Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

PEMBAYARAN HONORARIUM GURU PAMONG TKB PADA


SMA TERBUKA DILINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN
PROVINSI JAWA BARAT
MELALUI
PROGRAM FASILITASI PEMBELAJARAN SMA TERBUKA
TAHUN ANGGARAN 2020

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IV
SMA NEGERI 1 PLERED PURWAKARTA
Jalan Raya Sempur Kp. Kebon Kolot RT.009/005 Desa Cibogo Hilir
Telp (0264) 272803 Fax. (0264) 272803 email : smanzaplered@gmail.com Purwakarta
41162
LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL
PEMBAYARAN HONORARIUM GURU PAMONG TKB PADA SMA
TERBUKA DILINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA
BARAT
MELALUI
PROGRAM FASILITASI PEMBELAJARAN SMA TERBUKA
TAHUN ANGGARAN 2020

Mengesahkan: Penyusun :

Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kepala SMA Negeri 1 Plered


Wilayah ……….

……………………… Hj. Ipit Rahmiati, S.Pd.M.M


NIP. …………………. NIP. 196402251989022002

Mengetahui :
Kepala Bidang PSMA
Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat

Ir. H. Yesa Sarwedi Hamiseno, M.Pd


Pembina TK. I
NIP. 19651223 199002 1 002
Kata Pengantar

Visi Jawa Barat “Terwujudnya Jawa Barat Juara Lahir Batin dengan Inovasi dan
Kolaborasi” dijabarkan dalam misi ke dua yaitu “Melahirkan Manusia yang
Berbudaya, Berkualitas, Bahagia dan Produktif melalui Pelayanan Publik yang
Inovatif”. Dinas Pendidikan Pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam rangka
mencapai visi dan misi tersebut telah dirumuskan melalui strategi “Peningkatan
Aksesibilitas, Peningkatan Mutu Kualitas, Daya Saing serta Relevansi
Pendidikan”.

Keberadaan Sekolah Menengah Atas Terbuka atau SMA Terbuka adalah


merupakan hasil inovasi dan kolaborasi dari layanan pendidikan yang sudah ada
selama ini dan telah dirintis oleh Depdiknas sejak Tahun 2004/2005 yang
ditindaklanjuti dengan terbitnya Permendikbud nomor 119 tahun 2014, dengan
tujuan untuk meningkatkan APK jenjang pendidikan SMA terutama yang selama
ini memiliki kendala sosial, ekonomi, geografi dan transportasi sehingga mereka
tidak bisa bersekolah di sekolah reguler.

Guru Pamong sebagai salah satu bagian dalam pelaksanaan SMA Terbuka
memegang peran yang sangat penting, karena pengelolaan pembelajaran di
Tempat Kegiata Belajar pada Sekolah Induk Penyelenggara SMA Terbuka, guna
meningkatkan motivasi pelaksanan dan pengelolaan pembelajaran di Tempat
Kegiatan Belajar maka diperlukan pemberian honorarium bagi guru pamong yang
bertugas di TKB..

Demikian Proposal ini kami sampaikan, semoga pelaksanaan dan pengelolaan


SMA Terbuka di Jawa Barat dapat berjalan sesuai dengan harapan sehingga dapat
meningkatkan APK/APM Sekolah Menengah di Jawa Barat serta sebagai
implementasi dalam pemenuhan hak pendidikan bagi masyarakat usia sekolah di
Jawa Barat.

…………………, Januari 2020


Kepala SMA ………………….

…………………………………
NIP. …………………………...

DAFTAR ISI
Lembar Pengesahan Proposal …………………………………………
Kata Pengantar …………………………………………………………
Daftar Isi ……………………………………………………………….
A. Latar Belakang …………………………………………………………
B. Maksud …………………………………………………………………
C. Tujuan ………………………………………………………………….
D. Daftar Sekolah Induk ……………………………………………………
E. Daftar Guru Pamong …………………………………………………….

