Anda di halaman 1dari 2

1.

Tuliskan 3 tambang yang berbeda bahan galiannya, menggunakan


jenis crusher yang digunakan dan sertakan skesta crushernya.
a. Tambang batu andesit menggunakan alat jaw crusher. Berikut untuk
sketsa dari alat jaw crusher itu sendiri.

b. Tambang batubara menggunakan alat gyratory crusher. Berikut


untuk sketsa dari alat gyratory crusher itu sendiri

c. Tambang batugamping menggunakan alat batugamping. Berikut


untuk sketsa dari alat ball mill itu sendiri.

2. Ukuran umpan dan produk, serta RR atau Reduction Ratio.


Reduction Ratio merupakan suatu perbandingan antara besar umpan
dan besar produkta. Yang mana nilai dari RR ini ditentukan oleh
kemampuan si alat dalam meremukkan guna mengecilkan bahan
galian/sampel. Pada primary crushing besarnya suatu nilai reduction
ratio adalah 4 – 7 dan untuk secondary crushing besarnya nilai reduction
ratio adalah sekitar 7 – 20.
a. Semisal dalam perhitungan reduction ratio pada alat jaw crusher
memiliki umpan sebesar 10 cm yang menhasilkan 5 cm produkta.
Maka diperlukan sebesar 2 kali penumbukkan alat.
b. Untuk alat gyratory crusher sama seperti pada alat jaw crusher yang
mana ia akan mereduksi material sebesar 4 – 7.
c. Penggunaan alat cone crusher digunakan pada tahap secondary
crushing yang artinya alat ini mengecilkan/mereduksi ukuran
material yang lebih kecil dari tahapan primary crushing

Anda mungkin juga menyukai