Anda di halaman 1dari 2

PENDIDIKAN INTEGRAL HIDAYATULLAH

MADRASAH IBTIDAIYAH AR-RIYADH


No. Urut : 27
NSM : 111264740004 NPSN : 60723346
Jl. Imam Bonjol RT. 04 Kel. Api-Api Kec. Bontang Utara Kota Bontang Kaltim miarriyadh@gmail.com – mi.arriyadh.sch.id

ULANGAN HARIAN AQIDAH AKHLAK


MATERI : AKHLAK TERPUJI DAN AKHLAK TERCELA
TAHUN AJARAN 2019/2020
Nama : Rais Musyaffa Akhmad Kelas : V (Lima)
Hari / Tgl : Kamis, 16 April 2020 Nilai :

A. Isilah titik-titik di bawah ini dengan 5. Tuliskan cerita singkat tentang bagaimana sikapmu
benar ! terhadap tetanggamu !
6. Tuliskan 3 akibat dari tidak mandiri !
1. Kehidupan sosial dimulai dari yang paling kecil, 7. Mengapa kita harus menghindari sikap sombong?
yaitu . . . 8. Apa yang dimaksud dengan kikir ?
2. Hukum tolong-menolong dalam kebaikan adalah . . . 9. Tuliskan 3 perbuatan yang akan menjadikan harta bisa
3. Tetangga adalah . . . mengantarkan kita ke syurga !
4. Sesungguhnya semua urusan makhluk telah di atur 10. Tuliskan cerita singkat tentang kisah Qorun !
oleh . . .
5. Dalil tentang perintah hendaklah memuliakan Jawaban
tetangga diriwayatkan oleh . . .
1. Keluarga
6. Dalil tentang pesan Malaikat Jibril untuk selalu
2. Wajib
berbuat baik terhadap tetangga diriwayatkan oleh . . .
7. Tidak disebut mukmin orang yang kenyang, 3. Orang yang rumahnya berdekatan dengan
sedangkan tetangganya ada yang . . . rumah kita
8. Apabila saling menghormati dengan tetangga, maka 4. Allah Swt.
kehidupan kita akan . . . 5. HR. Muslim
9. Dalam kehidupan sehari-hari, kita bergaul di rumah 6. HR. Bukhari
dengan . . . 7. Kelaparan
10.Malaikat yang bertugas mencatat amal kebaikan 8. Nyaman, tentram dan harmonis
yang dilakukan manusia adalah. . . 9. Keluarga dan tetangga
11.Allah menyatakan bahwa umat islam adalah khairu 10. Malaikat Rakib
ummah. Khairu ummah artinya . . . 11. H
12.Perasaan tidak yakin dapat melakukan sesuatu 12. Pesimis
disebut . . . 13. Q.S. Yusuf ayat 87
13. “Janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah.
14. Optimis
Sesungguhnya yang berputus asa dari rahmat Allah,
15. Q.S. al-Anbiyaa’ (21), ayat 87
hanyalah orang-orang kafir.” Arti dari surah Yusuf di
16. Q.S. al-Qashash (28), ayat 81
atas terdapat pada ayat . . .
14.Lawan kata putus asa adalah . . . 17. Musa a.s
15.Dalil tentang sebuah doa yang diucapkan ketika 18. Serakah adalah sikap selalu ingin memperoleh
dihinggapi rasa putus asa terdapat di surah . . . sesuatu yang lebih dari yang dmiilikinya
16.Allah mengabadikan kisah Qorun dalam surah... 19. Membawa kerugian pada diri sendiri, diri
17.Qorun hidup di zaman Nabi . . . menjadi memiliki sifat malas, tidak percaya diri
18.Serakah adalah . . . dan selalu berhaarap bantuan orang lain
19.Sifat bergantung akan membawa banyak kerugian 20. Malaikat Atid
kepada. . .
20.Malaikat yang bertugas mencatat amal keburukan
ISIAN
yang dilakukan manusia adalah.
1. Karena ajaran yang diajarkan Rasulullah adalah
B. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan
kebenaran, dan pasti mudah diterima.
benar!
2. Orangtua, karib kerabat, anak yatim, orang
1. Mengapa dakwah Rasulullah saw mudah diterima ?
miskin, tetangga yang dekat, tetnagga yang jauh,
2. Kepada siapa saja kita harus berbuat baik menurut
surah An-nisa : 36? teman sejawat, ibnu sabil dan hamba sahaya
3. Tuliskan 3 adab-adab islami yang harus dilakukan yang kalian miliki.
dalam hidup bermasyarakat ! 3. Mengedepankan sikap lemah lembut,
4. Tuliskan 3 adab-adab islami terhadap tetangga ! menunjukkan akhlak mulia sebagai seorang
muslim, memupuk sikap toleransi
4. Membantu tetangga apabila dalam kesusahan, diri, dan selalu dieremehkan dan dibenci orang
memberi makan kepada tetangga dan lain.
menjenguknya apabila dalam keadaan sakit 7. Karena itu adalah sikap yang tercela, dan
5. Sikap saya kepada tetangga adalah selalu ramah, menjadikan kita jauh dari Allah Swt.
dan menyapa, juga menghormati tetangga saya 8. Kikir adalah sikap tidak mau berbagi dengan
yang lebih tua dan menyayangi teman-teman orang lain.
tetangga saya yang seumur. 9. Zakat, sedekah, beramal
6. Akibat orang yang tidak mandiri adalah: Selalu
berharap bantuan orang lain, tidak punya harga

10. Qarun adalah pengikut nabi Musa a.s. Pada awalnya, ia adalah seseorang yang miskin dan memiliki banyak anak
namun ia rajin beribadah. Pada suatu kesempatan Qarun meminta nabi Musa a.s untuk didoakan ke pada Allah
swt agar diberi kekayaan, dan doa tersebut dikabulkan. Namun, setelah Qarun memiliki banyak harta, ia menjadi
sombong dan kikir, dan juga jadi malas beribadah karena sibuk dengan hartanya. Qarun sampai memiliki banyak
gudang untuk menyimpan harta-hartanya. Dan setiap gudang memiliki kunci sehingga jiKa ingin membawa semua
kunci-kunci gudangnya harus di angkat dengan banyak orang. Qarun selalu memamerkan hartanya, tapi ia tidak
mau bersedekah. Suatu ketika nabi Musa a.s memintanya untuk berzakat tetapi ia tidak mau karena menganggap
bahwa hartanya didapat dari usahanya sendiri bukan dari Allah swt. Dan sejak saat itu Qarun membenci nabi
Musa a.s dan berusaha untuk menyingkrikannya dari kaumnya dengan cara menyuruh seorang wanita muda untuk
menyebarkan fitnah bahwa telah melakukan zina dengan nabi Musa a.s. fitnah tersebut cepat tersebar, dan
banyak pengikut nabi Musa a.s mulai meninggalkannya. Akhirnya nabi Musa a.s berdoa kepada Allah meminta
agar wanita muda itu mau mengakui kebohongannya, dan doanya dikabulkan. Wanita tersebut menyebarkan fitnah
karena tergiur dengan upah yang diberikan Qarun. Karena sikap Qarun telah melampui batas nabi Musa a.s
berdoa kepada Allah agar Qarun diberi peringatan dan doa tersebut dikabulkan. Allah swt menurunkan azab
kepada Qarun dengan menimbunkan dirinya beserta hartanya kedalam tanah.

Anda mungkin juga menyukai