Anda di halaman 1dari 18

HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136

Laporan Pertanggungjawaban (LPJ)


LATIHAN DASAR ORGANISASI 2020
U’re The Nect Generation, It’s Time To Change And Show Up

HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA

2020
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
LEMBAR PENGESAHAN

Kegiatan Latihan Dasar Organisasi dengan tema “U’re The Next generation, It’s
Time To Change And Show Up” yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Program
Studi Akuntansi (HMPSA), akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Sabtu / 13 Juni 2020

Waktu : 07.30 - Selesai

Tempat : Via Google Meet

Telah disahkan oleh :

Ketua Pelaksana, Sekertaris

Riska Defiana Sari Octavia Nur Fitriani

Mengetahui,

Kaprodi Fakultas Ekonomi Ketua HMPSA

Dewi Saptantinah Puji Astuti, SE, M.Si, Akt Liya Anggraini Setianingrum
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
A. PENDAHULUAN

HMPSA adalah suatu organisasi yang berada di Universitas Slamet Riyadi


Surakarta yang bergerak di bidang akademik dan beranggotakan mahasiswa aktif
program studi akuntansi, guna membangun generasi yang berprestasi dan
berkompetensi di bidang akuntansi yang diprogramkan sehingga dapat berjalan secara
berkesinambungan.

Dalam hal ini kami berupaya mewujudkannya dalam program kerja HMPSA
yaitu Latihan Dasar Organisasi yang bertema “U’re The Next Generation, It’s Time
To Change And Show Up”. Tema tersebut bermaksud untuk membentuk karakter
mahasiswa ekonomi khususnya program studi akuntansi agar paham tentang
kepemimpinan serta memberi pemahaman tentang bagaimana organisasi HMPSA itu
berjalan. Serta memberikan wawasan baru dan gambaran tentang dasar-dasar dan
ketentuan organisasi yang digunakan oleh HMPSA, juga sebagai sarana pengakraban
antar anggota baru HMPSA dan dapat diterapkan dalam kegiatan organisasi maupun
kegiatan akademik sehingga dapat meningkatkan perkembangan soft skill dan hard
skill mahasiswa tersebut.
B. TEMA
“U’re The Next Generation, It’s Time To Change And Show Up”

C. TUJUAN KEGIATAN
Maksud serta tujuan dari kegiatan ini yaitu :
1. Membentuk karakter mahasiswa program studi akuntansi dalam sifat
kepemimpinan dan keorganisasian.
2. Mengenalkan program kerja HMPSA kepada pengurus baru.
3. Mengenalkan organisasi HMPSA kepada pengurus baru.
4. Mengakrabkan seluruh anggota HMPSA dengan pengurus baru.

D. NAMA KEGIATAN
Latihan Dasar Organisasi Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi (LDO
HMPSA)
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
E. SASARAN KEGIATAN
Pengurus HMPSA Universitas Slamet Riyadi Surakarta.

F. PELAKSANAAN KEGIATAN
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Juni 2020
Waktu : 07.30 WIB – Selesai
Tempat : Via Google Meet

G. SUSUNAN ACARA
(Terlampir)

H. REALISASI DANA
(Terlampir)

I. SUSUNAN PANITIA
(Terlampir)

J. HASIL KEGIATAN
(Terlampir)

K. EVALUASI DAN SARAN KEGIATAN


(Terlampir)

L. DOKUMENTASI KEGIATAN
(Terlampir)

M. BUKTI PENGELUARAN
(Terlampir)
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
N. PENUTUP
Demikian laporan pertanggungjawaban ini kami buat, semoga dapat memberikan
banyak gambaran mengenai kegiatan Latihan Dasar Organisasi yang diadakan oleh
Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi (HMPSA) dengan harapan acara ini
dapat meningkatkan keakraban antar anggota serta dapat mengenalkan program kerja
dari HMPSA sendiri. Atas perhatian dan dukungannya, kami ucapkan terima kasih.

