Anda di halaman 1dari 7

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM CERDAS

UNTUK MENENTUKAN PEMINATAN JURUSAN DI UNIVERSITAS


DIPONEGORO BAGI SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS
Imaduddin Abdul Rahim.1), Oky Dwi Nurhayati 2), Kurniawan Teguh Martono
Program Studi Sistem Komputer, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro,
Jln. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang, Indonesia
email : imaduddin.ar@gmail.com

Almost in every aspect of life, people are always Sering dijumpai siswa SMA yang telah menjadi
faced with several options. Making the right decision will
greatly affect our lives in the future. Problems in decision
mahasiswa merasa tidak cocok dengan jurusan yang
making are also experienced by high school students or high mereka pilih, hal ini tentunya akan membuat minat
school who want to continue their education to a higher level, belajar mereka menurun.
namely the University. University is a choice of formal Oleh karena itu dalam Tugas Akhir ini
education for high school students who will continue to the
dikembangkanlah suatu sistem cerdas berbasis
higher education. Students who wish to proceed to the
University of Diponegoro University will particularly difficult pengetahuan yang mengimplementasikan metode
because of the many options available majors. Often some high perunutan maju atau Forward Chaining untuk
school students who have a student do not get along with their menentukan jurusan di Universitas Diponegoro yang
chosen majors, this course will make their declining interest in
learning. As an information technology solution that exists today
sesuai dengan minat dari siswa. Hal ini dapat
can be utilized to see the interest of the students so that dilakukan dengan cara membuat pertanyaan-
mismatch and vacillation in the selection of majors can subtract. pertanyaan seperti kuisioner yang disertai berbagai
The purpose of making the determination of intelligent systems pilihan untuk dapat mengetahui minat dari siswa.
majors at Diponegoro University, among others, is, to develop
an intelligent software that can help high school students
Metode Forward Chaining (Perunutan Maju) yaitu
determine the appropriate department at the University of metode yang berupa strategi untuk memprediksi
Diponegoro. atau mencari solusi dari suatu masalah yang dimulai
Intelligent system implements advanced tracing dengan sekumpulan fakta yang diketahui, kemudian
method or Forward Chaining to determine Diponegoro
menurunkan fakta baru berdasarkan aturan yang
University majoring in accordance with the interests of the
students. This can be done by making questions like premisnya cocok dengan fakta yang diketahui.
questionnaires with a variety of options to be able to know the Tujuan pembuatan sistem cerdas penentuan
interests of students. Forward Chaining is a method in the form jurusan di Universitas Diponegoro ini antara lain
of a strategy to predict or find the solution of a problem that
starts with a set of known facts, then lower the new fact that the
adalah untuk membantu mempermudah siswa SMA
premise is based on the rule matches the known facts. The dalam memilih jurusan di Universitas Diponegoro
system is made to work on a desktop base with Visual Basic yang sesuai dengan minat siswa, dan juga
programming language, and the database used is Microsoft menciptakan dan mengimplementasikan sebuah
Access.
The results of testing this systems shows that all the
perangkat lunak sistem cerdas yang dapat membantu
features contained in this system can work well, and are able to siswa SMA menentukan jurusan yang tepat di
provide the appropriate department recommendations, as well Universitas Diponegoro.
as ranked by passing grade and information about majors Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis
contained in Diponegoro University to the users of intelligent
systems is particularly students from high school.
membatasi pembahasan dalam hal berikut :
Keywords : Intelligent System, Forward Chaining, Senior High a. Sistem bekerja pada basis desktop dengan
School, Decision Making, Universitas Diponegoro, Visual Basic, bahasa pemrograman Visual Basic, dan basis
Microsoft Access data yang digunakan adalah Microsoft Access
I. PENDAHULUAN 2007.
b. Lingkup kerja sistem adalah jurusan atau
Hampir dalam setiap aspek kehidupan, program studi S1 yang ada pada Universitas
manusia selalu dihadapkan pada beberapa Diponegoro.
pilihan. Pengambilan keputusan yang tepat c. Penentuan jurusan yang dilakukan dalam
akan sangat berpengaruh pada kehidupan kita sistem ini disesuaikan berdasarkan peminatan
kedepannya. Permasalahan dalam pengambilan siswa sebagai pengguna.
keputusan juga dialami oleh siswa Sekolah d. Sistem ini menggunakan Metode dari Sistem
Menengah Atas atau SMA yang ingin Pakar yaitu Forward Chaining (Perunutan
melanjutkan pendidikannya ke jenjang yang Maju).
lebih tinggi, yaitu Universitas. e. Sistem ini bersifat prototype versi release
Universitas merupakan pilihan yang sudah dapat digunakan tetapi
pendidikan formal bagi siswa SMA yang akan memungkinkan masih adanya bug.
melanjutkan kejenjang yang lebih tinggi. Siswa
yang ingin melanjutkan ke Universitas
khususnya Universitas Diponegoro akan sulit
karena banyaknya pilihan jurusan yang ada.

