Anda di halaman 1dari 2

ANAMNESA

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :

Halaman :
DHARMOTTAMA SATYAPRAJA

Dr. HASTI WULANDARI


UPTD PUSKESMAS SURUH
NIP. 19700531 200212 2 001

1. Pengertian : Cara mendapatkan informasi dari pasien dengan cara wawancara

2. Tujuan : Sebagai pedoman petugas dalam menganamnesa

3. Kebijakan : Pelaksanaan anamnesa harus mengikuti langkah – langkah yang tertuang


dalam Instruksi Kerja

4. Referensi : Diagnosa Fisik I dan II, Kumpulan Kuliah Prof.dr.R.Budhi Darmojo

5. Ruang Lingkup : Semua pasien Puskesmas Suruh

6. Penanggung Jawab : Koordinator Unit Pengobatan Umum dan KIA

7. Masa Berlaku : Ditinjau ulang setahun sekali

8. Alat dan Bahan : Catatan Medik

9. Prosedur :

1. Petugas melakukan anamnesa dengan sikap yang baik


2. Petugas mencocokkan nama pasien dengan nama dalam Rekam Medis
3. Petugas menanyakan keluhan utama
4. Petugas menayakan riwayat penyakit sekarang
5. Petugas menanyakan hal-hal lain sesuai penyakitnya
6. Petugas mencatat hasil anamnesis dalam Rekam Medis

10. Hal – hal yang perlu :


Diperhatikan
11. Dokumen Terkait : - Register

- Rekam Medik

12. Formulir yang dipergunakan :

13. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan
ANAMNESA
No Kode :

Terbitan :

No. Revisi :
DAFTAR
TILIK Tgl. Mulai :
PUSKESMAS SURUH
Berlaku :

Halaman : 2 halaman

No Langk Ya Tidak TB
ah Kegiatan
1 Apakah petugas melakukan anamnesa dengan sikap yang baik

2 Apakah petugas mencocokkan nama pasien dengan nama dalam Rekam


Medis

3 Apakah petugas menanyakan keluhan utama

4 Apakah petugas menayakan riwayat penyakit sekarang

5 Apakah petugas menanyakan hal-hal lain sesuai penyakitnya

6 Apakah petugas mencatat hasil anamnesis dalam Rekam Medis

Jumlah
Compliance rate (CR)

……………,………………………

Observer Tindakan

……………………………...........

NIP: …………....................

Anda mungkin juga menyukai