Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 4
SURAKARTA
Jl. LU Adisucipto No.1 Banjarsari Surakarta Kode Pos 57139 Telepon 0271-711943
Faximile 0271-728616 Surat Elektronik : mail@smaracatur.sch.id

KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 4 SURAKARTA


NO : 421.3 / 668

TENTANG :
PENETAPAN SUSUNAN PANITIA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)
SMA NEGERI 4 SURAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020

Menimbang : Dalam Rangka memperlancar pengelolaan Sekolah dan kegiatan Masa


Pengenalan Lingkungan Sekolah ( MPLS ) di SMA Negeri 4 Surakarta,
perlu dibentuk panitia MPLS

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan


Nasional
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 19 tahun 2007 tentang
Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan dasar dan
Menengah
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 18 Tahun 2016 tentang
Pengenalan Lingkungan Sekolah Bagi Siswa Baru.
5. Peraturan Daerah Kota Surakarta Nomor 4 Tahun 2010 tanggal 27
Oktober tentang Pendidikan

Menetapkan :
Pertama : Bahwa saudara-saudara yang namanya tercantum dalam lampiran
keputusan ini ditetapkan sebagai panitia Masa Pengenalan Lingkungan
Sekolah ( MPLS ) tahun pelajaran 2019 /2020 di SMA Negeri 4
Surakarta
Kedua : Melaporkan pelaksanaan tugas secara tertulis dan berkala kepada
kepala
Sekolah
Ketiga : Segala biaya yang ditimbulkan akibat pelaksanaan keputusan ini
dibebankan pada anggaran yang sesuai
Keempat : Apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan
dibetulkan sebagaimana mestinya
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan

Di Tetapkan di : Surakarta
Pada tanggal : 9 Juli 2019

Plt. Kepala SMA Negeri 4 Surakarta

Agung Wijayanto, S.Pd, M.Pd


Pembina TK.I
NIP. 19710713 199802 1 002
Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SMA Negeri 4 Surakarta
Nomor : 421.3 / 668
Tanggal : 10 Juli 2019

PANGKAT / JABATAN DALAM


NO NAMA
GOLONGAN KEPANITIAAN
Agung Wijayanto, S.Pd., M.Pd
1 Pembina Tk. I / IV/b Penanggung Jawab
NIP. 19710713 199802 1 002
Nanang Inwanto, S.Pd
2 Penata Tk. I / III/d Ketua
NIP. 19750413 200501 1 008
Deky Kurnianto, S.Pd
3 Penata Muda / III/b Sekretaris 1
NIP. 19831219 201101 1 002
Dhanar Ary Susanto, A.Md
4 - Sekretaris 2
NIP.-
Dra. Rahayu Sukantari, M.Pd
5 Penata Tk. I / III/ d Bendahara 1
NIP. 19621228 200701 2 002
Rifqi Riza, S.Kom
6 - Bendahara 2
NIP.-
Drs. Suyono
7 Pembina / IV/a Seksi Acara
NIP. 19610403 198803 1 006
Dra.Isnaini Boedi Ratnamawati
8 Penata muda / III/d Seksi Acara
NIP. 19680219200701 2 016
Muhajirin, S.Pd
9 Penata Muda / III/b Seksi Acara
NIP. 19690520 200801 1 012
Supadmi, S.Sn
10 Penata Muda / III/b Seksi Konsumsi
NIP. 19741104 200902 2 002
Dina Habsari, SE
11 Penata Tk.1 / III/d Seksi Konsumsi
NIP. 19740929 200701 2 014
Wahyu Adithama, S.Pd
12 - Seksi Kesenian
NIP.-
Parjianto, S.Pd.I
13 Pembina / IV/a Seksi Kerohanian
NIP. 19630701 198903 1 006
Salome Nainggolan, S.Th, M.Th
14 Pembina Tk. I / IV/b Seksi Kerohanian
NIP. 19601010 198201 2 024
Sadyari Prabowo, S.Pd
15 Penata muda / III/a Seksi Kerohanian
NIP. 19650221 200701 1 007
Budi Hartono, S.Pd Kord. Seksi Sarana dan
16 Pembina / IV/a
NIP. 19670712 199101 1 001 Prasarana
Daru Setiyatno, S.Kom
17 - Seksi Sarana dan Prasarana
NIP.-
Teguh Sutopo
18 - Seksi Sarana dan Prasarana
NIP.-
Ganif Rianto
19 - Seksi Sarana dan Prasarana
NIP.-
Herlambang Joko C., S.Pd., M.Or
20 Seksi Dokumentasi
NIP.-
Murdani
21 - Seksi Keamanan
NIP.-
Wahyu Prasetyo Utomo
22 - Seksi Keamanan
NIP.-
Mohclis Budiawan
23 - Seksi Keamanan
NIP.-
Widiatmoko
24 - Pembantu Umum
NIP.-
Tri Joko Tulus Santoso
25 - Pembantu Umum
NIP.-
Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SMA Negeri 4 Surakarta
Nomor : 421.3 / 668
Tanggal : 10 Juli 2019