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 295
II. DASAR TEORI Dalam sistem yang dikembangkan ini
2.1 Kecerdasan Buatan dan Sistem Pakar cakupan program studi yang digunakan hanya
Artificial Intelligence atau program studi S1 (Sarjana) saja, dikarenakan
Kecerdasan Buatan adalah salah satu bidang peminat yang paling tinggi serta jumlah program
ilmu komputer yang mendaya gunakan studi terbanyak diantara program lainnya, dan
komputer sehingga dapat berperilaku cerdas sampai saat ini ada 11 fakultas di Universitas
seperti layaknya manusia. Ilmu Komputer Diponegoro, yaitu Fakultas Hukum dengan 1
tersebut mengembangkan perangkat lunak program studi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis
dan perangkat keras untuk bisa menirukan dengan 3 program studi, Fakultas Teknik dengan
tindakan dari manusia. 12 program studi, Fakultas Kedokteran dengan 3
Kecerdasan buatan dapat program studi, Fakultas Peternakan dan Pertanian
menyelesaikan permasalahan dengan dengan 4 program studi, Fakultas Ilmu Budaya
menggunakan komputer untuk memecahkan dengan 4 program studi, Fakultas Ilmu Sosial dan
masalah yang komplek dengan cara mengikuti Ilmu Politik dengan 5 program studi, Fakultas
proses penalaran manusia. Salah satu teknik Sains dan Matematika dengan 6 program studi,
kecerdasan buatan yang menirukan proses Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan dengan 6
penalaran manusia adalah sistem pakar. program studi, serta Fakultas Psikologi dengan 1
program studi.
2.2 Sistem Cerdas
Sistem cerdas merupakan program 2.4 Visual Basic
AI (Artificial Intelligence) atau kecerdasan Microsoft Visual Basic merupakan sebuah
buatan yang menggabungkan basis bahasa pemrograman yang menawarkan Integrated
pengetahuan dengan mesin inferensi. Ini Development Environment (IDE) visual untuk
merupakan bagian perangkat lunak membuat program perangkat lunak berbasis sistem
spesialisasi tingkat tinggi atau bahasa operasi Microsoft Windows dengan menggunakan
pemrograman tingkat tinggi (High Level model pemrograman (COM). Visual Basic pertama
Language). Sistem cerdas dapat mengadopsi kali ditemukan oleh Alan Cooper pada tahun 1991.
sebagian kecil dari tingkat kecerdasan Visual Basic secara umum digunakan untuk
manusia, antara lain adalah kemampuan untuk membangun suatu program dengan menggunakan
dilatih, mengingat kembali kondisi yang bahasa pemrograman BASIC, namun sudah
pernah dialami, mengolah data-data untuk menggunakan user interface sehingga memudahkan
memberikan aksi yang tepat sesuai yang telah programmer pemula.
diajarkan, dan kemampuan menyerap
kepakaran seorang ahli melalui perintah yang 2.5 Microsoft Office Access
dituliskan dalam sebuah bahasa pemrograman Microsoft Office Access merupakan
tertentu. penyimpanan basis data atau database yang
dikembangkan oleh Microsoft, aplikasi ini
2.3 Universitas Diponegoro merupakan aplikasi basis data komputer relasional
Universitas Diponegoro yang lebih yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan
dikenal dengan singkatan UNDIP, adalah perusahaan kecil hingga menengah.. Aplikasi ini
sebuah Perguruan Tinggi di Jawa Tengah, menggunakan mesin basis data Microsoft Jet
Indonesia, yang didirikan pada tahun 1956 Database Engine, dan juga menggunakan tampilan
sebagai Perguruan Tinggi Swasta dan baru grafis yang intuitif sehingga memudahkan
mendapat status sebagai Perguruan Tinggi pengguna.
Negeri pada tahun 1961. Saat ini Universitas Microsoft Access dapat menggunakan data
Diponegoro mengelola Program Studi yang yang disimpan di dalam format Microsoft Access,
terdiri atas : Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL
1. Program Diploma (D3) sejumlah 21 Server, Oracle Database, atau semua kontainer
program studi D3. basis data yang mendukung standar ODBC.
2. Program Sarjana (S1) dan yang setara
yang berjumlah 47 program studi S1.
3. Program Magister (S2) yang terdiri atas
26 program studi S2.
4. Program Doktor (S3) terdiri atas 8
program studi Doktor.
5. Program Profesi terdiri atas 4 program
studi Profesi.
6. Program Spesialis 1 terdiri atas 15
program studi Spesialis 1.

