Anda di halaman 1dari 3

Leonardo Nazario Fadra

16234019
Perpustakaan Ilmu Informasi
Preservasi dan Konservasi

JUDUL FUMIGASI ARSIP


STANDAR DAN PROSEDUR
PELAKSANAAN FUMIGASI ARSIP

JURNAL Jurnal Kearsipan


VOL&HALAMAN Volume 12 Nomor 2, 207-219
TAHUN 2017
PENULIS R i ko P r i ya t m o R a m u d i n
REVIEWER Leonardo Nazario Fadra
TANGGAL 2 April 2021

Tujuan Penelitian untuk menjelaskan secara konseptual dan


teknis tindakan fumigasi arsip. Bagaimana
fumigasi yang baik dan benar sesuai
dengan kaidah-kaidah kearsipan.
Subjek Penelitian Formulasi fumigan ini dapat berada dalam
tiga bentuk zat yaitu: padat, cair dan gas.
Sudah jelas dari pengertian diatas bahwa
fumigasi bertujuan untuk membunuh
hama dengan melepas Fumigan atau gas
beracun di ruangan kedap udara dengan
suhu dan tekanan tertentu.
Metode Penelitian Metode yang digunakan adalah metode
kualitatif deskriftif, Singarimbun dan
Effendi menyebutkan bahwa penelitian
deskriptif yaitu suatu jenis penelitian yang
dimaksud untuk pengukuran secara cermat
terhadap suatu fenomena sosial tertentu.
Defenisi Fumigasi fumigasi merupakan tindakan perlakuan
dengan menggunakan fumigan di dalam
ruang yang kedap gas pada suhu dan
tekanan tertentu.
Cara preservasi preventif atau lebih Adalah dengan melakukan tindakan
dikenal dengan konsep Pengendalian pemeliharaan yang terus menerus dan
Hama Terpadu (PHT) melalui kebersihan ruangan penyimpanan
untuk menjamin tidak adanya hama
perusak arsip.
Defenisi Fumigasi Arsip Fumigasi Arsip dapat disimpulkan adalah
tindakan atau metode untuk membunuh
hama perusak arsip menggunakan gas
beracun (fumigan) dengan standar dan
prosedur fumigasi.
Cara Fumigasi Arsip Pembasmian hama perusak arsip dapat
dilakukan dengan tindakan non kimia dan
kimia.Metode non kimia seperti
pembekuan (frezee drying), modifikasi
atmosfer dan pemanasan. Untuk metode
pemanasan kurang disarankan karena
dapat merusak media arsip. sedangkan
untuk kimia dengan metode injeksi
(suntikan) dan fumigasi
(Perpustakaan,2013). Untuk metode-
metode lain akan dijelaskan pada tulisan
selanjutnya. Pada saat ini akan lebih fokus
membasah pembasmian hama dengan
kimia yaitu fumigasi arsip.
Langkah-langkah Fumigasi Arsip 1)Memeriksa dengan teliti segel-segel
atau karet pintu ruangan.
2)Memastikan bahwa tidak ada kerusakan
yang terjadi di ruangan dan tidak suatu
barang pun yang berada di antara ruangan
dan pintu ruangan yang dapat
menghambat kesempurnaan penutupnya.
3)Memastikan ventilasi ruangan sudah
ditutup dengan rapat.
4)Menutup barang-barang berbahan dasar
logam (emas, besi, tembaga dan lainnya)
menggunakan plastik kedap gas.
5)Dan lakukan Fumigasi secara berkala ke
tempat-tempat yang rawan di hinggapi
hama.

Hasil penelitian Dari hasil penelitian ini didapat Salah satu


metode untuk pemeliharaan arsip dari
hama perusak arsip adalah fumigasi arsip.
Fumigasi arsip menggunakan bahan kimia
dengan ruang kedap gas dan suhu serta
tekanan tertentu untuk membunuh hama
perusak arsip.

Kelebihan Penelitian Kelebihan penelitian ini adalah dapat


mengembangkan teknis dalam
perlindungan arsip khususnya berbahan
kertas serta menjawab tantangan
permasalahan dunia kearsipan Indonesia
untuk melakukan fumigasi arsip yang baik
dan benar.
Kekurangan Penelitian pelaksanaan fumigasi arsip merupakan
tindakan yang paling berbahaya karena
saat ini gas fumigan dilepaskan ke dalam
ruangan sehingga membutuhkan alat-alat
keselamatan bagi SDM Fumigasi atau
fumigator.

Anda mungkin juga menyukai