Anda di halaman 1dari 133

VISI DAN MISI

PROGRAM STUDI MAGISTER KEPERAWATAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN

VISI

Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan berwawasan
global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami
pada tahun 2025.

MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang professional dalam
pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta menghasilkan lulusan yang Islami
dan memiliki kompetensi keilmuan dalam bidang keperawatan yang mampu bersaing
secara global
2. Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran pendidik baik pada
tatanan Pendidikan maupun tatanan pelayanan keperawatan yang unggul dan kompetetif
serta dapat bersaing secara global.
3. Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan berbasis pada evidence
based nursing yang peka budaya untuk merespon kebutuhan masyarakat dalam rangka
meningkatkan mutu pelayanan keperawatan.
4. Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat
didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk kemaslahatan masyarakat.

1
KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT, karena atas karunia-Nya sehingga
Buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS) Magister Ilmu
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin semester 1 Tahun Akademik
2019/2020. Buku ini merupakan pedoman pembelajaran bagi Dosen dan Mahasiswa. Pada
semester 1 ini terdapat 6 mata kuliah dengan 2 mata kuliah kekhususan dan 4 mata kuliah
umum.

Atas terselesainya buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)


Magister Ilmu Keperawatan, tim mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Ahmad Khairuddin, M.Ag selaku Rektor beserta para Wakil Ketua
selaku Pimpinan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.
2. M. Syafwani, SKp.,M.Kep.,Sp.Jiwa selaku Direktur Pascasarjana Magister Ilmu
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin yang telah memberikan
arahan dalam penyusunan buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester
(RPKPS) ini.
3. Lukman Harun, Ns.,M.Imun selaku Sekretaris Magister Ilmu Keperawatan sekaligus
Ketua Pelaksana penyusunan buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran
Semester (RPKPS).
4. Tim sejawat dan semua pihak yang telah terlibat, baik secara langsung maupun tidak
langsung dalam penyusunan buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester
(RPKPS) ini.

Kami menyadari masih banyak kekurangan dan kelemahan dalam buku Rencana Program
Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS) semester 1 ini. Kami mengharapkan masukan
yang membangun agar buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)
bisa menjadi lebih baik.

2
Semoga buku Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS) semester 1 ini
bermanfaat bagi mahasiswa dan dosen pengajar serta seluruh komponen yang terkait dalam
proses pendidikan Magister Ilmu Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

Banjarmasin, Februari 2020

Tim Penyusun

3
DAFTAR ISI

Visi dan Misi ………………………………… 1


Kata Pengantar ………………………………… 2
Daftar Isi ………………………………… 4
Struktur Pengajaran ………………………………… 5
Kalender Akademik ………………………………… 6
Jadual Perkuliahan ………………………………… 7
Manajemen Pelayanan Keperawatan ………………………………… 8
Perilaku Organisasi ………………………………… 37
Scince in Nursing ………………………………… 62
Etik dan Hukum dalam Keperawatan ………………………………… 91
Kecenderungan dan Issue Keperawatan ………………………………… 114
Kepemimpinan dalam Keperawatan ………………………………… 133

4
STRUKTUR PENGAJARAN
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN PROGRAM PASCASARJANA
KEKHUSUSAN KEPEMIMPINAN & MANAJEMEN KEPERAWATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
TAHUN AKADEMIK 2019/2020

SEMESTER I
Kode SKS
No Mata Kuliah Mata SKS Dosen yang
Kuliah didapat
Manajemen Koord: Yustan Azidin, Ns.,M.Kep
Pelayanan 1. Prof. Elly Nurachmah, DNSC 1
1 Keperawatan & KK6106 3 SKS
Manajemen 2. Hj. Yeni Mulyani, S.Kp.,M.Kes 1
Bangsal 3. Yustan Azidin, Ns.,M.Kep 1
Koord: Yustan Azidin, Ns.,M.Kep
Perilaku 1. Hj. Yeni Mulyani, S.Kp.,M.Kes 1
2 KU6101 3 SKS
Organisasi 2. Yustan Azidin, Ns.,M.Kep 1
3. Sri Sundari, Ns.,M.Kep 1
Koord: Yuliani Budiyarti, Ns.,M.Kep.Sp.Mat
1. Prof. Achir Yani, S. Hamid, DNSC 1
3 Science in nursing KK6103 3 SKS 2. Prof. Dr. Yati Afiyanti, MN 1
3. Hiryadi, Ns.,M.Kep.,Sp.Kom 0,5
4. Yuliani Budiyarti, Ns.,M.Kep.,Sp.Mat 0,5
Koord: Lukman Harun, Ns.,M.Imun
Etik dan hukum 1. M. Syafwani, SKp. M. Kep., Sp. Jiwa 1
4 dalam KK6104 2 SKS 2. Dr. Machli Riyadi, SH., MH 0,5
keperawatan 3. Muhsinin, Ns.,M.Kep.,Sp.Kep.Anak 0,25
4. Lukman Harun, Ns.,M.Imun 0,25
Koord: Muthmainnah, Ns.,M.Kep
1. Prof. Dr. Yati Afiyanti, MN 0,5
Kecenderungan 2. Dr. Syamsul Firdaus, SKp.,M.Kes 0,5
5 dan issu KK6105 2 SKS
keperawatan 3. Hj. Yeni Mulyani, SKp.,M.Kes 0,5
4. Era Widia Sary, Ns.,M.Kep 0,25
5. Muthmainnah, Ns.,M.Kep 0,25
Koord: Sri Sundari, Ns.,M.Kep
1. Prof. Dr. H. Akhmad Khairudin, M.Ag 0,5
Kepemimpinan 2. Dr. Syamsul Firdaus, SKp.,M.Kes 0,5
6 dalam KK6204 2 SKS
keperawatan 3. Solikin, Ns.,M.Kep.,Sp.Kep.MB 0,25
4 Hiryadi, Ns.,M.Kep.,Sp.Kom 0,25
5 H. Iswantoro, SKp.,MM 0,5
Jumlah SKS 15 SKS 15

5
KALENDER AKADEMIK SEMESTER GANJIL
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
TAHUN AKADEMIK 2019/2020

NO KEGIATAN SEMESTER I SEMESTER III


1 Registrasi Administrasi Semester Ganjil 28 Januari s/d 23 Februari 2020 28 Januari s/d 23 Februari 2020
2 Registrasi Akademik Semester Ganjil 04 Februari s/d 08 Maret 2020 24 s/d 28 Februari 2020
3 Orientasi Pengenalan Akademik Mahasiswa 19 Maret 2020 -
4 Pelatihan BTCLS (Kekhususan Medikal Bedah ( Semester Awal)* Mei 2020 (sebelum Aplikasi) Mei 2020 (sebelum Aplikasi)
5 Masa Perkuliahan Semester Ganjil 20 Maret s/d 25 Juli 2020 20 Maret s/d 08 Agustus 2020
6 Mid Tes (UTS) / (*Evaluasi Semester III) 08 s/d 09 Mei 2020 08 s/d 09 Mei 2020
7 Libur Idul Fitri 1441 H 18 Mei s/d 02 Juni 2020 18 Mei s/d 02 Juni 2020
8 Minggu Tenang 16 s/d 18 Juli 2020 -
9 Final Tes (UAS) 23 s/d 25 Juli 2020 -
10 Bimbingan Pembuatan Tesis - 09 April 2020 s/d 20 Januari 2021
11 Aplikasi KMB 1 - 03 Juni s/d 11 Juli 2020 dan
12 Aplikasi KMB 2 - 15 Juli s/d 08 Agustus 2020
13 Pengisian dan Entry Nilai Dosen 27 Juli s/d 14 Agustus 2020 27 Juli s/d 14 Agustus 2020
14 Aplikasi Manajemen dalam Kepemimpinan - -
15 Registrasi Administrasi Semester Genap 11 s/d 28 Agustus 2020 11 s/d 28 Agustus 2020
16 Registrasi Akademik Semester Genap 14 s/d 31 Agustus 2020 14 s/d 31 Agustus 2020
17 Awal Semester Genap 17 September 2020 17 September 2020

6
JADUAL PERKULIAHAN SEMESTER I
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN KONSETRASI MANAJEMEN KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN TAHUN AKADEMIK 2019/2020

NO JAM KAMIS JUM'AT SABTU


Manajemen Pelayanan Keperawatan Science in Nursing
1 08.30-09.20
Manajemen Pelayanan Keperawatan Science in Nursing
2 09.20-10.10
Manajemen Pelayanan Keperawatan Science in Nursing
3 10.10-11.00

4 11.00-11.50

5 11.50-12.40 Etik & Hukum dalam Kep

6 12.40-13.30 ISHOMA ISHOMA ISHOMA

Perilaku Organisasi Etik & Hukum dalam Kep


7 13.30-14.20
Perilaku Organisasi Kepemimpinan dalam Kep
8 14.20-15.10
Perilaku Organisasi Kepemimpinan dalam Kep
9 15.10-16.00

10 16.00-16.50 ISHOMA ISHOMA

11 16.50-17.40 Issue in Nursing

Issue in Nursing
12 17.40-18.30

7
RPKPS
MANAJEMEN PELAYANAN
KEPERAWATAN & MANAJEMEN
BANGSAL

8
RENCANA PEMBELAJARAN KEGIATAN ROGRAM SEMESTER
(RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


KEKHUSUSAN MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN KEPERAWATAN
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DISAHKAN
MK
Manajemen Pelayanan KK6106 Mata Kuliah Inti 3 SKS I (satu) 27 Februari 13 Maret 2020
Keperawatan & 2020
Manajamen Bangsal
KOORDINATOR MK SEKPRODI MAGISTER DIREKTUR PASCASARJANA
KEPERAWATAN
Yustan Azidin, Ns.,M.Kep Lukman Harun, Ns.,M.Imun M. Syafwani, S.Kp.,M.Kep.,Sp.Jiwa
OTORISASI
TTD: TTD: TTD:

Dosen:
1. Prof. Elly Nurachmah, DNSC
2. Hj. Yeni Mulyani, S.Kp.,M.Kes
3. Yustan Azidin, Ns.,M.Kep

1. Visi Program Pascasarjana


Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan berdasarkan
nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pascasarjana


2.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional dalam
pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta menghasilkan lulusan yang
Islami dan memiliki kompetensi keilmuan dalam bidang keperawatan yang mampu
bersaing secara global
2.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran pendidik baik pada
tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan keperawatan yang unggul dan
kompetitif serta dapat bersaing secara global
2.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan berbasis pada
evidance based nursing yang peka budaya untuk merespon kebutuhan masyarakat
dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan keperawatan

9
2.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat
didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk kemaslahatan masyarakat

3. Tujuan Program Pascasarjana


3.1 Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan
berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

3.2 Tujuan Khusus


3.2.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yang profesional di bidang Ilmu
Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki kemampuan konseptual
yang mendalam, daya analisis yang kuat, sehinggamampu mengembangkan
ilmunya, serta menerapkannya dalam praktik layanan kesehatan.
3.2.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang bertujuan
untuk pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan sebagai basis
penyelesaian masalah, perumusan kebijakan baik lokal maupun nasional, dan
atau pengembangan konsep serta keilmuan dan perbaikan kualitas.
3.2.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat sesuai
dengan kompetensi yang dimiliki, dalam usaha meningkatkan derajat
kesehatan masyarakatberdasarkan riset-riset terbaru.
3.2.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan maupun
pelayanankeperawatan guna meningkatkan kualitas pelayanan, baik pada
tatanan pendidikan maupuntatanan klinis berdasarkan konsep keislaman

4. Deskripsi Mata Kuliah


Mahasiswa dapat merancang manajemen keperawatan dan manajemen bangsal yang
sesuai dengan kondisi keperawatan di Indonesia.
Mahasiswa mampu menganalisis dengan tepat :
1. Sistem, organisasi, dan sistem pelayanan kesehatan
2. Prinsip dan teori manajemen pelayanan kesehatan dan keperawatan
3. Meningkatkan kreatifitas mahasiswa sebagai manajer keperawatan
4. Trend dan Issu dalam Manajemen Pelayanan Keperawatan di dalam dan diluar negeri

10
5. Rancangan dalam manajemen pelayanan keperawatan

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


5.1 Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan IPTEKS pada
bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi
yang dihadapi
5.2 Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umum dan konsep
teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara mendalam, serta
mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural
5.3 Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan data,
dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternative solusi secara
mandiri dan kelompok
5.4 Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas
pencapaian hasil kerja

6. Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Ilmu Keperawatan


Universitas Muhammadiyah Banjarmasin
6.1 Educator
6.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan konsep
pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian asuhan keperawatan
baik dalam tatanan pendidikan dan pelayanan keperawatan
6.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada tatanan
akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan
6.2 Care provider
6.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
6.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam memberikan
asuhan keperawatan
6.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan asuhan
keperawatan
6.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan
6.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan asuhan
keperawatan

