Anda di halaman 1dari 5

"UNIFA STRATEGIS ATAU TIDAK"

Disusun Oleh :

Brianto . Tendean

1910421129

Manajemen 6

MANAJEMEN OPERASI DAN PRODUKSI

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU – ILMU SOSIAL

UNIVERSITAS FAJAR MAKASSAR

2020/2021
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang.
Pemilihan lokasi suatu Kampus Universitas Fajar Makassar merupakan salah satu
keputusan yang penting. Keputusan pemilihan lokasi merupakan keputusan untuk jangka
panjang perusahaan. Hal ini akan berdampak pada keberlangsungan perusahaan tersebut.

Pemilihan lokasi kampus yang tepat akan mengurangi kemungkinan risiko


negatif yang akan dihadapi oleh pihak kampus. Setiap mengambil keputusan memiliki
pertimbangan yang berbeda dalam pemilihan lokasi.

B. Rumusan Masalah.
1. Menjelaskan mengenai UNIFA ?
2. Menjelaskan kelebihan dan kekurangan pada UNIFA ?

C. Tujuan Pembahasan Masalah.


1. Menjelaskan alasan saya berkuliah di UNIFA.
BAB II

PEMBAHASAN

A. Menjelaskan Mengenai UNIFA.


Unifa merupakan salah satu kampus yang masih tergolong sangat muda yaitu 11
tahun tapi sudah sangat berkembang pesat dari berbagai aspek, sehingga mengalahkan
beberapa kampus di sulawesi selatan yang jauh lebih berdiri di banding Universitas Fajar.
Kehadiran Universitas Fajar sebagai salah satu lembaga pendidikan membawa angin
segar bagi dunia pendidikan itu sendiri, hal ini dikatakan karena konsep pendidikan yang
diterapkan menyeimbangkan antara teori dan praktik, dengan demikian luaran perguruan
tinggi ini siap diterjunkan ke dunia kerja sesuai dengan kompetensi masing-masing.

Universitas fajar juga sudah terakreditasi Ban-PT akreditasi B,bukan hanya itu di
unifa juga terdapat banyak beasiswa jadi bagi mahasiswa yang berprestasi bisa
mendapatkan beasiswa selama menempuh pendidikan di kampus biru tersebut. Beberapa
beasiswa yang terdapat di Unifa yaitu OSC medcom 

B. Menjelaskan kelebihan dan kekurangan pada UNIFA.


1. Kelebihan
- Lokasi sangat strategis
- Memberikan tempat makan (kantin) yang dekat dari lokasi kampus
- Keperluan kuliah seperti fotocopy, alat tulis kantor, dan warung internet (warnet )
2. Kekurangan
- Tempat parkiran kurang luas apalagi untuk kendaraan roda empat
- Tumbuhan hijau atau pohon sangat kurang untuk mengurangi kekeringan pada
lingkungan kampus
- Pagar kurang aman

C. Menjelaskan alasan saya berkuliah di UNIFA.


1. Lokasi yang setategis. ( dekat dari rumah )
2. Memiliki fasiliatas yang lengkap.
3. Keaman kampus yang baik.
4. Selalu mengadakan kegiatan yang bermanfaat.
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan.
Menurut saya lokasi UNIFA sanagat strategis kerena dekat dari rumah
bukan cuman itu kampus UNIFA juga dengan tempat untuk bersantai bagi
Mahasiswa yang berkuliah di UNIFA. Kampus UNIFA juga terletak di pinggir
jalan jadi mudah di jangkau oleh siapa pun.

Tak hanya itu Kampus UNIFA juga menyediakan fasilitas yang dibutukan
oleh Mahasiswa nya seperti ATM Center, kantin, tempat foto copy dan lapangan
parkir yang cukup menampung berbagai kendaraan Mahasiswa.

Anda mungkin juga menyukai