Lampiran :
- Formulir Sekolah Induk ( Dapodik) sejumlah sekolah induk Semester II
Tahun Ajaran 2019/2020
- Surat Pertanggung Jawaban Mutlak Sekolah Pembina
- Photocopy SK Kepala Sekolah Pembina
- Surat Pertanggung Jawaban Mutlak Sekolah Induk Penyelenggara
- Surat Pernyataan Guru Pamong diatas materai
- SK Sekolah Induk Penyelenggara tentang pengangkatan Guru Pamong
- Rekap Nomor Rekening Guru Pamong per Sekolah Induk
- Photocopy KTP, NPWP dan Rekening Bank Guru Pamong
A. Latar Belakang
Tujuan pendidikan nasional sebagaimana tertuang dalam UU nomor 20 tahun
2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional adalah mengembangkan potensi
peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan
menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Pendidikan di era globalisasi sangat diperlukan dalam rangka pengembangan


sumber daya manusia di Indonesia baik secara kualitas maupun secara
kuantitas agar mampu bersaing dengan bangsa lain. Oleh karena itu
pendidikan merupakan hak bagi semua warga negara Indonesia dan dijamin
dalam UUD 1945 Pasal 31. Provinsi Jawa Barat yang terdiri dari 27
Kabupaten /Kota dan dengan jumlah penduduk mendekati 50 juta jiwa
ternyata berdasarkan data Kemdikbud RI tahun 2019, Angka Partisipasi Kasar
(APK) jenjang SMA 78.04 % dan Angka Partisipasi Murni (APM) 57.42 %,
oleh karena itu diperlukan adanya strategi dan model layanan yang dapat
menjangkau masyarakat.

Keberadaan Sekolah Menengah Atas Terbuka atau SMA Terbuka adalah


merupakan hasil inovasi dan kolaborasi dari layanan pendidikan yang sudah
ada selama ini dan telah dirintis oleh Depdiknas sejak Tahun 2004/2005 yang
ditindaklanjuti dengan terbitnya Permendikbud nomor 119 tahun 2014,
dengan tujuan untuk meningkatkan APK jenjang pendidikan SMA terutama
yang selama ini memiliki kendala sosial, ekonomi, geografi dan transportasi
sehingga mereka tidak bisa bersekolah di sekolah reguler.

SMA Terbuka adalah sub sistem pendidikan pada jenjang pendidikan


menengah yang mengutamakan belajar mandiri oleh peserta didik dengan
bimbingan terbatas dari orang lain. SMA Terbuka merupakan salah satu model
layanan pendidikan alternatif jalur sekolah tingkat menengah yang
diselenggarakan oleh SMA Reguler.

Peranan Tempat Kegiatan Belajar (TKB) dan Guru Pamong memegang peran
penting dalam menunjang layanan SMA Terbuka karena kondisi siswa yang
terkendala oleh karenanya perlu perhatian serius baik dari masyarakat maupun
pemerintah dalam memberikan motivasi bagi peningkatan kinerja guru
pamong SMA Terbuka di Kota/Kabupaten ………………….
B. MAKSUD
Maksud dari pengajuan Proposal Pencairan Honorarium Guru Pamong SMA
Terbuka adalah Sebagai salah satu bentuk tanggung jawab dalam memfasilitasi
peningkatan kesejahteraan dan perlindungan guru pamong yang memberikan
layanan pembelajaran dan mengelola Tempat Kegiatan Belajar

C. TUJUAN
1. Memberikan Tambahan kesejahteraan bagi Guru pamong yang bertugas
di Tempat Kegiatan Belajar
2. Memberikan Motivasi Kerja bagi Guru Pamong
3. Tambahan transportasi dalam memberikan layanan dan pengelolaan
SMA Terbuka di Tempat Kegiatan Belajar

D. DAFTAR SEKOLAH INDUK


No Nama Sekolah Induk NPSN Kota/Kab Jumlah TKB

E. DAFTAR GURU PAMONG


No Nama Guru Pamong Sekolah TKB Jumlah
Induk Siswa yang
dilayani

F. PENUTUP
Dengan adanya honorarium Guru Pamong SMA Terbuka menunjukkan begitu
besar perhatian dan tanggung jawab pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam
upaya meningkatkan keberhasilan pendidikan khususnya peningkatan capaian
APK/APM sekolah Menengah.
Semoga dengan terealisasinya pembayaran honorarium guru pamong SMA
Terbuka, dapat menjadi motivasi dalam memberikan layanan pembelajaran di
tempat kegiatan belajar.