11
6.3 Researcher
6.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang dipakai
sehingga mampu menjelaskan hasil riset yang didapat untuk
meningkatkan pengembangan profesionalisme keperawatan baik di
pelayanan maupun di institusi pendidikan.
6.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai pendekatan
6.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan proposal
penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
6.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan pembaharuan dan
mengembangkan keilmuan
6.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi artikel
penelitian secara nasional dan international
6.4 Change agent and scince developer
6.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam pengambilan
keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara profesional.
6.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan keilmuan
dan karya-karya inovatif
6.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
sebagai dasar peningkatan keillmuan dan teknologi keperawatan
6.5 Manager
6.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada lingkup praktik
profesional
6.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan dalam
pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara
professional
7. Sikap
8.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius
8.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas berdasarkan agama,
moral dan etika
8.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan dan
memajukan peradaban berdasarkan pancasila
8.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki
nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan bangsa

12
8.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain
8.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat
dan lingkungan
8.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
8.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
8.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang kealhiannya secara
mandiri
8.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


9.1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui
penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan
dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan
keahliannya.
9.2 Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tatacara, dan etika
ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan tulisan dalam bentuk jurnal ilmiah
terakreditasi tingkat nasional dan mendapatkan pengakuan internasional berbentuk
persentasi ilmiah atau yang setara.
9.3 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan bidang keahliannya
dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau indistri yang relevan melalui
pengembangan pengetahuan dan keahliannya
9.4 Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara bertanggung
jawab serta berdasarkan etika akademik, serta mengkomunikasikannya melalui media
kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas
9.5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek penelitiannya dan
memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan
interdisiplin atau multidisiplin
9.6 Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan ilmu
hunaniora berdasarkan kajian analisis atau ekperemental terhadap informasi dan data
9.7 Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega,
sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian yang lebih luas
9.8 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
13
9.9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali
data hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi

10. Kemampuan Kerja Khusus


10.1 Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan keilmuan dan
teknologi keperawatan, sehingga menghasilan karya inovatif dan teruji dibidang
ilmu keperawatan.
10.2 Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam bentuk
rancangan yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan dalam pelayanan
keperawatan dengan pendekatan inter dan multidisipliner.
10.3 Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan gawat
darurat, manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan Medikal Bedah dengan
pertimbangan aspek legal etis guna mewujudkan pelayanan keperawatan yang
bermutu dan aman bagi masyarakat
10.4 Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada tatanan
pelayanan kesehatan maupun akademik
10.5 Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif pada
lingkup praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu pelayanan keperawatan

11. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat darurat,
manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah. Menguasai teori konsep
dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu menguasai dan mengaplikasin evidence
based practice ke dalam tata laksana praktik nyata.

14
12. Jadwal Kegiatan Mingguan
12.1 Mata Kuliah : Manajemen Pelayanan Keperawatan & Manajemen Bangsal
12.2 SKS : 3 SKS
12.3 Program/Semester : Program Studi Magister Keperawatan / 1 (Satu)

Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan
1 2 3 4 5 6 7 8
Mampu Yustan
memahami Mampu memahami tentang Azidin,
RPS mata Rencana Pembelajaran Semester Ns.,M.Kep
19 Maret Ceramah, diskusi
kuliah Penjelasan RPKPS Diskusi RPKPS untuk mata kuliah manajemen 5%
2020 2x50’
Manajemen pelayanan keperawatan
Pelayanan
Keperawatan
Sistem dan organisasi pelayanan Yustan
Mampu kesehatan Azidin,
menganalisis Analisa sistem Ns.,M.Kep
2 Mampu memahami dan
sistem dan Manajemen pelayanan kesehatan dan organisasi
Ceramah, menganalisis tentang sistem dan
organisasi pelayanan 5%
26 Maret diskusi 2x50’ organisasi pelayanan kesehatan
pelayanan Teori dan prinsip manajemen kesehatan
2020
kesehatan keperawatan

Mampu Analisis fungsi manajemen dalam Prof. Elly


Analisa tentang Mampu menganalisis tentang Nurachmah,
menganalisis keperawatan
fungsi fungsi manajemen dalam DNSC
Diskusi &
3 tentang fungsi
manajemen keperawatan dan metode model
Presentasi
manajemen 5%%
02 April dalam asuhan
2020 dalam Analisis metode dan model asuhan keperawatan
keperawatan keperawatan. dan metode

15
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan
model asuhan

Hirarki perencanaan dalam manajemen Analisa dan


Mampu
pelayanan keperawatan menyusun
menganalisis
tentang menyusun Mahasiswa menganalisis tentang
komunikasi tentang Hirarki Hirarki perencanaan dalam
4 Presentasi tugas
keperawatan, perencanaan manajemen pelayanan keperawatan Yustan
terstruktur
pengambilan dalam 10%
09 April 2x(2x50’) Azidin,
keputusan dan manajemen Ns.,M.Kep
2020
team work Tugas 1
pelayanan
dalam
organisasi keperawatan

Analisis Jurnal Manajemen Pelayanan Mahasiswa menganalisis tentang Prof. Elly


Mampu Analisis Jurnal
5 Keperawatan Jurnal Manajemen Pelayanan Nurachmah,
menganalisis Manajemen DNSC
Presentasi Keperawatan
jurnal Pelayanan 10%
16 April 2x50’
pelayanan Keperawatan
2020 Tugas 2
keperawatan
Manajemen asuhan keperawatan
Mampu
menganalisis
6, 7
manajemen Analisa
Peran dan fungsi manager dalam Mahasiswa mampu menganalisis
asuhan Ceramah, diskusi pengaruh
23 April tentang manajemen asuhan
keperawatan, pelayanan keperawatan 4x50’ kekuasaan dan 5%
2020 keperawatan, IPTEK dan penerapan
IPTEK dan politik dalam
etik dalam keperawatan
penerapan etik organisasi
dalam
keperawatan Perencanaan keperawatan

16
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan

Pengorganisasian pemberian asuhan Prof. Elly


keperawatan di ruang rawat Nurachmah,
DNSC

Implementasi Manajemen Pelayanan


Keperawatan di Rumah Sakit

Dampak IPTEK terhadap manajemen


waktu, SDM, dan mutu pelayanan
keperawatan

Penerapan etik dalam manajemen


pelayanan keperawatan

Presentasi 2x50’
Mampu
8 menganalisis Ceramah Analisa budaya Mahasiswa mampu menganalisis Yustan
budaya dan Motivasi dalam manajemen 2x(2x50) dan perubahan tentang motivasi dalam manajemen Azidin,
10%
30 April perubahan keperawatan dalam keperawatan Ns.,M.Kep
2020 dalam organisasi
organisasi

17
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan

Mampu Presentasi 2x50’


menganalisis Analisa Mahasiswa mampu menganalisis Yustan
9 Ceramah (2x50) Azidin,
tentang manajemen tentang manajemen konflik dalam
Manajemen konflik keperawatan 10% Ns.,M.Kep
manajemen konflik dalam keperawatan
08 Mei 2020
konflik dalam keperawatan
keperawatan
Supervisi dalam manajemen Presentasi 2x50’
keperawatan
Ceramah (2x50)
Konsep supervise, Tahap Supervisi, Hj. Yeni
Fungsi Supervisi Mulyani,
Mahasiswa S.Kp.,M.Kes
mampu
Teknik dan Metode Supervisi
menganalisis Mahasiswa mampu menganalisis
10,11 Analisa teknik
tentang tentang supervisi dalam
Impelementasi Supervisi Efektif supervisi dalam 10%
supervisi keperawatan
14 Mei 2020 keperawatan
dalam
keperawatan
Monitoring dan evaluasi mutu asuhan
keperawatan

Gambaran Manajemen pelayanan Tugas


Mahasiswa keperawatan di Rumah Sakit
mampu (Field Trip) dan
Analisa tentang
menganalisis Benchmark Mahasiswa mampu menganalisis
12 manajemen
tentang literatur Rumah tentang manajemen pelayanan di
pelayanan di 10%
manajemen Sakit rumah sakit
28 Mei 2020 rumah sakit Hj. Yeni
pelayanan di
Mulyani,
rumah sakit
S.Kp.,M.Kes

Diskusi dan

18
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan
Presentasi

Mahasiswa Kreatifitas manager dalam manajemen CTJ dan Diskusi Hj. Yeni
13
mampu keperawatan 2x50’ Analisa Mulyani,
menganalisis kreatifitas Mahasiswa mampu menganalisis S.Kp.,M.Kes
kreatifitas manajer dalam kreatifitas manajer dalam 10%
04 Juni
manajer dalam manajemen manajemen keperawatan
2020
manajemen keperawatan
keperawatan
Mahasiswa Rancangan Proyek Inovasi Manajemen Diskusi dan Hj. Yeni
mampu Pelayanan Keperawatan di RS presentasi 4x50’ Mulyani,
menganalisis Analisa S.Kp.,M.Kes
terkait Rancangan
14,15 Mahasiswa mampu menganalisis
Rancangan Proyek Inovasi
terkait Rancangan Proyek Inovasi
Proyek Manajemen 10%
11 Juni Manajemen Pelayanan
Inovasi Pelayanan
2020 Keperawatan di RS
Manajemen Keperawatan di
Pelayanan RS
Keperawatan
di RS
23 s.d 25
Ujian Akhir Semester (UAS)
Juli 2020

19
13. Metode Pembelajaran
Metode pembelajaran pada mata ajar ini adalah Student Center Learning (SCL) yang terdiri
dari:
13.1 Ceramah dan diskusi
13.2 Small project bassed learning
13.3 Field Trip
13.4 Penugasan terstruktur
13.5 Persentasi

14. Penilaian Dan Kreteria Evaluasi Hasil Pembelajaran


14.1 Sistem penilain dilakukan dengan kriteria penafsiran kuantitatif dan kualitatif.
14.2 Hasil penilaian akhir dengan skor 0 – 100 digunakan untuk pemberian Nilai Angka,
Nilai Huruf dan Bobot Nilai
14.3 Pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai dari hasil penilaian akhir
menggunakan sistem Penilaian Acuan Patokan (PAP) atau menggunakan sistem
Penilaian Acuan Normal (PAN)
14.4 Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan peserta ujian rendah.
14.5 Ketentuan lulus adalah minimal angka 60. Nilai yang lebih kecil dari 60 dinyatakan
tidak lulus dan harus diprogramkan kembali atau diremedial.
14.6 Penilaian terhadap satu mata ceramah adalah gabungan dari nilai :
a. Minimal satu kali Ujian Tengah Semester (UTS)
b. Minimal satu kali tugas terstruktur.
c. Satu kali Ujian Akhir Semester (UAS)
14.7 Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 3 komponen yaitu Nilai Ujian Tengah
Semester (UTS), Nilai Rata-Rata Tugas dan Kehadiran dan Nilai Ujian Akhir
Semester (UAS). Rumus yang digunakan untuk memperoleh Nilai Akhir (NA) adalah:

NA =
(3 x UTS ) + (3 x Tugas ) + (4 x UAS )
10
Keterangan :
NA : Nilai Akhir
UTS : Nilai Rata-rata Ujian Tengah Semester
Tugas : Nilai Rata-rat tugas individu/kelompok, kuis dan kehadiran
UAS : Nilai Rata-rata Ujian Akhir Semester

20
14.8 Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan sebagai berikut:
Nilai Nilai Bobot Predikat Keterangan
Angka Huruf Nilai
80 – 100 A 4,0 Istimewa
75 – 79 A- 3,7 Hampir Istimewa
70 – 74 B+ 3,4 Baik Sekali
65 – 69 B 3,0 Baik
60 – 64 B- 2,7 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang S2
55 – 59 C+ 2,4 Lebih dari Cukup
50 – 54 C 2,0 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang D3&S1
31 – 49 D 1,0 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata Kuliah
0 - 30 E 0,0 Gagal

14.9 Nilai mata ajar yang dinyatakan dengan huruf A, A-, B+, B, B-,C+ dan C adalah
Lulus
14.10 Nilai mata ajar yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak Lulus, dan
mahasiswa bersangkutan harus menempuh kembali mata ajar yang tidak lulus tersebut
sesuai prosedur yang berlaku.
14.11 Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata Cramah dengan
memprogramkan kembali mata ajar tersebut pada semester berikutnya secara regular.
14.12 Nilai akhir suatu mata ajar yang dicantumkan merupakan nilai terakhir yang dicapai
oleh mahasiswa setelah menempuh perbaikan melalui pembelajaran regular.

15 Referensi
Huber, D.L. (2006). Leadership and nursing care management. Philadelphia: Saunders,
Elsevier.

Marquis, B.L., &Huston, C.J. (2010). Leadership roles and management function in
nursing: Theory & application. 4th edition. Philadelphia: Lippincott William &
Wilkins.

Sitorus, R., & Panjaitan, R. (2011). Manajemen keperawatan: Manajemen keperawatan di


ruang rawat. Jakarta: Sagungseto.

