Anda di halaman 1dari 10

PENDAHULUAN

PENDAHULUAN
A. Nama Kegiatan

Nama kegiatan ini adalah “ MillenniArt Fest Competition” karena kami


percaya bahwa para milenial masa kini memiliki jiwa seni yang luar biasa.

Dengan mengadakan MillenniArt Fest Competition ini kami berharap dapat

memberdayakan para milenial dalam meningkatkan dan keahliannya di

dunia seni serta memberikan pengalaman baru yang berharga untuk mereka

setelah pandemi

B. Tema Besar Kegiatan

Pada MillenniArt Fest Competition ini kami mengusung tema besar

“Kontribusi milenial untuk Indonesia”. Tema ini sejalan dengan tujuan di


adakannya serangkaian acara MilleniArt Fest yaitu untuk mengajak kaum

milenial dan masyarakat untuk turut mendukung dan menggerakkan sektor

perekonomian dalam bidang industri kreatif dan pariwisata.

C. Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan

dari kegiatan ini adalah:

a. Menjadi wadah eksplorasi bakat

b. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam mengelola potensi

kaum milenial

c. Memberdayakan kaum milenial untuk melatih kemampuan di bidang seni

d. Menjadi media pengenalan MillenniArt Fest kepada khalayak umu


KETENTUAN LOMBA
A. Ketentuan Umum

Warga negara Indonesia

Terbuka untuk rentang usia 15-25 tahun

Karya orisinal bukan plagiat

Peserta dapat mengikuti lebih dari satu cabang perlombaan

Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat

Apabila ditemukan bukti pelanggaran atau indikasi kecurangan panitia

berhak mendiskualifikasi peserta

B. Pendaftaran peserta lomba

1. Petunjuk pelaksanaan lomba


Peserta mengisi formulir pendaftaran pada link

http://bit.ly/competitionmilleniartfest
Peserta wajib membayar biaya kontribusi pendaftaran sesuai dengan jumlah

karya yang dilombakan ke nomor rekening dengan opsi yang tertera

dibawah ini:

CIMB NIAGA Syariah 860009414300 a.n Yayasan Karya Anak

Milenial Indonesia

GOPAY dan DANA 081386048800 a.n Kiki Nur Aisyah

Setelah melakukan pendaftaran peserta wajib konfirmasi pendaftaran

dengan melampirkan bukti transfer pendaftaran melalui:

Cover lagu 081387055719 (Farah)

Fotografi 081370910717 (Hanny)

Desain Poster 081294573990 (Aratsia)


Peserta wajib mem-publikasikan hasil karya ke instagram mulai dari

tanggal 28 Desember 2020 dan Peserta berkenan apabila video


dipublikasikan di akun sosial MIILLENIART FEST 2021 (instagram

dimohon tidak di privat selama lomba berlangsung serta Caption,


hastag serta tag yang harus dicantumkan dalam Caption
penampilan berada pada PDF Caption yang sudah disediakan)

Karya dimasukan pada google drive pribadi dengan format sama seperti

(jangan lupa untuk mengaktifkan link agar panitia


subject email

dapat membuka video peserta) dan link google drive dikirim melalui
email Competitionmilleniartfest@gmail.com dengan subjek :

LOMBA (NAMA LOMBA)_NAMA LENGKAP_ASAL INSTANSI


Cth: Lomba Desain Poster_Elza Hasyim_UIN Sumatera Utara

juara favorit akan ditentukan melalui perhitungan likes Instagram

terbanyak yang akan dimulai pada tanggal 26 Januari – 07 Februari


2021 pukul 23:59 WIB.
2. Biaya Pendaftaran
Cover lagu kelompok/Individu Rp. 20,002

Fotografi Rp. 15,003 Per Karya

Rp. 25,003 Per 2 Karya

Rp. 40,003 Per 3 Karya

Desain Poster Rp. 15,004 Per Karya

Rp. 25,004 Per 2 Karya

Rp. 40,003 Per 3 Karya

*harga berlaku kelipatan, Harap perhatikan code akhir


3. Jadwal Pelaksanaan Lomba
: 14 Desember – 27 Desember 2020
Pendaftaran

Pengumpulan hasil karya : 28 Desember 2020 - 25 Januari 2021

s.d pukul 23.59 WIB

Perhitungan juara favorit : 26 Januari 2021 - 7 Februari 2021 s.d

pukul 23.59 WIB

Penilaian juri : 08 Februari - 25 Februari 2021

Pengumuman hasil pemenang : 25 Februari 2020 pada acara

MILLENNIARTFEST 2021 VIRTUAL


"

CHARITY CONCERT”
SONG COVER COMPETITION
A. Tema

Tema pada lomba song cover milleniart fest ini kami mengusung tema

“Milenial Indonesia Berekspresi Melalui Lagu”. Kami mengambil tema ini


dikarenakan kita tahu sekarang ini situasi seluruh dunia terutama Indonesia

sedang dalam keadaan sedih dan kurang kondusif dalam berbagai segi,

terutama generasi muda, maka dari itu dengan tema lomba Cover Song ini

kami berharap agar kejenuhan, kesedihan kita bisa terbalaskan dengan lagu

dan bisa mengembalikan kebahagiaan kita kembali

B. Persyaratan Khusus

Peserta merupakan individu/kelompok yang terdiri dari 1 s.d 8 orang

Pilihan lagu yang dinyanyikan :

Lose - Niki

Monokrom - Tulus

One Only - Pamungkas

Anganku Anganmu - Raisa ft Isyana Sarasvati

Makna Cinta - Rizky Febian

Reflection “from Mulan” – Yura Yunita, Sivia, Agatha Pricillia,

Nadin Amiza

*(Lagu yang sudah dipilihkan diataas bisa dipilih oleh perserta

individu maupun kelompok)


