Anda di halaman 1dari 3

POTENSI DIRI

Sebagai pemenang :
anda adalah pemenang dalam berjuang ketika bakal menjadi
manusia.

Ketika lahir manusia telah dibekali dengan semua potensi


baik yang positif maupun yang negative

Renungan:
Kegagalan dalam latihan adalah batu asah bagi keberhasilan,
namun gagal untuk berlatih merupakan bencana bagi masa
depan.

Potensi dalam diri kita, ia serupa permata yang harus digali,


dicari, ditemukan dan di asah hingga berkilauan.

Mengapa seringkali kita sulit menggali potensi diri?


Penyebab:
1. Merasa tidak percaya diri
2. Suka Menunda
3. Tidak pernah berlatih

Solusi:
1. Persepsi yang benar tentang kegagalan
2. Temukan peluang yang tepat
3. Bangkitkan motivasi menimba pengalaman

Potensi anda adalah kekuatan anda untuk menggapai


sukses

Tips menggali potensi diri:


1. Kenali diri sendiri
2. Tentukan tujuan hidup
3. Kenali motivasi hidup
4. Hilangkan negative thinking
5. Jangan mengadili diri sendiri
KARAKTERISTIK WIRAUSAHA

Nilai diri anda berdasarkan karakteristik wirausaha berikut ini


dengan skala 1 – 10 (1 = rendah, 10 = tinggi).
Karakteristik Nilai diri
1. Mempunyai dorongan yang kuat 8
2. Percaya diri 9
3. Memiliki komitmen jangka panjang 8
4. Menetapkan tujuan hidup 9
5. Berani mengambil risiko 8
6. Menghadapi kegagalan dengan positif 8
7. Menggunakan umpan balik 8
8. Selalu memiliki inisiatif 9
9. Menggunakan sumberdaya 8
10. Menerima tanggungjawab 8
11. Sabar menghadapi ketidakpastian 7
12. Mandiri dan individual 9
13. Berfikir realistis 9
14. Inovatif dan kreatif 8
15. Pandai menyesuaikan diri dengan orang lain 8
16. Mempunyai fleksibilitas 9
9
17. Mencari keberhasilan
9
18. Berorientasi kepada keuntungan
8
19. Menunjukkan ketabahan 8
20.Menyukai tantangan

Karakteristik yang Perlu Saya Perbaiki


No Karakteristik Prioritas
1 1
Sabar menghadapi ketidakpastian

2 Menghadapi kegagalan dengan 2


positif

3 Pandai menyesuaikan diri dengan 3


orang lain

Rencana Kerja Untuk Memperbaiki Karakteristik Wirausaha


1. Melatih kesabaran dalam berusaha
Sabar pada saat mengalami kerugian.
Berfikir positif terhadap ketidakpastian

2. Menganggap sebuah kegagalan adalah proses menuju


kesuksesan
Mengevaluasi kegagalan agar tidak terulang lagi.

3. Mulai bergaul dengan orang-orang baru.


Tidak memaksakan ego diri sendiri didalam pergaulan.

KRITERIA PENETAPAN TUJUAN


1. dinyatakan secara tertulis
2. dinyatakan dalam satuan yang terukur (kuantitatif)
3. mencakup batasan waktu spesifik
4. Realistis
5. berkesinambungan

TUJUAN HIDUP

a. Jangka Panjang

1. Saya pada umur 50 tahun hanya tinggal memantau


perkembangan usaha saya dengan pemasukan 12 juta perbulan.

2.

b. Jangka Menengah
1. Setelah usaha saya berjalan 3 tahun dan sukses maka saya ingin
membuka 2 cabang di kota-kota besar yang berbeda.

2.
1.1.

c. Jangka Pendek
1. 3 bulan setelah membuka usaha, saya ingin mendapat keuntungan
sebesar 4 juta perbulan.

2.

Anda mungkin juga menyukai