Swansburg, R.C. (2000). Pengantar kepemimpinan dan manajemen keperawatan untuk


perawat klinis. (Suharyati Samba, Penerjemah). Jakarta: EGC

21
Lampiran formatk penilaian

KRITERIA PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK KECIL


MATA KULIAH ASESSMENT KMB 1

No ASPEK Grade Skore Kriteria


1 Aplikasi Pengetahuan Kurang <4 Tidak mampu mengemukakan
Dasar (10%) pendapat sesuai
pengetahuan/pemahaman yang
dimiliki tanpa atau dengan
membaca buku atau catatan
Cukup 4–6 Mampu mengemukakan pendapat
sesuai pengetahuan/pemahaman
yang dimiliki dengan membaca
buku atau catatan
Baik 7 – 10 Mampu mengemukakan pendapat
sesuai pengetahuan/pemahaman
yang dimiliki tanpa membaca buku
atau catatan dengan jelas dan tepat
2 Reasoning Kurang <10 Tidak mampu menyeleksi,
Skill/Critical Thinking mengidentifikasi dan
Skill memprioritaskan informasi sesuai
masalah, menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan,
serta kurang berpartisipasi dalam
proses pengambilan keputusan
kelompok
Cukup 11 – 20 Mampu menyeleksi,
mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah, mampu menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan
dengan cukup jelas, dapat
berpartisipasi dalam proses
pengambilan keputusan kelompok
tetapi kesesuaian dengan materi
yang disampaikan kurang
Baik 21 – 30 Mampu menyeleksi,
mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah. Mampu menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan

22
dengan cukup jelas , dapat
berpartisipasi dalam proses
pengambilan keputusan kelompok
dan materi yang disampaikan jelas
berdasarkan pendekatan ilmiah
3 Self Directed Learning Kurang <10 Tidak mampu menunjukkan
(30%) kemampuan penyelesaian masalah
sesuai tujuan pembelajaran, kurang
menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri serta kurang
menggunakan berbagai sumber
belajar secara mandiri
Cukup 11 – 20 Cukup mampu menunjukkan
kemampuan penyelesaian masalah
sesuai tujuan pembelajaran,
mampu menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri tetapi kurang
menggunakan berbagai sumber
secara mandiri
Baik 21 - 30 Mampu menunjukkan kemampuan
penyelesaian masalah sesuai
tujuan pembelajaran,
menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri serta
menggunakan berbagai sumber
belajar secara mandiri dan inovatif
4 Sikap dan Interaksi Kurang <10 Hadir tidak tepat waktu lebih dari
30 menit, tidak mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
tidak mampu memberikan respon
yang konstruktif dan kurang
menghargai pendapat orang lain
serta kurang berpenampilan rapi
dan sopan
Cukup 11 – 20 Hadir tidak tepat waktu kurang
dari 30 menit, cukup mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
mampu memberikan respon yang
konstruktif, menghargai pendapat
orang lain serta berpenampilan
rapi dan sopan
Baik 21 - 30 Hadir tepat waktu, mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
mampu memberikan respon yang
konstruktif, sistematis dan jelas,
menghargai pendapat orang lain
serta berpenampilan rapi dan
sopan.

23
FORMAT PENILAIAN LAPORAN SEMINAR

No Aspek Grade Skor Skor Indikator Kinerja


Penilaian Didapat
1 Sistematika Kurang <4 Sistematika penulisan dan
dan informasi kurang jelas,
penampilan penampilan penulisan
laporan (10 %) sesuai standar, kurang
inovatif dan kreatif, tidak
terdapat kepustakaan
Cukup 4 – 6,99 Sistematika penulisan
cukup baik, informasi
cukup jelas, penampilan
penulisan cukup kreatif,
kepustakaan belum
dituliskan lengkap
Baik 7 - 10 Sistematika penulisan baik,
informasi jelas, penampilan
penulisan inovatif dan
kreatif,
2 Isi Tinjauan Kurang < 10 Tinjauan pustaka kurang
Kepustakaan sesuai dengan topik/materi
(35%) yang dibahas, kurang
sistematis dan jelas, tidak
kreatif dan inovatif
Cukup 10 – 21,9 Tinjauan pustaka sesuai
dengan topik/materi yang
dibahas, cukup sistematis,
cukup jelas, kurang kreatif
dan inovatif
Baik 22 - 35 Tinjauan pustaka sesuai
dengan topik/materi yang
dibahas, sistematis, jelas,
kreatif dan inovatif
3 Analisis dan Kurang < 10 Analisis kurang jelas dan
kesimpulan sistematis, kurang sesuai
(40%) dengan materi/topik yang
ditugaskan
Cukup 10 – 19,9 Analisis kurang jelas dan
sistematis, pembahasan
sesuai dengan materi atau
topik, kurang inovatif dan
kreatif
Baik 20 - 40 Analisis jelas, sistematis,
sesuai dengan topik atau
materi yang dibahas,
inovatif dan kreatif
berdasarkan evidence
4 Daftar Kurang <4 Jumlah sumber
Kepustakaan kepustakaan kurang dari 2,
sumber berasal dari
texbook dan jurnal, tahun
penerbitan referensi lebih
dari 10 tahun, belum
menuliskan kepustakaan
lengkap dan benar

24
Cukup 4 – 6,99 Jumlah sumber
kepustakaan minimal 4,
sumber berasal dari
texbook dan jurnal, tahun
penerbitan referensi
minimal 10 tahun terakhir,
penulisan keputakaan
lengkap dan benar
Baik 7 - 10 Jumlah sumber
kepustakaan minimal 6,
sumber berasal dari
texbook dan jurnal, tahun
penerbitan referensi
minimal 10 tahun terakhir,
penulisan keputakaan
lengkap dan benar
5 Waktu Kurang 1 Terlambat > satu hari
Pengumpulan
Laporan (5)
Cukup 3 Terlambat satu hari
Baik 5 Tepat waktu sesuai
panduan
Total Nilai Didapat

25
FORMAT PENILAIAN SEMINAR KELOMPOK

No Aspek Penilaian Grade Skor Skor Indikator Kinerja


didapat
1 Isi dan Bentuk Kurang 0 - 9,99 Sistematika penulisan dan
Media Presentasi informasi kurang jelas,
(30%) penampilan penulisan sesuai
standar, tidak terdapat
kepustakaan
Cukup 10 – 19,9 Sistematika penulisan cukup
baik, informasi cukup jelas,
penampilan penulisan cukup
kreatif, kepustakaan belum
dituliskan lengkap
Baik 20 - 30 Sistematika penulisan baik,
informasi jelas, penampilan
penulisan inovatif, dan kreatif,
kepustakaan dituliskan
lengkap
2 Penyampian (60%) Kurang < 20 Tidak mampu
mempertahankan minat
dengan baik, kurang dapat
menjawab pertanyaan dengan
jelas dan tepat, waktu
penyampaian kurang tepat,
kurang menguasai
penggunaan media
Cukup 20 – 39,9 Cukup mampu
mempertahankan minat,
menjawab pertanyaan dengan
cukup jelas dan tepat,
penguasaan media cukup,
waktu penyampaian cukup
tepat
Baik 40 - 60 Mampu mempertahankan
minat peserta dengan baik,
menjawab pertanyaan dengan
jelas dan tepat, penguasaan
media baik
3 Kesimpulan (10%) Kurang <4 Tidak mampu menyimpulkan
materi dengan jelas dan
sistematis, tidak terdapat
kesesuaian dengan materi
yang disampaikan
Cukup 4 – 6,9 Mampu menyimpulkan materi
dengan cukup jelas dan
sistematis, kesesuaian dengan
materi yang disampaikan
kurang
Baik 7 – 10 Mampu menyimpulkan materi
dengan jelas, sistematis,
kesesuaian denganmateri yang
disampaikan
Total Nilai Didapat

26
PETUNJUK PELAKSANAAN PENUGASAN
Rancangan Tugas
Mahasiswa
Deskripsi Tugas Keterangan Teknis Kriteria Penilaian

Tugas 1. Analisis Topik yang akan diangkat 1. Urgensi topik yang dipilih
Individu Hirarki diserahkan pada masing- 2. Kedalaman pemahaman
Perencanaan masing individu, dengan 3. Kesesuaian dan kebaruan
yang ada catatan diupayakan tidak ada referensi yang dipilih
dalam topik yang sama dengan satu 4. Teknik penulisan
pelayanan kelas.
keperawatan Telaah jurnal inovasi :
(Tugas 1, di (individu)
kumpulkan 1. Carilah 1 (satu) Jurnal
minggu ke 3) ilmiah International
minimal 5 tahun
2. Analisis
terakhir yang
Jurnal Ilmiah
yang terkait membahas tentang
dengan program manajemen
manajemen pelayanan
pelayanan keperawatan
keperawatan 2. Buatlah bahasan yang
(Tugas 2, mencakup pertanyaan
Awal
dibawah ini:
Presentasi
Minggu ke 4) a. Alasan mengapa
mengambil topik
tersebut?
b. Langkah apa saja
yang dilakukan
sebelum penulis
membuat program
tersebut?
c. Strategi apa yang
dilakukan?
Mengapa?
d. Apa standar input,
proses dan output
yang ditetapkan
penulis?
e. Indikator
keberhasilan apa
yang ditetapkan?
Mengapa?
f. Alat bantu apa
yang digunakan
penulis untuk
menggambarkan
hasil dari
program?
Tugas Proyek Inovasi
Kelompok 1. Buat 1. Urgensi topik yang dipilih

27
rancangan 1. Bagi kelompok dan setiap 2. Kedalaman pemahaman
aplikasi kelompok terdiri 3 – 4 3. Kesesuaian dan kebaruan
manajemen Orang mahasiswa. referensi yang dipilih
di pelayanan 2. Lengkapi dengan Jurnal 4. Teknik penulisan
keperawatan Terkait
di rumah 3. Topik yang akan diangkat
sakit. diserahkan pada masing-
masing Kelompok, dengan
catatan tidak ada topik
yang sama.
4. Diserahkan minimal 2 hari
sebelum presentasi kepada
dosen pengajar.
5. Presentasi awal pada
minggu ke X
Tugas Field Tugas ini menggali 1. Setiap kelompok
Trip gambaran terdiri 3 – 4 Orang
manajemen mahasiswa.
pelayanan
keperawatan di 2. Masing-masing
rumah sakit yang Kelompok
berfokus bagaimana mengunjungi rumah
fungsi-fungsi sakit yang telah
manajemen disepakati.
dijalankan oleh
perawat manajer 3. Laporan dibuat
untuk mencapai dengan dilengkapi
tujuan yang efektif jurnal terkait.
dan efesien.
4. Diserahkan kepada
dosen pengajar
minimal 2 hari
sebelum presentasi.

5. Presentasi awal pada


minggu ke VII

FORMAT LAPORAN TUGAS KELOMPOK/INDIVIDU

1. Judul (Sampul)
2. Daftar isi
3. Bab 1 : PENDAHULUAN
4. Bab 2 : TINJAUAN TEORI
5. Bab 3 : HASIL DAN PEMBAHASAN
6. Bab 4 : PENUTUP
7. Daftar pustaka

28
RPKPS
PERILAKU ORGANISASI

29
RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


KEKHUSUSAN MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN KEPERAWATAN
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DIBUAT
MK
Perilaku Organisasi KU6101 Mata Kuliah Inti 3 SKS I (satu) 27 Februari 13 Maret 2020
2020
KOORDINATOR MK SEK PRODI MAGISTER DIREKTUR PASCASARJANA
KEPERAWATAN
Yustan Azidin, Ns.,M.Kep Lukman Harun, Ns.,M.Imun M. Syafwani, S.Kp.,M.Kep.,Sp.Jiwa
OTORISASI
TTD: TTD: TTD:

Dosen:
1. Yustan Azidin, Ns.,M.Kep
2. Hj. Yeni Mulyani, S.Kp.,M.Kes
3. Sri Sundari, Ns.,M.Kep

1. Visi Program Pascasarjana


Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan berdasarkan
nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pascasarjana


1.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional dalam
pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta menghasilkan lulusan yang Islami
dan memiliki kompetensi keilmuan dalam bidang keperawatan yang mampu bersaing
secara global
1.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran pendidik baik pada
tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan keperawatan yang unggul dan kompetitif
serta dapat bersaing secara global
1.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan berbasis pada evidance
based nursing yang peka budaya untuk merespon kebutuhan masyarakat dalam rangka
meningkatkan mutu pelayanan keperawatan
1.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat
didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk kemaslahatan masyarakat

30
2. Tujuan Program Pascasarjana
2.1 Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan berdasarkan
nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2.2 Tujuan Khusus


2.2.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yang profesional di bidang Ilmu
Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki kemampuan konseptual
yang mendalam, daya analisis yang kuat, sehinggamampu mengembangkan
ilmunya, serta menerapkannya dalam praktik layanan kesehatan.
2.2.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang bertujuan untuk
pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan sebagai basis penyelesaian
masalah, perumusan kebijakan baik lokal maupun nasional, dan atau
pengembangan konsep serta keilmuan dan perbaikan kualitas.
2.2.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan
kompetensi yang dimiliki, dalam usaha meningkatkan derajat kesehatan
masyarakatberdasarkan riset-riset terbaru.
2.2.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan maupun
pelayanankeperawatan guna meningkatkan kualitas pelayanan, baik pada tatanan
pendidikan maupuntatanan klinis berdasarkan konsep keislaman

3. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pandangan yang realistik tentang orang yang
bekerja dalam organisasi. Setelah mempelajari dan memahami mata kuliah ini, mahasiswa
diharapkan memiliki konsep dan pengertian tentang teori, hasil riset dan aplikasi pengelolaan
perilaku organisasional. Pemahaman atau konsep perilaku organisasional sangat penting
artinya untuk mempertajam seni mengambil keputusan bisnis di lingkungan yang memiliki
perubahan yang tinggi seperti saat ini.

4. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


4.1 Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan IPTEKS pada
bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang
dihadapi.
4.2 Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umum dan konsep
teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara mendalam, serta
mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural.

31
4.3 Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan data, dan
mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternative solusi secara mandiri
dan kelompok.
4.4 Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas
pencapaian hasil kerja organisasi

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Mata Kuliah


Mata kuliah perilaku organisasi dengan kompetensi lulusan Program Studi Magister
Keperawatan adalah:
1.1 Mampu memahami peran variabel individu, struktur organisasi, dan proses organisasi
dalam mempengaruhi kinerja individu, team dan organisasi.
1.2 Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip perilaku organisasional dalam pemecahan
masalah-masalah manusia dan organisasional dalam kehidupan nyata.
1.3 Mampu mendesain organisasi yang efektif melalui kaitan tentang variabel individu,
struktur organisasi dan proses organisasi.

6. Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Keperawatan UM-


Banjarmasin:
6.1 Educator
6.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan konsep
pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian asuhan keperawatan baik
dalam tatanan pendidikan dan pelayanan keperawatan
6.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada tatanan
akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan
6.2 Care provider
6.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
6.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam memberikan
asuhan keperawatan
6.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan asuhan
keperawatan
6.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan
6.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan asuhan
keperawatan
6.3 Researcher
6.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang dipakai sehingga
mampu menjelaskan hasil riset yang didapat untuk meningkatkan

32
pengembangan profesionalisme keperawatan baik di pelayanan maupun di
institusi pendidikan.
6.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai pendekatan
6.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan proposal
penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
6.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan pembaharuan dan
mengembangkan keilmuan
6.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi artikel penelitian
secara nasional dan international
6.4 Change agent and scince developer
6.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam pengambilan keputusan
dalam sistem pelayanan kesehatan secara profesional.
6.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan keilmuan dan
karya-karya inovatif
6.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sebagai
dasar peningkatan keillmuan dan teknologi keperawatan
6.5 Manager
6.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada lingkup praktik
profesional
6.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan dalam
pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara
professional

7. Sikap
7.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius
7.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas berdasarkan agama, moral
dan etika
7.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan dan
memajukan peradaban berdasarkan pancasila
7.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme
serta rasa tanggung jawab pada negara dan bangsa
7.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain
7.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
lingkungan
7.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
7.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik

33
7.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang kealhiannya secara
mandiri
7.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


9.1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui
penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan dan
teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan
keahliannya.
9.2 Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tatacara, dan etika
ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan tulisan dalam bentuk jurnal ilmiah
terakreditasi tingkat nasional dan mendapatkan pengakuan internasional berbentuk
persentasi ilmiah atau yang setara.
9.3 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan bidang keahliannya
dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau indistri yang relevan melalui
pengembangan pengetahuan dan keahliannya
9.4 Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara bertanggung jawab
serta berdasarkan etika akademik, serta mengkomunikasikannya melalui media kepada
masyarakat akademik dan masyarakat luas
9.5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek penelitiannya dan
memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan
interdisiplin atau multidisiplin
9.6 Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan ilmu hunaniora
berdasarkan kajian analisis atau ekperemental terhadap informasi dan data
9.7 Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega,
sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian yang lebih luas
9.8 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
9.9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data
hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi

10. Kemampuan Kerja Khusus


10.1 Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan keilmuan dan teknologi
keperawatan, sehingga menghasilan karya inovatif dan teruji dibidang ilmu
keperawatan.

34
10.2 Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam bentuk rancangan
yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan dalam pelayanan keperawatan
dengan pendekatan inter dan multidisipliner.
10.3 Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan gawat darurat,
manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan Medikal Bedah dengan
pertimbangan aspek legal etis guna mewujudkan pelayanan keperawatan yang bermutu
dan aman bagi masyarakat
10.4 Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada tatanan
pelayanan kesehatan maupun akademik
10.5 Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif pada lingkup
praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu pelayanan keperawatan

11. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat darurat,
manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah. Menguasai teori konsep
dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu menguasai dan mengaplikasin evidence
based practice ke dalam tata laksana praktik nyata.

35
12. Jadwal Kegiatan Mingguan
12.1 Mata Kuliah : Perilaku Organisasi
12.2 SKS : 3 SKS
12.3 Program/Semester : Program Studi Magister Keperawatan / 1 (Satu)

Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan

1 2 3 4 5 6 7 8
Mampu Yustan Azidin,
19 Maret memahami Mampu memahami tentang Ns.,M.Kep
2020 RPKPS mata Rencana Pembelajaran Semester
Ceramah,
(14.00- kuliah Penjelasan RPKPS Diskusi RPKPS untuk mata kuliah perilaku 10%
diskusi 2x50’
16.00 Manajemen organisasi
Wita) Sumber Daya
Keperawatan
Penjelasan RPS Yustan Azidin,
1. Prilaku Organisasi Ns.,M.Kep
1,2
Mampu 2. Latar belakang perilaku
menganalisis organisasi
20 Maret Mampu memahami dan
konsep 3. Peluang dan tantangan dalam Ceramah, Analisa konsep
2020 menganalisis tentang konsep 15%
perilaku perilaku organisasi diskusi 2x50’ perilaku organisasi
(08.30- perilaku dalam organisasi
organisasi 4. Kontribusi disiplin ilmu pada
12.30
Organisasi
Wita)
5. Perilaku Individu dan Perilaku
Kelompok dalam organisasi
1. Persepsi dan Pembelajaran
Mampu
memahami dan beradaptasi Yeni Mulyani,
3,4 menganalisis
dengan lingkungan kerja. S.Kp.,M.Kes
tentang
2. Perbedaan Individual, Ceramah, Mampu menganalisis tentang
27 Maret kebijakan
Kepribadian dan diskusi 4x50’ Analisa tentang persepsi seseorang
2020 perencanaan 15%
Kemampuan, Emosi dan Penugasan 70’ pepsepsi Tugas 1 Individu: Mahasiswa
(08.30- kebutuhan
Stress mampu menganalisis persepsi
12.30 tenaga
3. Menganalisis persepsi,
Wita) kesehatan
pembelajaran, kepribadian dan
nasional
kemampuan serta emosi dan
36
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan

stress individu dalam


organisasi. (Tugas Individu
dan Kelompok)

Mahasiswa menganalisa nilai, Sri Sundari,


1. Nilai, Sikap dan Kepuasan Kerja
5,6 sikap, motivasi dan kepuasan kerja Ns.,M.Kep.,Sp.
Kep
1. Ceramah,
31 Maret Mampu Tugas 2 Kelompok:
diskusi 2x50 Analisa nilai,
2020 menganalisa Menganalsis tentang motivasi
2. Motivasi Kerja 2. Presentasi sikap, motivasi
(08.30- nilai, sikap, seseorang 15% Yeni Mulyani,
3. Menganalisis sikap, kepuasan tugas dan kepuasan
12.30 motivasi dan S.Kp.,M.Kes
kerja dan motivasi kerja individu terstruktur kerja
Wita) kepuasan kerja Tugas 3: Kelompok
di dalam organisasi dalam 2x(2x50’)
Menganalsis tentang kepuasan klien
organisasi
di rumah sakit
(Tugas Individu dan Kelompok)
1. Proses kelompok dan teams
Mampu work Mahasiswa menganalisis tentang
menganalisis 2. Komunikasi Analisa dan komunikasi keperawatan,
7,8 tentang 3. Pengambilan Keputusan 1. Ceramah, menyusun pengambilan keputusan dan team
komunikasi 4. Perilaku Interpersonal Kerja diskusi 2x50’ menyusun tentang work dalam organisasi
03 April keperawatan, 5. Menganalisis proses kelompok 2. Presentasi team work, Tugas 4:Kelompok Sri Sundari,
2020 pengambilan dan teams work, komunikasi, tugas komunikasi, Menganalisis tentang komunikasi 15% Ns.,M.Kep
(08.30- keputusan dan pengambilan keputusan dan terstruktur pengambilan dalam keperawatan
12.30 team work perilaku interpersonal kerja di 2x(2x50’) keputusan, dan
Wita) dalam dalam organisasi. perilaku Tugas 5: Kelompok
organisasi interpersonal Menganalisis tengtang pengambilan
(Tugas Individu dan Kelompok) keputusan/decision making

9,10 Mahasiswa mampu menganalisis Yustan Azidin,


Mampu 1. Pengaruh, kekuasaan dan 1. Ceramah,
tentang kekuasaan dan politik Ns.,M.Kep
menganalisis politik dalam organisasi diskusi Analisa pengaruh
17 April dalam organisasi
pengaruh 2. Menganalisis pengaruh 2x50’ kekuasaan dan
2020 Tugas 6; Individu 15%
kekuasaan dan kekuasaan dan politik, 2. Tugas politik dalam
(08.30- Menganalisis tentang pengaruh TIM
politik dalam kepemimpinan di dalam tertsruktur organisasi
12.30 kekuasaan dan politik dalam
organisasi organisasi 70’
Wita) organisasi
37
Kemampuan
Metode/Strategi Kegiatan yang
Pertemuan akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Dosen
Pembelajaran dilakukan
diharapkan

1. Budaya organisasi, kreativitas 1. Presentasi


Mampu
dan inovasi 2x50’ Mahasiswa mampu menganalisis
Yustan Azidin,
11,12 2. Struktur dan desain 2. Ceramah Ns.,M.Kep
menganalisis tentang budaya organisasi
organisasional Analisa budaya
budaya dan 2x(2x50) Tugas 7: Individu
24 April 2020 3. Pengelolaan perubahan dan perubahan 15%
(08.30-12.30 perubahan Menganalisis budaya organisasi di
perganisasional dalam organisasi
Wita) dalam tempat/institusi pelayanan
4. Menganalisis budaya organisasi
organisasi kesehatan
dan pengelolaan perubahan
organisasi
23 s.d 25 Juli
2020 Ujian Akhir Semester (UAS)

38
G. Sistem Perkuliahan
1. Pendekatan metode dan model perkuliahan : Perkuliahan aktif ceramah tanya
jawab, diskusi
2. Bentuk kegiatan : Diskusi, penugasan individu dan
kelompok
3. Evaluasi : Tes tertulis dan soal bentuk
uraian

H. Penilaian
1. Sistem penilaian dilakukan dengan kriteria penafsiran kualitatif dan kuantitatif
2. Hasil penilaian akhir dengan skor 1-100 digunakan untuk pemberian Nilai Angka,
Nilai Huruf, dan Bobot Nilai
3. Pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai dari hasil penilaian akhir
penggunaan sistem Penilaian Acuan Patokan (PAP) atau menggunakan sistem
Penilaian Acuan Normal (PAN)
4. Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan peserta ujian rendah
5. Ketentuan lulus adalah minimal angka 60, Nilai yang lebih kecil dari 60
dinyatakan tidak lulus dan harus diprogramkan kembali atau diremedial
6. Penilaian terhadap satu mata kuliah adalah gabungan dari nilai:
• Minimal satu kali Ujian Tengah Semester (UTS)
• Minimal satu kali tugas terstruktur
• Satu kali Ujian Akhir Semester (UAS)
7. Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 3 komponen yaitu Nilai Ujian Tengah
Semester (UTS), Nilai Rata-Rata Tugas dan Kehadiran dan Nilai Ujian Akhir
Semester (UAS), rumus yang digunakan untuk memperoleh Nilai Akhir (NA)
adalah:
NA = (3 x UTS) + (3 x Tugas) + (4 x UAS)
10
Keterangan:
NA : Nilai Akhir
UTS : Nilai Rata-Rata Ujian Tengah Semester
Tugas : Nilai Rata-Rata Tugas Individu/Kelompok, Kuis dan Kehadiran
UAS : Nilai Rata-Rata Ujian Akhir Semester

39
8. Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan sebagai
berikut:

Nilai Nilai Bobot


Predikat Keterangan
Angka Huruf Nilai
80-100 A 4,00 Istemewa
75-79 A- 3,70 Hampir Istimewa
70-74 B+ 3,40 Baik Sekali
65-69 B 3,00 Baik
60-64 B- 2,70 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang
S2
55-59 C+ 2,40 Lebih dari Cukup
50-54 C 2,00 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang
D3 dan S1
31-49 D 1,00 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata
Kuliah
0-30 E 0,00 Gagal

9. Nilai mata kuliah yang dinyatakn dengan huruf A, A-, B+, B, B-, C+, dan C adalah
lulus
a. Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak Lulus,
dan mahasiswa yang bersangkutan harus menempuh kembali mata kuliah yang
tidak lulus tersebut sesuai prosedur yang berlaku
10. Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata kuliah
dengan memprogramkan kembali mata kuliah tersebut pada semester
berikutnya secara reguler
11. Nilai akhir suatu mata kuliah mata kuliah yang dicantumkan merupakan nilai
terakhir yang dicapai oleh mahasiswa setelah menempuh perbaikan melalui
perkuliahan reguler.

