Anda di halaman 1dari 4

NO.

PERISTIWA KONFLIK AKIBAT YANG DITIMBULKAN


1. Konflik di Lampung Tengah (2014)
a) Pembakaran rumah
b) Terjadinya pembunuhan
c) 3 warga tertembak

Bentrok antara warga dari dua kampung


bertetangga Bumi Nabung Utara dan
Buminabung Ilir, Kecamatan Buminabung,
Kabupaten Lampung Tengah, pada Minggu
dan Senun dni hari (22-23/2) itu terjadi
karena persoalan sengketa lahan milik salah
seorang warga.
2. Konflik suku di Sampit (2001)
a) 500 orang meninggal dunia
b) Banyak orang yang mengalami
luka - luka
c) Hilangnya harta benda
d) Retaknya hubungan antar suku

Konflik ini terjadi antara suku Dayak asli


dan warga migran Madura dari pulau
Madura.Konflik tersebut pecah pada 18
Februari 2001 ketika dua warga Madura
diserang oleh sejumlah warga Dayak.

3. Konflik Antar Agama di Ambon (1999-


2002) a) Hampir 5000 orang bahkan lebih
meninggal dunia
b) Rusaknya kerukunan umat
beragama
c) Situasi keamanan menjadi tidak
kondusif
d) Kerugian materiil
Konflik pertama-tama dipicu oleh kejadian
pertengkaran personal antara seorang sopir
angkutan umum dan seroang pemuda yang
sudah dianggap biasa oleh masyarakat
Ambon pada umumnya. Ada dua versi, dari
Islam dan Kristen, yang beredar di
masyarakat. Pertengkaran personal ini
kemudian meluas menjadi pertikaian antar
kelompok agama dan suku yang meledak
menjadi kerusuhan.
4. Konflik di Adonara (2015) a) Seorang meninggal dunia
b) 3 orang luka - luka
c) Rusaknya gedung sekolah

Konflik
perebutan
lahan
antara tiga
desa di Pulau Adonara, Kabupaten Flores
Timur, Nusa Tenggara Timur, masih
berlangsung. Bahkan, skala pertikaian itu
sudah memasuki tahap lanjut, lantaran
mereka mempersenjatai diri dengan bahan
peledak dan basoka rakitan.
5. Konflik Antar Golongan Agama Islam
Ahamadiyah & Syiah (2000) a) Pembakaran aset warga
b) Pembakaran rumah ibadah dan
pesantren
c) Pembunuhan dan penganiayaan
d) Penjarahan

Konflik antar golongan sangat mungkin


terjadi hal ini dipicu tidak adanya rasa
toleransi diantara mereka serta rasa egois
antar satu kelompok dengan kelompok lain.
6. Konflik Antar Golongan dan Pemerintah
(GAM, RMS, dan OPM) a) Jatuhnya korban jiwa
b) Kerusakan materiil
c) Rusaknya hubungan antar
kelompok
d) Mengancam stabilitas NKRI

Konflik ini terjadi akibat banyak dari milisi


GAM menginginkan lepas dari Indonesia.
Sayangnya pemerintah tak mau hingga adu
kekuatan terjadi selama bertahun-tahun.
Konflik ini akhirnya selesai setelah muncul
sebuah kesepakatan yang salah satunya
adalah membuat Aceh menjadi daerah
otonomi khusus.
7. Tragedi Trisakti (1998)
a) Gugurnya beberapa
mahasiswa sebagai
pahlawan reformasi
b) Mundurnya Soeharto dari
jabatan sebagai Presiden RI
c) Lumpuhnya perdagangan
Tragedi Trisakti adalah peristiwa d) Puluhan mahasiswa
penembakan, pada tanggal 12 Mei 1998, mengalami luka-luka
terhadap mahasiswa pada saat demonstrasi
menuntut Soeharto turun dari jabatannya.
8. Tragedi Poso (1998 dan 2000)
a) Memakan korban ribuan jiwa
b) Meninggalkan trauma psikologis
yang sulit diukur
c) Lebih dari 60.000 keluarga di
evakuasi

Konflik bermula dari perkelahian antar


pemuda dari masing-masing agama. konflik
ini telah menyebabkan kematian ribuan
umat Islam dan Kristen.
9. Konflik di Papua (2019) a) Banyak korbann yang meninggal
dunia
b) Kerugian harta benda
c) Kerusakan sarana & prasarana

Ada empat akar masalah yang menjadi


penyebab konflik di Papua. Salah satunya,
yakni diskriminasi.
10. Konflik Agraria di Pulau Sumba (2018) a) Tewasnya korban akibat
tertembak
b) Terjadinya kericuhan
c) Terjadi penganiayaan
d) Kerugian materiil

Konflik bermula ketika warga menolak


keberadaan PT Sutra Marosi Kharisma
yang bergerak di sektor pariwisata lantaran
dianggap tidak memiliki legalitas namun
bersiap untuk membangun hotel di desa itu.
TUGAS KELOMPOK

SMPN 1 SERANG BARU


( KELAS : IX E)

NAMA KELOMPOK :
 RINCEU FATIMAH
 DAHLIA ERNESTIA
 TIA MONICA
 MUHAMMAD RIZKI SIAGIAN
 OMA INDRAWAN

Anda mungkin juga menyukai