Anda di halaman 1dari 14

PROPOSALKEGIATAN

“ Coach Salary “

JENIS KEGIATAN:
Sarana dan prasarana

TARAF KEGIATAN:
Lokal

SEKOLAH TINGGI TEKNIK – PLN


JAKARTA
2019
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

PENGESAHAN PROPOSAL

JUDUL :COACH SALARY


JENIS KEGIATAN :Sarana Dan Prasarana
TARAF KEGIATAN :Lokal
KETUA PELAKSANA :Muhammad Sutan Iqbal Siregar
NIM :2017-71-111
JURUSAN :D3 Teknik Elektro
NO TLP / HP :087785078216
ALAMAT E-MAIL :sutaniqbal57@gmail.com
JUMLAH ANGGOTA :30 Anggota
DOSENPEMBINA/PENDAMPING :Abdul Harris M.KOM
TOTAL BIAYA KEGIATAN :Rp. 5.000.000,00
DANA YANG DIAJUKAN :Rp. 5.000.000,00
WAKTU PELAKSANAAN :2 juli – 29 oktober 2019
TEMPATPELAKSANAAN :Lapangan Basket STT PLN

Hormat Kami,
Jakarta, 17 Juni 2019

Ketua UKM Ketua PelaksanaKegiatan

Muhammad Sutan Iqbal Siregar Muhammad Sutan Iqbal Siregar


NIM:2017-71-111 NIM:2017-71-111
Mengetahui

Menteri Olahraga DosenPembimbing/Pembina

Juman Aji Santoso Abdul Harris M.KOM


NIM: 2016-11-133 NIDN: 0315038202
Menyetujui

Wakil Ketua III PresidenMahasiswa

Nurmiati Pasra, ST., MT. Afif Fajar Nurtyanto


NIP : 1969 2005 07 A NIM:2015-11-091

i
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

DAFTAR ISI PROPOSAL

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................................i


DAFTAR ISI ...........................................................................................................................ii
KATA PENGANTAR...........................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Kegiatan...................................................................................................1
1.2 Tujuan Kegiatan ...............................................................................................................2
1.3 Manfaat Kegiatan..............................................................................................................2
1.4 Waktu dan Tempat Kegiatan.............................................................................................2

BAB II JADWAL KEGIATAN


2.1 Jadwal Kegiatan.................................................................................................................3

BAB III RENCANA ANGGARAN KEGIATAN


3.1 Dana Pemasukan ...............................................................................................................6
3.2 Dana Pengeluaran..............................................................................................................6

BAB IV LAMPIRAN / DATA PENDUKUNG


Lampiran/Pendukung...............................................................................................................7

BAB V PENUTUP
Penutup....................................................................................................................................9

KATA PENGANTAR
ii
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

AssalamualaikumWr.Wb.

Sesungguhnyasegalapujibagi Allah SWT yang telahmenciptakan dan


memeliharaalamsemesta. Dialah yang menurunkanketenangandalamhati orang-orang
berimanuntukmenambahkeimanan yang telahada. Dialah yang Mahamenentukanapa yang
manusiarencanakan. HanyakepadaNyalahkitamemohonpertolongan dan mohonpengampunan.
Dan hanyakepadaNyakitamemohonperlindungandarisegalakejahatan yang dilakukan oleh
makhlukciptaanNya. Barangsiapa yang diberihidayah oleh nyamakatidakadasatu pun yang
dapatmenyesaatkan dan barangsiapa yang disesatkanNyamakatidakadasatu pun yang
dapatmemberipetunjukkebenarankepadaNya.

Dengan memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan proposal kegiatan sarana dan
prasaranaUKM Basket “COACH SALARY” ini dengan sebaik-baiknya. Tujuan dari proposal
ini adalah Untuk meningkatkan kemampuan anggota ukm basket, menumbuhkan minat olahraga
terutama olahraga basket di lingkugan kampus STT PLN, dan mampu mencapai prestasi di
tingkat lokal maupun nasional. Pada kesempatan ini kami sangat mengharapkan dukungan dari
berbagai pihak demi terlaksananya kegiatan ini dan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berpartisipasi dalam pelaksanaan kegiatan.Kami menyadari penyusunan proposal ini masih jauh
dari kesempurnaan.Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan saran serta kritik yang bersifat
membangun agar dengan saran dan kritikan tersebut kami dapat memperbaiki kesalahan-
kesalahan maupun kekurangan yang ada dalam penyusunan proposal ini.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Jakarta, 17 Juni 2019

Penyusun

iii
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 LatarBelakangKegiatan

Pembinaan dan pengembangan olahraga merupakan bagian upaya peningkatan kualitas


sumber daya manusia. Di Indonesia pembinaan ini diarahkan pada peningkatan jasmani ,
mental , rohani , membentuk watak dan kepribadian , disiplin dan sportivitas tinggi guna
meningkatkan prestasi yang dapat meningkatkan rasa kebanggan nasional.