Sistem penilaian pencapaian kompetensi yang dikembangkan mengacu pada aktivitas


yang dilakukan mahasiswa, sehingga penilaian didasarkan pada penilaian aspek kognitif,
psikomotor dan afektif yang terdiri dari:
• Penugasan kelompok (presentasi) : 40%
• Ujian Tengah Semester : 20%
• Ujian Akhir Semester : 20%

40
12. Kehadiran dan Attitude : 20 %
Keaktifan selama proses pembelajaran termasuk pencapaian kehadiran 85%.

2. BAHAN, SUMBER INFORMASI DAN REFERENSI


Bogue, Joseph, Leibold, 2009. Shared Governance as Vertical Alignment of Nursing
Group Power and Nurse Practice Council Effectiveness, Journal of Nursing
Management, 17, 4-14

Castro.,2003, T, The Effects of Positive Affect and Gender on The Influence Tactics-
Journal of Leadership and Organizational Studies, Vol.10, No. 1

Cheng, Rhodes, Lok, A Frame Work Stategic Decision Making and Performance Among
Chinese Managers, The International Journal Of Human Resource Management,
Vol. 21, No. 9, July 2010, 1373-1395

Effken, J. A, Verran J. A., Logue M.D & HSU Y.C. (2010) Nurse Managers Decisions:
Fast & Favoring Remidian. Journal of Nursing Administration, 40 (4), 188-195
Garcia-Garcia, 2009. Relationship Between Nurses Leadership Style and Power Basis,
Artigo Origonal, Maio-Junho: 17 (3); 295-301

Halama, Gurnakova, 2014, Need For Structure and Big Five Personality Traits and
Predictors of Decision Making Styles in Health Professionals, Studia Psychologica,
56, 2014, 3

Kamhalova I, Halama, P, Gurnakova, J.,2013. Affect Regulation and Decision Making in


Health Care Professiona: Typology Approach, Studia Pychologica, 55, 19-31

Katriina Peltoma, 2012, Nursing Power as Viewed By Nursing Professionals, Empirical


Studies, doi: 10.1111/j.1471-6712

Kondalkar, 2007. Organizational Behaviour. New Delhi

Marquis, 2013. Kepemimpinan & Manajemen Keperawatan Teori & Aplikasinya. EGC.
Jakarta

Matthews S., Laschinger H & Johnstone L. (2006) Staff Nurse Empowerment in Line
and Staff Organizational Structures For Chief Nurse Executive. Journal of Nursing
Administration 36, 525-533

Patronis Jones Rebecca, 2007. Nursing Leadership and Management Theories, Processes
and Practice. Philadelphia. USA

Robbins. 2015, Perilaku Organisasi. Edisi enambelas. Salemba. Jakarta Selatan

Shirey, Ebright, 2013, Nurse Managers Cognitive Decision-Making Amidst Stress and
Work Complexity, Journal of Nursing Management, 21, 17-30

41
Sitorus Ratna, 2011. Manajemen Keperawatan: Manajemen Keperawatan Di Ruang
Rawat

Whitebed K Diane, 2010, Essentials of Nursing Leadership and Management. USA

42
TUGAS DAN LATIHAN

Deskripsi Tugas KeteranganTeknis KriteriaPenilaian

Tugas Membuat satu tulisan ilmiah 1. Topik yang akan 1. Urgensi topik
Individu dengan survey sederhana di diangkat yang dipilih
Literatur pelayanan kesehatan sehubungan diserahkan pada 2. Kedalaman
jurnal dengan topik bahasan masing-masing pemahaman
internasional - Persepsi individu, dengan 3. Kesesuaian dan
- Motivasi catatan kebaruan referensi
- Kepuasaan diupayakan tidak yang dipilih
- Pengambilan keputusan ada topik yang 4. Teknik penulisan
- Komunikasi sama dengan 5. Ketepatan
- Kekuasaan dan politik satu kelas pengumpulan
- Budaya organisasi 2. Diserahkan pada tugas
minimal 2 hari
sebelum
presentasi.
3. Presentasi awal
pada minggu ke
V

Tugas Membuat satu tulisan ilmiah 1. Bagi kelompok 1. Urgensi topik


Kelompok dengan survey sederhana di dan setiap yang dipilih
Literatur pelayanan kesehatan sehubungan kelompok teridir 2. Kedalaman
jurnal dengan topik bahasan 3 – 4 Orang pemahaman
internasional - Persepsi mahasiswa. 3. Kesesuaian dan
- Motivasi 2. Topik yang akan kebaruan referensi
- Kepuasaan diangkat yang dipilih
- Pengambilan keputusan diserahkan pada 4. Teknik penulisan
- Komunikasi masing-masing 5. Ketepatan
- Kekuasaan dan politik Kelompok, pengumpulan
- Budaya organisasi dengan catatan tugas
tidak ada topik
yang sama.
3. Diserahkan pada
minimal 2 hari
sebelum
presentasi.
4. Presentasi awal
pada minggu ke
IV

43
RPKPS
SCIENCE IN NURSING

44
RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
PASCA SARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE MK RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DIBUAT
3 SKS I 27 Februari 13
Science in Nursing KK6103 MK Umum
2020 Maret 2020
KOORDINATOR M.K SEK. PRODI MAGISTER DIREKTUR PASCA SARJANA
KEPERAWATAN
Yuliani Budiyarti. Ns ., M.Kep., Lukman Harun, Ns.,M.Imun M. Syafwani, Ns.,M.Kep.,Sp.Jiwa
OTORISASI
Sp.Kep. Mat TTD: TTD:
TTD:

Dosen:
1. Prof. Achir Yani, S. Hamid. DNSC
2. Prof. Dr.Yati Afiyanti, MN
3. Hiryadi, Ns.,M.Kep.,Sp.Kom
4. Yuliani Budiyarti, Ns., M.Kep., Sp.Kep. Mat

1. Visi Program Pascasarjana


Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif
dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan
berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pascasarjana


2.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional
dalam pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta menghasilkan
lulusan yang Islami dan memiliki kompetensi keilmuan dalam bidang
keperawatan yang mampu bersaing secara global
2.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran pendidik
baik pada tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan keperawatan yang
unggul dan kompetitif serta dapat bersaing secara global
2.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan berbasis
pada evidance based nursing yang peka budaya untuk merespon

45
kebutuhan masyarakat dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan
keperawatan
2.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada
masyarakat didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk
kemaslahatan masyarakat

2. Tujuan Program Pasca Sarjana


3.1 Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul,
kompetetif dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan
ilmu keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

3.2 Tujuan Khusus


3.2.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yangprofesional di
bidang Ilmu Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki
kemampuan konseptual yang mendalam, daya analisis yang kuat,
sehinggamampu mengembangkan ilmunya, serta menerapkannya
dalam praktik layanan kesehatan.
3.2.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang
bertujuan untuk pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan
sebagai basis penyelesaian masalah, perumusan kebijakan baik
lokal maupun nasional, dan atau pengembangan konsep serta
keilmuan dan perbaikan kualitas.
3.2.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat
sesuai dengan kompetensi yang dimiliki, dalam usaha
meningkatkan derajat kesehatan masyarakatberdasarkan riset-riset
terbaru.
3.2.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan
maupun pelayanankeperawatan guna meningkatkan kualitas
pelayanan, baik pada tatanan pendidikan maupuntatanan klinis
berdasarkan konsep keislaman.

46
3. Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Science in Nursing merupakan mata ajar inti wajib untuk
mahasiswa Program Magister Ilmu Keperawatan yang diberikan pada
semester pertama. Beban studi mata ajar ini adalah 4 sks. Fokus mata ajar
pada konsep-konsep yang terdapat dalam falsafah paradigm, teori dan model
konseptual keperawatan. Pemahaman teoritis terhadap nilai-nilai, sikap dan
perilaku perawat dalam memberikan pelayanan dan asuhan keperawatan
kepada sistem klien.

4. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


5.1 Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan IPTEK
pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi
terhadap situasi yang dihadapi
5.2 Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umum dan
konsep teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara
mendalam serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah.
5.3 Mempu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi
dan data serta mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai
alternative solusi secara mandiri dan kelompok
5.4 Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung
jawab atas pencapaian hasil kerja.

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Mata Kuliah


Capaian pembelajaran (Learning Outcome) mata kuliah riset kualitatif yaitu:
6.1 Knowledge and understanding
Pada akhir mata kuliah ini, mahasiswa mampu memahami dan
menganalisis:
6.1.1 Filsafat, ilmu dan filsafat ilmu
6.1.2 Landasan penelaahan ilmu ontologi, epistemologi, dan aksiologi
6.1.3 Logika ilmu dan metode berfikir ilmiah

47
6.1.4 Moralitas ilmu pengetahuan dan tanggung jawab moral keilmuan
6.1.5 Caring-from a caring science perspective in midwifery
6.1.6 Filosofi keperawatan
6.1.7 Paradigma keperawatan
6.1.8 Perspektif model dan teori keperawatan
6.1.9 Klasifikasi teori keperawatan
6.1.10 Metode kritik terhadap teori dan model keperawatan
6.1.11 Penerapan teori dan model keperawatan di lingkungan institusi
pendidika./pelayanan keperawatan menurut Florence Nightingale,
Hildegard E, Peplau, Patricia Benner, Virginia Henderson, Jean
Watson, Sister Callista Roy, Madeleine Leininger, Betty Neuman,
Imogene King, Perse.

6.2 Skills
Mahasiswa mampu mengaplikasikan:
6.2.1 Filsafat, ilmu dan filsafat ilmu dalam praktik kepearwatan
6.2.2 Landasan Penelahaan Ilmu ontologi, epistemologi, dan aksiologi
dalam praktik kepearwatan
6.2.3 Logika ilmu dan metode berfikir ilmiah dalam praktik
kepearwatan
6.2.4 Moralitas ilmu pengetahuan dan tanggung jawab moral keilmuan
dalam praktik kepearwatan
6.2.5 Caring-from a caring ccience perspective in midwifery dalam
praktik kepearwatan
6.2.6 Filosofi keperawatan dalam praktik kepearwatan
6.2.7 Paradigma keperawatan dalam praktik kepearwatan
6.2.8 Perspektif model dan teori keperawatan dalam praktik
kepearwatan
6.2.9 Klasifikasi teori keperawatan dalam praktik kepearwatan
6.2.10 Metode kritik terhadap teori dan model keperawatan dalam
praktik kepearwatan

48
6.2.11 Penerapan teori dan model keperawatan di lingkungan institusi
pendidikan/pelayanan keperawatan menurut Florence
Nightingale, Hildegard E, Peplau, Patricia Benner, Virginia
Henderson, Jean Watson, Sister Callista Roy, Madeleine
Leininger, Betty Neuman, Imogene King, Perse.

6.3 Abilities
6.3.1 Menggabungkan pemahaman dan kemampuan menganalisis ilmu
secara filosofis dan teori keperawatan sehingga dapat
menerapkannya dalam situasi praktek keperawatan professional.

6. Kompetensi utama
Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Ilmu
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin:
7.1 Educator
7.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan
konsep pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian
asuhankeperawatan baik dalam tatanan pendidikan dan pelayanan
keperawatan
7.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada
tatanan akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan

7.2 Care provider


7.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
7.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam
memberikan asuhan keperawatan\
7.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan
asuhan keperawatan
7.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan

49
7.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan
asuhan keperawatan

7.3 Researcher
7.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang
dipakai sehingga mampu menjelaskan hasil riset yang didapat
untuk meningkatkan pengembangan profesionalisme
keperawatan baik di pelayanan maupun di institusi pendidikan.
7.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai
pendekatan
7.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan
proposal penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
7.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan
pembaharuan dan mengembangkan keilmuan
7.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi
artikel penelitian secara nasional dan international

7.4 Change agent and scince developer


7.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam
pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan
secara profesional.
7.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan
keilmuan dan karya-karya inovatif
7.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat sebagai dasar peningkatan keillmuan dan teknologi
keperawatan

7.5 Manager
7.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada
lingkup praktik profesional

50
7.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan
dalam pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan
kesehatan secara professional

7. Sikap
7.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan
sikap religius
7.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral dan etika
7.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa,
bernegara dan dan memajukan peradaban berdasarkan pancasila
7.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,
memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan
bangsa
7.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan
kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
7.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan
7.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
7.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
7.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang
kealhiannya secara mandiri
7.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan
kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


9.1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif
melalui penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam bidang
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan
nilai humaniora sesuai dengan keahliannya.

