jumlah populas setiap generasi ada
200.000.000 sedangkan untuk jumlah generasi selama spesies itu ada adalah 5000.
Berapakah jumlah gen bermutasi yang bersifat menguntungkan selama spesies itu ada...
a. 10.000 gen
b. 100.000 gen
c. 1000.000 gen
d. 10.000.000 gen
e. 100.000.000 gen
13. Dibawah ini yang merupakan hukum Hardy-Weinberg adalah...
a. Bahwa frekuensi alel dan frekuensi genotipe dalam suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya akan selalu berbeda pada kondisi tertentu.
b. Bahwa frekuensi alel dan frekuensi genotipe dalam suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya akan selalu tetap (konstan) pada kondisi tertentu.
c. Bahwa frekuensi alel dan frekuensi fenotipe dalam suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya akan selalu tetap (konstan) pada kondisi tertentu.
d. Bahwa frekuensi alel dan frekuensi fenotipe dalam suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya akan selalu berbeda pada kondisi tertentu.
e. Bahwa frekuensi alel dan frekuensi fenotipe dalam suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya akan selalu seimbang pada kondisi tertentu.
14. Dari 100 orang penduduk dilakukan tes golongan darah sistem MN, ditemukan 9 orang
bergolongan darah N. Berapakah orang bergolongan darah MN....
a. 49 orang
b. 43 orang
c. 41 orang
d. 42 orang
e. 44 orang
15. Di bawah ini yang merupakan pengertian dari mikroevolusi adalah...
a. Perubahan frekuensi alel atau genotipe dalam skala besar dari generasi ke generasi
dalam suatu populasi
b. Pertukaran genetik akibat migrasi individu yang subur atau perpindahan gamet
antarpopulasi
c. Perubahan frekuensi alel atau genotipe dari generasi ke generasi dalam suatu
populasi
d. Kumpulan gen dalam suatu populasi pada suatu waktu tertentu.
e. Fluktuasi frekuensi alel atau genotipe dari generasi ke generasi dalam suatu
populasi
16. Dibawah ini yang tidak termasuk kedalam faktor-faktor mikroevolusi, kecuali....
a. Perkawinan yang tidak acak
b. Hanyutan genetik
c. Seleksi alam
d. Aliran gen
e. Perkawinan secara acak
17. Berikut ini manakah dari faktor mikroevolusi dan penjelasannya yang tepat…
a. Hanyutan gen merupakan perubahan dalam kumpulan gen dari suatau populasi
kecil akibat kejadian acak.
b. Aliran gen adalah pertukaaran genetic akibat migrasi individu yang subur atau
perpindahan gamet antarpopulasi.
c. Mutasi yang diturunkan gamet dapar segera mengubah kumpulan gen dalam suatau
komunitas pada waktu tertentu dengan cara menggantikan satu alel dengan alel
lainnya.
d. Perkawinan yang acak dimana suatu individu sering kawin dengan tetangga
dekatnya dibandingkan anggota populasi yang berjauhan terutama bagi spesies
tidak mampu menyebar jauh.
e. Seleksi alam menyangkut keberhasilan yang sama dalam bereproduksi.
18. Pernyataan dibawah ini manakah yang paling benar….
a. Instrinsik adalah factor dari luar yang mempengaruhi terbentuknya spesies baru
dalam suatu populasi sedangkan factor ekstrinsik adalah factor dari luar yang
mempengaruhi terbentuknya spesies baru dalam suatu populasi.
b. Instrinsik adalah factor dari dalam yang mempengaruhi terbentuknya spesies baru
dalam suatu populasi sedangkan factor ekstrinsik adalah factor dari dalam yang
mempengaruhi terbentuknya spesies baru dalam suatu populasi.
c. Instrinsik adalah factor dari dalam yang mempengaruhi terbentuknya spesies baru
dalam suatu populasi sedangkan factor ekstrinsik adalah factor dari luar yang
mempengaruhi terbentuknya spesies baru dalam suatu populasi.
d. Instrinsik adalah factor dari luar yang mempengaruhi terbentuknya spesies baru
dalam suatu populasi sedangkan factor ekstrinsik adalah factor dari dalam yang
mempengaruhi terbentuknya spesies baru dalam suatu populasi.
e. Instrinsik adalah factor dari luar dalam yang mempengaruhi terbentuknya spesies
baru dalam suatu populasi sedangkan factor ekstrinsik adalah factor dari dalam luar
yang mempengaruhi terbentuknya spesies baru dalam suatu populasi.
19. Manakah penjelasan terbentunya spesies baru yang tepat…
a. Terbentuknya spesies baru diawali adanya perubahan factor intriksik dan tekanan
factor ekstrinsik. Individu-individu yang awalnya mengadakan perkawinan dan
berkembang biak karena suatu hal harus terpisah sehingga tidak memungkinkan
terjadi perkawinan dan individu mengalami perubahan alat, cara, dan waktu
reproduksi. Sehingga setelah Bersatu kembali tidak dapat bereproduksi kembali
(isolasi reproduksi). Hal tersebut memenyebabkan terbentuknya individu baru.
b. Terbentuknya spesies baru diawali adanya perubahan factor intriksik dan tekanan
factor ekstrinsik. Populasi-populasi yang awalnya mengadakan perkawinan dan
berkembang biak karena suatu hal harus terpisah sehingga tidak memungkinkan
terjadi perkawinan dan individu mengalami perubahan alat, cara, dan waktu
reproduksi. Sehingga setelah Bersatu kembali tidak dapat bereproduksi kembali
(isolasi reproduksi). Hal tersebut memenyebabkan terbentuknya individu baru.
c. Terbentuknya spesies baru diawali adanya perubahan factor intriksik dan tekanan
factor ekstrinsik. Komunitas-komunitas yang awalnya mengadakan perkawinan
dan berkembang biak karena suatu hal harus terpisah sehingga tidak
memungkinkan terjadi perkawinan dan individu mengalami perubahan alat, cara,
dan waktu reproduksi. Sehingga setelah Bersatu kembali tidak dapat bereproduksi
kembali (isolasi reproduksi). Hal tersebut memenyebabkan terbentuknya individu
baru.
d. Terbentuknya spesies baru diawali adanya perubahan factor intriksik dan tekanan
factor ekstrinsik. Populasi-populasi yang awalnya mengadakan perkawinan dan
berkembang biak karena suatu hal harus terpisah sehingga tidak memungkinkan
terjadi perkawinan dan individu mengalami perubahan alat, cara, dan waktu
reproduksi. Sehingga setelah Bersatu kembali dapat bereproduksi kembali (isolasi
reproduksi). Hal tersebut memenyebabkan terbentuknya individu baru.
e. Terbentuknya spesies baru diawali adanya perubahan factor intriksik dan tekanan
factor ekstrinsik. Komunitas-komunitas yang awalnya mengadakan perkawinan
dan berkembang biak karena suatu hal harus terpisah sehingga tidak
memungkinkan terjadi perkawinan dan individu mengalami perubahan alat, cara,
dan waktu reproduksi. Sehingga setelah Bersatu kembali dapat bereproduksi
kembali (isolasi reproduksi). Hal tersebut memenyebabkan terbentuknya individu
baru.
20. Apakah yang menyebabkan terdadinya isolasi reproduksi berikut ini, kecuali…
a. Isolasi ekogeografi
b. Isolasi habitat
c. Isolasi musim
d. Isolasi mekanik
e. Isolasi kimiawi

Anda mungkin juga menyukai