Anda di halaman 1dari 1

1.

Jika suatu individu memiliki warna kulit putih yang merupakan sifat resesif terhadap hitam,maka
genotype dari warna kulit putih adalah
2. Factor pembawa sifat yang diwariskan dari induk pada keturunannya disebut
3. Gen yang menutupi sifat gen lain disebut gen
4. Hh gen tersebut merupakan gen yang bersifat
5. Banyaknya gamet yang terbentuk dari gen HhLlMMNn sebanyak
6. Gen terletak didalam
7. Gamet dari MmKk adalah
8. Keturunan disebut juga dengan istillah
9. Induk dsebut juga dengan istilah
10. Persilangan dihibrid adalh persilangan dengan
11. Gen yang tertutup oleh sifat pasangannya disebut gen
12. Komposisi gen dalam suatu organisme yang tampak dari luar disebut
13. Buah besar rasa mani merupakan contoh
14. Didalam kromosom gen menempati tempat-tempat tertenttu yang disebut
15. Jumlah kromosom yang dimiliki manusia adalah

1. Tuliskan macam dan jumlah gamet yang terbentuk dari gen berikut:
a. PpQqRRSs
b. AABbccDdEE
c. mmnnOOPpQq
2. pada penyilangan Bunga Linaria maroccana bunga merah (AA) dengan bunga putih (aa)
menghasilkan bunga ungu (Ab).apabila F1 disilangkan dengan bunga merah (AA) berapakah
rasio fenotipF2nya antara ungu:putih:merah?
3. Seorang wanita bergolongan darah A (heterozigot) menikah dengan seorang laki-laki
bergolongan darah B (heterozigot). Tentukan perbandingan golongan darah pada keturunannya!
4. Tuliskan bunyi hukum Mendel I dan II!
5. Bunga mawar merah tinggi disilangkan dengan bunga mawar putih pendek. Bila warna bunga
bersifat intermediet dan tinggi tanaman bersifat dominan maka tentukan rasio keturunankedua
yang dihasillkan dari persilangan trsbt!

Anda mungkin juga menyukai