Anda di halaman 1dari 22

TUGAS KELOMPOK SOAL DAN JAWABAN

KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH 1

Dosen Pembimbing :

Ns. Kholisatul Qubliyah S.Kep

STIKES WIJAYA HUSADA BOGOR


SI KEPERAWATAN TK II
JL. IBRAHIM ADJIE NO. 180, SINDANG BARANG,
KOTA BOGOR
TAHUN AJARAN 2018/2019
#KELAS A

Kelompok 1 : Asma Bronkial


Nama : Abdul aziz
Ani rahmaini
Desti nursiam
Raihan ammar
Mochamad bilal

1. Penyebab asma dapat dibagi atas


1. asma intristik atau alergi
2. asma instruksi atau idiopatik
3. asma campuran
4. Asma kronik
Berdasarkan yang diatas yang benar adalah
A. 1,2,dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4 saja
E. Semua benar

2. Pengelompokan asma dibagi menjadi tiga


1. asma episodik yang jarang
2. asma episodik sedang
3. asma kronik /persisten
4. Asma akut

Berdasarkan diatas yang benar adalah


A. 1,2,dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4 saja
E. Semua benar

3. Tanda dan gejala asma bronkial pada tipe stadium lanjut adalah
A. Batuk, ronchi
B. Sesak nafas berat dan dada seolah olah tertekan
C. Dahak lengket dan sulit untuk dikeluarkan
D. Thoraks seperti barel chest
E. Semua benar

4. Komplikasi menurut (manjoer 2007 : 477) yang mungkin timbul adalah


A. Phemothiranisme
B. Phemothoran ,Phemothora,Bronkitis
C. Bronkitis Dan Bronkitisme
D. Bronkitisme Dan bronkeolus
E. Phemothora Dan bronkus

5. Diagnosa keperawatan yang sering terjadi pada pasien asma bronkial adalah
A. Ketidakefektifan pola nafas berhubungan dengan penyempitan bronkiolus
B. Gangguan rasa nyaman berhubungan dengan sekresi nyeri
C. Ketidakefektifan pola nafas berhubungan dengan respon imun
D. Nyeri berhubungan dengan sesak nafas
E. Tidak adekuat berhubungan dengan intolerasi aktifitas

Kelompok 2 : Edema Paru


Nama :
1. Ai Nurhayati 201813003
2. Azis Samiaji 201813011
3. Bertyasih Apriliani 201813013
4. Drian Pratama 201813017
5. Fani Dwi A 201813018
6. Nisa Fitria 201813032
7. Putri Lamtiur 201813037

1. Suatu kondisi yang ditandai dengan gejala sulit bernapas akibat terjadinya
penumpukan cairan didalam kantong paru paru, kondisi ini dapat terjadi tiba tiba
maupun berkembang dalam jangka waktu lama.
Pernyataan diatas merupakan pengertian dari ?
A. Jantung koroner
B. Edema paru
C. Efusi pleura
D. Gagal jantung kongestif
E. Semua jawaban benar

( Jawaban : B. Edema Paru)

2. Etiologi edema paru kardiogenik :


1. Gagal jantung
2. Hipertensi
3. Kardiomiopati
4. Mual muntah

Dari permyataan diatas yang benar adalah ?

A. 1,2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. Semua jawaban benar

(Jawaban : A. 1,2, dan 3)

3. Etiologi Edema Paru Non Krdiogenik :


1. Muntah muntah
2. Emboli paru
3. Hipotensi
4. Keadaan tenggelam

Dari pernyataan diatas yang benar adalah ?

