Anda di halaman 1dari 3

Nama: Nur Amelia Ramadhani Al-hadi

Kelas XI-RPL 1/28

TUGAS I (KD 3.13 TENTANG TOLERANSI DAN KERUKUNAN)


1. TULISLAH Q.S YUNUS AYAT 40 – 41 BESERTA ARTINYA
َ‫ك اَ ْعلَ ُم بِا ْل ُم ْف ِس ِد ْين‬
َ ُّ‫= َو ِم ْنهُ ْم َّم ْن ي ُّْؤ ِمنُ بِ ٖه َو ِم ْنهُ ْم َّم ْن اَّل ي ُْؤ ِمنُ بِ ٖه ۗ  َو َرب‬

Artinya = "Dan di antara mereka ada orang-orang yang beriman kepadanya (Al-Qur'an), dan di
antaranya ada (pula) orang-orang yang tidak beriman kepadanya. Sedangkan Tuhanmu lebih
mengetahui tentang orang-orang yang berbuat kerusakan."
(QS. Yunus 10: Ayat 40)

ْٓ ‫ك فَقُلْ لِّ ْي َع َملِ ْي َولَـ ُك ْم َع َملُ ُك ْم ۚ اَ ْنـتُ ْم بَ ِر ۤ ْيـئُوْ نَ ِم َّم ۤا اَ ْع َم ُل َواَ ن َۡا بَ ِر‬
َ‫ي ٌء ِّم َّما تَ ْع َملُوْ ن‬ َ ْ‫َواِ ْن َك َّذبُو‬

"Dan jika mereka (tetap) mendustakanmu (Muhammad) maka katakanlah, Bagiku pekerjaanku dan
bagimu pekerjaanmu. Kamu tidak bertanggung jawab terhadap apa yang aku kerjakan dan aku pun
tidak bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan."
(QS. Yunus 10: Ayat 41)

2. SALINLAH AYAT DARI Q.S YUNUS AYAT 40 – 41 TERSEBUT KE TULISAN LATINNYA.


=wa min-hum may yu`minu bihii wa min-hum mal laa yu`minu bih, wa robbuka a'lamu bil-mufsidiin
(QS. Yunus 10: Ayat 40)

wa ing kazzabuuka fa qul lii 'amalii wa lakum 'amalukum, angtum bariii`uuna mimmaaa a'malu wa
ana bariii`um mimmaa ta'maluun
(QS. Yunus 10: Ayat 41)

3. TULISLAH Q.S AL MAIDAH AYAT 32 BESERTA ARTINYA


= ‫س َج ِم ْيعًا ۗ  َو َم ْن اَحْ يَاهَا فَ َكا‬
َ َ ‫ض فَ َكا َ نَّ َما قَت ََل النَّا‬ ِ ْ‫س اَوْ فَ َسا ٍد فِى ااْل َ ر‬ ٍ ‫ك  ۛ  َكتَ ْبنَا ع َٰلى بَنِ ۤ ْي اِ ْس َرٓا ِء ْي َل اَنَّهٗ َم ْن قَت ََل نَ ْفسًا ِۢۢبِـ َغي ِْر نَ ْف‬
َ ِ‫ِم ْن اَجْ ِل ٰذل‬
َ‫ْرفُوْ ن‬ ٰ ِ ‫س َج ِم ْيعًا ۗ  َولَـقَ ْد َجٓا َء ْتهُ ْم ُر ُسلُنَا بِا ْلبَيِّ ٰن‬
َ ِ‫ت ثُ َّم اِ َّن َكثِ ْيرًا ِّم ْنهُ ْم بَ ْع َد ذل‬ ۤ
ِ ْ‫ك فِى ااْل َ ر‬
ِ ‫ض لَ ُمس‬ َ ‫نَّ َما اَحْ يَا النَّا‬

"Oleh karena itu, Kami tetapkan (suatu hukum) bagi Bani Israil, bahwa barang siapa membunuh
seseorang, bukan karena orang itu membunuh orang lain, atau bukan karena berbuat kerusakan di
bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh semua manusia. Barang siapa memelihara kehidupan
seorang manusia, maka seakan-akan dia telah memelihara kehidupan semua manusia. Sesungguhnya
rasul Kami telah datang kepada mereka dengan (membawa) keterangan-keterangan yang jelas. Tetapi
kemudian banyak di antara mereka setelah itu melampaui batas di bumi."
(QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 32)
4. SALINLAH AYAT DARI Q.S AL MAIDAH AYAT 32 TERSEBUT KE TULISAN
LATINNYA
= min ajli zaalika katabnaa 'alaa baniii isrooo`iila annahuu mang qotala nafsam bighoiri
nafsin au fasaading fil-ardhi fa ka`annamaa qotalan-naasa jamii'aa, wa man ahyaahaa fa
ka`annamaaa ahyan-naasa jamii'aa, wa laqod jaaa`at-hum rusulunaa bil-bayyinaati summa
inna kasiirom min-hum ba'da zaalika fil-ardhi lamusrifuun
(QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 32)

