Anda di halaman 1dari 2

MONITORING KEAMANAN PENYIMPANAN OBAT

No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMKIT TK II 07.05.01 SPO/1326/AK /XII / 2015 1 dari 2


PELAMONIA
Jl.Jenderal Sudirman No. 27
Makassar
Telp 362536 Fax. 3623434

Ditetapkan
Tanggal Terbit Kepala Rumah Sakit Tk. II 07.05.01
Pelamonia
STANDAR 08 Desember 2015
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO)
dr. I Made Mardika.,Sp.Pd, MARS
Kolonel Ckm NRP 11940001780267

Penyimpanan adalah suatu kegiatan menyimpan dan


memelihara dengan cara menempatkan obat-obatan yang
PENGERTIAN diterima pada tempat yang dinilai aman dari pencurian serta
gangguan dari fisik yang dapat merusak mutu obat.
1. Menjamin stabilitas dan mutu obat
2. Menjamin keamanan penyimpanan
TUJUAN
3. Menjamin keselamatan pasien (tidak ada obat kadaluarsa,
obat recall)
Keputusan Kepala Rumah Sakit Tk II 07.05.01 Pelamonia Nomor
KEBIJAKAN : Kep / 145 / AK / IV / 2014 tanggal 03 April 2014 Tentang
Kebijakan Penyimpanan Obat

1. Obat disimpan dengan baik, benar dan aman,


memperhatikan kondisi fisik dan kestabilan produk.
2. Menugaskan seorang petugas farmasi pada setiap bagian
untuk memonitoring keamanan penyimpanan obat.
3. Suhu di Cek 2 (dua) kali sehari (pagi dan sore), dan
PROSEDUR dicatat di form pengukuran suhu.
4. Form pengukuran suhu dimonitoring perbulan terhadap
suhu ruangan, suhu kulkas dan kelembaban.
5. Catat perubahan suhu yang terjadi setiap bulan dan
dibuat grafik untuk memastikan keamanan obat tersimpan
dengan baik dan aman.

MONITORING KEAMANAN PENYIMPANAN OBAT


No. Dokumen No. Revisi Halaman

SPO/1326/AK / XI / 2014 2 dari 2

RUMKIT TK II 07.05.01
PELAMONIA
Jl.Jenderal Sudirman No. 27
Makassar
Telp 362536 Fax. 3623434

1. Instalasi Farmasi
UNIT TERKAIT 2. Gudang Material Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai