Anda di halaman 1dari 3

NOTA DINAS

Nomor: 359/29/RSUI/ND-2020

Kepada : Manajer Akuntansi dan Keuangan


Manajer Keperawatan
Manajer Pelayanan Medik
Manajer Penunjang Medik
Manajer Pengembangan Bisnis
Manajer Sarana dan Prasarana
Kepala Unit PKRS
Kepala Unit Dental
Kepala Unit MCU
Kepala Unit Farmasi dan CSSD
Kepala Unit Forensik
Kepala Unit Gizi
Kepala Unit IGD
Kepala Unit Admisi
Ketua SPI
Dari : Unit Diklitlat
Perihal : Undangan Kegiatan Orientasi Umum Gelombang 1 Tahun 2020
Lampiran : -
Tembusan : Seluruh Direksi

Salam sejahtera kami sampaikan, semoga kesuksesan dan kesehatan senantiasa menyertai segala
aktivitas kita.
Sehubungan dengan kegiatan Orientasi Umum Gelombang 1 Tahun 2020 di RSUI, dengan ini kami
mengundang anggota Bapak/Ibu (daftar peserta terlampir) untuk dapat mengikuti kegiatan tersebut
pada:
Hari/tanggal : Rabu/7 Oktober 2020
Waktu : 09.00 - selesai WIB
Tempat : Ruang kerja masing-masing peserta
Kegiatan diselenggarakan secara online melalui Zoom.
Meeting ID : 882 3824 0720
Passcode : RSUI
Link : bit.ly/Orientasi-Umum-Gelombang1
Demikian disampaikan, semoga dapat diterima dengan baik. Atas perhatian dan kerja samanya, kami
ucapkan terima kasih.
Depok, 5 Oktober 2020
Kepala Unit Diklitlat
Rumah Sakit Universitas Indonesia

