Anda di halaman 1dari 8

LAMPIRAN KERJA TIM PDSS TAHUN AJARAN 2020/2021

JALUR SNMPTN (SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI)


NO KEGIATAN SASARAN PELAKSANA WAKTU TEMPAT
1 Registrasi akun sekolah serta Sekolah dan Tim PDSS SMA 4 Januari s/d 1 Sekolah
membantu dan mendampingi siswa Siswa Negeri 1 Ulakan Februari 2021
dalam pembuatan akun LTMPT Tapakis
siswa perseorangan
2 Penetapan Siswa Egalible oleh Sekolah dan Tim PDSS SMA 4 Januari s/d 8 Sekolah
Sekolah dan penisisan data dan nilai Siswa Negeri 1 Ulakan Februari 2021
siswa di PDSS dengan rincian kerja Tapakis
sebagai berikut
- Mengumpulkan seluruh rapor
siswa kelas XII
- Merekap enam buah nilai
utama perjurusan baik IPA
dan IPS setiap siswa untuk
perengkingan siswa sehingga
mendapatkan siswa yang
egalible yang merupakan
40% dari seluruh siswa
SMAN Negeri 1 Ulakan
Tapakis yang berjumlah 190
siswa (IPA 46 dari 115 siswa
dan IPS 30 dari 75 siswa)
- Tim PDSS pergi ke setiap
kelas untuk memastikan
siswa yang masuk
perangkingan akan ikut
mendaftar SNMPTN. Jika
tidak maka akan dinaikan
nama di bawah rangking bagi
yang berminat
- Mengentrikan data siswa
yang egalibel ke situs
LTMPT sekolah di bagian
PDSS
- Mengentrikan data
kurikulum sekolah
- Mengentrikan daftar mata
pelajaran perjurusan
- Mengentrikan jumlah jam
pelajaran permapel
persemester dari semester I-
semester V
- Mengentrikan KKM setiap
mata pelajaran perjurusan
- Merekap seluruh nilai rapor
siswa yang egalible untuk
ikut pendaftaran SNMPTN
yang merupakan 40% dari
seluruh siswa SMAN Negeri
1 Ulakan Tapakis yang
berjumlah 190 siswa (IPA 46
dari 115 siswa dan IPS 30
dari 75 siswa)
- Mengentrikan ke situs PDSS
nilai seluruh mata pelajaran
siswa perjurusan dan
perorangan
- Melakukan finalisasi data
sekolah, data siswa, data
kurikulum dan data nilai
siswa di situs PDSS SMA
Negeri 1 Ulakan Tapakis
3 Mendampingi siswa mendaftar Siswa Tim PDSS SMA 15 Febuari s/d 24 Sekolah
SNMPTN bagi yang tidak mengerti Negeri 1 Ulakan Februari 2021
Tapakis
JALUR SPAN PTKIN (SELEKSI PRESTASI AKADEMIK NASIONAL PERGURUAN TINGGI KEAGAMAAN ISLAM
NEGERI)
NO KEGIATAN SASARAN PELAKSANA WAKTU TEMPAT
1 Registrasi akun sekolah Sekolah Tim PDSS SMA 19 Januari s/d 17 Sekolah
Negeri 1 Ulakan Februari 2021
Tapakis
2 Penghisisan data dan nilai siswa di Sekolah dan Tim PDSS SMA 19 Januari s/d 17 Sekolah
PDSS dengan rincian kerja sebagai Siswa Negeri 1 Ulakan Februari 2021
berikut Tapakis
- Mengentrikan data
kurikulum sekolah
- Mengentrikan daftar mata
pelajaran perjurusan
- Mengentrikan jumlah jam
pelajaran permapel
persemester dari semester I-
semester V
- Mengentrikan KKM setiap
mata pelajaran perjurusan
- Merekap seluruh nilai rapor
siswa yang ikut pendaftaran
SPAN PTKIN
- Mengentrikan ke situs PDSS
nilai seluruh mata pelajaran
siswa perjurusan dan
perorangan
- Melakukan finalisasi data
sekolah, data siswa, data
kurikulum dan data nilai
siswa di situs PDSS SMA
Negeri 1 Ulakan Tapakis
3 Mendampingi siswa mendaftar Siswa Tim PDSS SMA 19 Febuari s/d 5 Sekolah
SPAN PTKIN bagi yang tidak Negeri 1 Ulakan Maret 2021
mengerti Tapakis
SNMPN (SELEKSI NASIONAL MASUK POLITEKNIK NEGERI)
NO KEGIATAN SASARAN PELAKSANA WAKTU TEMPAT
1 Pendaftaran SNMPN Sekolah dan Tim PDSS SMA 11 Januari s/d 19 Sekolah
- Pendaftaran akun sekolah siswa Negeri 1 Ulakan Maret 2021
- Mendampingi siswa Tapakis
melakukan pendaftaran bagi
yang tidak mengerti
2 Penghisisan data dan nilai siswa di Sekolah Tim PDSS SMA 11 Januari s/d 12 Sekolah
PDSS dengan rincian kerja sebagai Negeri 1 Ulakan Maret 2021
berikut Tapakis
- Mengentrikan data
kurikulum sekolah
- Mengentrikan daftar mata
pelajaran perjurusan
- Mengentrikan jumlah jam
pelajaran permapel
persemester dari semester I-
semester V
- Mengentrikan KKM setiap
mata pelajaran perjurusan
- Merekap seluruh nilai rapor
siswa yang ikut pendaftaran
SNMPN
- Mengentrikan ke situs PDSS
nilai seluruh mata pelajaran
siswa perjurusan dan
perorangan
Melakukan finalisasi data sekolah,
data siswa, data kurikulum dan data
nilai siswa di situs PDSS SMA
Negeri 1 Ulakan Tapakis
3 Mendampingi siswa mendaftar Siswa Tim PDSS SMA 11 Januari s/d 19 Sekolah
SPAN PTKIN bagi yang tidak Negeri 1 Ulakan Maret 2021
mengerti Tapakis
LAPORAN KEGIATAN HARIAN
TIM PDSS SMA NEGERI 1 ULAKAN TAPAKIS
TAHUN AJARAN 2020-2021

N HARI/TGL KEGIATAN TEMPAT


O
LEMBAR PENGESAHAN
PROGRAM KERJA TIM PDSS SMA NEGERI 1 ULAKAN TAPAKIS
TAHUN AJARAN 2020-2021

Ketua Pelaksana
Sekretaris

Masyhuri, S.Pd
Yesi Filda, S,Pd
NIP.19660406 200701 1 005
NIP.19790111 200802 2 001

Mengetahui

Kepala Sekolah

Afniati, S.Pd. MM.


NIP.19620412 198512 2 001

Anda mungkin juga menyukai