Anda di halaman 1dari 3

BAHASA INDONESIA

saya dan sosial media

saya memiliki empat akun sosial media, yang pertama Facebook, yang ke dua
Instagram, ke tiga Line dan yang terakhir Whatsaap. Saya akan mulai dari
Facebook, akun facebook pertama saya ketika saya masih kelas 1 SMP pada
tahun 2014. Pada waktu itu saya sering sekali aktif di Facebook, hampir setiap
hari. Maklum saja baru pertama punya akun sosial media, hahahah. Saya juga
sering sekali mengunggah foto dan status saya di Facebook, mencurahkan
segala isi hati di sana, apa saja yang saya rasakan hari ini, harapan harapan dan
impian saya, dan masih banyak lagi. Terlebih lebih jika ada yang mengomentari
unggahan saya, maka

saya akan langsung membalas komentar tersebut. Apalagi jika yang di


komentari itu foto saya. Sekarang jika saya mengingat semua itu rasanya lucu
sekali. Kemudian saya dulu suka memperbanyak teman teman Facebook saya
dalam arti saya tidak memilih milih siapa yang menambahkan saya sebagai
teman , hasilnya teman teman Facebook saya mencapai 3000 lebih, dan
sebagian sudah saya hapus ketika saya masuk SMA kelas 11. Dulu banyak
sekali yang mengirim pesan kepada saya di Facebook, dan rata rata itu semua
laki laki. Ada yang saya kenal dan ada juga yang sama sekali tidak saya kenal,
namun saya tetap membalas semua pesan mereka, kecuali laki laki yang kurang
ganteng menurut saya maka pesannya tidak saya balas. Heheheh, cukup sadis
bukan. Anehnya ketika saya dan teman teman facebook saya chattigan di
faceboook rasanya kami sudah sangat akrab dan seperti sudah lama kenal.
Padahal bertemu aja tidak pernah. Pernah sekali saya bertemu dengan teman
Facebook saya tapi kami tidak seakrab ketika kami chattingan di Facebook.
Sekarang tahun 2018 ini saya sudah membuat akun Facebook saya yang baru,
dan sekarang saya memilih siapa saja yang saya tambahkan sebagai teman dan
yang menambahkan saya sebagai teman. Permintaan pertemana saya di akun
Facebook baru saya ada 50 akun, dan ada yang sebagian yang sudah saya hapus.
Sekarang saya juga jarang mengunggah foto atau status di Facebook, bukan
seperti dulu. Saya juga jarang mengirim pesan di Facebook. Teman teman
facebook saya rata rata sekarang yang sudah saya kenal dan juga sebagian kecil
yang tidak saya kenal. Dan rasanya tetap sama, jika bertemu di dunia nyata
terkadang tidak saling menyapa dan menegur, bahkan pura pura tidak mengenal
saja. Selanjutnya saya akan bercerita tentang akun saya yang lain, yaitu
Instgram. Akun instagram saya baru saya buat ketika saya SMA kelas 11.
Pengikut saya sampai saat ini hanya 616 pengikut dengan 41 kiriman dan diikuti
577 akun. Dulu ketika SMA saya sering menggunakan instagram, tapi sekarang
jarang. Kemudian Line, akun line saya saya buat ketika SMA juga kelas 12.
Akun Line ini adalah akun yang paling jarang saya buka, dan teman Line saya
hanya 50 orang. Yang terakhir Whataaps. Akun Whataaps inilah yang sering
saya buka, dan menurut saya dari semua akun, ini adalah akun yang penting
bagi saya. Karna semua nomor yang ada di akun whataaps saya kenal semua.

Kesimpulannya semua media sosial bermanfaat untuk saya, ketika saya bosan
saya akan buka media sosial dan saya juga tidak ketinggalan semua informasi
dan kejadian kejadian viral sekarang ini. Tapi ada juga kerugiannya untuk saya,
uang saya habis untuk beli kuota internet, hehehe. sekian cerita saya tentang
media sosial dan saya.
BAHASA INGGRIS

me and social media I have four social media accounts, the first is Facebook, the
second is Instagram, the third is Line and the last is Whatsaap. I will start from
Facebook, my first Facebook account when I was in grade 1 junior high school
in 2014. At that time I was very active on Facebook, almost every day.
Understandably, the first time I have a social media account, hahahah. I also
often upload my photos and status on Facebook, devote all my heart there, what
I feel today, my hopes and dreams, and much more. Especially if someone
commented on my upload, then  I will immediately reply to the comment.
Especially if the comment is on my photo. Now if I remember all that it feels so
funny. Then I used to increase my Facebook friends in the sense that I did not
choose who added me as a friend, the result was that my Facebook friends
reached 3000 more, and some of them I deleted when I entered 11th grade high
school. Many people sent messages to I'm on Facebook, and on average it's all
men. There are those I know and some are totally unknown to me, but I still
reply to all their messages, except for men who are less handsome in my
opinion so the message is not my reply. Heheheh, it's sadistic, isn't it. Strangely,
when I and my Facebook friends, Chattigan, in Faceboook, it felt like we were
very familiar and like we knew a long time ago. Even though I met never. I
once met my Facebook friend but we were not as familiar as when we chatted
on Facebook. Now in 2018 I have created my new Facebook account, and now I
choose who I add as a friend and who adds me as a friend. My friend requests
on my new Facebook account there are 50 accounts, and there are some that I
have deleted. Now I also rarely upload photos or status on Facebook, not like
before. I also rarely send messages on Facebook. My Facebook friends are on
average now that I know and also a small part I don't know. And the feeling is
the same, if you meet in the real world sometimes you don't greet each other and
reprimand, even pretend you don't know. Next I will tell you about my other
account, namely Instgram. I just created an Instagram account when I was in
11th grade high school. My followers to date have only 616 followers with 41
submissions and followed 577 accounts. Back when high school I often used
Instagram, but now it's rare. Then Line, my line account I made when high
school was also class 12. This Line Account is the account that I open the least,
and my Line friends are only 50 people. The last is Whataaps. This is the
Whataaps account that I often open, and in my opinion of all accounts, this is an
account that is important to me. Because all the numbers in the whataaps
account I know all. In conclusion, all social media is useful for me, when I'm
bored I will open social media and I also don't miss all the information and
events of the current viral event. But there is also a loss for me, my money runs
out to buy internet quota, hehehe. so many of my stories about social media and
me.
 

Anda mungkin juga menyukai