Anda di halaman 1dari 14

KISI-KISI SOALHOTS

Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er
3.4 Menganalisis perintah Text news
1 XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 ( Penalaran : Essay 1
dasar pada sistem operasi Item
pemecahan masalah dengan C4 ( analisis)
linux berbasis CLI cara menganalisis
(Command Line Interfaces)

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013
3.4 Menganalisis perintah dasar pada sistem operasi
Kompetensi Dasar :
linux berbasis CLI (Command Line Interfaces)

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pemecahan masalah dengan


cara menganalisis

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal:
1. Perintah yang digunakan untuk menginstalasi layanan atau service pada
sistem operasi Linux Debian adalah:

Sudo apt-get install [service]

Namun setelah mengeksekusi perintah tersebut, kadang ditemukan pesan


error sebagai berikut:

E: Could not get lock /var/lib/dpkg/lock- open (11 Resource temporarily


unvailable)
E: Unable to lock the administration direcotory (/var/lib/dpkg/) is another
process using it?

Jelaskan secara ringkas faktor yang menjadi penyebab munculnya pesan


error tersebut, beserta solusinya!

Jawaban:
File lock yang berada pada directory /var/lib/dpkg dalam kondisi open,
artinya file tersebut berisi proses yang sedang terkunci. Untuk mengetahui
perintah apa saja yang sedang berjalan pada file lock tersebut, gunakan
perintah berikut:

Cat/var/lib/dpkg/lock

Beberapa solusi yang bisa dilakukan:


a. Kill proses dengan perintah kill [process ID] atau -9 [process ID]
b. Hapus file lock dengan perintah sudo rm /var/lib/dpkg/lock

Lalu konfigurasi ulang dengan perintah:


Sudo dpkg -configure -a
KISI-KISI SOALHOTS
Mata Pelajaran : Komputer dan Jaringan Dasar

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er

1 3.4 Menganalisis Skema Text news XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 Essay 1
Jaringan Dasar sesuai Item pemecahan masalah dengan ( Penalaran :
kondisi lapangan cara menganalisis C4 ( analisis)

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Komputer dan Jaringan Dasar


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013
3.4 Menganalisis Skema Jaringan Dasar sesuai
Kompetensi Dasar :
kondisi lapangan

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pemecahan masalah dengan


cara menganalisis

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal:
1. Untuk membangu jaringan komputer pada suatu tempat, kita harus
memahami tentang jenis-jenis jaringan komputer berdasarkan cakupan
areanya seperti: PAN, MAN, WAN, LAN jenis jaringan yang paling sering
digunakan pada saaat ini adalah LAN, klasifikasikan jenis jaringan LAN
tersebut berdasarkan cakupannya?

Jawaban:
a. Bekerja di area geografis yang terbatas
b. Dapat digunakan multi-access hingga high-bandwidth
c. Administrasi dilakukan melalui administrasi lokal
d. Koneksi secara full-time dan directly connected
KISI-KISI SOALHOTS
Mata Pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er

1 3.4 Menganalisis Text news XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 Essay 1


Penggunaan Alamat IP Item pemecahan masalah dengan ( Penalaran :
Address Sesuai Kelebihan cara menganalisis C4 ( analisis)
dan Kekurangannya

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Essay)

Mata Pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013
3.4 Menganalisis Penggunaan Alamat IP Address
Kompetensi Dasar :
Sesuai Kelebihan dan Kekurangannya

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pemecahan masalah dengan


cara menganalisis

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal:
1. IP address merupakan identitas atau alamat yang diberikan perangkat
komputer agar dapat berkomunikasi dengan perangkat komputer lain.
Untuk memberikan alamat IP address pada sebuah komputer dapat
menggunakan dua cara yaitu IP statis dan IP dinamis. Jika dalam
sebuah topologi jaringan, terdapat 200 host atau komputer yang
harus diberikan alamat IP. Dari analisis kelebihan dan kekurangnnya,
manakah yang lebih efektif untuk konfigurasi IP sebanyak 200 host?

Jawaban:
IP statis merupakan IP yang dikonfigurasi secara manual dan bersifat
tetap.
Kelebihan IP statis:

a. IP Address bersifat tetap atau tidak berubah-ubah.


b. Loading sistem lebih cepat
c. Tidak mengalami kejadian limited connection
d. Tidak membutuhkan DHCP server

Kekurangan IP statis
a. Jika terdapat alamat IP yang sama dalam satu jaringan maka
akan terjadi crash atau conflig, sehingga computer tidak dapat
tersambung ke jaringan.
b. Konfigurasi akan banyak memakan waktu jika komputer yang
terhubung ke jaringan jumlahnya banyak.

