Anda di halaman 1dari 2

Nama : Nurul Ihksani

NIM : 200205052
FARMASETIKA

1. Permintaan tertulis dari seorang dokter, dokter gigi, dokter hewan yang diberi izin berdasarkan
peraturan perundang-undangan yang berlaku kepada apoteker pengelola apotek untuk menyiapkan dan
atau membuat, meracik serta menyerahkan obat kepada pasien disebut…..

A. Obat

B. Apograph

C. Thermich

D. Resep

E. Copy resep

2. Zat baik kimiawi, hewani maupun nabati, yang dalam dosis layak dapat menyembuhkan,meringankan
atau mencegah penyakit berikut gejala adalah pengertian dari

A. Obat

B. Obat generik

C. Obat patent

D. Obat jadi

E. Jamu

3. Obat bebas terbatas mempunyai 6 (enam) peringatan, bagaimana bunyi peringatan no 5 (lima)….
A. Awas! Obat Keras Bacalah Aturan Memakainya
B. Awas! Obat Keras Tidak boleh ditelan
C. Awas! Obat Keras Hanya Untuk Dibakar
D. Awas! Obat Keras Hanya Untuk Bagian Luar Badan
E. Awas! Obat Keras Obat Wasir jangan ditelan

4. Perhitungan dosis maksimum untuk anak berusia 8 tahun ke bawah menggunakan rumus…

A. Dilling

B. Fried

C. Young

D. Clark

E. Thermich
5. Aturan pakai atau aturan minum dalam resep bisa juga disebut….

A. Inscriptio

B. Invocatio

C. Ordinatio

D. Signatura

E. Subcriptio

6.Bagian resep yang berisi identitas pasien dan tanggal pembuatan resep adalah...
A. Inscriptio

B. Invocatio

C. Ordinatio

D. Signatura

E. Subcriptio

Anda mungkin juga menyukai