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 296
III. PERANCANGAN SISTEM
1. Pengumpulan data Pertanyaan dan Jawaban
3.1 Alat dan Bahan Penelitian serta Pembuatan Pohon Keputusan dan
Data mengenai penentuan jurusan Aturan/Rule
berasal dari semua aspek-aspek yang Pada langkah ini dilakukan pengumpulan
menjadi dasar dalam penentuan jurusan, data yang kemudian akan digunakan sebagai
seperti minat, bakat, keahlian, maupun hal- pertanyaan-pertanyaan beserta jawabannya
hal lainnya yang mempengaruhi siswa dalam melakukan penentuan jurusan, setelah
dalam penentuan jurusan atau program itu baru akan dibuat Pohon Keputusan yang
studi. Selain itu informasi mengenai berisikan kode-kode dari pertanyaan dan
penentuan jurusan didapatkan dari buku- jawaban yang telah dibuat sebelumnya, lalu
buku, artikel electronic book, pengalaman dari situ dapatlah ditentukan rule atau aturan
pribadi penulis, dan juga konsultasi untuk sebagai jalannya aliran pertanyaan
langsung kepada beberapa pihak yang pertanyaan apa saja yang masing-masing
mendalami bidang psikologi. jurusan.
Perangkat keras yang digunakan dalam
pengembangan sistem ini adalah satu unit 2. Pengumpulan Data Informasi Jurusan dan
laptop dengan spesifikasi : Passing Grade
a. Prosesor Intel Core 2 Duo @ 2.40 Pada langkah ini dilakukan pengumpulan
GHz data mengenai masing-masing jurusan yang
b. RAM 2 GB ada di Universitas Diponegoro yang berjumlah
c. HDD 250 GB SATA sebanyak 47 Jurusan atau Program Studi. Data
Dalam menjalankan aplikasi ini, yang dikumpulkan antara lain meliputi, nama
spesifikasi perangkat keras yang digunakan ketua jurusan, tahun didirikan, akreditasi,
tidak harus menggunakan spesifikasi diatas, website, nomor telepon, gelar sarjana, dan
tetapi juga bisa menggunakan spesifikasi prospek kerja setelah lulus dari jurusan
dibawahnya atau diatasnya. tersebut. Passing Grade digunakan sebagai
Perangkat lunak yang dibutuhkan dalam acuan untuk peringkat jurusan, yang
pengembangan sistem ini antara lain : dikelompokkan berdasarkan IPA (Ilmu
a. Microsoft Windows 7 Ultimate 32-bit Pengetahuan Alam) dan IPS (Ilmu
b. Microsoft Visual Studio 2010 Pengetahuan Sosial).
c. Microsoft Office Access 2010
3. Pembuatan Basis Data
3.2 Langkah Penelitian Dalam pembuatan DFD (Data Flow
Dalam pembuatan dan perancangan Diagram) dimulai dengan diagram konteks
Sistem Cerdas Penentuan Jurusan di yang menggambarkan hubungan antara sistem
Universitas Diponegoro yang dijadikan topik cerdas penentuan jurusan di Universitas
dalam tugas akhir ini, langkah-langkah yang Diponegoro dengan pengguna.
dilakukan adalah sebagai berikut, seperti yang Pengguna adalah orang yang dapat
terdapat pada Gambar 1. menjalankan sistem, melakukan penentuan
jurusan, menyimpan dan mengosongkan data
pengguna, juga melihat info serta peringkat
jurusan IPA dan IPS. Diagram konteks sistem
cerdas penentuan jurusan di Universitas
Diponegoro dapat dilihat pada Gambar 2 di
bawah ini.