Demikian proposal ini kami buat untuk dijadikan dasar pertimbangan


pencairan/realisasi pembayaran honorarium guru pamong SMA Terbuka di
kota/kabupaten…….

Contoh Format A1

KOP SEKOLAH

SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK


SEKOLAH PEMBINA SMA TERBUKA

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : ………………………………………….
NIP : ………………………………………….
Jabatan : ………………………………………….
Unit Kerja : ………………………………………….
Alamat : ………………………………………….
………………………………………….

Bertindak untuk dan atas nama SMA ………………………….. sebagai Sekolah


Pembina SMA Terbuka berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan
Provinsi Jawa Barat Nomor : Tanggal : Tentang Penetapan Sekolah
Pembina SMA Terbuka di Jawa Barat Tahun 2020 dengan ini :
MENYATAKAN
1. Bersedia untuk mengkoordinasikan Pencairan Honorarium Guru Pamong SMA
Terbuka di Kab/Kota...............................
2. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tersebut tidak benar, maka
saya bersedia diberi sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar, tanpa paksaan, dan
dibuat dengan sebenar-benarnya.
..........................., ..................... 2020
Yang Menyatakan
Kepala SMA ....................

Materai 6000

......................................................
NIP. .............................................

Contoh Format A2

KOP SEKOLAH

SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK


SEKOLAH INDUK SMA TERBUKA

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : ………………………………………….
NIP : ………………………………………….
Jabatan : ………………………………………….
Unit Kerja : ………………………………………….
Alamat : ………………………………………….
………………………………………….

Bertindak untuk dan atas nama SMA ………………………….. sebagai Sekolah


Induk Penyelengara SMA Terbuka berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas
Pendidikan Provinsi Jawa Barat Nomor : 423/653-Set.Disdik Tanggal : 14
Januari 2020 Tentang Sekolah Induk Penyelenggara Sekolah Menengah Atas
Terbuka (SMA Terbuka) di Jawa Barat Tahun 2020 dengan ini :

MENYATAKAN
1. Bersedia untuk mendata dan melaporkan pembayaran Honorarium Guru
Pamong SMA Terbuka di Sekolah Induk.
2. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tersebut tidak benar, maka
saya bersedia diberi sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar, tanpa paksaan, dan
dibuat dengan sebenar-benarnya.

………………, …….…………2020
Yang Menyatakan
Kepala SMA ....................

Materai 6000
Contoh Format A3
......................................................
NIP. .............................................
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK
GURU PAMONG SMA TERBUKA

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : ………………………………………….
NUPTK : ( diisi apabila sudah memiliki)
Jabatan : ………………………………………….
TKB : ………………………………………….
Sekolah Induk : ………………………………………….
Alamat : ………………………………………….
………………………………………….

Dengan ini menyatakan bahwa :


1. Sebagai Guru Pamong yang bertugas di Tempat Kegiatan Belajar (TKB)
pada Sekolah Induk SMA Terbuka ……………… sebagaimana SK
Pengangkatan Guru Pamong SMA Terbuka yang dikeluarkan SMA
……….Nomor :…….. Tanggal …………….
2. Melaksanakan Tugas layanan Pembelajaran di TKB sejak Tahun Pelajaran
……………….
3. Bukan Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Provinsi Jawa Barat
4. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tersebut tidak benar,
maka saya bersedia diberi sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
5. Surat pernyataan ini dibuat dalam keadaan sadar, sehat jasmani dan rohani
serta tidak adanya unsur paksaan dari pihak manapun..

………………,……………… 2020
Mengetahui, Yang Menyatakan
Kepala SMA ......................

Materai 6000

............................................... ......................................................
NIP.
Contoh Format A4

KOP SEKOLAH

DAFTAR GURU PAMONG TKB


SMA TERBUKA
TAHUN 2020

No No. KTP Nama TKB Asal Sekolah Kota No Rekening Nama


Nama Tempat, Tgl Lahir
Induk /Kabupaten Bank Bank

Mengetahui, ......................, ............................ 2020


Pengawas SMA Terbuka Kepala SMA ....................
Cabang Dinas Wilayah................

...................................................... ......................................................
NIP. ............................................. NIP. .............................................

Anda mungkin juga menyukai