Video cover berdurasi 3-5 menit (1 lagu)

Tidak ada teknis tertentu, karenanya peserta dapat berkreasi

sekreatif mungkin

Peserta dilarang memakai akun hode

Peserta harap memperlihatkan alat musik yang digunakan

Peserta bukan bagian dari public figure/selebgram dan sejenisnya

Peserta solo vocal diperbolehkan menggunakan midi, instrument atau

minus one berbentuk mp3

Video peserta kelompok diperbolehkan berbentuk editan (kompilasi dari

bagian suara masing-masing)

DESIGN POSTER COMPETITION


A. Tema

Lomba desain poster Milleniart Fest ini kami mengusung tema

“Generasi Muda Pewaris Budaya”. Latar belakangnya ialah karena

Generasi muda adalah generasi penerus bangsa Indonesia. Kebudayaan

Indonesia yang sangat beragam, mulai dari Sabang sampai Merauke

semestinya sudah menjadi tanggung jawab kaum muda untuk menjaganya.

Masing-masing kebudayaan memiliki ciri khas yang berbeda-beda. Selain

keberagaman kebudayaan ,Indonesia juga dikenal sebagai negara dengan

lingkungan sosial budaya. Hal ini ditandai dengan nilai-nilai kehidupan yang

ramah, orang-orang memegang sopan santun, dan juga masyarakat yang

damai.

Peninggalan budaya di Indonesia beraneka ragam, baik dalam

wujud sesuatu yang kompleks seperti warisan budaya Indonesia yang sudah

di akui dunia, batik misalnya. Kebudayaan merupakan warisan yang tak

ternilai harganya bagi bangsa ini. Jadi sudah semestinya kita,kaum muda

yang melestarikan,menjaga serta memanfaatkan Kebudayaan yang sangat

beragam di Indonesia. Ayo tuangkan ide kreatifmu dalam bentuk visual

dalam melestarikan segala budaya yang ada.


B. Persyaratan Khusus

Jenis poster yang dilombakan bersifat informatif dan kreatif

Karya yang dilombakan harus sesuai dengan tema yang telah ditentukan oleh

panitia

Karya tidak mengandung unsur SARA, pornografi, kekerasan, maupun yang

dapat merugikan pihak manapun

Karya dibuat menggunakan media digital, dengan :

Format : JPEG

Resolusi : (72-300 ppi)

Ukuran : (1080 X 1350 PX)

Peserta diperbolehkan menggunakan software freehand, corel draw, adobe

photoshop, illustrator, dan lain-lain.

Desain dapat dibuat hanya dengan ilustrasi atau menggabungkan antara

ilustrasi dengan foto (catatan: foto dan ilustrasi merupakan karya sendiri bukan

karya orang lain).

PHOTOGRAPHY COMPETITION
A. Tema

Indonesia memiliki banyak keindahan alam dan keberagaman sosial budaya.

Berdasarkan hal tersebut, Millenniartfest mengadakan lomba fotografi yang

bertemakan “Indonesia’s Beauty and Culture” Dalam tema ini, peserta

menangkap gambar tentang pesona alam Indonesia, kehidupan sosial di

Indonesia, atau kebudayaan indonesia. Millenniartfest berharap melalui

lomba ini, masyarakat dapat terus mengapresiasi dan melestarikan

keberagaman di Indonesia.
B. Persyaratan Khusus

Foto tidak melanggar hak cipta

Foto tidak mengandung unsur SARA, kekerasan, pornografi dan tidak

menyebabkan provokasi

Foto yang dikirim bukan dalam bentuk selfie/groufie.

Dilarang menggunakan watermark dan menambahkan teks di dalam foto.

Pengambilan foto dapat menggunakan kamera jenis apapun termasuk

smartphone dengan hasil kualitas foto HD.

Peserta diwajibkan untuk menambahkan rincian foto mengenai tanggal

pengambilan foto dari device yang digunakan yang upload dalam link google

drive beserta dengan file karya

Format foto jpg atau jpeg

Minimal resolusi pada foto yaitu 72 dpi, sisi terpanjang 3000 pixel.

Ukuran foto maksimal 5 MB

Editing diperbolehkan bagi yang ingin memperbaiki kualitas pada foto antara

lain Sharpening, Cropping, Saturation, dan Contrast, Warna, Brightness,

Shadow, Temperature, Highlight.

HADIAH
JUARA 1 Rp.1.000.000,00 + Sertifikat Juara

JUARA 2 Rp. 750.000,00 + Sertifikat Juara

JUARA 3 Rp. 500.000,00 + Sertifikat Juara

JUARA FAVORIT Rp. 500.000,00 + Sertifikat Juara

TOP 10 Juara 1,2,3,Favorit serta ranking terbaik 4 –6

lainnya akan mendapatkan paket pelatihan


seminar dari Imconnect
Seluruh peserta akan mendapatkan Sertifikat peserta
PENUTUP
Demikian panduan lomba ini kami ajukan dengan maksud dan tujuan yang mulia.

Semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan bermanfaat bagi banyak

pihak. Kami selaku panitia mengucapkan terimakasih yang sebesar- besarnya

kepada seluruh pihak yang terlibat dan berpartisipasi dalam kegiatan ini. Besar

harapan kami agar semua dapat berjalan lancar dan sukses. Sekian dan

terimakasih.

NARAHUBUNG
Cover lagu 081387055719 (Farah)

Fotografi 081370910717 (Hanny)

Desain Poster 081294573990 (Aratsia)

Anda mungkin juga menyukai