Gambar 1 Langkah Perancangan Sistem


Gambar 2 Diagram Konteks
Penjelasan mengenai diagram langkah-
langkah pembuatan Sistem Cerdas
Penentuan Jurusan di Universitas
Diponegoro akan dijelaskan lebih lanjut pada
masing-masing langkahnya sebagai berikut.

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 297
oleh penulis melalui berbagai sumber tersebut,
yang tersusun dalam bentuk tabel.
Terdapat 4 buah tabel, antara lain adalah,
tabel pertanyaan IPA dan tabel jawaban IPA
yang berisi 155 pertanyaan dan jawaban, serta
tabel pertanyaan IPS dan tabel jawaban IPS
yang berisi 65 pertanyaan dan jawaban. Semua
pertanyaan tersebut telah tersimpan dalam
sistem dan digunakan untuk menentukan
jurusan yang direkomendasikan kepada
pengguna.
Gambar 3 DFD Level 0 Pertanyaan tersebut diberi kode-kode
tertentu, yaitu IPAxx untuk pertanyaan IPS ke-
Diagram Konteks di atas dapat
xx, IPSxx untuk pertanyaan IPS ke-xx, Jxx
dijabarkan menjadi lebih rinci lagi yang
untuk jawaban IPA/IPS ke-xx, PA untuk
disebut DFD level 0. Pada DFD 0
pertanyaan awal, serta PNIPA dan PNIPS
tersebut terdapat 4 proses, yaitu :
untuk pertanyaan nilai IPA dan IPS.
1. Proses 1, Simpan Hasil Uji. Proses ini
hanya dapat dilakukan setelah
2. Perancangan Mesin Inferensi dan Representasi
pengguna melakukan penentuan
Pengetahuan
jurusan dan mendapatkan rekomendasi
Mesin inferensi forward chaining yang
jurusan. Dalam proses ini pengguna
digunakan dalam sistem ini bertujuan untuk
memasukkan nama, dan asal sekolah
menentukan jurusan yang sesuai untuk
untuk disimpan dalam tabel LihatHasil.
pengguna dan memberikan hasil berupa
2. Proses 2, Lihat Hasil Uji. Dalam proses
jurusan yang direkomendasikan kepada
ini pengguna dapat melihat dan
pengguna oleh sistem. Ada beberapa cara
mengosongkan data-data pengguna
dalam merepresentasikan suatu
yang sebelumnya telah tersimpan
penalaran/inferensi dalam merancang sebuah
dalam tabel LihatHasil, berupa nama,
sistem pakar diantaranya adalah menggunakan
asal sekolah, dan jurusan yang
pohon keputusan.
direkomendasikan oleh sistem.
Representasi pengetahuan bertujuan
3. Proses 3, Lihat Peringkat Jurusan IPA.
untuk mengorganisasikan basis pengetahuan
Dalam proses ini pengguna aplikasi
dalam bentuk dan format tertentu untuk bisa
sistem cerdas ini dapat melihat
dimengerti oleh komputer. Basis pengetahuan
peringkat dari jurusan-jurusan IPA di
merupakan sekumpulan pengetahuan yang
Universitas Diponegoro berdasarkan
dihubungkan dengan sejumlah permasalahan
passing grade yang tersimpan dalam
yang digunakan dalam sistem kecerdasan
tabel PassGradeIPA.
buatan. Basis pengetahuan ini merupakan
4. Proses 4, Lihat Peringkat Jurusan IPS.
analisa data yang akan digunakan dalam
Dalam proses ini pengguna aplikasi
pembangunan sistem. Basis pengetahuan
sistem cerdas ini dapat melihat
digunakan untuk penarikan kesimpulan yang
peringkat dari jurusan-jurusan IPS di
merupakan hasil dari proses pelacakan. Pada
Universitas Diponegoro berdasarkan
perancangan basis pengetahuan sistem pakar
passing grade yang tersimpan dalam
ini konklusi adalah rekomendasi jurusan dan
tabel PassGradeIPS.
premis adalah pertanyaan beserta jawabannya,
sehingga bentuk pernyataannya adalah :
3.3 Tahap Perancangan
IF[pertanyaan1(jawaban1)]AND[pertanyaan2(j
1. Perancangan Basis Pengetahuan
Basis pengetahuan merupakan awaban1)]…THEN[keputusan/rekomendasi]
kumpulan pengetahuan suatu bidang Kemudian aturan ini diterapkan kedalam
tertentu pada tingkat pakar dalam format sistem ini dimana terdapat 47 jurusan S1 yang
tertentu. Pengetahuan ini diperoleh dari ada di Universitas Diponegoro sebagai hasil
akumulasi pengetahuan berbagai sumber, akhir atau hasil rekomendasinya, dimana pada
seperti buku-buku, artikel electronic setiap hasil memiliki lebih dari satu rule atau
book, pengalaman pribadi penulis, dan aturan. Rule ini juga dibuat dengan
juga konsultasi langsung kepada memperhatikan jalannya pertanyaan yang ada
beberapa pihak yang mendalami bidang pada pohon keputusan dari sistem cerdas
psikologi. Perancangan basis penentuan jurusan di Universitas Diponegoro
pengetahuan dalam sistem cerdas ini ini.
berupa pertanyaan dan jawaban yang
telah dihimpun, disusun, dan diseleksi