A. 1,2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. Semua jawaban salah

(Jawaban : C. 2 dan 4)

4. Penatalaksanaa pada edema paru yaitu ?


A. Tranfusi
B. Lakukan pemberian cairan
C. Oksigenasi
D. Infus
E. Pemasangan NGT

(Jawaban : C. Oksigenasi)

5. Komplikasi pada edema paru yaitu ?


A. Takikardi
B. Diare
C. Bradipneu
D. Hipotensi
E. Asidosis respiratorik

(Jawaban : E. Asidosis Respiratorik)

Kelompok 3 : Ca Nasofaring

1. Yang termasuk Etiologi kanker nasofaring adalah :


1. Keturunan
2. Faktor lingkungan
3. Genetic
4. Umur
Jawaban (a)

2. Klasifikasi kanker nasofaring berdasarkan ukuran tumor adalah:


1. N1
2. T1
3. N3
4. T3
Jawab ( c)

3. Tanda gejala yang sering ditemukan pada penderita kanker nasofaring, antaralain:
a. Gejala akibat metasis
b. Komplikasi kronis
c. Gagal nafas
d. Karies gigi

4. Apa saja yang termasuk dalam komplikasi kronis pada pasien kanker nasofaring ?
a. Kandidiasis
b. Gagal nafas
c. Mucositis
d. Dysgeusia

5. Bagaimana penatalaksanaan pasien kanker nasofaring?


a) radioterapi merupakan pengobatan utama
b) pemberian adjuvant kemoterapi yaitu: Cis-Platinum, bleomycin dan 5-fluororauncil
c) kemoterapi praradiasi dengan epirubicin dan cis platinum.
d) Semua benar

Kelompok 4 : Ca - Paru
- Adelia Fikriyanti
- Astri Gianatun Naziah
- Devika Siti Sakinah
- Hilma Nur Awalliah
- Sofie Hanifah
- Wanda Riyanti Putri
- Siti Nurba Nurbadriyah

1. 1) Peumonia

2) Adenokarsinoma

3) Himoptisis

4) Karsinoma sel skuamosa

Dibawah ini yang termasuk kedalam klasifikasi kanker paru yaitu ....

A. 1, 2, dan 3

B. 1 dan 3

C. 2 dan 4

D. Semua benar

2. 1) Efusi pleura

2) Batuk berdarah

3) Pneumonia

4) Neuropati

Berikut yang termasuk Komplikasi Ca-paru adalah..

A. 1,2,3

B. 1 dan 3

C. 2 dan 4

D. Benar semua

3. lapisan yang menyelubungi rongga dada dikenal sebagai ..

A. Pleura parietalis

B. Pleura viscelaris
C. Pleksus pulmonalis

D. Rongga pleura

4. Kanker paru yang tumbuh di dekat saraf lengan atau bahu berpotensi menekan saraf,
menyebabkan rasa sakit dan kelemahan. Gejalanya berupa mati rasa, kelemahan, rasa
sakit, dan rasa geli. Pernyataan tersebut merupakan suatu komplikasi pada Ca-paru yaitu?

A. Neuropati

B. Batuk berdarah

C. Efusi pleura

D. Peumonia

5. Penyebab dari ca paru adalah...

A. Perokok pasif

B. Paparan zat karsinogen

C. Genetik

D. Semua benar

Kelompok 5 : Ca Lambung
 Astuti
 Devi Sari
 Irna Inriyanih
 Rani Santika
 Sance Saraswati
 Siti khoeriyah
 Wiwi Fujianti

1. Asupan karbohidrat yang tinggi


2. Asupan sayuran hijau dan buah yang kurang
3. Asupan garam yang tinggi
4. Mengurangi makanan yang di goreng dan direbus
1. Pernyataan di atas apa saja Faktor makanan yang berperan dalam pertumbuhan kanker
lambung, meliputi...
a. 1,2,3
b. 1 dan 2
c. 2 dan 4
d. 4
e. Semua benar

2. Pengobatan kemoterapi dan trapi radiasi yang biasa di berikan kepada pasien kanker
lambung
1. Reseksi bedah
2. Obat multiple ( fluorosil, mitomisin c dan doksorubisin)
3. Hiperalimentasi (nutrisi intravena)
4. Disfagia

Menurut pernyataan diatas yang bener adalah....


a. 1,2,3
b. 1 dan 2
c. 2 dan 4
d. 4
e. Semua benar

3. Kanker lambung adalah adenokarsinoma yang muncul yang muncul paling sering
sebagai iregulerdengan penonjolan ulserasi sentral yang dalam kelumen dan
menyerang lumen dinding lambung adalah pengertian menurut...
a. Tjay, tan joan 2020
b. Sudayo 2006 :315
c. Harnawatiah : 2008
d. J. Robin Warren dan Barry J.Marshall
e. WHO