JADWAL KEGIATAN
MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)
SMA NEGERI 4 SURAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020

HARI : SENIN, 15 JULI 2019


NO WAKTU JENIS KEGIATAN / PETUGAS
DURASI TEMPAT
MATERI
Persiapan Upacara
Lapangan
1 06.45 – 07.00 15’ Pembukaan dan Registrasi Kesiswaan
Rumput
Peserta didik baru
Upacara Pembukaan Lapangan Kesiswaan
2 07.00 – 07.45 45’
MPLS Tahun 2018 Rumput
Visi Misi dan Program Kepala Sekolah :
3 07.45 – 09.00 75’ Kerja Sekolah AULA Agung
Wijayanto,S.Pd,M.Pd
4 09.00 – 10.00 60’ Mengenal Potensi diri AULA Nanang Inwanto, S.Pd
5 10.00 – 10.15 15’ Lagu Daerah dan Nasional AULA Wahyu Adithama, S.Pd

Wawasan Kebangsaan dan Kodim / Koramil


6 10.15 – 11.45 90’ AULA
Bela Negara
7 11.45 – 13.00 75’ Ishoma
Meyra Dwi.N, S.Si,
8 13.00 - 14.00 60’ Kurikulum Sekolah AULA
M.Pd
Bimbingan Konseling dan
9 14.00 – 15.00 60’ AULA Mardining Budi, S.Pd
Cara Belajar Efektif
Tempat
10 15.00 – 15.30 30’ Ibadah Seksi Kerohanian
Ibadah

HARI : SELASA, 16 JULI 2019


JENIS KEGIATAN /
NO WAKTU DURASI TEMPAT PETUGAS
MATERI
Tata Tertib , Tata krama
1 07.00 – 08.00 60’ dan Wawasan Wiyata AULA Drs. Suyono
Mandala
Narkotika dan Obat
2 08.00 – 09.30 90’ AULA BNN / Kepolisian
terlarang
Lagu Daerah dan
3 09.30 – 09.45 15’ AULA Wahyu Adithama, S.Pd
Nasional
Implementasi
4 09.45 – 10.45 60’ Pengembangan Karakter AULA Nanang Inwanto, S.Pd
di sekolah
Pemeliharaan Kesehatan
5 10.45 -11.45 60’ AULA Drs. Joko Hardoyo
Jasmani
6 11.45 – 13.00 75’ Ishoma
Kepramukaan
7 13.00 - 14.00 60’ AULA Kwarcab

Pembinaan akhlak dan AULA


8 14.00 – 15.00 60’ Seksi Kerohanian
budi pekerti R. Agama
Tempat
9 15.00 – 15.30 Ibadah Seksi Kerohanian
Ibadah
HARI : RABU, 18 JULI 2018
JENIS KEGIATAN /
NO WAKTU DURASI TEMPAT PETUGAS
MATERI
Pengenalan Ka. Tata Usaha :
1 07.00 – 08.00 60’ Ketatausahaan Sekolah AULA Kris Mardiyati, SE,
MM
Pengenalan Fasilitas dan Budi Hartono, S.Pd
2 08.00 – 09.00 60’ AULA
Sarana Prasarana Sekolah
Hastha Laku dan budaya Slamet
3 09.00 – 10.00 60’ AULA
Jawa Yusdianto,S.Kar
Mars SMA N 4 Surakarta
4 10.00 – 10.30 30’ AULA Wahyu Adithama, S.Pd
Pengenalan Kegiatan
5 10.30 – 11.45 75’ Kesiswaan dan ekstra AULA Nanang Inwanto, S.Pd
kurikuler

6 11.45 – 13.00 75’ Ishoma

7 13.00 - 14.00 60’ Tampilan kreasi peserta AULA Wahyu Adithama, S.Pd

8 14.00 – 15.00 60’ Upacara Penutupan AULA Seksi Acara


Tempat
9 15.00 – 15.30 Ibadah Seksi Kerohanian
Ibadah

Anda mungkin juga menyukai