Anda di halaman 1dari 12

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN


Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

I. PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG

Segala puji bagi Allah SWT, Tuhan seluruh alam. Shalawat serta salam
semoga selalu tercurahkan kepada Rasulullah SAW, sahabat, serta seluruh
pengikutnya yang selalu istiqamah hingga akhir jaman.
Maulid Nabi Muhammad SAW adalah tempat dan waktu dimana Rasulullah
SAW dilahirkan pada tanggal 12 Rabiul Awwal di Mekkah . Kejadian ini
merupakan salah satu peristiwa penting bagi umat Islam, karena pada peristiwa ini
Nabi Muhammad SAW dilahirkan dan menjadi awal dari lahir nya Islam dan
menuju masa kejayaan islam yang ditandai dengan turunnya Al-Qur’an di masa
Nabi Muhammad SAW dan ada nya sholat 5 waktu. 
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW bagi kaum muslim merupakan
wujud cinta kasih kepada junjungan kita Rasulullah SAW yang telah menunjukkan
jalan yang menuju keridhoan Allah SWT yakni berupa agama Islam yang dituntun
dengan ajaran yang bersumber pada hukum Islam yakni Al-Qur’an dan Al-Hadist.
Banyak sekali faidah-faidah yang terkandung dalam Peringatan Maulid Nabi
Muhammad SAW sehingga melatarbelakangi kami dari Badan Eksekutif Mahasiswa
Politeknik Kesehatan Kementerian Banjarmasin untuk memperingati salah satu hari
bersejarah tersebut.
Ukhuwah islamiyah harus terus dibangun dan dipelihara di muka bumi ini
sebagai penjabaran dari aplikasi aktif seluruh umat muslim dalam menjaga
kemaslahatan di dunia dan di akhirat. Melalui peringatan hari bersejarah Islam yang
rutin setiap tahun dilaksanakan diharapkan dapat meningkatkan ukhuwah Islamiyah
dan tali silaturahmi, serta perilaku yang sesuai dengan syariat Islam diawali dari
lingkungan terkecil yaitu lingkungan keluarga, sekolah, masyarakat, dan yang lebih
luas lagi.
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H merupakan salah satu
apresiasi dari kita selaku Ummat Islam untuk menjunjung tinggi Nabi kita semua
sebagai suri tauladan di muka bumi ini. Hal ini baik sekali terutama sebagai
pembelajaran kepada generasi penerus kita berikutnya.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

B. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah :
1.  Memperingati hari bersejarah Islam “Maulid” Nabi Muhammad SAW, sebagai
sosok kemahabbahan masyarakat pada junjungan alam penutup para nabi.
2. Media introspeksi diri dalam menjalani kehidupan sehingga berpengaruh pada
daya spiritualitas mahasiswa/i akan kualitas dan persentasi keimanan.
3. Memberikan motivasi kepada generasi penerus agar selalu memegang teguh tali
agama dan dapat membentengi diri dengan keimanan dan ketakwaan yang kuat.
4. Media syiar Islam dan mempererat ukhuwah Islamiyah mahasiswa/i Politeknik
Kesehatan Kementerian Banjarmasin.
5. Mempererat Tali Silaturrahmi antar Mahasiswa/i Poltekkes Banjarmasin. .
6. Berlomba-lomba mencari dan menebarkan kebaikan.
II. LANDASAN KEGIATAN
Adapun yang menjadi landasan utama kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan Banjarmasin ini yaitu program kerja
dari Divisi Dalam Negeri Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan
Banjarmasin tahun 2017/2018.

III. NAMA KEGIATAN


Nama kegiatan ini adalah : “Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H
Divisi Dalam Negeri Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan Banjarmasin”
IV. TEMA KEGIATAN

Adapun tema kegiatan acara Maulid Nabi Muhammad SAW BEM Divisi Dalam Negeri
Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan Banjarmasin ini adalah :

“Mencontoh Suri Tauladan Rasulullah SAW Membangun Akhlakul Karimah


untuk Membentuk Insan yang Berkarakter Islamiah ”

V. SASARAN KEGIATAN
Sasaran dari kegiatan ini adalah seluruh mahasiswa/i Poltekkes Kemenkes
Banjarmasin tingkat I, II, III, dan IV dari seluruh jurusan.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

VI. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari, Tanggal : Sabtu,16 Desember 2017
Waktu : 09.00 WITA - selesai
Tempat : Auditorium Analis Kesehatan
VII. PESERTA
Adapun peserta, undangan dan panitia Maulid Nabi Muhammad SAW Divisi
Dalam Negeri Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan Banjarmasin ini
adalah sebagai berikut :
1. Penceramah + Maulid Habsy = 16 orang
2. Undangan = 22 orang
3. Panitia = 42 orang
4. Peserta = 210 orang
Keterangan Peserta :
Kesehatan Lingkungan : 35 Orang
Keperawatan Gigi : 35 Orang
Keperawatan : 35 Orang
Kebidanan : 35 Orang
Gizi : 35 Orang
Analis Kesehatan : 35 Orang
Jadi, jumlah total keseluruhan peserta, undangan dan panitia yang diperkirakan
akan mengikuti kegiatan ini adalah sebanyak 290 orang.
VIII. PENYELENGGARA
Penyelenggara “Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H”adalah
Badan Eksekutif Mahasiswa Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan
Banjarmasin dan Pengurus Islamic Teenagers Club.

