Anda di halaman 1dari 7

A-Z Kosakata Bahasa Inggris yang Berhubungan

dengan Akuntansi
Ada banyak contoh kosakata yang dapat kamu pelajari dalam dunia kerja atau usaha, salah
satu contohnya adalah kosakata bahasa Inggris yang berhubungan dengan akuntansi. Ada
banyak kosakata dalam bidang tersebut, seperti contohnya tax artinya pajak, dan masih ada
contoh lainnya.

ads
Dunia akuntasi memang tidak terlepas dari dunia pembukuan dan juga hitung menghitung,
baik dalam bentuk hitungan kecil sampai pada hitungan dan pembukuan yang besar. Jika
kamu pernah atau dalam jurusan akuntansi tentu sudah tidak kaget ada beberapa kata yang
banyak digunakan baik untuk formal ataupun untuk informal.

Berikut ini akan diberikan contoh kosakata bahasa Inggris yang berhubungan dengan
akuntasi sebagai referensi kamu untuk berlatih dan belajar :

Contoh kosakata dan artinya 

No
Kosakata Artinya
.
1 Account Perkiraan
2 Account receivable Piutang Dagang
3 Account from Bentuk Perkiraan
4 Account payable Hutang Lancar
5 Accountant Akuntan
6 Accontant public Akuntan publik
7 Accounting Akuntasi
8 Accounting data Data akuntansi
9 Accounting department Departemen akuntansi
10 Accounting income Laba akuntansi
11 Accounting information Informasi akuntansi
12 Accounting procedure Prosedur akuntansi
13 Accounting system Sistem akuntansi
14 Actual amount Jumlah sesungguhnya
15 Actual cost Biaya sesungguhnya
16 Actual liability Hutang nyata
17 Actual price Harga sesungguhnya
18 Actual quality Kwalitas sesungguhnya
19 Adjusted balance Saldo setelah penyesuaian
20 Additional cost Biaya tambahan
21 Allowance method Metode cadangan
22 Allowance account Perkiraan cadangan
23 Annual report Laporan tahunan
24 Asset Harta
25 Audit fee Pendapatan audit
26 Audit expense Biaya audit
27 Audit program Program pemeriksaan
28 Auditor Pemerikasa keuangan
29 Auditing Pemeriksaan keuangan
30 Balance Saldo sisa

No
Kosakata Artinya
.
31 Balance sheet Neraca
32 Balance sheet items Pos neraca
33 Balance sheet approach Pendekatan neraca
34 Bank loan Utang Bank
35 Beginning capital Modal awal periode
36 Budgeting Akuntansi anggaran
37 Building Bangunan
38 Business unit entity concept Konsep kesatuan usaha
39 Book keeping Pembukuan
40 Bond payable Obligasi utang
41 Capital Modal
42 Cash flow Arus kas
43 Cash receipt journal Jurnal penerimaan kas
44 Cash in bank Kas di bank
45 cash on hand Kas di tangan
46 Cash sales Penjualan tunai
47 Cash discount Potongan tunai
48 Cash disbursement/cash payment journal Jurnal pengeluaran kas
49 Check mark Tanda pemeriksaan
50 closing entries Jurnal penutup
51 Commission expense Beban komisi
52 Cost accounting Akutansi biaya
53 Copyright Hal cipta
54 Cost of goods sold= Harga pokok penjualan
55 Correction entries Jurnal Koreksi
56 Commission revenue Pendapatan komisi
57 Credit Kredit
58 Credit term Syarat pembayaran
59 Current assets Aktiva lancer
60 Current value Nilai masa kini
No
Kosakata Artinya
.
61 Current liabilities Kewajiban lancer
62 Capital stock Modal saham
63 Debt Utang
64 Debt capital Modal pinjaman
65 Debtor Debitur
66 Depreciation Penyusutan
67 Depreciation expense Beban penyusutan
68 Depreciation expense of vehicle Beban penyusutan kendaraan
69 Depreciation expense of equipment Beban penyusutan peralatan
70 Debtors account Kartu piutang
71 Debit/credit memo Nota debet atau kredit
72 Dividend Keuntungan saham
73 Double entry book keeping Pembukuan berpasangan
74 Double entry Tata buku berpasangan
75 Ending inventory/stock Persediaan akhir barang dagangan
76 Equipment= Peralatan Peralatan
77 Expenditure Pengeluaran
78 Ending capital Modal akhir periode
79 Equities Hak atas kekayaan
80 Expense Beban
81 Fixed assets Aktiva tetap
82 Freight in/transportation in/carriage inward Biaya angkut pembelian
83 Freight out/transportation out/carriage outward Biaya angkut penjualan
84 Financial statement Laporan keuangan
85 Financial accounting Akuntansi keuangan
86 Fiscal period Periode fiscal
87 Fees income Pendapatan jasa
88 Gain on sale of assets Laba penjualan aktiva
89 General ledger Buku besar umum
90 General entries Jurnal umum