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 298
IV. HASIL PENELITIAN 3. Lihat Profil Jurusan

4.1 Pengujian Antarmuka


Pengujian antarmuka menggambarkan
tampilan dari aplikasi yang dibangun yaitu
implementasi antarmuka sistem cerdas
penentuan jurusan di Universitas
Diponegoro
1. Halaman Awal
Gambar 8 Tampilan Halaman Lihat Profil Jurusan

Gambar 4 Tampilan Halaman Awal

2. Jalankan Sistem Gambar 9 Tampilan Halaman Fakultas dalam


menu Lihat Profile Jurusan

Gambar 5 Tampilan Pertanyaan pada Menu


Jalankan Sistem
Gambar 10 Tampilan Halaman Profil Jurusan
dalam menu Lihat Profil Jurusan

4.Lihat Peringkat

Gambar 6 Tampilan Halaman Jurusan


Rekomendasi pada Menu Jalankan Sistem

Gambar 11 Tampilan Halaman Lihat Peringkat Jurusan

Gambar 7 Tampilan Form Simpan Hasil


pada Menu Jalankan Sistem

Gambar 12 Tampilan Halaman Cetak Peringkat Jurusan


IPA

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 299
dilakukan dengan cara menguji aplikasi dengan
memasukkan data ke dalam form-form yang telah
disediakan. Pada tahap ini merupakan kelanjutan
dari tahap implementasi, yang berfokus pada
persyaratan fungsional perangkat lunak. Pengujian
ini memungkinkan perekayasa sistem mendapatkan
serangkaian kondisi input yang sepenuhnya semua
persyaratan fungsional untuk suatu program dibagi
Gambar 13 Tampilan Halaman Cetak Peringkat menurut fungsi dari masing-masing menu sesuai
Jurusan IPS dengan kegunaannya. Bentuk pengujian berupa cara
pengguna menggunakan aplikasi, berikut
5.Lihat Hasil merupakan tabel pengujian menu dari sistem.
Tabel 1 Pengujian Menu