IX. SUSUNAN PANITIA


Terlampir I

X. ANGGARAN DANA
Terlampir II
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

XI. SUSUNAN ACARA


Terlampir III

XII. PENUTUP
Demikian Proposal Kegiatan Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW ini
kami buat dengan harapan dapat memberikan penjelasan kepada pihak-pihak yang
terkait dalam kegiatan tersebut. Keberhasilan dan kelancaran kegiatan ini bergantung
pada kerjasama dan kesungguhan seluruh panitia pelaksana maupun semua pihak.
Semoga kegiatan ini mampu menjadi motivasi dan inspirasi. Motivasi agar
generasi mendatang menjadi lebih baik serta selalu bersemangat untuk mendalami ilmu
Islam. Inspirasi bagi seluruh umat Islam umumnya dan khususnya bagi generasi muda
untuk selalu mencontoh pribadi Rasulullah SAW.
Atas bantuan dan partisipasi dari semua pihak yang terlibat dalam acara ini,
kami ucapkan terima kasih.
Panitia Pelaksana
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Ketua Pelaksana Sekretaris

Muhammad Abror Sulaiman Fathimah


P07120216066 P07131216104
Menyetujui,
Presiden BEM

Dimas Maulana
P07134116228
Mengetahui,
PUDIR III Poltekkes Banjarmasin

Tut Barkinah, S.Si.T, M.Pd.


NIP 196010101982082001
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

LAMPIRAN
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

Lampiran I
SUSUNAN PANITIA PELAKSANA

Pelindung : Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Banjarmasin


Penasehat : Pudir III Politeknik Kesehatan Kemenkes Banjarmasin
Pembina : H.Khairir Rizani, S.ST, M.Kes.
Penanggung Jawab : Presiden BEM Politeknik Kesehatan Kemenkes
Banjarmasin

Ketua BEM : Dimas Maulana


Ketua Pelaksana : Muhammad Abror Sulaiman
Wakil Ketua Pelaksana : Solihin
1. Sekretaris : Fathimah
2. Bendahara : Nida Hariati

Seksi Acara
Koordinator : Aulia Suci Rahmini
Anggota : Ayu Safitri
M. Hariyadi
Eka Yulia Riska Nasution
Utami Ratna Hafsari
Inayaturrahmi
Seksi Konsumsi
Koordinator : Kaspianoor
Anggota : Hikmah Erni Nirmala Sari
Mazidatul Hilmiah
Hamidatus Shalihah
Rifki Rahman
Desy Ayu Shandra
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

Seksi Kesekretariatan
Koordinator : Rina Rahmadina
Anggota : Viviana Ika Lestari
Isma Wati
Ahmad Reza Fadhian
Dewi Mela Andriyani
Muhammad Ridani
Najla Afifah

Seksi Perlengkapan
Koordinator : M. Aulia Rahman
Anggota : Muhammad Hafizullah
Rifky Edisti
Muhammad Fikri Fitri Ridhoni
Siti Rizki
Nurlaili Hasanah
Seksi Dekorasi
Koordinator : Sarwini Lestari
Anggota : Endah Permatasari
Eka Yulia Rizki Nasution
Muhammad Hanafi
Dyah Nawang Sari
Ina Aulia Rahmah
Seksi Humas
Koordinator : Dina Firdayanti
Anggota : Niki Utami
Tika Rahyani
Gannis Retno Willis
Zamiatul Zannah
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

Seksi Dokumentasi
Koordinator : Denty Puji Septia
Anggota : Muthia Puteri
Ahmad Saidin Nazar
Mahdalena
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

Lampiran II

ANGGARAN DANA

Sumber Dana
1. Bem : Rp. 6.838.000,-

Jumlah : Rp. 6.838.000,-

A. Alokasi Dana

No Bidang Seksi Jumlah Harga Satuan Total Harga


1. KONSUMSI

- Panitia 42 15.000 630.000

- Peserta 210 15.000 3.150.000

- Undangan 22 15.000 330.000

- Habsyi + 16 15.000 240.000

penceramah

- Air mineral dus 3 18.000 54.000

SNACK

-Peserta 210 5.000 1.050.000

-Undangan 22 5.000 110.000

-Habsyi + 16 5.000 80.000

penceramah

-Panitia 42 5.000 210.000

Jumlah :

Rp 5.854.000
2. ACARA
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

-Habsy 200.000 200.000

- Penceramah 200.000 200.000

-Pemeliharaan Audit 100.000 100.000

Analis

Jumlah:

Rp 500.000
3. PERLENGKAPAN

DAN DEKORASI

-Tirai + bunga 200.000 200.000

- paku picik 10 3.000 30.000

-Peniti 5 1.000 5.000

-Baterai 4 5.000 20.000

-Spanduk 1 100.000 100.000

-Jarum pentul 2 3.000 6.000

-Tali rafia 1 buah 1 3.000 3.000

-Minyak harum 2 10.000 20.000

Jumlah :

Rp 384.000,-
4. DOKUMENTASI 100.000 Rp 100.000
Jumlah Total Rp 6.838.000

Lampiran III

SUSUNAN ACARA

Hari/Tanggal : Sabtu, 09 Desember 2017


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Sekretariat : Jl. H. Mistar Cokrokusumo No. 1A RT 01 Sei Besar Banjarbaru
Kalimantan Selatan Telepon (0511) 4773267

Waktu Kegiatan
08.00 – 08.30 Registrasi (pembagian snack)
08.30 – 08.40 Pembukaan
08.40 – 09.40 Pembacaan Maulid Habsyi
09.40 – 10.00 Pembacaan Ayat Suci Al-Qur’an (M. Aulia Rahman & Nurlaili
Hasanah)
10.00 – 11.00 Sambutan-Sambutan :
1. Laporan Ketua Pelaksana
2. Sambutan Rais ITC
3. Sambutan Presiden BEM
4. Sambutan Direktur/ PUDIR III Politeknik Kesehatan
Banjarmasin
11.00 – 12.00 Ceramah

12.00 – 12.30 Penutup

Anda mungkin juga menyukai