4. Bentuknya berupa polipolid karsinoma yang disebut sebagai fungating dan mukosa di
sekitar tumor atropik dan irregular, pengertian menurut klasifikasi borman yang ke...
a. II
b. IV
c. III
d. V
e. I

5. Faktor resiko yang kuat terkena kanker lambung disebut...


a. Early Gastric Cancer
b. Infeksi Helicobacter Pylori
c. Pritured Type
d. Advanced Gastric Cancer
e. Tumor Ganas Lanjut
Kelompok 6 : Ca Colon

1. Andrian Maelani 201813006


2. Meicy Septi 201813028
3. Silvania Heidy. F 201813043
4. Siti Anasya. C 201813044
5. Siti Julfah 201813045
6. Sopiyandi Dwi. K 201813048
7. Wirga Pralaya 201813053

SOAL KMB

PILIHLAH
A. Jika (1), (2), dan (3) benar
B. Jika (1) dan (3) benar
C. Jika (2) dan (4) benar
D. Jika hanya (4) yang benar
E. Jika semuanya benar

1. Beberapa gaya hidup yg dapat meningkatkan resiko serangan kanker usus besar
adalah..
1. pola makan kurang sehat
2. terlalu banyak mengkonsumsi daging merah dan lemak
3. merokok
4. jarang berolah raga
Jawaban : E

2. Pada stadium berapa sebagian besar kanker telah tumbuh menembus dinding usus
besar..
A.1
B.2
C.3
D.4
E.0
Jawaban B

3. Berdasarkan besar diferensiasi sel terdapat klasifikasi yg terdiri dari 4 tingkat, yaitu..
1. sel anaplastic tidak melebihi 25%
2. sel anaplastic tidak melebihi 25-50%
3. sel anaplastic tidak melebihi 50-75%
4. sel anaplastic lebih dari 75%
Jawaban :E

4. Pada stadium berapa kanker sudah mulai menyebar tapi masih di lapisan dalam..
A.0
B.1
C.2
D.3
E.4
Jawaban B

5. Pada usia berapa yg beresiko terkena kanker kolorektal menurut soebachman


A.20-30 th
B.40-50
C.50-60
D.60-70
E.semua usia
Jawaban : A

#KELAS B

Kelompok 1 : Asma Bronkial

1. Ajeng Sari Mulyaningsih 201813055


2. Ayu Fifin H. La Djaila 201813062
3. Devina Dewi Asih 201813065
4. Eka Sulis Setiawati 201813068
5. Fachruj Zaini 201813069
6. Maria G Sarbunan 201813081
7. Nurul Huda Feriyanti 201813090
8. Riyan Candra Gunawan 201813094
9. Danya Gadies Maharani 201713013

1. 1) Batuk ronchi
2) Suara nafas melemah
3) Nafas sulit (sesak)
4) Dahak lengket dan sulit dikeluarkan
Dari penyertaan diatas manakah yang termasuk tanda dan gejala asma bronkial
…….
a. 1,2,3
b. 1,3
c. 2,4
d. Semua Benar

2. 1) Mencegah pemicu dan zat alergi


2) Immunotherapy
3) Menggunakan pengobatan pencegahan, dan
4) Memeriksa fungsi paru-paru
Dari pernyataan diasas manakah cara untuk mencegah serangan asma bronkial
……..
a. 1,2,3
b. 1,3
c. 2,4
d. Semua Benar

3. Penyakit pernafasan objektif yang di tandai oleh spasme akut otot polos bronkus. Hal ini
menyebabkan obstruksi aliran udara dan penurunan ventilasi alveolus. Defenisi ini
merupakan dari ……
a. Asma
b. Asma Bronkial
c. Jantung
d. Efusi pleura

