Anda di halaman 1dari 2

JUKLAK JUKNIS PELAKSANAAN LOMBA CLASSMEETING

SMA NEGERI 1 PURWADADI

TAHUN 2019

 Technical Meeting

Hari, Tanggal : Jum’at, 6 Desember 2019

Waktu : 09.00 WIB s.d. Selesai

Tempat : X MIPA 4

 Ketentuan Umum
1. Tim yang akan bertanding hadir di lapangan 10 menit sebelum pertandingan;
2. Timeout dilaksanakan selama satu menit;
3. Setiap tim tidak diperbolehkan melakukan kekerasan pada lawan main;
4. Tim yang terbukti melakukan kecurangan akan di diskualifikasi;
5. Sistem pertandingan menggunakan sistem gugur;
6. Keputusan wasit bersifat mutlak;
7. Setiap tim wajib mentaati peraturan yang berlaku.

 Jenis Pertandingan
1. Basket (Putra dan Putri)
2. Voli (Putra dan Putri)
3. Futsal (Putra dan Putri)
4. Badminton Tunggal Putra

 Waktu dan Tempat Pertandingan


1. Basket Putra
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Basket SMA Negeri 1 Purwadadi
2. Basket Putri
Hari, Tanggal :
Waktu : Lapang Basket SMA Negeri 1 Purwadadi
Tempat :
3. Voli Putra
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Voli SMA Negeri 1 Purwadadi
4. Voli Putri
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Voli SMA Negeri 1 Purwadadi
5. Futsal Putra
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Basket SMA Negeri 1 Purwadadi

6. Futsal Putri
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Basket SMA Negeri 1 Purwadadi
7. Badminton Tunggal Putra
Hari, Tanggal :
Waktu :
Tempat : Lapang Badminton SMA Negri 1 Purwadadi & Gor Kencana

 Teknis Pertandingan
1. Basket (Putra dan Putri)
 Setiap angkatan diharuskan mengirim 1 tim yang terdiri dari 5 orang;
 Pertandingan terdiri dari 2 babak yang setiap babaknya diberi waktu 5 menit;
2. Voli (Putra dan Putri)
 Setiap kelas diharuskan mengirim 1 tim yang terdiri dari 6 orang;
 Pertandingan dilakukan dalam 3 set, setiap setnya sebanyak 15 poin;
3. Futsal (Putra dan Putri)
 Setiap kelas diharuskan mengirim 1 tim yang terdiri dari 5 orang;
 Lama pertandingan 2×7 menit
 Bagi pemain yang mendapatkan kertu kuning, tidak diperkenankan mengikuti
prtandingan selanjutnya.
 Bagi pemain yang mendapatkan kartu merah, tidak di perkenankan mengikuti
pertandingan sampai akhir.
4. Badminton Tunggal Putra
 Setiap kelas diharuskan mengirim 1 peserta;
 Pertandingan terdiri dari 2 set;
 Peserta membawa raket masing-masing;
 Shuttlecock disediakan oleh panitia.

Anda mungkin juga menyukai