Anda di halaman 1dari 1

Membuat Jadwal Piket!

Guna mendukung kelancaran dan kenyamanan peserta selama pelatihan, sepakati dengan
kelompok belajar Anda untuk membuat jadwal pembagian piket.
Minimal pembagian peran jadwal piket ada 3, yaitu :
1. Pengingat jadwal sesi dan pengumpulan tugas
2. Pemimpin ice beraking/energizer sesi sinkronus
3. Mengkoordinasi tugas kelompok
Selain tiga peran tersebut, Anda bisa menambahkan peran lain sesuai kesepakatan kelompok
untuk mendukung kelancaran dan kenyamanan selama pelatihan.

Catatan : setelah Anda sepakati jadwal pembagian piket, silakan Anda ungga hasilnya pada
LMS

Tabel Pembagian jadwal Piket Harian


Hari Piket Pengingat Jadwal Sesi Pemimpin Ice Mengkoordinasi
dan Pengumpulan Breaking/Energizer Tugas Kelompok
Tugas

Hari ke-2 Hendry Gunawan Hendry Gunawan Hendry Gunawan

Hari ke-3 Ika Nur R Ika Nur R Ika Nur R

Hari ke-4 Tarma Adang Tarma

Hari ke-5 Neli Kusmiati Diyani Nopiyanti Adang

Hari ke-6 Kartini

Hari ke-7 Retno Lestari Retno Lestari Retno Lestari

Hari ke-8 Denny Rakhmat

Hari ke-9 Yanuar Rosyadi Yanuar Rosyadi Yanuar Rosyadi

Hari ke-10 Zaenal Arifin

Anda mungkin juga menyukai