4. Apa saja yang termasuk penyebab alergi asma bronkial, Kecuali …….
a. Inhalan
b. Ingestan
c. Kontaktan
d. Kontakan

5. Pengobatan secara sederhana atau non farmakologis , Menurut Doenges (2000) adalah
……..
a. Fisioterapi , Latihan fisik
b. Fisioterapi , latihan fisik , memberikan semi fowler , anjurkan dan minum air hangat
1500-2000, mandi air hangat setiap hari , dan hindarkan pasien dari factor pencetus.
c. Latihan fisik, memberikan semi fowler
d. Fisioterapi, semi fowler, dan latihan fisik

Kelompok 2 : Edema Paru


- Angga Prayoga
- Anggi Widya Amanda
- Astria Handayani
- Diana Novitasari
- Heni Intan Puspitasari
- Meli Santi
- Siti Aisyah
- Ummi Kultum Umairoh
- Usu Mutoharoh

1. Secara umum penyebab penyakit edema paru dapat dikelompokan


menjadi........kategori
a. 5
b. 7
c. 4
d. 6
e. 7
Jawaban : d. 6

2. Dibawah ini manakah yang termasuk komplikasi yang mungkin akan terjadi pada
pasien dengan indikasi edema paru
a. Gagal nafas
b. Gangguan penglihatan
c. Asidosis respiratorik
d. Henti jantung
e. a, b dan d benar
Jawaban : e. a, b dan d benar

3. Tn. a sudah 2 hari dirawat diruang mawar RSUD, klien mengeluh sesak nafas sehingga
mengalami kesulitan ketika akan beristirahat dalam posisi terlentang. setelah dilakukan
pemeriksaan TTV hasil yang diperoleh adalah TD 110/70 mmHg, RR 28x/ menit, Nadi
86x/ menit dan suhu 37C, sebelumnya Tn.a pernah dirawat di RS lain dengan indiaksi
edema paru. setelah dilakukan pemeriksaan secara menyeluruh diketahui adanya
embolisme (gumpalan darah pada organ paru-paru). edema paru yang disebabkan oleh
adanya embolisme merupakan jenis edema......
a. Edema paru kronik
b. Edema paru akut
c. Edema paru kardiogenik
d. Edema paru non-kardiogenik
e. Edema paru Primer
Jawaban : d. edema paru non-kardiogenik

4. Berikut ini menifestasi klinis yang akan dialami oleh penderita edema paru
1) Nafas yang cepat (Takipneu), kepeningan atau keletihan
2) Hipoksemia dan hipokapnia
3) Sesak nafas saat bekerja
4) Batuk berbuih kemerahan
Dari manifestasi diatas manakah yang akan dialami oleh penderita edema paru pada
stadium 3
a. 1, 2, 3,
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4
e. Semua salah
Jawaban : c. 2 dan 4

5. Edema paru dapat disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya adalah


1) Edema paru neorogenik
2) Hipertensi venna pulmonalis
3) Gagal ginjal kronik
4) Pneumonia infeksi
Manakan yang termasuk kedalam etiologi karena adanya peningkatan permebilitas
endotel kapiler paru
a. 1, 2, 3,
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4
e. Semua benar
Jawaban : d. 4

Kelompok 3 : Ca Nasofaring
Anggun Dewi Rahmawati
Deasyka Rahmadina Karlasemi
Dina Fauziah
Gilang Husnul Maab
Febby Valentina
Salsabilah
Silvi Herlina
Yoga Hartadinata

Soal Ca Nasofaring
1. Apa Definisi Ca Nasofaring Menurut Brunner & Suddarth) adalah...
A. Tumor yang berasal dari sel-sel epitel yang menutupi permukaan
nasofaring.
B. Kanker yang berasal dari sel epitel nasofaring di rongga belakang hidung dan belakang
langit-langit rongga mulut yang tumbuh dari jaringan epitel yang meliputi jaringan limfosit
dengan predileksi di fosa rossenmuller pada nasofaring .
C. Tumor yang tumbuh didaerah nasofaring dengan predileksi di fossa
rossenmuller dan atap nasofaring tumor ini mayoritas terjadi di kepala dan leher.
D. Tumor ganas yang timbul di daerah nasofaring area di atas tenggorokan dan di
belakang hidung.
E. Pertumbuhan sel-sel baru yang berkembang biak secara abnormal
Jawaban: B. Kanker yang berasal dari sel epitel nasofaring di rongga belakang hidung
dan belakang langit-langit rongga mulut yang tumbuh dari jaringan epitel yang
meliputi jaringan limfosit dengan predileksi di fosa rossenmuller pada nasofaring.