Surakarta, 15 Juni 2020

Ketua Pelaksana, Sekertaris,

Riska Defiana Sari Octavia Nur Fitriani

Mengetahui,

Kaprodi Fakultas Eknomi, Ketua HMPSA,

Dewi Saptantinah Puji Astuti, SE, M.Si, Akt Liya Anggraini Setianingrum
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran I

SUSUNAN ACARA LDO HMPSA 2020

Tanggal Waktu Kegiatan PJ

13 juni 07.30-07.40 Persiapan Acara


2020

07.40-08.05 Pembukaan, lapaporan kapel, sambutan MC


ketum
08.05-08.40 Sambutan wadek Acara

08.40-09.55 Materi keilmuan, kaderisasi, humas, Inti


sekretaris, bendahara (+ perkenalan anggota)
09.55-10.15 Materi ketua umum Ketum

10.15-11.40 Sesi Tanya Jawab Acara

11.40-12.30 BREAK Acara

12.40-13.00 Sesi Tanya jawab MC

13.00-13.30 Materi dari Kaprodi Acara

13.30-13.50 Sharing Alumni MC

13.50-13.55 Pemilihan Raja & Ratu MC

14.00 Penutup MC
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran II

ESTIMASI DANA LDO

Pemasukan
Dana Fakultas Rp. 800.000,00

Jumlah Pemasukan Rp. 800.000,00

Pengeluaran
Kesekertariatan Rp. 25.000,00
Subsidi Pulsa
- Peserta 13@Rp. 12.000,00 Rp. 156.000,00
- Panitia 27@Rp. 12.000,00 Rp 324.000,00
- Alumni 1@Rp 12.000,00 Rp. 12.000,00

Jumlah Pengeluaran Rp. 492.000,00

Surplus Rp. 308.000,00


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran III

SUSUNAN PANITIA LDO


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
A. Pelindung : Rektor Universitas Slamet Riyadi Surakarta
Prof. Dr. Ir. Sutardi MAPP, SC

Wakil Rektor III


Drs. Sutoyo M.Pd

B. Penasehat : Dekan Fakultas Ekonomi UNISRI


Edi Wibowo, SE.MM

Wakil Dekan Fakultas Ekonomi UNISRI


Aris Eddy Sarwono,SE,M.Si,Akt

C. Penanggungjawab : HMPS Ekonomi


D. Ketua pelaksana : Riska Defiana Sari
E. Sekretaris : Octavia Nur Fitriani
F. Bendahara : Force One Pingky Rahayu
G. Seksi-seksi
a) Sie Acara : Lucki Nurhandini
Endang Putri Rahayu
Nurul Fadillatul Septiana
b) Humas : Siska Nur Indahsari
Ratih Dwiyani
c) Perlengkapan : Satria Andi Suryanto
Indah Nur Lestari
Anggi Mahardika Tristanti
d) Sie Konsumsi : Ita Putri Handayani
Yuki Melani Wahyuningrum
Puspa Maharani
Diah Novita Sari
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
e) PDD (Pubdekdok) : Wahyu Bangun Setyadi
Okta Rina
f) Transportasi : Muhamat Saputra
g) Korlap : Liya Anggraini Setianingrum

