Anda di halaman 1dari 1

BAB III KIMIA B.

glukosa, sukrosa, gula tebu, gula


SIFAT PERUBAHAN KIMIA DAN FISIKA kelapa
C. aspartam, asesulfam K, sorbitol,
1. Diketahui sifat-sifat zat sebagai berikut: siklamat
1) Mudah dialiri listrik D. sakarin, asesulfam kalium, gula
2) Mudah berkarat
kelapa, sorbitol
3) Mempunyai kelenturan yang tinggi
6. Perhatikan rumus kimia berikut!
4) Mudah membusuk
1) Cl
Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk
2) CO2
sifat kimia adalah pasangan nomor ….
3) NaCl
A. 1 dan 2 C. 1 dan 3
4) Pb
B. 2 dan 3 D. 2 dan 4
2. Perhatikan perubahan materi berikut ini! Yang merupakan senyawa ditunjukkan pada
1) Sampah di tempat sampah berbau busuk. nomor…
2) Kamper menyublim
3) Kayu diukir menjadi hiasan A. 1 dan 3
4) Singkong difermentasi menghasilkan B. 1 dan 4
tapai C. 2 dan 3
Perubahan kimia ditunjukkan oleh nomor ... D. 3 dan 4
A. 1 dan 2 C. 2 dan 3 7. Perhatikan pernyataan berikut !
B. 1 dan 4 D. 3 dan 4 1) Beras ditumbuk menjadi tepung
3. Perhatikan pernyataan dibawah ini 2) Ketan diberi ragi sehingga menjadi tape
1) Besi berkarat 3) Air membeku menjadi es
2) Air menguap jadi embun 4) Kertas dibakar menjadi abu
3) Es mencair Berikut ini yang termasuk contoh
4) Kayu membusuk perubahan fisika adalah ….
5) Kayu dibakar A. 1 dan 2 C. 1 dan 3
Pernyataan diatas yang merupakan contoh B. 2 dan 3 D. 2 dan 4
perubahan kimia adalah nomor …. 8. Pernyataan berikut yang benar adalah ….
A. 1, 4 dan 5 C. 1, 3 dan 3 A. Perubahan kimia tidak menghasilkan
B. 2, 3 dan 5 D. 2, 4 dan 5 zat baru
4. Perhatikan pernyataan di bawah ini! B. Pada perubahan fisis terjadi
1) Besi berkarat perubahan komposisi zat
2) Air menguap C. Lilin meleleh merupakan salah satu
3) Soto basi perubahan kimia
4) Beras jadi tepung D. Perubahan kimia selalu menghasilkan
5) Kapur barus menyublim zat baru
Pernyataan diatas yang merupakan contoh 9. Berikut yang termasuk zat pengawet buatan
perubahan fisika adalah nomor …. (bukan alami) adalah ....
A. 1, 2 dan 3
A. Natrium benzoat, natrium nitrit, asap cair,
B. 2, 4 dan 5
C. 3, 4 dan 5 garam
D. 1, 4 dan 5 B. Natrium benzoat, asam tartrat, asam
5. Zat berikut yang termasuk pemanis buatan propionat, asam benzoat
adalah .... C. Boraks, formalin, garam, gula tebu
A. Gula aren, sorbitol, asesulfam K, D. Natrium benzoat, boraks, formalin, garam
aspartam

UNBK 2020 Page 1

Anda mungkin juga menyukai