2. Dibawah ini yang merupakan kompikasi pada Ca Nasofaring, kecuali..


A. Mukositis
B. Kandidiasis
C. Pembesaran Kelenjar Limfe Leher
D. Gagal Nafas
E. Dysgeusia
Jawaban: C. Gagal Nafas
3. Apa Saja Yang Termasuk Dalam Gejala Lanjutan Nasofaring..
A. Sumbatan Hidung
B. Sumbatan Pada TubaKataralis
C. Epiktasi
D. Radang Telinga TengahPorfasi Membran Timpani
E. Gejala Akibat Metastasi dan Pembesaran Kelenjar Getah Bening
Jawaban: E. Gejala Akibat Metastasi dan Pembesaran Kelenjar Getah Bening
4. Kanker Nasofaring Adalah Jenis Kanker yang tumbuh di...
1. Rongga Belakang Hidung
2. Bawah Lidah
3. Belakang Langit-langit Rongga Mulut
4. Rongga Faring
Jawaban: B. 1 dan 3
5. Bagaimana Metode Pengobatan pada Ca Nasofaring..
1. Terapi Nafas
2. Kemoterapi
3. Penyinaran
4. Operasi
Jawaban: C. 2 dan 4
Kelompok 4 : Ca Paru
Astuti 201813061
Hafizh Bai’atturridwan 201813073
Ilmi Musyarofah 201813075
Indah Gita Cha Yatun Nufus 201813076
Ipah Apriliyani 201813077
Mohammad Dicky Irmansyah 201813085
Siti Assabilla Saidatussyifa 201813100
Weka Diah Permatasari 201813105
Yulianti Febriani 201813109

1. Kanker paru adalah pertumbuhan sel kanker yang tidak terkendali dalam jaringan paru-
paru yang dapat disebabkan oleh sejumlah karsinogen lingkungan, terutama asap rokok,
definisi menurut ...

6. Suryo, 2010:27

7. WHO, 2015

8. Muttaqin, 2008: 198

9. Thomson, 2007: 26

10. Price, 1995

Jawab : A. Suryo, 2010:27


2. Etiologi dari kanker paru ada beberapa faktor yang bertanggung jawab dalam peningkatan
insiden kanker paru:
1. Merokok

2. Iradiasi

3. Polusi Udara

4. Genetik

5. Kuratif
yang termasuk etiologi kanker paru adalah...
A. 1,2,3,4

B. 1,2,5

C. 3 dan 4

D. 2,3,4,5

E. Semua Jawaban Benar

Jawab : A. 1,2,3,4
3. Komplikasi pada penyakit CA Paru meliputi:
1. Hiperkalasemia: peningkatan kadar kalsium dalam darah.

2. Efusi Pleura: adanya cairan dalam rongga dada.

3. Pneumonia: asanya udara/ gas dalam rongga dada.

4. Batuk

yang termasuk komplikasi pada penyakit CA Paru, kecuali ...


A. 2,3,4

B. 1,3,4

C. 1,2,3

D. 1,2,3,4

Jawab : C. 1,2,3
4. Ca Paru memiliki Gejala umum yaitu ...
A. Dispnea ringan

B. Stridor lokal

C. Hemoptisis

D. C dan D Benar

E. SInusitis
Jawab : C. Hemoptisis
5. Untuk mengetahui diagnosa terkena penyakit paru atau toraks khususnya karsinoma, untuk
melakukan biopsy dilakukan pembedahan...
A. Lobektomi
B. Pneumonektomi
C. Toraktomi eksplorasi
D. Resesi baji
E. Dekortikasi
Jawab: C. Toraktomi eksplorasi

