Anda di halaman 1dari 2

P E M E R I N TA H K A B U PAT E N S U M E N E P

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LEGUNG
Jalan Raya Pantai Lombang Telp. 081 231 282 15 / 087 849 432 227
Email : pusk_legung @yahoo.co.id
SUMENEP kode pos 69477

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS LEGUNG
NOMOR :....../....../....../2017

TENTANG

AKSES TERHADAP REKAM MEDIS


DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS LEGUNG,

MENIMBANG : a. Bahwa dalam rangka memberikan kepastian penyelenggaraan pelayanan publik


sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan, diperlukan SK tentang akses
terhadap rekam medis
b. Bahwa untuk maksud pada huruf a SK tentang akses terhadap rekam medis
Puskesmas Legung ditetapkan dengan keputusan kepala Puskesmas Legung
Kabupaten Sumenep

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran


Negara Tahun 2004 Nomor 116 tambahan lembaran Negara Nomor 4431);
2. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan Publik ( lembaran
Negara tahun 2009 Nomor 112);
3. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
tahun 2009 Nomor 140 tambahan Lembaran Negara Nomor 5063);
4. Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 tahun 2012 tentang Sistem
Kesehatan Nasional, Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2012 nomor
193;
6. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 tahun 2013 tentang Jaminan
Kesehatan Nasional.
7. Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 35 tahun 2012 tentang Pedoman
Penyusunan Standart Operasional Prosedur Administrasi Pemerintahan;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 tahun 2013 tentang Pelayanan
Kesehatan pada Jaminan Kesehatan Nasional;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;
10. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59 tahun 2015 tentang Komisi Akreditasi
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
11. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 59 tahun 2003 tentang Perizinan di
Bidang Kesehatan ( Lembaran Daerah Kota Surabaya tahun 2003 nomor 4/E );
12. Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 8 tahun 2008 tentang Organisasi
Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Surabaya tahun 2008 Nomor 8
Tambahan Lembaran Daerah Kota Surabaya) sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 12 tahun 2009 (Lembaran Daerah
Kota Surabaya Tahun 2009 Nomor 12 Tambahan Lembaran Daerah Kota
Surabaya Nomor 12);
13. Peraturan Daerah Kota Surabaya No. 5 Tahun 2010 Tentang Retribusi
Pelayanan Kesehatan Pada Dinas Kesehatan Kota Surabaya
14. Peraturan Walikota Surabaya Nomor 42 Tahun 2011 tentang Rincian Tugas dan
Fungsi Dinas Kesehatan Kota Surabaya (Berita Daerah Kota Surabaya Tahun
2011 Nomor 67) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Walikota
Surabaya Nomor 26 tahun 2012 (Berita daerah Kota Surabaya tahun 2012
Nomor 27);
15. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kota Surabaya Nomor 800/11884/ 436.6.3/
2015 tentang Akreditasi Puskesmas Kota Surabaya tahun 2015.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS LEGUNG TENTANG AKSES


TERHADAP REKAM MEDIS PUSKESMAS LEGUNG
Kesatu : SK tentang akses terhadap rekam medis Puskesmas Legung sebagai pedoman
dalam memberikan pelayanan kepada publik;
Kedua : Uraian secara rinci SK tentang akses rekam medis sebagaimana dimaksud pada
DIKTUM PERTAMA, dimulai dalam lampiran yang merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari keputusan kepala puskesmas legung;.
.
Ditetapkan di : Legung
Pada tanggal :
KEPALA PUSKESMAS LEGUNG,

H.ACH.SYAMSURI.S.Kep.Ns

Anda mungkin juga menyukai