Anda di halaman 1dari 1

HITUNG NADI

No. Dokumen : SOP/UKP/BPU/005

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 15 Mei 2017
Halaman : 1-1

PUSKESMAS dr. ARYO TRI NUGROHO


NIP. 197309062003121001
KEDUNGWUNI I

PENGERTIAN Pengertian Menghitung denyut nadi adalah suatu tindakan


meraba dan menghitung jumlah denyut nadi yang teraba pada
dinding pembuluh darah (Arteri) karena adanya gelombang darah
yang mengalir didalamnya sewaktu jantung memompa darah ke
dalam arteri selama 1 menit.
TUJUAN Keputusan Kepala Puskesmas Kedungwuni I Nomor 445/VII/036
Tahun 2017 tentang Penyusunan Pelayanan Medis dan
Pelayanan terpadu Puskesmas Kedungwuni I
KEBIJAKAN KMK No. HK.02.02 /MENKES/514/2015, Tentang Panduan
Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Tingkat Pertama
REFERENSI
SOP Keperawatan DIII Keperawatan Jateng,2006

PROSEDUR 1. Beritahu pasien tindakan yang akan dilakukan


2. Mengatur posisi pasien
3. Menentukan lokasi nadi yang akan diukur
4. Meraba denyut nadi dengan 2 jari (telunjuk & tengah).
5. Menghitung nadi sekurang-kurangnya ½ menit,dan 1 menit
untuk pasien aritmia dan pasien anak.
6. Menilai hasil pengukuran

UNIT TERKAIT Poli Umum,Poli Gigi,Poli KI,UGD,Rawat Inap, Rekam Medis

1/1

Anda mungkin juga menyukai