Anda di halaman 1dari 12

PERTEMUAN 1

MENGENAL WORDPRESS

A. Pengertian Worbpress

WordPress adalah aplikasi open source pengelola blog. Nama WordPress ini merujuk pada dua
hal yang berbeda.

1. WordPress.com sebagai jasa hosting. WordPress.com menggunakan inti sumber aplikasi


WordPress sebagai tulang belakangnya, tentunya dengan modifikasi yang disesuaikan dengan
kebutuhan situs yang bersangkutan. Anda dapat mendaftar ke situs itu dan memperoleh blog
gratis dengan URL seperti namaanda.wordpress.com. Layanan lain seperti domain sendiri
termasuk dalam opsi berbayar. Di luar hubungan tersebut, WordPress.com adalah suatu badan
usaha komersial.
Kelebihannya :
 Hanya membutuhkan sebuah email pada saat mendaftar.
 Tidak perlu menyediakan alamat hosting sendiri.

Kekurangannya :
 Terdapat embel-embel “wordpress.com” pada alamat blog anda.

2. WordPress.org sebagai aplikasi. WordPress.org adalah pusat di mana aplikasi WordPress


dikembangkan. Di situ pula terdapat fasilitas forum sebagai wadah berkumpul komunitas dan
tempat bagi desainer dan programmer untuk berkontribusi kepada aplikasi blog tersebut. Untuk
menjalankan software ini, Anda memerlukan hosting dan biasanya nama domain. Aplikasi ini
akan dipasang di atasnya.
Kelebihannya :
 Kita bisa menambahkan item/konfigurasi tertentu yang tidak terdapat di wordpress
komersial.

Kekurangannya :

Relatif lebih ribet pada saat proses install.


YANG HARUS DIPERSIAPKAN
Cukup 1 buah email. Komersial dan aplikasi.
Xampp Aplikasi
Installer Wordpress Aplikasi

DODI BURMAN, S.Kom


TAHAPAN PEMASANGAN WORDPRESS

A. PEMASANGAN WORDPRESS DENGAN LOCALHOST


1. Jalankan aplikasi Xampp – control
2. Kln ik 2x pada Shortcut yang terdapat pada Dekstop
3. Atau dapat juga dilakukan dengan cara klik Start  All Programs  Xampp  Xampp –
Control Panel
Kemudian dari perintah diatas akan muncul jendela seperti dibawah ini:

Jalankan Apache dan Mysql Dengan Mengklik Start


 Apache
 Mysql
4. Extrak file sourcode yang telah didownload
Pindahka Folder ke Data C Xampp htdock

5. Setelah File dipindahkan maka langkah selanjutnya adalah membuka file sourcode
wordpress mengunkan localhost dengan membuka browser internet lalu menulis
localhost/nama folder maka akan tampil menu untuk pemilihan bahasa pilih bahasa
indonesia lalu conun

DODI BURMAN, S.Kom


Setelah memilih contune makan langkah selanjutnya adalah mengisi keterangan koneksi basis data
seperti

Nama Basis data : myweb


Nama Pengguna : root
Password :
Host Basis data : localhost
Prefiks Tabel : wp_

Lalu klik tombol kirim


Makan akan muncul tampilan

Dan klik botton instal WordPres

DODI BURMAN, S.Kom


Maka Wordpres Berhasil di Install

Setelah Wordpres berhasil di install maka langkah selanjutnya adalah Masuk log

Klik

Setelah itu login dengan mengisi Nama Pengguna Dan Password pada saat Pendaftaran

Dan Masuk untuk login

DODI BURMAN, S.Kom


Dan Proses Intalasi Selesai

maka akan muncul tambilan awal Dasbord WordPress

DODI BURMAN, S.Kom


PERTEMUAN 2
PENGETAHUAN PENGATURAN DASAR WORDPRESS
1. Dasboard
Terdapat Draf cepat yang ada pada menu Awal Dasboard yang digunakan untuk mengetikan
artikel secara langsung dan cepat

Contoh Penggunaan

Hasil

2. Penggaturan Umum
 Judul Situs merupakan tempat untuk menganti nama situs yang akan dibuat

 Slogan merupakan Moto dan tentang atau keterangan untuk apa situs itu kita buat

Contohnya

DODI BURMAN, S.Kom


 ALAMAT SITUS DIBAGI MENJADI DUA FUNGSI ALAMAT
Alamat WordPress (URL) Merupakan alamat situs localhost yang kita jalankan

Alamat Situs (URL) Merupakan alamat Situs yang kita gunakan pada saat web di hosting
ke ONLINE / INTERNET

Contoh

 Keanggotaan merupakan penyedia untuk memberikan akses agar orang lain bisa
mendaftar ke web yang kita buat yaitu dengan cara men klik centang pada tempat yang
sudah disediakan

 Peran Pengguna baru standar merupakan akses yang akan diberikan kepada penguna
yang baru mendaftar ke website yang kita buat contohny seperti

3. Penggaturan Menulis
 Kategori pengiriman pos merupakan pilahan yang sesuai didalam melakukan pengiriman
posting yang dibuat
 Format post Merupakan format pengiriman isi dari artikel yang ingin kita kirim seperti

 Post via email


Untuk memposkan ke WordPress via e-mail, Anda harus menata akun e-mail rahasia
dengan akses POP. Seluruh surat yang diterima pada alamat ini akan diposkan, jadi,
jagalah kerahasiaan alamat ini. Berikut tiga string acak yang dapat Anda gunakan:
kSaNkFX9, x2zQru6h, 2AzlQuQC.

DODI BURMAN, S.Kom


4. Penggaturan Membaca
 Laman depan menampilkan
Merupakan posisi tata letak artikel postingan yang akan kita buat

 Halaman blog menampilkan paling banyak


Digunakan untuk membatasi postingan yang akan ditampilkan pada situs
 Umpan sindikasi menampilkan yang paling baru
Merupakan postingan langganan contoh nya seperti beberapa website yang bisa mengakses
website kita dan menampilkan di website mereka dan apabila website tersebut di klik maka
akan menuju ke website kita
 Untuk tiap artikel di dalam umpan, tampilkan
Teks penuh maka seluruh teks yang kita tulis
Teks Ringkasan Digunakan untuk membatasi teks yang akan di tampilkan makan teks yang
ditulis akan di sederhanakan
5. Penggaturan Diskusi
Diskusi Merupakan pengaturan umum yang digunkan untuk user yang sudah bergabung
seperti
Pengaturan tulisan standar
Pengaturan komentar lainnya
Moderasi Komentar
Daftar Hitam Komentar
Tampilan Avatar dan lain - lain
6. Penggaturan Media
Ukuran gambar Ukuran yang tertera dibawah ini menentukan dimensi maksimum dalam
pixel yang digunakan ketika menambahkan sebuah gambar dalam Pustaka Media.
Ukuran miniatur

Ukuran Sedang

Ukuran Besar

7. Penggaturan Permalink
Secara default WordPress menggunakan web URL yang memiliki tanda tanya dan berbagai
angka di dalamnya, namun, WordPress menawarkan Anda kemampuan untuk membuat
struktur URL kustom untuk permalink dan arsip . Ini dapat meningkatkan estetika, kegunaan,
dan kompatibilitas link anda. Sejumlah tag tersedia , dan di sini adalah beberapa contoh
untuk Anda mulai

DODI BURMAN, S.Kom


8. Opsional
Jika menginginkannya, Anda bisa memasukkan struktur kustom untuk URL kategori dan tag
Anda. Misalnya, memakai topik sebagai dasar/induk kategori Anda akan membuat format
tautan kategori Anda menjadi http://localhost/myweb/topik/tanpa-kategori/.
Jika tidak diisi, maka akan digunakan format bawaan.

DODI BURMAN, S.Kom


PERTEMUAN 3
PENAMBAHAN POSTINGAN DASAR PADA WORDPRESS

1. Mengenal link pada WordPress


 Link Admin http://localhost/wordpress/wp-admin/
 Link User / Pengguna http://localhost/wordpress/
 Link Admin Digunkan Untuk Akses Penuh Seperti
Pengaturan Umum
Pengaturan Pembaca
Pengaturan Diskussi
Pengaturan Media dan Permalink
 Sedangkan Link User Digunakan
Menambah Post
Menambah Media
Menambah Laman
Menambah Pengguna
Sunting Profil dan Membaca Komentar

DODI BURMAN, S.Kom


PERTEMUAN 4
MEMBUAT POSTINGAN TULISAN ARTIKEL PADA WORDPRES
A.Posting
Posting bisa disebut sebagai aktifitas memasukan artikel atau konten kedalam website
2. Menambah artikel pada laman web di WordPres
3. Masuk Ke Link http://localhost/myweb/ Klik Baru Pilih Post
4. Pada Tambah Post Masukan Judul Postingan Yang Inggin Dibuat Contoh :

5. Tulis Isi Postinggan Di Form Dibawah Contohnya:

6. Atur Setingan Status – Konsep Kenampakan – Umum Terbitkan –


segera Klik Terbitkan

7. Kemudian Klik Lihat Postingan di pojok atas

 Atau Klik link http://localhost/myweb


Maka akan tampil

DODI BURMAN, S.Kom


B. Mengenal Postingan Pada WordPress

DODI BURMAN, S.Kom

Anda mungkin juga menyukai