Anda di halaman 1dari 2

BAB II

METODELOGI

2.1 Bentuk dan Jenis Kegiatan

Kegiatan pengambilan data untuk tugas akhir atau skripsi ini


dilakukan guna memenuhi satuan kredit semester(SKS) sebagai syarat
akademis di Program Studi Teknik Perminyakan Universitas Bhayangkara
Jakarta Raya Kampus II Bekasi. Yang mencakup aktivitas , diantaranya :
 Pengenalan tentang anjungan lepas pantai.
 Penjelasan mengenai tahap proses pengolahan minyak dan gas bumi
terutama di bidang anjungan lepas pantai atau offshore.
 Pengolahan data menggunakan aplikasi software atau aplikasi
komputer.
 Penganalisaan dan pengembangan data yang didapat lalu diolah
dengan pengarahan oleh pembimbing.
 Evaluasi hasil penganalisaan dan pengembangan data.
 Tugas khusus.

2.2 Bidang Permohonan Pengambilan Data Skripsi

Bidang praktek yang dimaksudkan adalah :

 Bidang Pengabilan permohonan data skripsi yang akan diambil adalah


dibidang Teknik Perminyakan seperti anjungan lepas pantai dan
proses yang ada di anjungan lepas pantai tersebut.
 Saya mengharapkan perusahaan dapat memberikan data untuk saya
olah sesuai dengan disiplin ilmu yang saya pelajari, sehingga
pelaksanaan pengambilan data dapat dilaksanakan dengan efisien.

4
5

2.3 Waktu Pelaksaan Pengambilan Data Skripsi

Mengenai waktu pelaksanaan pengambilan data yang saya ajukan


agar dapat dilaksanakan secepatnya hingga terlaksananya laporan skripsi
saya. Saya selaku mahasiswa(pemohon) menaruh harapan besar untuk
diterimanya proposal ini agar saya dapat melakukan kegiatan pengambilan
data guna penyusunan skripsi atau tugas akhir.

2.4 Rencana Kegiatan

Berikut adalah rencana kegiatan yang saya usulkan dalam


pelaksanaan kegiatan skripsi atau tugas akhir :

Kegiatan Minggu ke -
1 2 3 4 5
1. Orientasi dikantor atau dilapangan

2. Praktek Lapangan dan


Pengumpulan Data
3. Analisa Data
4. Pembuatan Laporan

2.5 Peserta Pengambilan Data Skripsi

Peserta pengambilan data skripsi adalah mahasiswi program studi


Teknik Perminyakan dari Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Kampus
II Bekasi. Dengan biodata dan lapirannya , yakni :
Nama : Chesy Meifani
NPM : 2016.10.255.015

Anda mungkin juga menyukai