Dalam kehidupan sehari – hari sebagai mahasiswa tentunya memiliki tugas utama untuk
meningkatkan pengetahuan di bidang akademik , namun selain meningkatkan pengetahuan
dalam bidang akademik tentunya tanpa badan yang bugar dan sehat semua itu tidak akan ada
artinya.

Basket adalah salah satu kegiatan mahasiswa di STT PLN yang tergabung didalam UKM.
Basket adalah olahraga yang popular baik ditingkat lokal , nasional , bahkan internasional. Hal
ini terbukti dengan makin banyaknya kejuaran Bola Basket yang diadakan baik ditingkat lokal ,
nasional , dan internasional.

Untuk itu kami percaya dengan diadakannya kegiatan mahasiswa dalam bidang Olahraga
yang bertujuan untuk memperkuat daya tahan tubuh mahasiswa pada saat kegiatan belajar
mengajar dan mempersiapkan mental serta fisik mahasiswa pada saat bekerja bahkan seperti hal
nya mahasiswa di Universitas lain yang dapat berprestasi tidak hanya dalam bidang akademik
namun juga dalam bidang Olahraga maupun Bakat minat.

Namun tanpa adanya seorang Pelatih Basket Profesional sebuah UKM tidak akan pernah
maju. Mahasiswa sangat berterimakasih karena telah diberikan fasilitas dan kesempatan untuk
mengembangkan bakat , Untuk itu untuk mengoptimalkan bakat dalam bidang Olahraga Basket ,
mahasiswa sangat berharap untuk diberikan adanya DANA GAJI pembayaran untuk PELATIH
BASKET UKM STT PLN.

1
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

1.2 TujuanKegiatan

 Meningkatkan kemampuan mahasiswa ditataran UKM, baik saat menjadi


mahasiswa maupun setelah lulus dan terlibat di dunia industri
 Meningkatkan kualitas UKM
 Membangun minat serta bakat mahasiswa terkusunya dalam bidang Olahraga
Basket

1.3 ManfaatKegiatan
 MeningkatnyaPrestasidaritiap UKM Olahragaterkususnya Cabang Olahraga
Basket di STT PLN Jakarta
 Optimalnya setiap pelatihan guna memunculkan kader mahasiswa – mahasiswa
berprestasi terkususnya dalam Cabang Olahraga Basket
 Meningkatnya minat serta bakat mahasiswa dalam Cabang Olahraga Basket

1.4 Waktu dan TempatPelaksanaan


Kegiatan UKM Basket STT PLN

Hari : Setiap Selasa Dan Jumat Di Setiap Bulannya

Pukul : 19.00 – Selesai

Tempat : Lapangan Basket STT PLN

2
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

BAB II

JADWAL KEGIATAN

2.1 JadwalKegiatan

Kegiatan UKM Basket STT PLN


Hari : Selasa dan Jumat
Pukul : 19.00 – Selesai
Tempat : Lapangan Basket STT PLN

Hari /
No Waktu Kegiatan Keterangan
Tanggal

Selasa , Peregangan Otot supaya tidak tegang


1 2,9,16,23,Dan 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
30 Juli 2019 Lari Kijang , Power Lompatan dll.
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Jumat,5,12,19 Peregangan Otot supaya tidak tegang
2 Dan 26, Juli 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
2019 Lari Kijang , Power Lompatan dll.
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Selasa,
Peregangan Otot supaya tidak tegang
6,13,20 Dan
3 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
27, Agustus
Lari Kijang , Power Lompatan dll.
2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
3
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

Latih Tanding dilakukan antar


Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Jumat,
Peregangan Otot supaya tidak tegang
2,9,16,23,Dan
4 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
30 Agustus
Lari Kijang , Power Lompatan dll.
2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Selasa,
Peregangan Otot supaya tidak tegang
3,10,17,Dan
5 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
24 September
Lari Kijang , Power Lompatan dll.
2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Jumat,
Peregangan Otot supaya tidak tegang
6,13,20,Dan
6 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
27 September
Lari Kijang , Power Lompatan dll.
2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
7 Selasa 19.00 - 19.30 Pemanasan Peregangan Otot supaya tidak tegang
1,8,15,22,Dan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
29 Oktober Lari Kijang , Power Lompatan dll.
4
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan
Jumat,
Peregangan Otot supaya tidak tegang
4,11,18,Dan
8 19.00 - 19.30 Pemanasan seperti Shuttle run , Zig - zag run ,
25 Oktober
Lari Kijang , Power Lompatan dll.
2019
Dribble , Shoot , Pass , Rebound ,
    19.30 - 21.00 Latihan Dasar
Block Shot , Steal ,Layup , dll.
Latih Tanding dilakukan antar
Mahasiswa STT PLN dengan
dibagi / dibentuk menjadi beberapa
Sparing (Latih
    21.00 - 22.00 tim Bagian , hal ini berguna untuk
Tanding)
melatih cara bermain serta
merealisasikan pelatihan dasar dan
teknik yang telah diajarkan

