Anda di halaman 1dari 2

Kepada Yth

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri

Kementerian Perdagangan

Di Jakarta

Dalam rangka memenuhi ketentuan pasal 12 Peraturan Menteri Perdagangan Nomor :


90/M-DAG/PER/12/2014, bersama ini terlampir kami sampaikan pencatatan administrasi Gudang
untuk Barang Kebutuhan pokok dan/atau Barang penting periode bulan Januari 2017.

Pencatatan administrasi Gudang ini kami buat dengan sebenarnya, dan apabila di kemudian
hari ternyata data/informasi yang disampaikan tidak benar, maka kami bersedia dituntut sesuai
dengan ketentuan pertauran perundang-undangan.

Demikian kami sampaikan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Palembang,

Penanggung Jawab Pengelola Gudang

( Rudi Setiadi )
PENCATATAN ADMINISTRASI GUDANG

Nomor :

Nama Penanggung Jawab Gudang : Rudi Setiadi

Alamat Penanggung Jawab Gudang : Dsn. Karang Tengah Rt. 001 Rw. 001 Kel.
Tegal Ciut Kec. Klakah Kab. Lumajang Jawa Timur

Nomor Tanda Daftar Gudang ( TDG ) : 503/TDG/003/KPPT/2015

Alamat Gudang : Jl. Lintas Sumatera Soekarno Hatta Rt. 048


Rw. 010 Kel. Demang Lebar Daun Kec. Ilir Barat I
Palembang

PENCATATAN ADMINISTRASI GUDANG PERIODE BULAN JANUARI 2017


PENERIMAAN (KG/KELOMPOK
BARANG) PENGELUARAN (KG/UNIT/LITER) STOK AKHIR (KG/UNIT/LITER) KET
NAMA NAMA NAMA  
JUMLAH/VOLUM JUMLAH/VOLUM
JENIS/KELOMPO JENIS/KELOMPO JUMLAH/VOLUME JENIS/KELOMPO
K BARANG
E K BARANG K BARANG
E  
CAIR 83,539 KARTON CAIR 82,900 KARTON CAIR 33,353 KARTON  
  648 M3   652 M3   260 M3  
PADAT 68,503 KARTON PADAT 58,202 KARTON PADAT 38,095 KARTON  
  1397 M3   848 M3   775 M3  

Palembang,

Penanggung Jawab

(Rudi Setiadi)

Anda mungkin juga menyukai