Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PENGADANG
Jl. Praya Kopang Km.7 Desa Pengadang Praya Tengah,

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

NOMOR : /KAPUS/I/2019

TENTANG

PENANGGUNGJAWAB DESA BINAAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPTD PUSKESMAS PENGADANG

Menimbang : a. bahwa guna meningkatkan kualitas pelayanan di wilayah kerja Puskesmas PENGADANG yang
transparan dan akuntabel serta efektif dan efisien, perlu di tunjuk penanggungjawab wilayah;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud pada huruf a, perlu ditetapkan orang-orang yang
dianggap mampu dan cakap untuk melaksanakan tugas tersebut dengan Surat Keputusan
Kepala UPTD. Puskesmas Pengadang;
Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang puskesmas.
3. Peraturan Menteri Kesehatan no 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas;
4. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor. KEP/25/25/M.PAN/2/2004.
Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi
Pemerintah;
5. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 63/KEP/M.PAN/ 2003,
tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Publik;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : Nama-nama Penanggungjawab Desa Binaan wilayah kerja UPTD. Puskesmas


Pengadang
Kesatu : Menunjuk dan Menetapkan Penanggungjawab wilayah kerja UPTD Puskesmas
Pengadang, Lombok Tengah;

Kedua : Tugas – tugas pokok Tim Perencanaan adalah :

1. Memantau permasalahan kesehatan dan pelaksanaan program kerja diwilayah kerja UPTD
Puskesmas Pengadang;
2. Melaksanakan administrasi (pencatatan pelaporan) hasil pemantauan;
3. Dalam melaksanakan tugas, Penanggungjawab wilayah kerja Puskesmas bertanggung
jawab kepada Kepala Puskesmas Melalui KTU. Puskesmas.

Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan bila dikemudian
hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan atau perubahan sebagai mana mestinnya.

Ditetapkan di : Pengadang

pada tanggal :01 Mei 2019

KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

HERMANDI
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

NOMOR : /KAPUS/I/2019

TANGGAL : 01 MEI 2019

TENTANG : NAMA-NAMA PENANGGUNGJAWAB DESA BINAAN

N A M A STATUS DESA BINAAN


NO KEPEGAWAIAN
1 Elisa Viryanin, A.Md.Keb. ASN Pengadang
2 Silvia Puspita, A.Md.Keb. ASN Jurang Jaler & Prai Meke
3 Agustina Artiningsih. A.Md.Keb ASN Jontlak dan Gerantung
4 Sri Astuti B. A.Md.Keb. ASN Beraim dan Dakung

Ditetapkan di : Pengadang

Pada tanggal : 01 Mei 2019

KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

HERMANDI

Tembusan disampaikan kepada Yth :

1. Camat Praya Tengah di Batunyala


2. Kepala Desa dan Lurah wilayah kerja Puskesmas Pengadang
3. Pertinggal

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PENGADANG
Jl. Praya Kopang Km.7 Desa Pengadang Praya Tengah,

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

NOMOR : /KAPUS/I/2019

TENTANG

PENGANGKATAN SOPIR AMBULANCE


DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS PENGADANG
Menimbang : a. bahwa untuk menjaga dan memelihara kebersihan ambulance sehingga keberlansungan
pelayanan rujukan berjalan dengan baik terutama pasien yang sifatnya emergensi yang ada di
wilayah kerja;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud pada huruf a, perlu ditetapkan orang-orang yang
dianggap mampu dan cakap untuk melaksanakan tugas tersebut dengan Surat Keputusan
Kepala UPTD. Puskesmas Pengadang;
Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang puskesmas.
3. Peraturan Menteri Kesehatan no 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas;
4. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor. KEP/25/25/M.PAN/2/2004.
Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi
Pemerintah;
5. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 63/KEP/M.PAN/ 2003,
tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Publik;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : Julyadin Gunawan sebagai Sopir Ambulance UPTD. Puskesmas Pengadang


Kesatu : Tata cara pemeliharaan dan perawatan ambulance Puskesmas disesuaikan dengan
tupoksi;
Kedua : Tugas – tugas pokok Sopir Ambulance adalah :

1. Mengecek kelengkapan kendaraan setiap hari setiap pukul 07.30 sampai selesai;
2. Prosedur pengecekan dengan cara mengecek rem, oli, air radiator, tekanan udara ban agar
kendaraan dapat dipakai dengan nyaman;
3. Memeriksa kelengkapan dan kelaikan peralatan kesehatan di dalam ambulance secara
berkala sesuai standar;
4. Merawat kendaraan dengan cara membersihkan mesin, bagian dalam kendaraan dan luar
kendaraan agar terlihat bersih.
5. Mengemudikan kendaraan sesuai dengan dan ketentuan lalu lintas;
6. Memperbaiki kerusakan kecil kendaraan agar dapat berfungsi dengan baik;
7. Membuat laporan tentang kejadian kejadian penting selama masa penjagaan pada buku
laporan;
8. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan;

Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan bila dikemudian
hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan atau perubahan sebagai mana mestinnya.

Ditetapkan di : Pengadang

pada tanggal :01 Januari 2019

KEPALA PUSKESMAS PENGADANG

HERMANDI

Anda mungkin juga menyukai