Anda di halaman 1dari 3

Tugas ke 2 Beton Prategang, 2nd Homework 2020

1. Tentukan lokasi Titik Berat Penampang (Center Gravity of weight = Centroid


Point) dari penampang Girder PCI sebagai berikut : (Catatan : Untuk keseragaman,
gunakan dari titik acuan di pojok kiri bawah yang ditandai dengan tanda oval
warna merah)

0.35XY

0.25XY

1.4XY

0.25XY

0.25XY

0.25XY 0.25XY

Note : Dimana XY adalah 2 digit terakhir NPM Anda. Misalkan NPM Anda adalah
117130017, maka X = 1 dan Y=7, dst.

Contoh foto di lapangan :

1 Quote : “Jika saya gagal, maka saya akan memulainya kembali, sebab dalam kehidupanku, aku tak kenal kata menyerah.”
Tugas ke 2 Beton Prategang, 2nd Homework 2020

2. Tentukan berapa nilai momen inersia (moment of inertia) arah sumbu X dan arah
sumbu Y dari penampang balok I sebagai berikut :
0,20 m

0,3 m

1,5 m

0,3 m

1m

0,4 m 0,4 m

3. Hitung nilai dan temukan lokasi/posisi dimanakah nilai momen lentur


maksimum (maximum bending moment) dan lendutan maksimum (maximum
deflection) terjadi dari Balok Beton Sederhana di atas 2 Tumpuan Sendi dan Rol
(Simple Beam) sebagai berikut :
q = 4,XY ton/m'

A C
B
Sendi Rol

6,XY m

Dimana Balok Beton tersebut berpenampang persegi panjang dan memiliki dimensi
bxh = 30x60 cm dan memiliki kuat tekan beton K-300.
Note : Dimana XY adalah 2 digit terakhir NPM Anda. Misalkan NPM Anda adalah
117130017, maka X = 1 dan Y=7, dst.

Contoh Aplikasi di Lapangan :

2 Quote : “Jika saya gagal, maka saya akan memulainya kembali, sebab dalam kehidupanku, aku tak kenal kata menyerah.”
Tugas ke 2 Beton Prategang, 2nd Homework 2020

4. Hitunglah nilai tegangan lentur (Bending Stress) dari penampang balok


persegi di soal nomor 3 di atas, pada titik C (pada tengah bentang) :
Lalu setelah Anda hitung dari ke 3 lokasi titik tersebut (titik p,q dan r), tentukan di
manakah lokasi dari titik tersebut yang memiliki nilai tegangan lentur
maksimum ? Jelaskan jawaban Anda.
q = 4,XY ton/m'
I

r
A C
B
Sendi I Rol
q 600 mm

6,XY m

300 mm

Gambar Potongan I-I

3 Quote : “Jika saya gagal, maka saya akan memulainya kembali, sebab dalam kehidupanku, aku tak kenal kata menyerah.”

Anda mungkin juga menyukai