Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN NAFAS DALAM

Nomor Dokumen : No. Revisi : Halaman :


RSUD H. BAKRI KOTA
SUNGAI PENUH
Ditetapkan Oleh:
Direktur RSUD H.BAKRI

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL (SPO)

dr YULIANI
NIP. 19820720 200803 2 001
Tanggal Terbit : Unit Kerja :
INSTRUKSI KERJA

1. Definisi Melatih pasien melakukan nafas dalam

1. Meningkatkan kapasitas paru


2. Tujuan
2. Mencegah atelektasis

3. Kebijakan

4. Referensi
5. Prosedur A.  Tahap PraInteraksi 
1. Mengecek program terapi 
2. Mencuci tangan 
B.  Tahap Orientasi 
1. Memberikan salam dan menyapa nama pasien 
2. Menjelaskan tujuan  dan prosedur pelaksanaan 
3. Menanyakan persetujuan/kesiapan pasien 
C.  Tahap Kerja 
1. Menjaga privacy pasien 
2. Mempersiapkan pasien 
3. Meminta pasien meletakkan satu tangan di dada dan
4. satu tangan di abdomen 
5. Melatih pasien melakukan nafas perut (menarik
6. nafas dalam    melalui hidung hingga 3 hitungan,
7. jaga mulut tetap tertutup) 
8. Meminta pasien merasakan mengembangnya
9. abdomen (cegah lengkung pada punggung) 
10. Meminta pasien menahan nafas hingga 3 hitungan 
11. Meminta menghembuskan nafas perlahan dalam 3
12. hitungan (lewat mulut, bibir seperti meniup) 
13. Meminta pasien merasakan mengempisnya abdomen
14. dan kontraksi dari otot 
15. Merapikan pasien 
D.  Tahap Terminasi 
1. Melakukan evaluasi tindakan 
2. Berpamitan dengan klien 
3. Mencuci tangan 
4. Mencatat kegiatan dalam lembar catatan

1. Unit terkait Ruang Perawatan

Anda mungkin juga menyukai