Anda di halaman 1dari 17

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA


FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

Depok, 15 Oktober 2019


Nomor : B- 06 / UN61/KSM-MARC/IX/2019
Klasifikasi : Biasa
Lampiran :1 bundel
Perihal : Proposal Dana Pendaftaran dan Produksi RC Boat
Eco Solar Boat Competition 2019

Kepada Yang Terhormat,


DEKAN
di tempat
1. Dasar
a. Program kerja Maritim RC Boat tahun anggaran 2019.
b. Pendaftaran perlombaan Eco Solar Boat Competition yang
dilaksanakan pada tanggal 20 Oktober 2019.
c. Proses produksi dan trial sesuai jadwal selesai pada tanggal 29
Oktober 2019.
2. Sehubungan dengan butir 1 diatas, maka Maritim RC Boat Fakultas
Teknik Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta
bermaksud Mengajukan Permohonan Pengajuan Dana Perjalanan guna
mengikuti perlombaan di Institut Teknologi Sepuluh November
Surabaya, Sebesar RP. 4.842.000,- ( Terbilang : Empat juta Delapan
ratus Empat puluh Dua ribu rupiah). (Rincian Terlampir).
3. Demikian permohonan ini kami ajukan.
Hormat Kami,
Ketua Sekretaris

Iqbal Wilakusuma Aliefah Alenasari Shilma


NIM. 1710313028 NIM. 1710313010

Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerja sama

Ir. M. Galbi Bethalembah, MT


NIP.1959031919193031001
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

I. Pendahuluan

Teknik Perkapalan merupakan program studi yang berada di jurusan Fakultas


Teknik UPN “Veteran” Jakarta. Teknik perkapalan merupakan pelopor
pengembangan ilmu kemaritiman di Indonesia dan Asia Tenggara, suatu ilmu
teknik yang mempelajari sebuah kerja kapal yang menyangkut perencanaan dan
pembangunan sebuah kapal mulai dari bentuk badan kapal dan rencana umum,
kebutuhan daya mesin, struktur dan stabilitas, serta pengoperasian kapal yang
sudah jadi untuk memenuhi kebutuhan manusia dalam hal sarana transportasi.

Sebagai pelopor studi tentang kemaritiman di Indonesia, lulusan Teknik


Perkapalan memiliki keuntungan yakni penguasaan dalam semua basis ilmu
keteknikan. Dibawah bimbingan pengajar yang telah berpuluh tahun
mendedikasikan diri dalam ilmu kemaritiman. Lulusan teknik perkapalan tidak
hanya dibimbing untuk menjadi engineer, namun juga engineer yang pandai
berkomunikasi, mandiri, logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan dan implementasi ilmu perkapalan.

Remote Control Boat (RC Boat) merupakan salah satu jenis hobby, dimana RC
Boat sendiri bukan dianggap sebagai mainan karena RC Boat adalah hobby bagi
para pecinta olahraga balap air seperti balapan speed boat. RC Boat mempunyai
kemampuan melaju diatas air yang sangat stabil dan mempunyai sistem penggerak
yang memakai propeller dan waterjet. Sedangkan system pengendalinya memakai
sistem kendali jarak jauh yang memakai remote control dengan frekuensi tinggi
sehingga dapat mengendalikan RC Boat dengan baik dan stabil. Kecepatan RC
Boat diatas air bisa mencapai 35 km/jam dengan mesin brussles. RC Boat sendiri
sangat aman dimainkan oleh pengguna yang sangat tahu penggunaan dan
perawatannya. Oleh karena itu, RC Boat bukan hanya sekedar hobby untuk
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

merawatnya, dan bila hasilnya baik model tersebut dapat diaplikasikan ke dalam
bentuk kapal yang sesungguhnya.
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

II. Maksud dan Tujuan

a. Maksud
Dengan mengikuti perlombaan Eco Solar Boat Competition 2019 pada
31 Oktober s/d 4 November 2019 yang akan kami ikuti di Institut Teknologi
Sepuluh Nopember Surabaya. Maka kami selaku mahasiswa/i yang tergabung
dalam Tim Maritim RC ingin mengajukan proposal permohonan dana untuk
kegiatan yang kami ikuti tersebut.

b. Tujuan
1. Mempererat tali silaturrahim persatuan Teknik Perkapalan se-Indonesia.
2. Wujud Nyata kepedulian dalam membangun dan memajukan mahasiswa
Teknik Perkapalan untuk masa yang akan datang.
3. Meningkatkan wawasan umum dan keterampilan mahasiswa Teknik
Perkapalan untuk menjadi lebih kreatif dan dapat berkarya dalam minat dan
bakat.
4. Untuk mendapatkan dana dari pihak sponsor, guna memperlancar kegiatan
ini.