NB : Pelatihan selama 4 bulan sesuai dengan jadwal kegiatan latihan yang sudah di
tentukan

5
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

BAB III

RENCANA ANGGARAN KEGIATAN


3.1 PEMASUKAN

NO JENIS PEMASUKAN TOTAL


.
1. Dana Kemahasiswaan Rp 5.000.000,-
TOTAL PEMASUKAN Rp 5.000.000,-

3.2 PENGELUARAN

DANA KEMAHASISWAAN
KUANTITA
NO NAMA ITEM HARGA/SATUAN BIAYA
S

1. Gaji pelatih/Salary 4 Bulan Rp. 1.250.000 Rp. 5.000.000.-


Coach (4bulan) (Per 1 Bulan)

TOTAL BIAYA Rp. 5.000.000,-

NO JENIS PENGELUARAN TOTAL


1 Dana Kemahasiswaan Rp 5.000.000,-
2 Dana Sumber Lain (Sponsorship, Iuran, Rp 0,-
Registrasi/HTM, Dana Usaha dll)**
TOTAL PENGELUARAN Rp 5.000.000,-

NO RENCANA ANGGARAN KEGIATAN TOTAL


.
1. TOTAL PEMASUKAN Rp 5.000.000,-
2. TOTAL PENGELUARAN 6 Rp 5.000.000,-
TOTAL Rp 0,-
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

TOTAL DANA KEMAHASISWAAN YANG DIAJUKAN:Rp. 5.000.000,-


Catatan : Harga yang tercantum berdasarkan Kesepakatan dan harga rata-rata pelatih
Berlisensi B di daerah Jakarta

BAB IV

LAMPIRAN

CURRICULUM VITAGE PELATIH

Andre Sjahnaz

0813-1106-2347 | andsj25@gmail.com | Puri Beta 1, Cluster Flamboyan 1 no 17, Larangan


Utara, Tangerang - Banten, 15154
____________________________________________________________

COACHING LICENSE

______________________________

Coach B Licensed Certified No.Licensed B-0532-DKI-07-009. Effectived from 2007

PROFESSIONAL EXPERIENCE
______________________________

 CIMB Niaga basket ball team coach 2018 - 2019


 Star Energy Indonesia Coach 2005 – 2007
 Universitas FKG Trisakti Coach 2006 – 2008
7
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

- 1st winner for FKG Jawa – Bali Championship (2007)


- 2nd winner for FKG Jaobedtabek championship (2006)
 SMPN 75 Basket Ball Coach
 SMU 85 Basket Ball Coach
 Cakrawala Basket Ball Coach for Junior Team (KU 16 – 18)
 Cakrawala Basket Ball Coach for Division 2 (KU > 20)

PERSONAL ACHIEVMENT
_________________________________

 Team member for Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) DKI Jakarta Basket Ball
team at Semarang 1997 (Gold medal)
 Captain for Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) DKI Jakarta Basket Ball team
at Pekanbaru (Silver Medal) 1997 - 1998
 Captain for Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) DKI Jakarta Basket Ball team
at Surabaya (Silver Medal) 1998 - 1999
 Captain for SMU Ragunan Basket Ball team on Jawa – bali High School at Malang –
west Java (2nd Winner & MVP)
 Team PON 2000 (Pekan Olahraga Nasional) Selection for DKI Jakarta
 Captain for Indonesia 3x3 Adidas Streetball at Philipines (2001)
 Indonesian Basketball Leaque Player on IM Texmaco - Jakarta (1999 – 2002)
 Indonesia Basketball Leaque Payer on Angsapuran Sania – Medan (2003 – 2006)

EDUCATION
_________________________________

SMU Ragunan (khusus Atlit)

STIE Indonesia (1999 – 2001)

Universitas Indnusa Esa Unggu (2001 – 2006)

8
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

9
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
KELUARGA BESAR MAHASISWA
SEKOLAH TINGI TEKNIK – PLN
Kabinet Kolaborasi 2018/2019
Sekretariat : Jalan Lingkar Luar Barat, PLN Tower, Duri Kosambi, Cengkareng,
Jakarta Barat 11750 Telp. (021) 5440342, 5440344 Ext. 1209 Fax (021) 5440343
Email : bemkbm@sttpln.ac.id Website : kbm.sttpln.ac.id

BAB V
PENUTUP

Demikian pengajuan proposal pengajuan COACH SALERY dari UKM Basket STT-PLN
ini kami sampaikan. Kami berharap agar semua pihak yang terkait dapat menyetujui proposal ini
dan kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar tanpa ada gangguan yang dapat menghambat
kegiatan ini. Atas perhatian dan dukungan Bapak/Ibu kami mengucapkan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai