Anda di halaman 1dari 3

Peralatan Troli Emergensi

Barang Jumlah Penempatan


Monitor dan defibrillator 1 Paling atas
Alat pelindung diri (sarung tangan, 1 Paling atas
google)
Gunting 1 Paling atas
Oropharingeal airway No. 1,2,3,4 1 Laci pertama
Nasopharingeal airway No. 6,7,8,9 1 Laci pertama
Laringeal mask airway No. 1-5 1 Laci pertama
Spuit 20 cc 1 Laci pertama
Airway
Selang suction 1 Laci pertama
diafragma EKG 1 Laci pertama
Larioskopi set 1 Laci pertama
Tampon kasa steril 1 Laci pertama
Bag valve mask untuk dewasa, anak, bayi 1 Laci kedua
Face mask ukuran 1,3,4,5 1 Laci kedua
Non rebreathing mask untuk dewasa dan 1 Laci kedua
anak
Set intubasi :
- Handle lelaringoskop yang berisi
baterai
- Baterai cadangan
Breathing
- Blade lurus
- Blade lengkung
@1 laci kedua
- ETT tanpa cuff No 2 -6
- ETT dengan cuff No 6,5 -7,5
- Gelas pelumas (instilla gel)
- Stylet
- Spuit 20 cc
- Plester untuk fiksasi ETT
Box obat emergenci berisi obat – obatan :
- Adrenalin 1 mg
- Amiodarone 300 mg
- Atropin sulfat
- Bicarbonate 25mEq
- Clopidogrel
- Ca glukonas
Circulation - Dextrose 40% @1 laci ketiga
- Dexamethasone
- Furosemide 20 mg
- ISDN
- Paracetamol
- Aminophllyn
- Amlodipin
- Captopril
- Ceftriaxone
- Cordarone
- Dycinon
- Dobutamin
- Dramamin
- Extrace 500
- Loratadin
- Neurobion
- Pehacain
- Pimperan
- Prostigmin
- Vascon
- Vitamin K
- WFI
- Spuit 1,3,5,10,20 cc
- Needle no 19,21,23,25
- Tourmiquet
- Abbocath No 14,16,18,20,22,24
- Alkohol swab
- Verband 5 cm dan 7,5 cm
- Microporre
- Cairan NaCl 0,9% 500 cc
- Cairan NaCl 0,9% 100 cc
- Lactated ringer
- Otsu RD 5
- Sodium chloride
- Bisturi
- Eticon vicryl 4 – 0
- Iv catheter
- Needle
- Net cell
- Otsu NS 25 ml
- Spuit
- Tourniquet
- Three way stopcock
- Transofix
- Winged infusion set

Pen light
Clipboard dan pulpen untuk dokumentasi
NGT No 16,18
Peralatan Catheter No 18
@1 Paling bawah
pendukung Urine bag
Stetoskop
alat IGD
Ambu bag besar
asering
infusion set
oxygen mask
oxygen nasal
suction catheter
tracheal tube
urine catheter

Anda mungkin juga menyukai