Anda di halaman 1dari 1

Lembar Kerja 2.

2 Analisis penerapan peraturan baris berbaris

Langkah-langkah kegiatan:
1. Peserta mempelajari bahan tayang secara online
2. Peserta mendownload dan mempelajari bahan ajar (materi) Pembentukan Karakter melalui
Latihan Dasar Kedisiplinan secara offline
3. Peserta mendownload dan menguploud LK 2.2 ke dalam LMS sesuai format yang ditentukan
4. Peserta menyimak Video latihan dasar baris berbaris di LMS
5. Peserta menganalisis penerapan peraturan baris berbaris sesuai kondisi sekolah termasuk
penerapan belajar dari rumah pada Format 3.
6. Peserta berdiskusi dalam forum terhadap topik materi yang disajikan
Format 3. Analisis penerapan peraturan baris berbaris (SMK PELAYARAN TAYU)
NO Jenis Penerapan Kegiatan Hasil yang Strategi Pelaksana
Baris Berbaris peserta didik diharapkan Pelaksanaan
 Pengenalan Melaksanakan Memahami
Latihan latihan dasar gerakkan dasar  Pengkondisian TNI
fisik/jasmani baris berbaris baris berbaris peserta didik Dan diawasi
secara mandiri  Penayangan waka
Video Latihan ketarunaan
 Penumbuhan Dalam baris dasar baris melalui staff
rasa berbaris maka berbaris batalyonnya.
persatuan persatuan dan  Pembinaan
kesatuan akan latihan dasar
 Penumbuhan terbentuk, atau baris berbaris
disiplin diri kalau dalam berbasis online
diri taruna kita (dalam
 Pembinaan kita jaringan)
patriotisme menyebutnya  Monitoring dan
jiwa korsa evaluasi
 Penumbuhan (jiwa
tanggung kebersamaan).
jawab

 Penumbuhan
kejujuran

Anda mungkin juga menyukai