IP dinamis merupakan IP yang dikonfigurasi lewat server dan bersifat


tidak tetap/ berubah
Tergantung masa sewa.
Kelebihan IP dinamis : klien tidak perlu setting IP, karena IP terisi
otomatis.
Kelemahan IP dinamis :
a. klien harus minta dulu ke server waktu loading sistem atau
pada terhubung jaringan
b. IP komputer klien selalu berubah-ubah tergantung waktu sewa
c. Memerlukan DHCP server.
Berdasarkan analisis kelebihan dan kelemahan di atas, maka untuk
jumlah 200 host lebih efektif menggunakan IP dinamis lewat server
KISI-KISI SOAL HOTS
Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er

1 3.4 analisis pemahaman Text news XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 Pilihan 1
mengenai sistem operasi Item pemecahan/perbandingan ( Penalaran : Berganda
kriteria C4 ( analisis)

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Pilihan Berganda)

Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013

Kompetensi Dasar : 3.4 analisis pemahaman mengenai sistem operasi

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pemecahan/perbandingan


kriteria

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal
1. Berdasarkan fungsinya sistem operasi dapat dibedakan menjadi sistem
operasi stand alone dan jaringan. Diketahui fitur sistem operasi sebagai
berikut:
1. Bersifat open source
2. merupakan turunan dari distribusi redhat
3. menggunakan paket manajement rpm dan yum
4. dapat berfungsi sebagai server dan desktop
5. menggunakan Gnome sebagai Desktop Environment Instalasi berbasis
Gui
Berdasarkan fitur-fitur diatas, sistem operasi linux yang paling benar
adalah
a. Linux ubuntu dekstop
b. Linux fedora
c. Linux slackware
d. Linux ubuntu server
KISI-KISI SOAL HOTS
Mata Pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er

1 3.4 analisis pemahaman Text news XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 Pilihan 1
mengenai paket instalasi Item pilihan yang paling tepat ( Penalaran : Berganda
server C4 ( analisis)

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Pilihan Berganda)

Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013

Kompetensi Dasar : 3.4 analisis pemahaman mengenai paket instalasi


server

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pilihan yang paling tepat

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal
1. Kantor Mr. Joshua memiliki 10 komputer, 3 komputer terpasang sistem
operasi linux ubuntu, 4 komputer terpasang windows 7.1 dan sisanya
windows 10. Jika Mr. Joshua menginginkan ke-10 komputer dapat saling
berbagai sumber daya (resource sharing), maka Mr. Ibnu harus
menginstlall aplikasi
a. ftp
b. active directory
c. file sharing
d. samba
KISI-KISI SOAL HOTS
Mata Pelajaran : Komputer dan Jaringan Dasar

Kelas/
No.
No. Kompetensi Dasar Materi Semest Indikator Soal Level Kognitif Bentuk Soal
Soal
er

1 3.4 Analisis mengenai Text news XII / 5 Disajikan dalam bentuk L3 Pilihan 1
perakitan komputer Item pilihan yang paling tepat ( Penalaran : Berganda
C4 ( analisis)

Medan, 24 September 2019


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMK Brigjend Katamso II Medan

Diska Disten, S.Pd Ericky Benna Perolihin Manurung, M.Kom


NIP. NIP.
KARTU SOAL
(Pilihan Berganda)

Mata Pelajaran : Komputer dan Jaringan Dasar


Kelas/Semester : XII / 5
Kurikulum : 2013

Kompetensi Dasar : 3.4 Analisis mengenai perakitan komputer

Materi : Teks news Item

Indikator Soal : Disajikan dalam bentuk pilihan yang paling tepat

Level Kognitif : L3 ( Penalaran ) : C4 ( analisis )

Soal
1. untuk melakukan disassembly komputer maka diperlukan beberapa tahap
dasar yaitu
1. memutuskan aliran listrik pada PC
2. membuka casing pc serta perangkat kabel yang tersambung
3. memisahkan perangkat peripheral dari casing
pada tahap diatas dapat dilihat tahap yang paling utama dalam
menentukan meminimalisir terjadinya arus pendek yang berakibat fatal
terhadap komponen yang ada pada pc yaitu?
a. 1,2,3
b. 3,2
c. 1,3
d. 1

Anda mungkin juga menyukai