No
Kosakata Artinya
.
91 Goodwill Nama baik
92 Gross profit Laba kotor
93 Goods available for sale Barang siap jual
94 Government accounting Akuntansi pemerintahan
95 Historical cost/at cost Hak perolehan
96 Interest payable Utang bunga
97 Interest rates Suku bunga
98 Interest receivable Piutanng bunga
99 Income/revenue Pendapatan
10
Interest income/revenue/earned Pendapatan bunga
0
10
Interest expense Beban bunga
1
10
Interpreting Penafsiran
2
10
Income tax Pajak penghasilan
3
10
Income statement Laporan laba rugi
4
10
Income summary Ikhtisar laba rugi
5
10
Intangible fixed assets Aktiva tetap tidak berwujud
6
10
Insurance expense Beban asuransi
7
10
Invoice Faktur
8
10
Journal Jurnal
9
11
Land Tanah
0
11
Ledger Buku besar
1
11
Liabilities Kewajiban
2
11
Long term liabilities Kewajiban jangka panjang
3
11
Loss on sale of assets Rugi penjualan aktiva
4
11
Marketable securities Efek / surat berharga
5
11
Maturity value Nilai jatuh tempo
6
11
Merchandise Barang dagangan
7
11
Machinery Mesin
8
11
Manufacturing Pabrik
9
12
Management accounting Akuntansi manajemen
0

No
Kosakata Artinya
.
12
Maturity Jatuh tempo
1
12
Mortgage Utang hipotik
2
12
Net asset Aktiva bersih
3
12
Net income Laba bersih
4
12
Net loss Rugi bersih
5
12
Net purchase Pembelian bersih
6
12
Notes payable Wesel bayar
7
12
Notes receivable Wesel tagih
8
12
Operating expense Beban usaha
9
13
Operating loss Rugi operasional
0
13
Owner’s equity Modal pemilik
1
13
Poverty Kekayaan
2
13
Purchases Pembelian
3
13
Prepaid advertising Iklan dibayar dimuka
4
13
Prepaid expense Beban dibayar dimuka
5
13
Prepaid insurance Asuransi dibayar dimuka
6
13
Prepaid rent Sewa bayar dimuka
7
13
Purchase invoice Bukti pembelian
8
13
Operating income Laba operasional
9
14
Rent expense Beban sewa
0
14
Rent income/revenue Pendapatan sewa
1
14 Report form Laporan
2
14
Residual value Nilai residu
3
14
Reversing entries Jurnal pembalik
4
14
Retained earnings Laba ditahan
5
14
Salaries expense Beban gaji
6
14
Sales invoice Bukti penjualan
7
14
Salaries payable Utang gaji
8
14
Sales journal Jurnal penjualan
9
15
Selling expense Beban penjualan
0

No
Kosakata Artinya
.
15
Special journal Jurnal khusus
1
15
Stock control Pengendalian persediaan
2
15
Social accounting Akuntansi kemasyarakatan
3
15
Source of document Bukti dokumen
4
15
Stock card Kartu persediaan
5
15
Stock ledger sheets Buku persediaan
6
15
Subsidiary ledger Buku besar tambahan
7
15
Supplies expense Beban perlengakapan
8
15
Tangible fixed assets Aktiva tetap berwujud
9
16
Tax accounting Akuntansi perpajakan
0
16
Tax expense Beban pajak
1
16
Tax payable Utang pajak
2
16
Trademark Merek dagang
3
16
Trade discount Potongan dagang
4
16
Transaction Transaksi
5
16
Trial balance Neraca saldo
6
16
Unearned rent Pendapatan sewa diterima dimuka
7
16
Unearned service revenue Pendapatan jasa diterima dimuka
8
16
Worksheet Kertas saham
9
17
Work guidance sheet Kertas panduan pekerjaan
0

Demikianlah contoh dari beberapa kumpulan kosakata bahasa Inggris yang berhubungan
dengan akuntansi. Semoga dapat menambah koleksi kosakata kamu dalam berlatih dan
menghapal ya. Selamat belajar

Anda mungkin juga menyukai