III. Sasaran yang ingin dicapai


1. Ingin menjadi juara di perlombaan Eco Solar Boat Competition 2019.
2. Meningkatkan kemampuan mental, fisik, pengetahuan, serta lebih memahami
dan menghayati semangat untuk tidak mudah putus asa.
3. Memperoleh tambahan pengalaman, mendapatkan kesan yang baik dan
memuaskan.
4. Memperbaiki dan meningkatkan citra nama baik kampus UPN “Veteran”
Jakarta dan organisasi HMTP.
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

IV. Acara
a. Susunan Tim

NO. NAMA NIM Keterangan


1. Iqbal Wilakusuma 171.0313.028 Ketua Tim
2. Aliefah Alenasari 171.0313.010 Sekertaris
Shilma
3. Nindi Utami Putri 171.0313.019 Bendahara
4. Asta Nusa Abdul Aziz 171.0313.012 Humas
5. Nurhayati Utami 171.0313.020 Sponsorship/Proposal
6. Asrun Sobirin Nasution 171.0313.005 Ketua Design
7. Ifna Maulida 171.0313.006 Anggota Design
8. Siti Arina Nur aulia 171.0313.003 Anggota Design
9. Hizkia Nicolas 171.0313.002 Ketua Electrical
Simanjuntak
10. Noorohmah 171.0313.011 Anggota Electrical
11. Ivan Guntur Perdana 171.0313.014 Ketua produksi
12. Dimas Yusuf Waskito 171.0313.017 Anggota produksi
13. Dinda Nursalsabilla 171.0313.008 Anggota produksi

b. Rencana Kegiatan
 Timeline Produksi

Bulan
N Target Oktober
o. Minggu Minggu Minggu Minggu ke-4
ke-1 ke-2 ke-3
1. Pembuatan 1
(printing,
paper cutting,
triplek
marking,
triplek
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

cutting,
assembling)
2. Pembuatan 2
(dempul,
amplas)
 Timeline Electrical

Bulan
No. Target Oktober
Minggu Minggu Minggu
ke-2 ke-3 ke-4
1. a. Proses elektro kapal Aileen
(Pemasangan Servo=Selesai)
b. List data alat dan bahan
c. Diskusi
d. Penentuan alat dan bahan
yang akan digunakan
2. a. Pencarian alat dan barang
yang akan dibeli
b. Trial RC Aileen
3. a. Pembelian bahan
b. Perakitan dan
pengelompokkan bahan dan alat
yang akan dibuat sendiri
c. Pemasangan alat dan bahan
4. a. Pemasangan seluruh alat dan
bahan
b. Finishing dan Trial
c. Waktu dan tempat pelaksanaan
Hari : Kamis - Senin
Tanggal : 31 Oktober s/d 4 November 2019
Tempat : Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
V. Anggaran dan Biaya

MATERIAL
No. Komponen Harga Total
Unit
per Unit
1. PVC 1 Lembar RP.227.000 RP. 227.000
2. 3D’Alfa 1 Buah RP. 98.000 RP. 98.000
3. Mirror Glaze 1 Kaleng RP.135.000 RP. 135.000
5. Matt 5 Lembar RP. 20.000 RP. 100.000
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

7. Amplas 6 Lembar RP. 8.000 RP. 48.000


8. Alteco Lem 10 Buah RP. 8.000 RP. 80.000
9. Kape 1 Set RP. 15.000 RP. 15.000
10. Resin 4 Liter RP. 37.500 RP. 150.000
11. Kuas 4 Buah RP. 8.000 RP. 32.000
12. Lakban 1 Buah RP. 6.000 RP. 6.000
14. Kreeping 1 Buah RP. 17.000 RP. 17.000
15. Pylox Surface 3 Buah RP. 44.000 RP. 132.000
16. Pylox Hitam 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
17. Penggaris Besi 2 Buah RP. 24.000 RP. 48.000
18. Pylox Merah 1 Buah RP. 39.000 RP. 39.000
19. Pylox Putih 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
20. Pylox Hijau 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
21. Pylox Abu-abu 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
22. Pylox Orange 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
23. Pylox Biru 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
24. Pylox Kuning 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
25. Pylox Bening 1 Buah RP. 35.000 RP. 35.000
26. Lampu LED 10 Buah RP. 3.000 RP. 30.000
27. Tembaga 5 Meter RP. 15.000 RP. 75.000
Sub-Total 1 RP. 1.512.000,-

