Anda di halaman 1dari 1

SOAL GELOMBANG CAHAYA

Soal No. 1
Dua celah yang berjarak 1 mm disinari cahaya monokromatik dengan panjang gelombang 6 × 10 -7 m.
Garis gelap terang dapat diamati pada layar yang berjarak 1 m dari celah. Jarak antara gelap kedua dan
terang keempat adalah....

Soal No. 2
Suatu berkas cahaya monokromatis setelah melalui sepasang celah sempit yang jaraknya 0,3 mm
membentuk pola interferensi pada layar yang jaraknya 1,2 m dari celah tadi. Bila jarak antara garis gelap
kedua terhadap pusat pola 3 mm, maka panjang gelombang yang digunakan….

Soal No. 3
Suatu celah sempit dengan lebar d disinari oleh cahaya monokromatis dengan panjang gelombang 5678
angstrom. Lebar celah agar terjadi pola difraksi maksimum orde pertama pada sudut 30°
adalah….angstrom

Soal No. 4
Cahaya monokromatis dengan panjang gelombang 500 nm datang tegak lurus pada kisi. Spektrum orde
kedua membuat sudut 30° dengan garis normal pada kisi. Banyaknya garis tiap cm kisi tersebut adalah....

Soal No. 5
Cahaya monokromatis dengan panjang gelombang 6 × 10 -7 m datang dengan tegak lurus pada suatu kisi
difraksi yang memiliki tetapan 5 × 105 garis per meter. Spektra orde tertinggi yang diamati adalah...

Anda mungkin juga menyukai