51
9.2 Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tatacara,
dan etika ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan tulisan dalam
bentuk jurnal ilmiah terakreditasi tingkat nasional dan mendapatkan
pengakuan internasional berbentuk persentasi ilmiah atau yang setara.
9.3 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan bidang
keahliannya dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau indistri yang
relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya
9.4 Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara
bertanggung jawab serta berdasarkan etika akademik, serta
mengkomunikasikannya melalui media kepada masyarakat akademik dan
masyarakat luas
9.5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek
penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang
dikembangkan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin
9.6 Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan ilmu hunaniora berdasarkan kajian analisis atau ekperemental
terhadap informasi dan data
9.7 Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja
dengan kolega, sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian yang
lebih luas
9.8 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
9.9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan
menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin
kesahihan dan mencegah plagiasi

10. Kemampuan Kerja Khusus


10.1 Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan
keilmuan dan teknologi keperawatan, sehingga menghasilan karya
inovatif dan teruji dibidang ilmu keperawatan.

52
10.2 Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam
bentuk rancangan yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan
dalam pelayanan keperawatan dengan pendekatan inter dan
multidisipliner.
10.3 Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan
gawat darurat, manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan
Medikal Bedah dengan pertimbangan aspek legal etis guna
mewujudkan pelayanan keperawatan yang bermutu dan aman bagi
masyarakat
10.4 Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada
tatanan pelayanan kesehatan maupun akademik
10.5 Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif
pada lingkup praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu
pelayanan keperawatan

11. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat
darurat, manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah.
Menguasai teori konsep dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu
menguasai dan mengaplikasin evidence based practice ke dalam tata laksana
praktik nyata.

53
54

12. Jadwal Kegiatan Mingguan


12.1 Mata Kuliah : Science in Nursing
12.2 SKS : 3 SKS
12.3 Program/Semester : Program Studi Magister Keperawatan / 1 (Satu)

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
1. Mampu memahami Penjelasan RPS Kuliah dan diskusi Menyimak dan Yuliani Budiyarti. Ns.,
20-03-20 RPS 2x50’ mendiskusikan RPS M.Kep., Sp.,Kep.Mat

2. Mampu menguraikan 1. Sifat- Penugasan dan Menguraikan dan Kebenaran dan Hiryadi, Ns M.Kep., Sp.,Kom
27-03-20 Science sifat/karakteristik diskusi 2x50’ mempresentasikan science ketepatan dalam
keperawatan,falsafah science keperawatan,falsafah serta menguraikan dan
serta paradigma keperawatan paradigma keperawatan menguasai
keperawatan 2. Falsafah science
Keperawatan keperawatan,falsa
3. Paradigma fah serta
Keperawatan paradigma
keperawatan

3. Mampu 1. Pengembangan Penugasan dan 1. Melakukan analisis Kebenaran dan Hiryadi, Ns M.Kep., Sp.,Kom
27-03-20 menganalisis science presentasi 2x50’ pengembangan science ketepatan dalam
pengembangan keperawatan keperawatan menganalisis dan
science keperawatan mempresentasi
2. Hubungan 2. Hubungan interaktif
dan hubungan kan
interaktif antara antara pendidikan,
interaktif antara pengembangan
pendidikan, pelayanan/praktik dan
pendidikan, science
pelayanan/praktik riset keperawatan
pelayanan/praktik keperawatan dan
dan riset dalampengembangan
55

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

dan riset keperawatan science keperawatan hubungan


keperawatan dalampengemban dan interaktif antara
dalampengembangan gan science mempresentasikannya pendidikan,
science keperawatan keperawatan pelayanan/ praktik
dan riset
keperawatan
dalampengemban
gan science
keperawatan
4. Mampu Pengembangan Penugasan dan Melakukan analisis tentang Kebenaran dan Hiryadi,Ns M.Kep., Sp.,Komt
03-04-20 menganalisis empiris tentang presentasi 2x50’ pengembangan empiris ketepatan dalam
pengembangan teori/model tentang menganalisis dan
empiris tentang konsepsual teori/model konsepsual mempersentasika
teori/model keperawatan keperawatan dan n pengembangan
konsepsual mempresentasikannya empiris tentang
keperawatan teori/model
konsepsual
keperawatan
5-6. Mampu 1. Konsep Penugasan dan Latihan menguraikan dan Kebenaran dan Prof. DR Yati Afiyanti, MN
17-04-20 menguraikan dan philosophical presentasi 2x50’ menganalisis konsep ketepatan dalam
menganalisis konsep theory dan tokoh philosophical theory serta menguraikan,
philosophical theory keperawatannya: perbedaan antara menganalisis dan
a. Florence philosophical theory mempresentasika
Nightingale: dengan grand theory n konsep
Modern Nursing philosophical
theory serta
b. Marilyn Anne
Ray: Theory of perbedaan antara
philosophical
Bureaucratic
56

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

Caring theory dengan


grand theory
c. Kari Martinsen:
Phylosophy of
Caring
d. Katie Eriksson:
Theory of
Caritative Caring
2. Perbedaan antara
philosophical
theory dengan
grand theory
7-8. Mampu 1. Konsep grand Penugasan dan Latihan menguraikan dan Kebenaran dan Prof. Achir Yani S. Hamid,
24-04-20 menguraikan dan theory presentasi menganalisis konsep ketepatan dalam DNSC
menganalisis konsep grand theory masing- menguraikan,
2. Tokoh 2x50’
grand theory keperawatan masing tokoh keperawatan, menganalisis dan
aplikasi grand theory mempresentasika
grand theory dan
dalam keperawatan serta n konsep grand
analisis grand
perbedaan antara grand theorymasing-
theory masing-
theory degan middle range masing tokoh
masing tokoh:
theory keperawatan,
a. Myra aplikasi grand
EstrinLevine: theory dalam
The keperawatan serta
Conservation perbedaan antara
Models grand
b. Martha theorydengan
Rogers: middle range
Unitary
57

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

Human
Beings
c. Dorothea. E.
Orem: Self
Care Deficit
Theory of
Nursing
d. Imogene. M.
King: King”s
Conceptual
System and
Theory of
Goal
Attainment
and
Transcultural
Process
e. Betty
Newman:
System Model
f. Sister Calista
Roy:
Adaftation
Models
g. Viginia
Henderson:
The Principle
and Practise
58

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

for Nursing
h. Faye. G.
Abdellah:
Patient
Centred
Approch to
Nursing
i. Jean Watson:
Caring
Science and
ScaredScienc
e
3. Aplikasi grand
theory dalam
keperawatan
4. Perbedaan antara
grand theory
dengan middle
range theory

MIDT TEST 08-09 MEI


2020

Latihan menguraikan dan


9-10. Mampu 1. Konsep middle Penugasan dan Kebenaran dan
menganalisis konsep Prof. Achir Yani S. Hamid,
15-05-20 menguraikan dan range theory presentasi 2x50’ ketepatan dalam
middle range theory menguraikan, DNSC
menganalisis konsep 2. Tokoh masing-masing tokoh
keperawatan menganalisis dan
59

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

middle range theory middle range keperawatan dan aplikasi mempresentasika


theory masing- middle range theory dalam n konsep middle
masing tokoh: keperawatan serta range theory
perbedaan antara middle masing-masing
a. Kristen. M.
range theory dengan tokoh
Swanson:
practice theory keperawatan,
Theory of
aplikasi middle
Caring
range theory
b. Katharine
dalam
Kolcaba:
keperawatan serta
Theory of
perbedaan antara
Comfort
middle range
theory dengan
c. Becker:
practice theory
Health Belief
Models
d. Pamela . G.
Reed: Self
Transcendenc
e Theory

e. Ramona . T.
Merrcer:
Maternal
Role
Attainment
(Becoming a
Mother)
60

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
11. Mampu 1. Konsep practice Penugasan dan Latihan menguraikan dan Kebenaran dan Prof. DR Yati Afiyanti, MN
05-06-20 menguraikan dan theory presentasi 2x50’ menganalisis konsep ketepatan dalam
menganalisis konsep 2. Tokoh practice theorymasing- menguraikan,
practice theory keperawatan masing tokoh keperawatan menganalisis dan
practice theory dan aplikasi practice mempresentasika
masing-masing theory n konsep practice
tokoh dalam keperawatan theory
masing-masing
3. Aplikasi practice
tokoh
theory dalam
keperawatan,
keperawatan
aplikasi practice
theory
dalam
keperawatan
12 Mampu Perbedaan antara Penugasan dan Latihan menguraikan dan Kebenaran dan Prof. DR Yati Afiyanti, MN
05-06-20 menguraikan dan philosophical theory, presentasi 2x50’ menganalisis Perbedaan ketepatan dalam
menganalisis grand theory, middle antara philosophical menguraikan,
perbedaan antara range theory dan theory, grand theory, menganalisis dan
philosophical practice theory middle range theory dan mempresentasika
theory,grand theory, practice theory n perbedaan
middle range theory antara
dan practice theory philosophical
theory, grand
theory, middle
range theory dan
practice theory
61

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
12. Mampu menguraian, Hubungan Penugasan dan Latihan menguraian, Kebenaran&ketep Prof. DR Yati Afiyanti, MN
12-06-20 menganalisa dan falsafah,dan presentasi 2x50’ menganalisa, melakukan atan dalam
melakukan kritisi paradigma kritisi dan menguraian,
hubungan falsafah keperawatan dengan mempresentasikan menganalisa,
dan paradigma model konseptual hubungan falsafah dan melakukan kritisi
keperawatan dngan dan teori paradigma keperawatan dan mempresentai
model konseptual keperawatan secara dengan model konseptual kan
dan teori empiris dan teori keperawatan hubungan falsafah
keperawatan secara secara empiris dan paradigma
empiris keperawatan
dengan model
konseptual dan
teori keperawatan
secara empiris
62

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
13. Mampu membuat Rancangan aplikasi Penugasan dan Membuat rancangan Kebenaran&Kete Yuliani Budiarti,
19-06-20 rancangan aplikasi model konsepsual presentasi 2x50’ aplikasi model konsepsual patan dalam
Ns.,M.Kep.,Mat
model konsepsual dan atau teori dan/atau teori keperawatan membuat dan
dan/atau keperawatan dalam dalam praktik keperawatan mempresentasikan
teorikeperawatan praktik keperawatan menggunakan sekuensi rancangan
dalam praktik menggunakan proses keperawatan aplikasi model
keperawatan sekuensi proses dalammendekati konsepsual dan
menggunakan keperawatan kasus/masalah atau teori
sekuensi proses dalammendekati keperawatan keperawatan
keperawatan kasus/masalah dalam praktik
dalammendekati keperawatan keperawatan
kasus/masalah menggunakan
keperawatan sekuensi proses
keperawatan
dalammendekati
kasus/masalah
keperawatan

Konsep dan Form Penugasan dan


19-06-20 Tugas Grand Kebenaran&ketep Yuliani Budiarti,
Theories/Conceptual assessment salah satu presentasi atan dalam
Model tokoh keperawatan 2x50’ membuat dan Ns.,M.Kep.,Mat
yang menulis tentang mempresentasikan
Grand rancangan konsep
Theories/Conceptual dan Form
Model assessment salah
satu tokoh
keperawatan yang
mengeluarkan
Grand
Theories/Concept
Membuat konsep dan ual Model
Form assessment salah
Yuliani Budiyarti. Ns., M.Kep.,
satu tokoh keperawatan
Penugasan dan Sp.,Kep.Mat
yang mengeluarkan Grand
63

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
14-18 Konsep dan form Konsep dan form Penugasan dan Membuat konsep dan form Kebenaran& Yuliani Budiyarti. Ns.,
26-06-20 assessment grand presentasi 2x50’
s.d
assessment grand assessment grand ketepatan dalam M.Kep., Sp.,Kep.Mat
03-07-20 theories theories theoriespada aplikasi membuat dan
a. Dorothea. E. keperawatan gawat darurat mempresentasi
Orem: Self Care kan rancangan
Deficit Theory of konsep dan form
Nursing
assessment grand
b. Imogene . M. theoriespada
King: King”s aplikasi
Conceptual
keperawatan
System and
Theory of Goal gawat daruraat
Attainment and
Transcultural
Process
c. Betty Newman:
System Model
d. Sister Calista
Roy: Adaftation
Models
e. Viginia. H: The
Principle and
Practise for
Nursing
Kebenaran&
ketepatan
Penugasan dan
dalam
24 presentasi membuat dan
Tugas Grand 2x50’ mempresentas Yuliani Budiyarti. Ns.,
Theories/Concept i kan M.Kep., Sp.,Kep.Mat
ual Model rancangan
Form
64

