Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER

FAKULTAS HUKUM DAN ILMU SOSIAL


PROGRAM STUDI ILMU HUKUM
UNIVERSITAS PENDIDIKAN NASIONAL
SEMESTER GENAP 2019/2020

MATA KULIAH : HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN


WAKTU : 80 MENIT
HARI/TANGGAL : Jumat 12 Juni 2020
DOSEN : I GUSTI AGUNG DHENITA SARI, S.H.,M.Kn.
KODE GCR : 4n4wa5r

Petunjuk Pengerjaan
a. Bacalah dengan teliti soal-soal dibawah ini sebelum menjawab.
b. Jawaban diketik dengan format (word, size A4, font size 12, font times new roman,
margin 3-3-3-3 spasi 1,5)
c. Soal dijawab secara BERURUTAN;
d. Ujian Akhir semester ini bersifat TAKE HOME

Pertanyaan :

1. Jelaskan pengertian klasula baku dan klasula eksenorasi dan berikan maisng-
masing contohnya !
2. Jelaskan pengaturan pencantuman dan karakteristik klausula baku !
3. Jelaskan perbandingan antara BPSK (Badan Penyelesaian Sengketa
Konsumen), LPKSM (lembaga perlindungan Konsumen Swadaya
Masyarakat) dan BPKN (Badan Perlindungan Konsumen Nasional) !
4. Jelaskan pengertian sanksi dan jenis sanksi dalam perjanjian konsumen serta
berikan contohnya !
5. Jelaskan pengertian dan ruang lingkup pembinaan dan pengawasan
berdasarkan UUPK !
-----------------------------------SELAMAT BEKERJA-----------------------------------

Anda mungkin juga menyukai