Anda di halaman 1dari 5

METODE NUMERIK

“Tugas 9 Project”

Disusun Oleh

I Gusti Ayu Komang Tri Sukma L.D (1915051060)

Prodi/Kelas (PTI/3D)

PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN KEJURUAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

2020
INTERPOLASI LAGRANGE

Di dalam pengertian matematika dasar, interpolasi adalah perkiraan suatu nilai


tengah dari suatu set nilai yang diketahui. Interpolasi dengan pengertian yang
lebih luas merupakan upaya mendefinisikan suatu fungsi dekatan suatu fungsi
analitikyang tidak diketahui atau pengganti fungsi rumit yang tak mungkin
diperoleh persamaan analitiknya. Masalah umum interpolasi adalah menjabarkan
data untuk fungsi dekatan, dan salah satu metode penyelesaiannya dinamakan
Metoda prinsip Substitusi.Dalam mata kuliah metode numerik ada materi
Interpolasi linear dan kuadratik. Materi ini dapat diaplikasikan dalam kehidupan
sehari-hari.
Interpolasi adalah suatu teknik mencari harga suatu fungsi pada suatu titik
diantara 2 titik yang nilai fungsi pada ke-2 titik tersebut sudah diketahui.
Interpolasi sendiri terbagi menjadi beberapa jenis berdasarkan dengan fungsi dan
cara penginterpolasiannya.
Interpolasi Lagrange adalah salah satu formula untuk interpolasi berselang
tidak sama selain formula interpolasi Newton umum & metoda Aitken. Walaupun
demikian dapat digunakan pula untuk interpolasi berselang sama.

Misalkan fungsi y (x) kontinu & diferensiabel sampai turunan (n+1) dalam
interval buka (a,b). Diberikan (n+1) titik (x0,y0), (x1,y1), …, (xn,yn) dengan nilai
x tidak perlu berjarak sama dengan yang lainnya, dan akan dicari suatu polinom
berderajat n.
Algoritma Interpolasi Lagrange :
 Tentukan jumlah titik (N) yang diketahui
 Tentukan titik-titik Pi(xi,yi) yang diketahui dengan i=1,2,3,…,N
 Tentukan x dari titik yang dicari
 Hitung nilai y dari titik yang dicari dengan formulasi interpolasi lagrange
SOURCE CODE:
# Lagrange Interpolation

print('\n')
print('I Gusti Ayu Komang Tri Sukma L.D')
print('NIM: 1915051060')
print('PTI 3D')
print('== Interpolasi Polinomial Lagrange ==')
print('\n')

X = list(eval(input('Input nilai X dengan koma \n')))
print('\n')
Y = list(eval(input('Input nilai Y dengan koma \n')))
print('\n')
xp = eval(input('Input nilai Interpolasi yang dicari \n'))
print('\n')
N = len(X)
yp = 0

for i in range (N):
    p = 1
    for j in range (N):
        if i != j:
            p = p*(xp - X[j])/(X[i] - X[j])
            yp = yp+p*Y[i]
print('Nilai dari fungsi %.2f adalah %f' % (xp,yp))

PENGUJIAN APLIKASI:
 Input nilai X sesuai dengan derajat yang ditanya contohnya yaitu
menggunakan derajat 1 maka masukan nilai X0 dan X1 dengan dibatasi
oleh koma contohnya X0 = 1 dan X1 = 23 maka pada program inputkan
1,23 dan klik enter.
 Kemudian input nilai Y dengan metode yang sama dengan nilai X yang
dibatasi dengang koma lalu klik enter.
 Lalu input nilai interpolasi yang di cari.
 Lalu klik enter.
 Kemudian nilai interpolasi yang dicari akan muncul.

Anda mungkin juga menyukai