Dokumen - Tips - Perusahaan Dagang Nusantara

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Perusahaan Dagang Nusantara

Neraca Saldo
Per 30 September 2001
Rekening Debet Kredit
Kas Rp 114.000
Piutang Dagang Rp 56.000
Persediaan Barang Dagang Rp 200.000
Asuransi Dibayar Dimuka Rp 36.000
Tanah Rp3.000.000
Gedung Rp6.000.000
Akumulasi Depresiasi Gedung Rp2.000.000
Hutang Dagang Rp 40.000
Modal Rp7.366.000
Saldo Rp9.406.000 Rp9.406.000

Diketahui Transaksi selama Bulan Oktober 2001 sbb :


1. Dibayar biaya pemasangan advertensi Rp. 16.000
2. Dijual Barang Dagang secara Tunai pada Fa. Mustika sebesar Rp. 575.000
3. Dibeli Barang Dagang dari PT. Mulia seharga Rp. 275.000 dengan syarat 2/10,
n/30
4. Dibayar Biaya angkut barang dagangan yang dibeli dari PT. Mulia sebesar Rp.
25.000
5. Dibeli barang dagang dari UD. Jaya Makmur sebesar Rp. 50.000 secara tunai
6. Meretur Barang dagangan sebesar Rp. 30.000 yang dibeli pada tanggal 3 Oktober
karena rusak
7. Membayar Hutang kepada PT. Mulia atas transaksi pembelian tanggal 3 Oktober
8. Membayar Gaji pegawai untuk 2 minggu awal Bulan Oktober sebesar Rp. 90.000
9. Dijual Barang Dagangan sebesar Rp. 350.000 kepada CV. Rahayu dengan syarat
2/10, n/30
10. Dibayar Sewa Kantor untuk bulan Oktober sebesar Rp. 20.000
11. Menerima retur barang dagangan sebesar Rp. 40.000 dari CV. Rahayu karena
rusak atas transaksi tanggal 9 Oktober
12. Diterima pembayaran dari CV. Rahayu atas transaksi tanggal 9 Oktober
13. Membayar Gaji pegawai untuk 2 minggu akhir Bulan Oktober sebesar Rp. 90.000
14. Pemilik mengambil uang perusahaan untuk keperluan pribadinya sebesar Rp.
10.000
15. Membayar Hutang kepada CV. Abadi atas pembelian barang dagangan bulan lalu
sebesar Rp. 25.000 tanpa syarat potongan pembayaran.
Persediaan Barang Dagang akhir bulan sebesar Rp. 50.000,-
Buatlah Jurnal Umum, Buku Besar dan Neraca Saldonya.

Anda mungkin juga menyukai