Anda di halaman 1dari 4

Draft

SURAT PERJANJIAN TUKAR GULING LAHAN

Nomor ;

Hari ini Rabu, 17-07-2019 (tujuh belas bulan juli tahun dua

ribu sembilan belas),

telah disepakati perjanjian bersama antara:

Nama :

No. KTP :

Pekerjaan :

Alamat :

Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama :

No. KTP :

Pekerjaan :

Alamat :

Yang kemudian di sebut PIHAK KEDUA.

Sebelumya PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA menerangkan hal-hal

sebagai berikut:
1. PIHAK PERTAMA adalah pemilik sah dari tanah yang terletak

di:

Alamat lengakap :

No. SPPT :

Luas :

No AJB/Sertifikat :

Atas Nama :

Tanah tersebut adalah benar-benar milik PIHAK PERTAMA dan

terbebas dari sengketa.

2. PIHAK KEDUA Ade Nursamsu adalah pemilik yang sah dari Tanah

seluas ... meter x ... meter atau seluas ...... m2 yang di

tunjukan dengan SHM, Tanah tersebut terletak di

Alamat lengakap :

No. SPPT :

Luas :

No AJB/Sertifikat :

Atas Nama :

Tanah tersebut adalah benar-benar milik PIHAK KEDUA dan

terbebas dari sengketa apapun.

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA dengan ini menyatakan bersedia

melakukan tukar guling dengan ketentuan sebagai berikut:


PASAL 1

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA beserta semua ahli warisnya

tidak diperkenankan mengganggu gugat atau membatalkan tanah

dan bangunan yang telah sah ditukar gulingkan terhitung sejak

ditandatanganinya perjanjian ini.

PASAL 2

Jika terdapat salah satu pihak maupun ahli warisnya melanggar

perjanjian atau merugikan salah satu pihak maka akan di

tindaklanjuti sesuai hukum yang berlaku.

Pasal 3

Tujuan Pemanfaatan Tanah oleh Pihak Kesatu adalah untuk di

buat fasilitas umum bagi warga masyarakat Perumahan garden

View khususnya untuk resapan air.

Pasal 4

Tujuan Pemanfaatan Tanah oleh Pihak Kedua adalah untuk di

manfaatkan sebagai akses jalan masuk ke lahan milik Pihak

Kedua.

Pasal 5

Sebagai kelengkapan dari surat perjanjian ini, akan di

lampirkan gambar obyek tanah yang di sepakati oleh kedua belah


pihak untuk di tukar gulingkan, gambar tersebut merupakan satu

kesatuan dari surat perjanjian ini dan tidak dapat di

pisahkan.

Penutup

Surat perjanjian ini dibuat dan ditandatangani kedua belah

pihak dengan keadaan sukarela dan tanpa ada paksaan dari pihak

manapun, Surat perjanjian ini dibuat rangkap dua yang masing-

masing ber materai cukup dan memiliki kekuatan hukum yang

sama.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

Ence Salya Setiadi Ade Nursamsu

Anda mungkin juga menyukai