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)
19-21 Konsep dan form Konsep dan form Penugasan dan Membuat konsep dan form Kebenaran& Yuliani Budiarti,
10-07-20 presentasi 2x50’
17-07-20
assessmentmiddle assessment middle assessment middle range ketepatan dalam Ns.,M.Kep.,Mat
range theories range theories theoriespada aplikasi membuat dan
keperawatan mempresentasi
a. Katharine kan rancangan
Kolcaba: Theory konsep dan form
of Comfort
assessment
b. Becker: Health middle range
Belief Models theories
pada aplikasi
c. Pamela. G. Reed:
Self keperawatan
Transcendence
Theory
65

Pertemu Kemampuan akhir Metode/Strategi Kriteria Penilaian Dosen


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan
an yang diharapkan Pembelajaran (Indikator)

middle range
theoriespada
aplikasi
keperawatan

Kebenaran& Yuliani Budiarti,


Penugasan dan Membuat konsep dan form
Konsep dan form Konsep dan form presentasi 2x50’ ketepatan dalam
17-07029 assessment practice theory Ns.,M.Kep.,Mat
assessment practice assessment practice membuat dan
theory pada aplikasi pada aplikasi keperawatan
theory mempresentasi
keperawatan kan rancangan
konsep dan form
assessmentpractic
e theory pada
aplikasi
keperawatan

FINAL TEST 23-25


JULI 2020

Penugasan dan
66

13. Sistem Perkuliahan


13.1 Pendekatan metode dan model perkuliahan : Perkuliahan dan diskusi,
Penugasan dan Presentasi
13.2 Evaluasi : Tes tertulis, Soal bentuk
uraian, Tugas pembuatan makalah

14. Penilaian
14.1 Penilaian per item metode:
14.1.1 Penugasan : 30 %
14.1.2 Presentasi : 30 %
14.1.3 Mid Test : 20 % (Kesepakatan dengan asing-masing dosen
14.1.4 Final Test : 20 % (Kesepakatan dengan asing-masing dosen)

14.2 Penilaian Akhir


14.2.1 Sistem penilaian dilakukan dengan kriteria penafsiran kualitatif
dan kuantitatif
14.2.2 Hasil penilaian akhir dengan skor 1-100 digunakan untuk
pemberian nilai angka, nilai huruf, dan bobot nilai
14.2.3 Pemberian nilai angka, Nilai huruf dan nobot Nilai dari hasil
penilaian akhir penggunaan sistem penilaian acuan patokan
(PAP) atau menggunakan sistem penilaian acuan normal (PAN)
14.2.4 Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan
peserta ujian rendah
14.2.5 Ketentuan lulus adalah minimal angka 60, nilai yang lebih kecil
dari 60 dinyatakan tidak lulus dan harus diprogramkan kembali
atau di REMEDIAL
14.2.6 Penilaian terhadap satu mata kuliah adalah gabungan dari nilai:
14.2.7 Minimal satu kali Ujian Tengah Semester (UTS)
14.2.8 Minimal satu kali tugas terstruktur (Pembuatan proposal
penelitian)
67

14.2.9 Satu kali Ujian Akhir Semester (UAS)

14.3 Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 3 komponen yaitu nilai ujian
tengah semester (UTS), nilai rata-rata tugas, kehadiran dan nilai ujian
akhir semester (UAS), rumus yang digunakan untuk memperoleh nilai
akhir (NA) adalah:
NA = (3 x UTS) + (3 x Tugas) + (4 x UAS)
10
Keterangan:
NA : Nilai Akhir
UTS : Nilai Rata-Rata Ujian Tengah Semester
Tugas : Nilai Rata-Rata Tugas Individu/Kelompok, Kuis dan Kehadiran
UAS : Nilai Rata-Rata Ujian Akhir Semester

14.4 Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan


sebagai berikut:

Nilai Nilai Bobot Predikat Keterangan


Angka Huruf Nilai
80 – 100 A 4,0 Istimewa
75 – 79 A- 3,7 Hampir Istimewa
70 – 74 B+ 3,4 Baik Sekali
65 – 69 B 3,0 Baik
60 – 64 B- 2,7 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang S2
55 – 59 C+ 2,4 Lebih dari Cukup
50 – 54 C 2,0 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang D3&S1
31 – 49 D 1,0 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata Kuliah
0 - 30 E 0,0 Gagal

14.5 Nilai mata kuliah yang dinyatakn dengan huruf A, A-, B+, B, B-, C+,
dan C adalah lulus
14.6 Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak
Lulus, dan mahasiswa yang bersangkutan harus menempuh kembali
mata kuliah yang tidak lulus tersebut sesuai prosedur yang berlaku
68

14.7 Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata
kuliah dengan memprogramkan kembali mata kuliah tersebut pada
semester berikutnya secara reguler
14.8 Nilai akhir suatu mata kuliah mata kuliah yang dicantumkan merupakan
nilai terakhir yang dicapai oleh mahasiswa setelah menempuh
perbaikan melalui perkuliahan reguler.

15. Referensi
Adib M. Filsafat ilmu: Ontologi, epistemology, aksiologi dan logika ilmu
pengetahuan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar 2011
Ahern RL, Corless IB, Davis SM, Kwong JJ, Infusing Swanson’s theory of
caring into an advanced practice nursing mode for an infectious
diseases anal dysplasia clinic. J Assoc Nurses AIDS Care 2011Nov 22
(6):478-88. Doi: 10.1016/j.jana.2011.06.010
Cowdien TL, Commings GG. Nursing theory and concept development: a
thecretical model of clinical nursing intentions to stay in their current
position
Hallabi JO, ABdarahim MS, Persson GL, Hedemaim A, Lepp M. The
development of a preceptor training program on clinical nursing
education in Jordan in collaboration with Swedien. J Contin Educ
Nurs 2001 Nov 22:43:1-10. Doi: 10.3929800220124-20111115-04
Parker M. Nursing theories and nursing practice. Philadelphia: F.A. Davis
Company; 2010.
Taylor CR, Lilis C, LeMone P, Lynn P. Fundamentals of Nursing: The art
science of nursing care. 7th ed. Philadelphia: Wolters Kluwer; 2011. J
Adv Nurs 2012 Jan 19. Doi: 10.1111/j. 1365-2648.2001.05927.
Marriner-Tomey & Alligood (2006). Nursing Theorists and Their Works.
Sixth Edition.St. Louis: Mosby Elsevier, Inc.
Reed, P.G., Shearer, N.C., & Nicoll, L.H. (2009). Perspectives on Nursing
Theory.Fifth Edition. Philadelphia: Lippincott William & Wilkins.
69

Peterson, Sandra J. & Bredow, timothy S. (2004). Middle Range Theories;


Application to Nursing Research. Philadelphia: Lippincott William & Wilkins
Fitzpatrick, J.J, & Whall, A.L. (1989). Conceptual Models of Nursing:
Analysis andApplication. Second edition. Norwalk: Appleton & Lange
Artikel pada Jurnal ilmiah keperawatan lain yang relevan dengan topic

16. Rancangan Tugas


A. PETUNJUK UMUM TUGAS KELOMPOK
1. Mahasiswa akan dibagi dalam kelompok yang terdiri @ 4-5 orang.
2. Tiap kelompok menyusun makalah kelompok dan menyajikannya pada
pertemuan yang sudah dijadwalkan dan dipresentasikan oleh wakil kelompok
secara bergantian untuk tiap penugasan.
3. Mahasiswa diharuskan untuk menggunakan hasil kajian artikel dan referensi
wajib tentang teori keperawatan yang relevan untuk membahas penugasan
yang diberikan
4. Mahasiswa wajib memahami tentang tingkatan/level teori, tapi pada saat
penugasan tidak harus menggunakan level tertentu untuk memilih teori, yang
penting bisa diaplikasikan dalam asuhan keperawatan sesuai dengan
peminatan/spesialisasi keilmuan keperawatan.
5. Makalah kelompok (soft copy dan hard copy) sudah harus diserahkan kepada
Tim pengajar dan Wakil kelompok lain minimal 2 hari sebelum hari
penyajian, sehingga memberikan waktu bagi Timpengajar untuk memberikan
pemantapan dan Wakil kelompok lain untuk menyiapkan penyanggahannya.
6. Makalah kelompok, penampilan penyajian dan penguasaan substansi dinilai
oleh Tim pengajar dan Wakil kelompok lain sesuai dengan lembar penilaian
terlampir dengan bobot total 30% untuk semua penugasan kelompok
(penyajian dan makalah)
7. Tim pengajar akan menilai ketajaman analisis dan sintesis tulisan
kelompok,sehingga dapat menyimpulkan bahwa mahasiswa memang
memahami apa yang ditulis dalam makalah kelompok.
8. Sanksi akademis akan diberlakukan bagi mahasiswa yang diketahui
70

melakukan plagiat dan keterlambatan penyerahan makalah.

PETUNJUK KHUSUS TUGAS KELOMPOK

1. Tugas makalah kelompok disajikan pada waktu yang telah ditetapkan, serta
dinilai.
2. Makalah minimal terdiri dari 12 halaman, tidak termasuk referensi.
3. Tugas ditulis menggunakan huruf time new roman, Font 12, spasi 1,5.
Menggunakan kutipan langsung dan tidak langsung. Tugas dikumpulkan 2 hari
sebelum jadwal presentasi, 1 exemplar dalam bentuk hard copy dan apabila
udah diperbaiki sesuai saran serta masukan saat presentasi maka wajib
dikumpul dalam bentuk file digital dengan identitas yang jelas. Apabila tidak
mngikuti aturan yang tertulis pada deskripsi luaran tugas kelompok maka nilai
akan dikurangi 10 % dari total nilai.

4. Bahan dapat diambil dari buku minimal 10 tahun terakhir, atau berasal dari
jurnal minimal 5 tahun terakhir.

Tugas kelompok terdiri dari tugas 1-6:


Susun makalah kelompok yang menunjukkan bahwa anda memahami tentang
Grand Theories/Conceptual Model, Middle Range dan Practice Theorie

B. KRITERIA PENILAIAN TUGAS

1.1 Ketepatan Pembuatan Kontens Konsep dasar dan Tehnik penulisan


: 40 %

1.2 Ketepatan Kontens dan Tehnik penulisan Form Assesment


: 50 %

1.3 Ketepatan Kontens, Tehnik penulisan Daftar Pustaka dan waktu


pengumpulan: 10 %
71

17. Format Penilaian Presentasi Dengan Rubrik Holistik

NAMA DIMENSI SANGA BAI CUKU BOBO NILAI


MAHASISW T BAIK K P T TOTA
SKOR
A L
81-100 71-80 61-70
Penguasaan materi 30 %
Ketepatan 30 %
menyelesaikan/menjaw
ab masalah
Kemampuan presentasi 20 %
& komunikasi
Kemampuan 10 %
menghadapi
pertanyaan
Kelengkapan alat 10 %
peraga dalam
presentasi
NILAI AKHIR 100 %
72

RPKPS
ETIK DAN HUKUM DALAM
KEPERAWATAN
73

RENCANA PEMBELAJARAN KEGIATAN PROGRAM SEMESTER


(RPKPS)

RENCANA PEMBELAJARAN KEGIATAN PROGRAM SEMESTER (RPKPS)


PROGRAM MAGISTER ILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE MK RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DIBUAT
Etik dan Hukum
Dalam Mata Kuliah 27 Februari 13 Maret
KK6104 2 SKS 1 (Satu)
Keperawatan Umum 2020 2020

SEK. PRODI MAGISTER


KOORDINATOR MK DIREKTUR PASCASARJANA
KEPERAWATAN
Lukman Harun, Ns.,M.Imun Lukman Harun, Ns.,M.Imun M. Syafwani, SKp.,M.Kep.,Sp.Jiwa
TTG: TTG: TTG:

OTORISASI
Dosen:
1. M.Syafwani, SKp.,M.Kep.,Sp.Jiwa (0,5 SKS)
2. Dr.Machli Riyadi, SH.,MH (0,5 SKS)
3. Muhsinin, Ns.,M.Kep.,Sp.Kep.Anak (0,5 SKS)
4. Lukman Harun, Ns.,M.Imun (0,5 SKS)

1. Visi Program Pascasarjana


Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif
dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu
keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pascasarjana


2.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional
dalam pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta
menghasilkan lulusan yang Islami dan memiliki kompetensi keilmuan
dalam bidang keperawatan yang mampu bersaing secara global
2.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran
pendidik baik pada tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan
74

keperawatan yang unggul dan kompetitif serta dapat bersaing secara


global
2.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan
berbasis pada evidance based nursing yang peka budaya untuk merespon
kebutuhan masyarakat dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan
keperawatan
2.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada
masyarakat didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk
kemaslahatan masyarakat

3. Tujuan Program Pascasarjana


13.3Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul,
kompetetif dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan
ilmu keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

13.4Tujuan Khusus
13.4.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yang profesional di
bidang Ilmu Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki
kemampuan konseptual yang mendalam, daya analisis yang kuat,
sehingga mampu mengembangkan ilmunya, serta menerapkannya
dalam praktik layanan kesehatan.
13.4.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang
bertujuan untuk pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan
sebagai basis penyelesaian masalah, perumusan kebijakan baik
lokal maupun nasional, dan atau pengembangan konsep serta
keilmuan dan perbaikan kualitas.
13.4.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat
sesuai dengan kompetensi yang dimiliki, dalam usaha
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat berdasarkan riset-
riset terbaru.
75

13.4.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan


maupun pelayanan keperawatan guna meningkatkan kualitas
pelayanan, baik pada tatanan pendidikan maupun tatanan klinis
berdasarkan konsep keislaman.