Lampiran IV

HASIL KEGIATAN LDO


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI

Kegiatan Latihan Dasar Organisasi dilaksanalakan pada hari Sabtu tanggal 13


Juni 2020 melalui Via Google Meet. Kegiatan Latihan Dasar Organisasi ini diikuti oleh 14
peserta dan 18 panitia. Pada pukul 07.30 WIB peserta dan panitia LDO dipersilakan
standby Via Google serta dialukan absensi. Pada puka pukul 07.40 WIB dilaksanakan
pembukaan. Pada pembukaan, Riska melakukan laporan selaku Ketua Pelaksana LDO
HMPSA 2020 m dan Liya memberikan sambutan selaku Ketua Umum HMPSA
2019/2020, sekaligus membuka acara.
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Setelah pembukaan, pukul 08.00 WIB acara pemberian materi dari Jajaran
Fakultas Ekonomi, yang diisi oleh Wakil Dekan Fakultas Ekonomi Bapak Aris dan selesai
pukul 08.40 WIB. Acara selanjutnya yaitu pemberian Materi Keilmuwan pada pukul
08.40 WIB, dilanjutkan Materi Kaderisasi pada pukul 08.55 WIB , dilanjutkan Materi
Humas pukul 09.10 WIB, dilanjutkan Materi Sekretaris pukul 09.25, dan terakhir Materi
Bendahara pukul 09.40 WIB. Pemberian materi tersebut sekaliguas dilakukannya
perkenalan panitia kepada peserta. Materi terakhir disampaikan oleh Ketua Umum
HMPSA pada pukul 09.55 WIB.
Setelah penyampaian materi mengenai bidang – bidang di HMSA dilakukan sesi
tanya jawab yang diajukan oleh peserta LDO kepada panitia LDO pada pukul 10.15 WIB
dan selesai pada pukul 11.40 WIB. Kemudian acara selanjutnya Break pada pukul 11.40
WIB sampai dengan pukul 12.30 WIB. Pada pukul 12.35 WIB peserta LDO dan panitia
dipersilakan untuk memasuki Google Meet kembali. Pada pukul 13.00 dilanjutkan materi
dari Jajaran Fakultas Ekonomi yaitu Kepala Kaprodi Fakultas Ekonomi Ibu Dewi sampai
pukul 13.30 WIB.
Acara selanjutnya yaitu sharing Alumni HMPSA tahun 2018/2019 pukul 13.30
WIB. Sharing Alumni HMPSA selesai pukul 13.50 WIB. Kemudian acara selanjutnya
yaitu pemilihan Raja dan Ratu pada pukul 13.50 WIB dan dilanjutkan sharing pengalaman
Raja dan Ratu 2019/2020 dan selesai pada pukul 14.00 WIB. Dilanjutkan penutupan
dengan pembacaan doa, setelah itu peserta dan panitian dipersilakan meninggalkan
ruangan (Google Meet).
..
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran V

EVALUASI KEGIATAN LDO


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
Acara Latihan Dasar Organisasi Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi
yang diselenggarakan pada tanggal 13 Juni 2020 berjalan lancar. Namun masih ada
evaluasi kegiatan yang harus diperbaiki, antara lain sebagai berikut :
1. Ketua Pelaksana
Evaluasi untuk Ketua Pelaksana kegiatan LDO:
 Kurang tegas.
 Harus on time
 Dihari H harus koordinasi per defisi
2. Sie Acara
Evaluasi untuk Sie Acara kegiatan LDO:
 Hari pelaksaan mundur 1 hari setelah tanggal penetapan.
 Jika acara belum siap, mohon untuk berkoordinasi dengan yang lain
agar tidak terjadi miss komunikasi
 Rundown sempat berubah karena hari pelaksanaan mundur 1 hari
 Keseluruhan sudah baik, tetapi di hari sabtu jadwal jajaran molor,
sehingga jadwal tidak sesuai rundown.
3. Sie Transportasi
Evaluasi untuk Sie Transportasi kegiatan LDO:
-
4. Perlengkapan
Evaluasi untuk Perlengkapan kegiatan LDO:
-
5. Humas
Evaluasi untuk Humas kegiatan LDO:
 Miss komunikasi dengan sie acara
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
SARAN LDO

HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI


1. Panitia sebaiknya saling mengingatkan dalam melaksanakan tugas apabila ada yang
terlewatkan agar dapat meminimalkan kesalahan,
2. Perlu diperkaya materi baik secara organisasi maupun pengetahuan khusus, supaya
peserta tidak hanya mendapatkan materi dasar saja.
3. Perlunya disiplin mengenai ketepatan waktu baik panitia maupun peserta.
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran VI

DOKUMENTASI KEGIATAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
Lampiran VII

BUKTI NOTA PENGELUARAN


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SLAMET RIYADI SURAKARTA
Lantai III Kampus I Jln. Sumpah Pemuda No.18 Kadipiro Surakarta 57136

Anda mungkin juga menyukai