Anda di halaman 1dari 2

Soal Tugas Kelompok

1. Diskusikan dengan kelompokmu mengenai nama dan asal daerah tari tradisional
yang ada pada gambar.
2. Diskusikan juga mengenai penggolongan jenis tari dan bentuk penyajiannya!

Kunci Jawaban

1 a. Nama tarian : Tari Piring


b. Asal daerah : Sumatra Barat
c. Uraian hasil pengamatan :
Berdasarkan pengamatan tari
piring tergolong kedalam jenis
tari tradidional kerakyatan,
karena tarian ini diciptakan
untuk memenuhi kebutuhan
hiburan saja dan sebagai
wujud syukur terhadap tuhan.
Dilihat dari bentuk
penyajiannya tari piring
merupakan tarian
berkelompok karena tarian ini
biasa di tarikan oleh 5 penari
atau lebih.
2 a. Nama tarian : Tari Pakarena
b. Asal daerah : Sulawesi
Selatan
c. Uraian hasil pengamatan :
Berdasarkan pengamatan tari
Pakarena tergolong kedalam
jenis tari tradidional klasik,
karena tarian ini lahir dan
berkembang di lingkungan
istana, ragam geraknya
baku/murni mempunyai
ragam 12 ragam gerak.
Dilihat dari bentuk
penyajiannya tari piring
merupakan tarian
berkelompok karena tarian ini
biasa ditarikan oleh 4 penari
atau 7 penari wanita.
3 a. Nama tarian : Tari Ketuk Tilu
b. Asal daerah : Jawa Barat
c. Uraian hasil pengamatan :
Berdasarkan pengamatan tari
ketuk tilu tergolong kedalam
jenis tari tradidional
kerakyatan, karena tarian ini
lahir dan berkembang di
lingkungan masyarakat
diciptakan untuk memenuhi
kebutuhan hiburan saja dan
sebagai kegembiraan ketika
musim panen datang.
Dilihat dari bentuk
penyajiannya tari ketuk tilu
merupakan tarian
berpasangan yaitu penari laki
laki dan penari perempuan.

a. Nama tarian : Tari Topeng


Cirebon
b. Asal daerah : Cirebon-Jawa
Barat
c. Uraian hasil pengamatan :
Berdasarkan pengamatan tari
topeng Cirebon tergolong
kedalam jenis tari tradidional
klasik, karena tarian ini lahir
dan berkembang di
lingkungan istana, ragam
geraknya baku/murni.
Dilihat dari bentuk
penyajiannya tari topeng
merupakan tarian tunggal.

Anda mungkin juga menyukai