6. Dalam asuhan keperawatan, diagnosa pada CA paru adalah...


A. Ketidakefektifan pola nafas berhubungan dengan penurunan ekspansi paru
B. defisit volume cairan b/d kehilangan cairan aktif
C. resiko ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan
D. Bersihan jalan nafas tidak efektif
E. Semua benar

Kelompok 5 : Ca Lambung
1. Ismi Nurapni 201813078
2. Mega Kartika Dewi 201813083
3. Muhammad Syah Faril Gifari 201813086
4. Prita Pratiwi 201813091
5. Ratih Purwatih 201813093
6. Sandya Putri 201813097
7. Widia Qurotul Sadiqoh 201813106
8. Yolanda Krisna Wati 201813108

1. Manakah penyebab kanker lambung ?


(1) Umur
(2) Jenis kelamin
(3) Diet
(4) Penyakit lambung
A. 1,2,3
B.1,3
C.2,4
D.4
E. Semua benar
Jawab: E
2. Yang merupakan manifestasi klinis Ca Lambung adalah ...
(1) Anoreksia
(2) Disfagia
(3) Hematemasis
(4) Alergi
A. 1,2,3
B.1,3
C.2,4
D.4
E. Semua benar
Jawab: A

3. Yang dimaksud Hematemasis adalah ...


A. Mual
B. Sulit menelan
C. Muntah berdarah
D. Peses hitam
E. Asam lambung
Jawab: C

4.) Berikut ini yang termasuk kedalam diagnosa keperawatan pada Ca lambung adalah...
A. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh b.d anoreksia
B. Pola nafas tidak efektif b.d gangguan suplai oksigen
C. Kurang pengetahuan b.d interpretasi terhadap informasi yang salah ditandai dengan
menyatakan secara verbal adanya masalah, ketidakakuratan mengikuti instruksi, perilaku
tidak sesuai
D. Resiko aspirasi berhubungan dengan gangguan menelan
E. Resiko infeksi b.d prosedur invasif, imunitas tubuh menurun
Jawab: A
5.) Bakteri penyebab Ca Lambung adalah...
A. Corynebacterium
B. Helicobacter Pylori
C. Escherichia Coli
D. Salmonella Typhosa
E. Neisseria Meningitidis
Jawab: B

Kelompok 6 : Ca Colon

1. Irdanila Kusuma 201813111


2. Jamila 201813080
3. Mayang Puspitasari 201813082
4. Nur Andini 201813088
5. Rana Nisrina Yahya 201813092
6. Rini 201813093
7. Rahmat Erlangga 201813113
8. igit Aditya Chandra 201813112

SOAL

1. Pada cancer colon terdiri dari berapa penatalaksanaan adalah


1. Medis

2. Bedah

3. Keperawatan

4. Difersi vekal untuk kanker kolon dan rectum

5. Diet

Jawabannya ? E. 1 2 3 4 5

2. Penyebab dari cancer colon tidak diketahui. Diet dan pengurangan waktu peredaran
pada usus besar (aliran depan feses) yang meliputi faktor kausatif. Faktor resiko cancer
colon adalah

1. Usia lebih dari 40 tahun


2. Riwayat polip rektal atau polip kolon

3. Adanaya polip adematosa atau adenoma villus

4. Riwayat penyakit usus inflamasi kronis

5. Diet tinggi lemak, protein, daging dan rendah serat

Jawabannya ? E. 1 2 3 4 5

3. Pada stadium berapa sel-sel kanker kolon sudah masuk ke jaringan ototdi bawah lapisan
mukosa ….
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V
4. Makanan apa saja yang harus dihindari untuk mencegah terjadinya kanker kolon ….
a. lemak hewan
b. daging merah
c. makanan berlemak tinggi
d. brokoli dan Brussels sprous
e. benar semua
5. Gejala apa saja yang sering muncul pada pasien penderita kanker colon, kecuali .…
a. anemia
b. fases berdarah
c. anoreksia
d. batuk berdara
e. nyeri dangkal abdomen

Anda mungkin juga menyukai