Anda di halaman 1dari 25

TALI PUSAT MENUMBUNG

Oleh : Dr. Adhitya Maharani SpOG


DEFINISI
Keadaan tali pusat berada di samping atau melewati bagian terendah janin di dalam
jalan lahir setelah ketuban pecah Keadaan tali pusat dapat teraba di samping atau
lebih rendah dari bagian bawah janin sebelum ketuban pecah disebut tali pusat
terdepan/terkemukan/presentasi tali pusat
INSIDENSI
• Merupakan komplikasi yang jarang : 0.3 – 0.6 %. • Mortalitas janin yang tinggi •
Bahaya untuk ibu bertambah besar akibat tindakan operatif
KLASIFIKASI
1. Ketuban Utuh : tali pusat terdepan/terkemuka 2. Ketuban sudah pecah : tali pusat
menumbung
a. Terletak di samping→ kematian dalam persalinan tanpa bukti yang nyata b. Turun
kevagina c. Melewati introitus vagina
ETIOLOGI
• Keadaan2 yang menyebabkan gangguan adaptasi bagian bawah janin terhadap panggul,
sehingga pintu atas panggul tidak tertutup oleh bagian bawah janin • Risiko
bertambah, apabila : - presentasi majemuk - ketuban pecah
Etiologi Janin
1. Presentasi abnormal :berturut-turut
1) Letak lintang 2) Letak bokong, terutama bokong-kaki 3) Presentasi kepala : DKP

2. Prematuritas 3. Kehamilan ganda 4. Hidramnion


Etiologi Maternal dan Obstetrik
• Disproporsi Kepala Panggul • Bagian terendah yang tinggi : Multigravida
Etiologi Tali pusat dan Plasenta
• Tali pusat yang panjang • Plasenta letak rendah
Etiologi Iatrogenik
• Pemecahan ketuban secara artifisial • Pembebasan kepala dari PAP • Versi
ekstraksi
DIAGNOSIS
1. Melihat tali pusat di luar vulva 2. Meraba tali pusat pada pemeriksaan vagina
Oleh karena kematian janin tinggi bila tali pusat sudah keluar, maka dicari
caracara untuk dapat menegakkan diagnosis lebih awal
Pemeriksaan vaginal
• HARUS DILAKUKAN: 1. Bila terjadi gawat janin yang tidak diketahui sebabnya
→gejala yang akhir 2. Bila ketuban pecah dengan bagian terendah yang masih tinggi
3. Pada semua kasus malpresentasi pada waktu ketuban pecah 4. Bila bayinya jelas
prematur 5. Pada kasus gemelli
PROGNOSIS
• PERSALINAN Persalinan tidak terpengaruh oleh tali pusat menumbung • Maternal
Bahaya untuk ibu hanya apabila dilakukan tindakan traumatik untuk menyelamatkan
bayi • JANIN Kematian perinatal tak terkoreksi :± 35 % Harapan tergantung derajat
dan lamanya kompresi tali pusat dan interval antara diagnosis dan kelahiran bayi
Faktor yang mempengaruhi prognosis janin
1. keadaan janin pada waktu diagnosis dibuat→ denyut tali pusat 2. Semakin cepat
dilahirkan, semakin baik 3. Umur kehamilan→ > UK mampu bertahan terhadap proses
traumatik 4. Trauma kelahiran 5. Pembukaan serviks 6. Interval saat diagnosis –
lahirnya bayi
MANAJEMEN
• Tali pusat dibiarkan dan persalinan diteruskan pada keadaan
1. Janin sudah meninggal 2. Janin diketahui abnormal 3. Janin masih sangat prematur
Usaha-usaha untuk mengurangi kompresi tali pusat dan memperbaiki keadaan janin
1. Mendorong bagian terendah janin keatas→ tangan penolong 2. Posisi knee chest
atau Trendelenburg 3. Berikan oksigen 4. Periksa DJJ lebih serin 5. Pemeriksaan
vaginal untuk menentukan presentasi, pembukaan serviks, turunnya bagian terendah
dan keadaan tali pusat
PEMBUKAAN SUDAH LENGKAP
1. Presentasi kepala, kepala rendah di dalam panggul : FE 2. Presentasi kepala,
kepala tinggi : versi ekstraksi→ ruptur uteri 3. Presentasi bokong : Ekstraksi kaki
4. Letak lintang : versi dalam menjadi presentasi kaki dan segera dilakukan
ekstraksi
PEMBUKAAN BELUM LENGKAP
1. 2. 3. 4. Seksio sesaria, pilihan utama Reposisi tali pusat Posisi Trendelenburg
Dilatasi servik secara manual, insisi serviks dsb→ bahaya
PROFILAKSIS
• Hindari pemecahan ketuban saat kepala masih tinggi atau pembukaan masih sedikit •
Pasien dengan ketuban pecah di rumah, sebaiknya dikirim ke rumah sakit
LILITAN TALI PUSAT
• • Paling sering dijumpai adalah lilitan tali pusat sekitar leher Etiologi :
1. Hidramnion 2. Tali pusat panjang 3. Bayi kecil

• •

Dalam kehamilan umumnya tidak timbul masalah Dalam Pesalinan, kadang2 menjadi
kencang→ hipoksia janin
• •

Kadang 2 menyebabkan kematian janin atau bayi baru lahir Sering di jumpai keadaan :
1. Kelainan irama DJJ 2. Air ketuban bercampur mekoneum 3. Bayi2 yang memerlukan
resusitasi

Tidak pernah ada indikasi untuk melahirkan secara radikal atau tergesa-gesa pada
kelainan tali pusat selain tali pusat menumbung !!!
SIMPUL TALI PUSAT
• Etiologi :
1. 2. 3. 4. 5. 6. Tali pusat yang panjang Hidramnion Prematuritas Kembar
monoamniotik Janin sangat aktif Versi luar

Jarang terjadi kesulitan yang serius, walaupun jika tertarik kencang→ asfiksia
janin
TALI PUSAT PANJANG atau PENDEK
• • • Terutama pada tali pusat yang panjang Panjang rata-rata : 50 cm Tali pusat
pendek (< 25 cm)→
1. Halangan penurunan janin 2. Kedudukan abnormal 3. Gawat janin

Anda mungkin juga menyukai