5. PESAN-PESAN APA YANG BISA KAMU PETIK SETELAH KAMU MEMPELAJARI


MAKNA DARI Q.S YUNUS AYAT 40 – 41
= Dari surah diatas, dapat dijelaskan bahwa di dunia ini terdapat 2 jenis golongan, yaitu orang yang
yang beriman kepada Al – Quran, serta orang – orang yang tidak beriman kepada Al – Quran ( non
muslim ). Dimana setiap – setiap yang dikerjakan, baik secara terang – terangan maupun
tersembunyi, baik sudah dikerjakan ataupun masih dalam bentuk niat, Allah maha mengetahui,
terutama orang – orang yang berbuat kerusakan. (Q.S.Yunus ayat 40)

Dan segala sesuatu hal yang kita kerjakan baik bagi orang beriman maupun tidak, akan
mempertanggung jawabkan atas apa yang diperbuat, dimana orang tidak beriman tidak boleh ikut
campur tangan dalam urusan agama islam, begitu juga sebaliknya. (Q.S.Yunus ayat 41)

6. PESAN-PESAN APA YANG BISA KAMU PETIK SETELAH KAMU MEMPELAJARI


MAKNA DARI Q.S AL MAIDAH AYAT 32
=a. larangan manusia tanpa sebab yang dapat dibolehkannya dibunuh,
manusia boleh dibunuh dengan sebab qishosh (pembunuh boleh dibunuh)
b. membunuh 1 orang tanpa sebab sama seperti membunuh banyak orang, karena sejarah
kemanusiaan merupakan mata rantai yang saling keterkaitan.
c.membunuh 1 orang pembunuh karena hukum qhishos berarti menyelamatkan banyak kehidupan
d. orang yang pekerjaannya menyelamatkan jiwa manusia, seperti dokter harus memahami tugas
sucinya, karena menyelamatkan 1 jiwa berarti menyelamatkan jiwa" yang lain juga.

7. TULISLAH ARTI DARI Q.S YUNUS AYAT 40 – 41


= "Dan di antara mereka ada orang-orang yang beriman kepadanya (Al-Qur'an), dan di antaranya ada
(pula) orang-orang yang tidak beriman kepadanya. Sedangkan Tuhanmu lebih mengetahui tentang
orang-orang yang berbuat kerusakan."
(QS. Yunus 10: Ayat 40)

"Dan jika mereka (tetap) mendustakanmu (Muhammad) maka katakanlah, Bagiku pekerjaanku dan
bagimu pekerjaanmu. Kamu tidak bertanggung jawab terhadap apa yang aku kerjakan dan aku pun
tidak bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan."
(QS. Yunus 10: Ayat 41)

8. TULISLAH ARTI DARI Q.S AL MAIDAH AYAT 32


= "Oleh karena itu, Kami tetapkan (suatu hukum) bagi Bani Israil, bahwa barang siapa membunuh
seseorang, bukan karena orang itu membunuh orang lain, atau bukan karena berbuat kerusakan di
bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh semua manusia. Barang siapa memelihara kehidupan
seorang manusia, maka seakan-akan dia telah memelihara kehidupan semua manusia. Sesungguhnya
rasul Kami telah datang kepada mereka dengan (membawa) keterangan-keterangan yang jelas. Tetapi
kemudian banyak di antara mereka setelah itu melampaui batas di bumi."
(QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 32)

TUGAS II (KD 3.13 TENTANG TOLERANSI DAN KERUKUNAN)


1. APA MANFAAT KERUKUNAN DAN TOLERASI SESUAI DENGAN PESAN
Q.S YUNUS AYAT 40 – 41
= Prilaku toleransi yang terdapat di surah yunus ayat 40 sampai 41 adalah menghormati
keyakinan orang lain dengan berlepas diri atau tidak mengganggu apapun yang mereka
lakukan dengan keyakinan tersebut dan begitu pula sebaliknya, mereka berlepas diri dari apa
yang kita lakukan dengan keyakinan dan keimanan kita.

2. APA MANFAAT MENGHINDARI TINDAK KEKERASAN SESUAI DENGAN PESAN


Q.S AL MAIDAH AYAT 32
= Perilaku yang sesuai dengan QS. Al - Maidah ayat 32 adalah Mampu mengendalikan
emosi dan hawa nafsu dan Tidak mudah melakukan kekerasan terhadap orang lain tanpa
adanya alasan syar’i
NO. AYAT TAJWID SEBAB
1
‫َو ِم ْنهُم‬
2 َ ‫ْٱل ُم ْفسِ د‬
‫ِين‬
3
‫ون‬ َ ُ‫َب ِر ٓى ٌء ِّممَّا َتعْ َمل‬
4
‫أَن ُتم‬
5
‫ون‬ َ ُ‫َتعْ َمل‬
6
‫ِمنْ أَجْ ِل‬
7
‫َك َت ْب َنا‬
8
‫َجٓا َء ْت ُه ْم‬
9
‫اس‬ َ ‫ٱل َّن‬
10
‫َمن َق َت َل‬
NO AYAT ARTI
1.
‫ِين‬ َ ‫ْٱل ُم ْفسِ د‬ Orang orang yang membuat kerusakan

2.
‫َبن ِٓى إِسْ ٰ َٓر ِءي َل‬ Kaum Israel atau bani Israel

3.
‫ض‬ ِ ْ‫ٱأْل َر‬ Muka bumi

4.
ُ‫اَّل ي ُْؤمِن‬ Tidak termasuk orang orang mukmin

5.
َ ‫َك َّذب‬
‫ُوك‬ Mereka mendustakan kamu

Anda mungkin juga menyukai