Anda di halaman 1dari 1

Tugas Musik Modern Unisono

Seni Budaya - SMPN 1 Situbondo

Nama. ​ :Ustman Ardiansyah


Kelas/No. : IX-A / 31

Jawablah pertanyaan berikut ini dengan singkat dan jelas!

1. Tuliskan pengertian musik modern Indonesia!


2. Tuliskan macam-macam jenis musik modern di Indonesia!
3. Tuliskan 5 (lima) nama penyanyi, judul lagu, dan jenis musik yang disajikannya!
No. Nama Penyanyi Judul Lagu Jenis Musik

1. Rizky Fabian Kesempurnaan cinta JAZZ

2. Endank Soekamti Semoga kau dineraka ROCK

3. Via Vallen Sayang DANGDUT

4. Bondan Prakoso & Kroncong Protol HIP HOP


Fade 2 black

5. Sheila on 7 Melompat lebih tinggi POP

4.Tuliskan pengertian dari bernyanyi dengan Unisono!


5.Tuliskan ciri-ciri menyanyi dengan Unisono!

Selamat Mengerjakan!
Kumpulkan tugas kalian tepat waktu!

Jawaban!

1. Musik modern indonesia adalah musik yang sudah mendapatkan banyak


pengaruh dan sentuhan lain , mulai dari alat musiknya maupun penyajiannya
2. 1. Pop
2. Jazz
3. Rock
4. Dangdut
6. Hip Hop
4.​ Bernyanyi unisono adalah ​bernyanyi satu suara seperti menyanyikan melodi suatu
lagu.
5. ​Dinyanyikan dengan satu suara,Dinyanyikan oleh dua orang atau lebih

Anda mungkin juga menyukai