Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IX
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 INDRAMAYU
Jalan Raya Pabean Nomor 15  (0234) 276308
Faximile : 0234 276308 Website www.smkn2indramayu.sch.id E-mail : smkn2im@yahoo.co.id
INDRAMAYU 45219

PROPOSAL KEGIATAN

A. DASAR PEMIKIRAN
Dalam upaya mempersiapkan Taruna/I kelas XII SMKN 2 Indramayu untuk menempuh
dunia pendidikan yang lebih tinggi, diperlukan sosialisasi riil yang mampu memberikan
pemahaman kepada taruna-taruni mengenai berbagai macam perguruan tinggi negeri maupun
swasta, dan lebih spesifik mengenai Fakultas dan Jurusan yang tersedia. Dengan mendengar
langsung dari ahlinya mengenai jurusan yang sesuai, prospek pekerjaan cemerlang yang akan
datang, atau karir apa yang cocok dengan minat dan bakat mereka, diharapkan taruna-taruni
SMKN 2 Indramayu mendapatkan pencerahan dan juga motivasi untuk melanjutkan
pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Untuk itu diadakanlah kegiatan Career Day yang pada
hakikatnya merupakan bagian dari layanan bimbingan karir di sekolah.

B. NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah Career Day Bagi Taruna/I kelas XII SMKN 2 Indramayu

C. BENTUK KEGIATAN
Bentuk kegiatan dari Career Day adalah sosialisasi dari 12 perguruan tinggi yang ada di
Indonesia kepada taruna-taruni kelas XII. Sosialisasi dilakukan secara bergilir di ruang kelas
dan disediakan pula stand untuk masing-masing perguruan tinggi agar taruna-taruni yang ingin
bertanya lebih lanjut dapat mengunjungi stand perguruan tinggi tersebut.

D. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan kegiatan ini adalah sebagai berikut.
1. Menyediakan informasi yang akurat mengenai berbagai macam pilihan perguruan tinggi,
fakultas dan jurusan
2. Ajang penelusuran cita-cita bagi siswa-siswi
3. Penghubung minat dan bakat siswa

E. INDIKATOR KEBERHASILAN
Siswa-siswi kelas XII yang mengikuti kegiatan Career Day dengan baik tentu akan
mendapat dorongan atau motivasi untuk terus belajar dan berusaha meraih mimpi yang bisa
diwujudkan dengan melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IX
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 INDRAMAYU
Jalan Raya Pabean Nomor 15  (0234) 276308
Faximile : 0234 276308 Website www.smkn2indramayu.sch.id E-mail : smkn2im@yahoo.co.id
INDRAMAYU 45219

F. SASARAN KEGIATAN
Seluruh taruna-taruni kelas XII SMKN 2 Indramayu

G. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari , Tanggal : Selasa-Rabu, 7-8 Januari 2020
Pukul : 07.30 WIB – selesai
Tempat : SMKN 2 Indramayu

H. SUSUNAN PANITIA

Adapun susunan panitia dalam pelaksanaan Career Day 2019/2020 yaitu:


a) Penanggung Jawab : YETI SUMIYATI, S.Pd., M.M.Pd.
b) Koordinator : SUKANDI, S.Pt., MA
c) Ketua : TITIK SUNARNIK, S.Pd
d) Sekretaris : ALIF MAULANA MAHARDIKA, S.Pd
e) Bendahara : DESI TRISNA AYU ERZA, S.Pd
f) Sarana Prasarana : WARJONO, S.Ag
g) Pembantu umum : - DEDI SUBANDI
- PENDI

I. JADWAL PELAKSANAAN
Jadwal Pelaksanaan Career Day SMKN 2 Indramayu Tahun Pelajaran 2019/2020 akan
dilaksanakan selama 2 hari dengan diikuti sosialisasi dari 12 Perguruan Tinggi Negeri maupun
Swasta

No Hari/Tanggal Waktu Nama PT Sasaran

1 Selasa, 7 Januari 07.30 – 08.15 LP3i Indramayu Seluruh kelas XII


2020 WIB
2 08.30 – 09.15 Akamigas Balongan Seluruh kelas XII
WIB Indramayu
3 09.15 -10.00 NASA Seluruh kelas XII
WIB
4 10.30 – 11.15 STIKIP Invada Seluruh kelas XII
WIB Cirebon
5 11.15 – 12.00 - STIKOM Cirebon Seluruh kelas XII
WIB - Mahasiswa UPI
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IX
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 INDRAMAYU
Jalan Raya Pabean Nomor 15  (0234) 276308
Faximile : 0234 276308 Website www.smkn2indramayu.sch.id E-mail : smkn2im@yahoo.co.id
INDRAMAYU 45219

6 12.30 – 13.30 Kaplongan Seluruh kelas XII


WIB
7 Rabu, 8 Januari 07.30 – 08.15 STIKES Indramayu Seluruh kelas XII
2020 WIB
8 08.30 – 09.15 UNTAG Cirebon Seluruh kelas XII
WIB
9 09.15 -10.00 Telkom University Seluruh kelas XII
WIB
10 10.30 – 11.15 Jogja Flight Seluruh kelas XII
WIB
11 11.15 – 12.00 STMIK CIC Cirebon RPL dan TKJ
WIB
12 12.30 – 13.30 Politeknik Pariwisata Seluruh kelas XII
WIB Prima Internasional

J. ESTIMASI DANA
A. PEMASUKAN
NO AKUN RINCIAN SUB JUMLAH JUMLAH
1 Dana Sekolah atau BK 1 X Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
TOTAL Rp 1.000.000

B. PENGELUARAN
NO AKUN RINCIAN SUB JUMLAH JUMLAH
KONSUMSI
Snack tamu + panitia
+ pembantu umum 1 x Rp 200.000 Rp 200.000
(Hari ke 1)
1
Snack tamu + panitia
+ pembantu umum 1 x Rp 200.000 Rp 200.000
(Hari ke 2)
Rp 400.000
KEPANITIAAN
Biaya Panitia dan
2 6 x Rp 100.000 Rp 600.000 Rp 600.000
Pembantu Umum
JUMLAH Rp 1.000.000
TOTAL PEMASUKAN Rp 1.000.000
TOTAL PENGELUARAN Rp 1.000.000
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IX
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 INDRAMAYU
Jalan Raya Pabean Nomor 15  (0234) 276308
Faximile : 0234 276308 Website www.smkn2indramayu.sch.id E-mail : smkn2im@yahoo.co.id
INDRAMAYU 45219

K. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun. Kami sangat mengharapkan partisipasi dari semua
pihak agar kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik.

Indramayu, 12 Desember 2019

Plt. Kepala Sekolah SMKN 2 Indramayu Ketua Pelaksana

Yeti Sumiyati, S.Pd., M.M.Pd Titik Sunarnik, S.Pd


NIP. 19701208 199412 2 002 NIP. 19680820 200501 2 006

Anda mungkin juga menyukai