 SISTEM PROPULSI DAN PERANGKAT OTOMATIS

Biaya
No Komponen Elektrikal Satuan Unit
Per unit Jumlah
Baterai Li-ion
1 NITECORE Buah 4 RP.82.500 RP. 330.000
RCR123A NL166
2 Solar Cell Panel Buah 18 RP. 42.500 RP. 765.000
Module 5V 240mA
1.2W
3 Kabel serabut 1x10 Buah 2 RP. 27.500 RP. 55.000
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

4 Rc boat shaft Set 1 RP. 275.000 RP. 275.000


propeller 1set
CW atau CCW
Motor Brushless
5 Buah 1 RP. 225.000 RP. 225.000
DYS 2826
1400KV D2826
6 ESC HobbyWing Set 1 RP. 190.000 RP.190.000
SKYWALKER
30A Brushless
Tower Pro SG90
7 Set 1 RP.60.000 RP. 60.000
Mini Gear Micro
Servo
8 M2 Push rod Buah 1 RP.85.000 RP.85.000
stainless steel
wire pull pushrod
30cm
9 Rudder Alum Buah 1 RP.195.000 RP.195.000
95mm Silver For
Rc Boat
10 Solar Panel Buah 1 RP.145.000 RP.145.000
Charger
Controller Panel
Surya 30A
11 Remote flysky fs Buah 1 RP.455.000 RP.455.000
gt3b 2.4ghz
Sub-Total 2 RP.2.780.000,-

 KESEKRETARIATAN

No Uraian Pekerjaan/
Spesifikasi teknis Unit Harga Total
barang
1. Proposal dan surat 1 RP. 200.000 Rp. 200.000
menyurat
Sub-Total 3 RP. 200.000,-

 PENDAFTARAN
No. Spesifikasi Unit Harga Total
1. Biaya Pendaftaran 1 Rp. 350.000 Rp. 350.000
Sub-Total 4 Rp. 350.000,-

 REKAPITULASI TOTAL BIAYA

NO KOMPONEN BIAYA
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

1. Sub-Total 1 RP. 1.512.000,-


2. Sub-Total 2 RP. 2.780.000,-
3. Sub-Total 3 RP. 200.000,-
4. Sub-Total 4 RP. 350.000
JUMLAH RP. 4.842.000,-

Total biaya yang diperlukan sebesar RP. 4.842.000,- ( Terbilang : Empat juta Delapan ratus
Empat puluh Dua ribu rupiah)
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

VI. Design untuk Perlombaan NATIONAL SHIP DESIGN 2019.


Ukuran utama kapal menggunakan skala 1: 1
PRINCIPAL DIMENSIAL
LOA 70 cm
B 48 cm
T 12 cm
(Tabel ukuran utama kapal)
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

(Tampak Atas)

(Tampak Samping)
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

(Tampak Depan)
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

VII. Penutup

Demikianlah pengajuan dari kami selaku wadah untung menaungi acara


kegiatan tersebut. Kami menyadari bahwa dalam pembuatan kerangka acuan kerja ini
masih memiliki banyak kekurangan. Oleh karena itu, kami menerima seluruh kritik,
saran, dan serta kerjasama demi kelancaran berlangsungnya kegiatan ini. Atas
perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Depok, 15 Oktober 2019

Dosen Pembimbing Ketua

Purwo Joko Suranto ST, MT Iqbal wilakusuma


NIP.196710091989031001 NIM.1710313028

Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerja sama

Ir. M. Galbi Bethalembah, MT


NIP.1959031919193031001
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
KELOMPOK STUDI MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
JL. LIMO RAYA NO. 120, LIMO KOTA DEPOK, JAWA BARAT

Anda mungkin juga menyukai