Gambar 14 Tampilan Halaman Lihat Hasil

V. KESIMPULAN & SARAN

Gambar 15 Tampilan Halaman Cetak Hasil Uji 5.1 Kesimpulan


Dari hasil pengujian dan analisis aplikasi Sistem
6. Bantuan Cerdas Untuk Menentukan Peminatan Jurusan di
Universitas Diponegoro Bagi Siswa Sekolah
Menengah Atas maka dapat disimpulkan hal-hal
sebagai berikut:
1. Berdasarkan pengujian, aplikasi dapat
membantu mempermudah para pengguna
khususnya para siswa Sekolah Menengah Atas
yang ingin melanjutkan ke jenjang pendidikan
yang lebih tinggi dalam menentukan jurusan
atau program studi di Universitas Diponegoro.
2. Aplikasi juga membantu mempermudah para
pengguna khususnya para siswa Sekolah
Gambar 16 Tampilan Halaman Bantuan Menengah Atas yang ingin melanjutkan ke
jenjang pendidikan yang lebih tinggi dalam
7. Tentang Program mencari informasi mengenai jurusan atau
program studi dan juga peringkat berdasarkan
passing grade-nya di Universitas Diponegoro.
3. Berdasarkan pengujian aplikasi, proses
penyimpanan data pengguna juga berjalan baik,
proses penghapus data juga berjalan dengan
lancar tanpa adanya kendala.
5.2 Saran
1. Aplikasi Sistem Cerdas Untuk Menentukan
Gambar 17 Tampilan Halaman Tentang Program Peminatan Jurusan di Universitas Diponegoro
Bagi Siswa Sekolah Menengah Atas ini dapat
4.2 Pengujian Sistem dikembangkan lebih lanjut dengan
Proses pengujian menggunakan metode menambahkan fitur-fitur baru yang lebih
black-box, yang merupakan pengujian yang handal.

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 300
()

2. Data-data mengenai informasi jurusan pada Hartati, Sri dan Sari Iswanti. 2008. Sistem Pakar
Aplikasi Sistem Cerdas Untuk Menentukan dan Pengembangannya. Graha Ilmu. Yogyakarta
Peminatan Jurusan di Universitas Hidayatullah, Priyanto. 2014. Visual Basic .NET
Diponegoro Bagi Siswa Sekolah Menengah Membuat Aplikasi Database dan Program Kreatif.
Atas masih kurang update, karena hampir Penerbit Informatika. Bandung.
setiap tahunnya terjadi perubahan, untuk itu Kusrini. 2006. Sistem Pakar Teori dan Aplikasi.
diperlukan pembaruan data secara berkala. Penerbit Andi. Yogyakarta.
3. Melakukan backup data secara berkala
untuk menanggulangi jika terjadi Kusumadewi, Sri. 2003. Artificial Inteligence
kehilangan maupun kerusakan data dapat Teknik dan Aplikasi Edisi Pertama. Penerbit Graha
dikembangkan menjadi sebuah fitur baru Ilmu.Yogyakarta.
yang mendukung keterjaminan data pada Pamungkas, Arthur Kemal dan Rahadian Wahyuaji.
sistem. 2013. Cara Memilih Program Studi di Perguruan
Tinggi. Elex Media Komputindo. Jakarta.
DAFTAR PUSTAKA Turban, Efrain. 2005. Decision Support Systems
and Intelligent Systems. Penerbit Andi. Yogyakarta.
Aditya, Primananda Arif. 2008. Dasar-dasar
Daya Tampung UNDIP.
Pemrograman Database Desktop dengan Visual
http://penerimaan.undip.ac.id/snmptn/daya-
Basic.net. Elex Media Komputindo. Jakarta.
tampung-undip/
Arhami, Muhammad. 2005. Konsep Dasar Sistem Diakses pada 10 September 2014
Pakar. Penerbit Andi. Yogyakarta.
Monitoring Akreditasi Prodi UNDIP.
http://pssb.undip.ac.id/cekakreditasi/
Diakses pada 10 September 2014

Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, Vol.3, No.2, April 2015 (e-ISSN: 2338-0403) JTsiskom - 301

Anda mungkin juga menyukai