Muhammad Suhaeri, SSi, MSc, PhD


NUP 1800072
LAMPIRAN NOTA DINAS NOMOR 359/29/RSUI/ND-2020

Lampiran 1: Daftar peserta orientasi umum gelombang 1 tahun 2020


No Nama Departemen/Unit/Instalasi No Nama Departemen/Unit/Instalasi
1 Nur Indah Bagus Putri Admisi dan Pengelolaan Kasus 46 Muhammad Roy Prayogo Keperawatan
2 Rosita Muliawati Admisi dan Pengelolaan Kasus 47 Agata Christiana Adela Keperawatan
3 Syifa Rahmah Kamilah Admisi dan Pengelolaan Kasus 48 Riska Simamora Keperawatan
4 Arlinda Budiana Admisi dan Pengelolaan Kasus 49 Arif Eko Yuniawan Keperawatan
5 Reynaldo Pratama Akuntansi dan Keuangan 50 Dyla Annisa Putri Keperawatan
6 Tantri Permadani Akuntansi dan Keuangan 51 Muhammad Ihsan Keperawatan
7 Dini Kurniawati Akuntansi dan Keuangan 52 Meulu Primananda Keperawatan
8 Novita Wibowo Akuntansi dan Keuangan 53 Nugraeni Galuh Yuniar Keperawatan
9 Yuly Syuhada Akuntansi dan Keuangan 54 Amma Rahmala Sari Keperawatan
10 Siti Khairiah Akuntansi dan Keuangan 55 Aryan Nugroho Keperawatan
11 Chairunnisa Akuntansi dan Keuangan 56 Irma Listia Sarini Keperawatan
12 Aswancu Dental 57 Diah Widyastuti Keperawatan
13 Dewi Handayani Farmasi dan CSSD 58 Fakhri Muhammad Rizaldi Keperawatan
14 Rizky Putri Rahmadani Farmasi dan CSSD 59 Dwi Puspita Sari Keperawatan
15 Anisa Maulidina Farmasi dan CSSD 60 Illyana Maulydia Keperawatan
16 Suci Wulandari Farmasi dan CSSD 61 Indri Lufiyani Keperawatan
17 Nuri Dwi Astuti Djuanita Farmasi dan CSSD 62 Khairina Zahra Keperawatan
18 Putri Dewinta Fadliani Farmasi dan CSSD 63 Maida Yuniar Benita Keperawatan
19 Widya Noviela Dewi Farmasi dan CSSD 64 Megasari Yanuar Wisudawati Keperawatan
20 Mega Nur Islamiati Farmasi dan CSSD 65 Mutia Annisa Keperawatan
21 Cahyaning Putri Mega Farmasi dan CSSD 66 Rizky Nurkuswari Putri Keperawatan
22 Mihdar Forensik 67 Tia Hafsari Keperawatan
23 Jamiat Adam Forensik 68 Viona Maria Aritonang Keperawatan
24 Syabilla Laily Rahmah Gizi dan Pengolah Makanan 69 Dian Rahmawati Keperawatan
25 Ayunthaya Wiharrani Gizi dan Pengolah Makanan 70 Vita Fatimah Keperawatan
26 Dwi Linda Blitariani Rengen Gizi dan Pengolah Makanan 71 Merry Natalia Sondakh Keperawatan
27 Tetri Pawestri Gizi dan Pengolah Makanan 72 Tres Silowati Keperawatan
28 Nadya Anggraeni Gizi dan Pengolah Makanan 73 Saptian Dwiharyanto Keperawatan
29 Dinisa Diah Winari IGD 74 Zahra Alrafsanjani Keperawatan
30 Ati Fadhilah Keperawatan 75 Tifanne Winesa Keperawatan
31 Malehah Khoeronisa Keperawatan 76 Adinda Fauziah Fadhillah Keperawatan
32 Satria Fajrullah Said Aldam Keperawatan 77 Mutia Anggraini Keperawatan
33 Nurul Jannah Keperawatan 78 Dewi Armeilia Pratiwi Keperawatan
34 Risha Safitri Hasanah Keperawatan 79 Dian Permata Sari Keperawatan
35 Yeni Yulia Saputri Keperawatan 80 Adelia Hutami Sundaur Keperawatan
36 Fadhilah Muhammad Yanuar Abdurrahman Keperawatan 81 Febria Rahmi MCU
37 Putri Siti Nurul Apriyanti Keperawatan 82 Amanda Alda Zhafira Pelayanan Medik
38 Siwi Setya Utami Keperawatan 83 Maulida Istiqlaliyah Pelayanan Medik
39 Dwi Agus Setiawan Keperawatan 84 Richy Adi Putra Pratama Pengembangan Bisnis
40 Miftakhul Khoiroh Keperawatan 85 Siti Nurlatifah Promosi Kesehatan Rumah Sakit
41 Dwiana Intan Rahayu Pertiwi Keperawatan 86 Nur Hasanah Promosi Kesehatan Rumah Sakit
42 Nurwidyawati Purnaningrum Keperawatan 87 Taufan Faozi Rachman Sarana & Prasarana
43 Asriyati Amanah Fahmi Keperawatan 88 Fadli Azhari Sarana & Prasarana
44 Ausca Mantivani Keperawatan 89 Fahruli Amron Sarana & Prasarana
45 Andri M Akbar Keperawatan 90 Andrie Purwa Kusumah Satuan Pengawas Internal

Lampiran 2: Rundown kegiatan orientasi umum gelombang 1 tahun 2020


Durasi
Materi Narasumber Mulai Selesai
(jam:menit)
Pembukaan dan Sambutan Direksi 0:10 09:00 09:10
Pre-test Unit Diklitlat 0:15 09:10 09:25
- Direksi
Organisasi RSUI 0:45 9:25 10:10
- Sub-Direktorat SDM
- Keselamatan dan Kesehatan Kerja Unit K3RS
Dasar 0:45 10:10 10:50
- Protokol K3 terkait COVID-19
Istirahat 0:10 10:50 11:00
Mutu dan Keselamatan Pasien Komite KMKK 0:45 11:00 11:45
ISHOMA 1:15 11:45 13:00
- Kebijakan dan Program PPI Komite PPI
0:45 13:00 13:45
- Higiene tangan
Sub-Direktorat Sarana dan
Pengenalan sarana & prasarana RSUI 0:45 13:45 14:30
Prasarana
Istirahat 0:10 14:30 14:40
- Sub-Direktorat
Keperawatan
Service excellence 0:45 14:40 15:25
- Sub-Direktorat
Pengembangan Bisnis
Post-test 0:15 15:25 15:40
Penutupan 0:10 15:40 15:50

Lampiran 3: Tata tertib peserta orientasi umum gelombang 1 tahun 2020


1. Peserta dapat bergabung di link zoom 15 menit sebelum kegiatan berlangsung.
2. Peserta wajib menyalakan video.
3. Apabila hendak mematikan video, harap untuk memberitahu kepada host melalui chat.
4. Ketika narasumber menyampaikan kegiatan, zoom peserta di mute dan dapat di unmute
apabila ingin bertanya.
5. Pertanyaan dapat disampaikan secara langsung atau via chat di zoom.

Anda mungkin juga menyukai