4. Deskripsi Mata Ajar


Mata kuliah Etik dan Hukum Dalam Keperawatan merupakan mata kuliah
wajib pada Program Studi Magister Keperawatan yang dimaksudkan untuk
memberikan pengetahuan dan pemahaman yang komprehensif kepada
mahasiswa untuk dapat mengeksplorasi dan menganalisis tentang konsep etik
dan hukum serta penerapan penyelesaian masalah.

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


5.1 Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan
IPTEKS pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu
beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi
5.2 Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umum
dan konsep teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut
secara mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaian
masalah prosedural
5.3 Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis
informasi dan data, dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih
berbagai alternative solusi secara mandiri dan kelompok
5.4 Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung
jawab atas pencapaian hasil kerja.

6. Capaian Pembeljaran (Learning Outcome) Mata Kuliah


Mata kuliah Etik dan Hukum dalam Keperawatan dengan kompetensi lulusan
Program Studi Magister Ilmu Keperawatan adalah :
76

6.1 Menganalisis teori etika, kode etik perawat dan nilai nilai praktik
professional sebagai landasan perawat dalam menentukan sikap dan
pengambilan keputusan secara etik.
6.2 Mengidentifikasi standar praktik profesi keperawatan sebagai landasan
perawat dalam menentukan ada tidaknya penyimpangan yang dilakukan
dalam memberikan pelayanan dan asuhan keperawatan.
6.3 Menganalisis berbagai aspek etika dan hukum terkait dengan
manajemen pelayanan dan asuhan keperawatan, khususnya kelalaian
(negligence).
6.4 Mengidentifikasi batasan hak dan kewajiban perawat dalam perspektif
etik dan hukum.
6.5 Menjelaskan upaya perlindungan hukum bagi perawat melalui sistem
registrasi, lisensi dan sertifikasi serta akreditasi.
6.6 Menerapkan berbagai model penyelesaian masalah/dilema etik dan
hukum
6.7 Menyusun rencana penyelesaian masalah etika dan hukum dalam
pelayanan dan asuhan keperawatan.

7. Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Ilmu


Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin:
7.1 Educator
7.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan
konsep pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian asuhan
keperawatan baik dalam tatanan pendidikan dan pelayanan
keperawatan
7.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada
tatanan akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan
7.2 Care provider
7.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
7.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam
memberikan asuhan keperawatan
77

7.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan


asuhan keperawatan
7.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan
7.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan
asuhan keperawatan
7.3 Researcher
7.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang dipakai
sehingga mampu menjelaskan hasil riset yang didapat untuk
meningkatkan pengembangan profesionalisme keperawatan baik di
pelayanan maupun di institusi pendidikan.
7.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai
pendekatan
7.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan
proposal penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
7.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan pembaharuan
dan mengembangkan keilmuan
7.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi artikel
penelitian secara nasional dan international
7.4 Change agent and scince developer
7.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam pengambilan
keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara profesional.
7.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan
keilmuan dan karya-karya inovatif
7.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat sebagai dasar peningkatan keillmuan dan teknologi
keperawatan
7.5 Manager
7.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada lingkup
praktik profesional
78

7.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan dalam


pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara
professional

8. Sikap
8.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan
sikap religius
8.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral dan etika
8.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa,
bernegara dan dan memajukan peradaban berdasarkan pancasila
8.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,
memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan
bangsa
8.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan
kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
8.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan
8.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
8.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
8.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang
kealhiannya secara mandiri
8.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan
kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


9.1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif
melalui penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam bidang
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan
nilai humaniora sesuai dengan keahliannya.
79

9.2 Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tatacara,
dan etika ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan tulisan dalam
bentuk jurnal ilmiah terakreditasi tingkat nasional dan mendapatkan
pengakuan internasional berbentuk persentasi ilmiah atau yang setara.
9.3 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan
bidang keahliannya dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau
indistri yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan
keahliannya
9.4 Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara
bertanggung jawab serta berdasarkan etika akademik, serta
mengkomunikasikannya melalui media kepada masyarakat akademik
dan masyarakat luas
9.5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek
penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang
dikembangkan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin
9.6 Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan
dan menerapkan ilmu hunaniora berdasarkan kajian analisis atau
ekperemental terhadap informasi dan data
9.7 Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja
dengan kolega, sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian
yang lebih luas
9.8 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
9.9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan
menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin
kesahihan dan mencegah plagiasi

10. Kemampuan Kerja Khusus


10.1 Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan
keilmuan dan teknologi keperawatan, sehingga menghasilan karya
inovatif dan teruji dibidang ilmu keperawatan.
80

10.2 Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam


bentuk rancangan yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan
dalam pelayanan keperawatan dengan pendekatan inter dan
multidisipliner.
10.3 Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan
gawat darurat, manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan
Medikal Bedah dengan pertimbangan aspek legal etis guna
mewujudkan pelayanan keperawatan yang bermutu dan aman bagi
masyarakat
10.4 Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada
tatanan pelayanan kesehatan maupun akademik
10.5 Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif
pada lingkup praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu
pelayanan keperawatan

11. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat
darurat, manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah.
Menguasai teori konsep dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu
menguasai dan mengaplikasin evidence based practice ke dalam tata laksana
praktik nyata.
81

12. Jadwal Kegiatan Mingguan


12.1 Mata Kuliah : Etik Dan Hukum Dalam Keperawatan
12.2 Kode/SKS : KK6104 /2 SKS
12.3 Program/Semester : Program Studi Magister Ilmu Keperawatan/1 (Satu)

Pertem Kemampuan akhir yang Metode/Strategi Kriteria Penilaian


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Dosen
uan diharapkan Pembelajaran (Indikator)
1 2 3 4 5 6 8

Mampu memahami RPS Etik Penjelasan rancangan pengajaran Ceramah, diskusi


1. Penjelasan mata kuliah
20 Dan Hukum Dalam
3. Kontrak waktu kuliah Lukman Harun,
Maret Keperawatan, tugas dan tata
4. Penjelasan dan Ns.,M.Imun
2020 tertib perkuliahan pada
pembagian tugas
semseter I

1 Menganalisis teori etika, Konsep dasar Teori etika dan kode etik 1. Ceramah dan 1. Membuat makalah Kebenaran dan Lukman Harun,
27 kode etik perawat dan nilai diskusi 2 tentang konsep teori ketepatan dalam: Ns.,M.Imun
Maret nilai praktik professional x50’ etika, kode etik perawat Memahami dan
2020 sebagai landasan perawat 2. Penugasan dan nilai Praktik menguasai konsep etik
dalam menentukan sikap dan terstruktur 1x Profesional. keperawatan
pengambilan keputusan 60’
secara etik Etika Dalam Keperawatan 1. Ceramah dan
1. Perangkat komite etik diskusi 2 x50’
2. Kode etik 2. Penugasan
3. Prinsip terstruktur 1x
4. Keputusan Etik 60’
82

Pertem Kemampuan akhir yang Metode/Strategi Kriteria Penilaian


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Dosen
uan diharapkan Pembelajaran (Indikator)
2 Mengidentifikasi standar Prinsip dan nilai-nilai praktik professional Ceramah, diskusi Keaktifan dalam
03 April praktik profesi keperawatan 1. Melakukan diskusi diskusi kelompok
2020 sebagai landasan perawat kelompok tentang
dalam menentukan ada prinsipdan nilai-nilai
tidaknya penyimpangan yang praktik profesional
dilakukan dalam memberikan Lukman Harun,
3 pelayanan dan asuhan Perawat sebagai profesi: Ceramah, Diskusi Kebenaran dan Ns.,M.Imun
1. Membuat makalah
17 April keperawatan. a. Definisi memahami konsep
tentang standart
2020 b. Karakteristik standart praktik profesi
praktik profesi
c. Hakekat praktik perawat keperawatan
keperawatan.
d. Batasan hak dan kewajiban perawat
2. Persentasi makalah
e. Kemitraan dalam praktik profesi
1 Menganalisis berbagai aspek a. Aspek hukum dalam keperawatan. Ceramah 1. Melakukan fild trip ke 1. Menilai kebenaran
17 April etika dan hukum terkait b. Peraturan perundang-undangan yang Diskusi RS dan Puskesmas keaktifan dan
2020 dengan manajemen berlaku Field trip terkait aspek etika dan kebenaran dari
pelayanan dan asuhan Small Group hukum terkait dengan hasil field trip
keperawatan, khususnya Discution manajemen pelayanan Muhsinin,
kelalaian (negligence). dan asuhan Ns.,M.Kep.,
2 keperawatan, Sp.Kep.Anak
24 April khususnya kelalaian
2020 (negligence).
2. Melakukan diskusi
kelompok di kelas,
Mengidentifikasi batasan hak Mal praktik dalam keperawatan: Ceramah, 1. Membuat makalah 1. Menilai kebenaran
1 dan kewajiban perawat dalam a. Kelalaian SCL tentang mal praktik dan keaktifan dari
28 perspektif etik dan hukum. b. Pencegahan terjadinya kelalaian dan mal Small Group dalam keperawatan mahasiswa Dr. Machli Riyadi,
Maret praktik Discution saat ini SH.,MH
2020 2. Melakukan diskusi
hasil dari makalah
Midle Test (08 s.d 09 2020)
83

Pertem Kemampuan akhir yang Metode/Strategi Kriteria Penilaian


Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Dosen
uan diharapkan Pembelajaran (Indikator)
Menjelaskan upaya Proses Peradilan Profesi Ceramah Menilai kebenaran dan
Menganalis perlindungan
2, 3 perlindungan hukum bagi a. Pidana & Perdata Diskusi keaktifan dari
hukum bagi perawat
04 dan perawat melalui sistem b. Peran fungsi mahasiswa Dr. Machli Riyadi,
melalui sistem registrasi,
18 April registrasi, lisensi dan c. Unsur /perangkat SH.,MH
lisensi dan sertifikasi serta
2020 sertifikasi serta akreditasi. d. Proses : ”Benar”, ”Adil”
akreditasi
Menyusun rencana Model Penyelesaian masalah: Diskusi Menilai kebenaran dan
1
penyelesaian masalah etika a. Masalah disiplin Kelompok keaktifan dari
24 April Menganalisis model
dan hukum dalam pelayanan b. Masalah hukum mahasiswa
2020 penyelesaian masalah etika M. Syafwani,
dan asuhan keperawatan c. Masalah etik
dan hukum dalam S.Kp.M.Kep.,Sp.Ji
Pandangan masyarakat terkait peran perawat
pelayanan dan asuhan wa
2 Masalah hukum dan etik perawat yang sering Penugasan
keperawtan
05 Juni dipantau masyarakat
2020
Menerapkan berbagai model Penyelesaian masalah : Diskusi Menilai kebenaran dan
penyelesaian masalah/dilema a. Dilema etik Menganalisis model keaktifan dari
3 M. Syafwani,
etik dan hukum b. Dilema hukum penyelesaian mahasiswa
12 Juni S.Kp.M.Kep.,Sp.Ji
masalah/dilema etik dan
2020 wa
hukum

Final test (23 s.d 25 Juli 2020)


Mahasiswa melakukan 1. Periapan
seminar keperawatan 2. Keaktifan anggota
dengan tema “pentingnya 3. Ketepatan
27 Juni
Seminar Nasional Etik Keperawatan perawat dalam pelaksanaan Narasumber
2020
memahami hukum
keperawatan pada era
globalisasi”
84

13. Metode Pembelajaran


Metode pembelajaran pada mata kuliah ini adalah Student Center Learning
(SCL) yang terdiri dari:
13.1 Ceramah dan diskusi
13.2 Penugasan individu
13.3 Penugasan Kelompok
13.4 Field trip
13.5 Seminar

14. Penilaian Dan Kreteria Evaluasi Hasil Pembelajaran


14.1 Sistem penilain dilakukan dengan kriteria penafsiran kuantitatif dan
kualitatif.
14.2 Hasil penilaian akhir dengan skor 0 – 100 digunakan untuk pemberian
Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai
14.3 Pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai dari hasil
penilaian akhir menggunakan sistem Penilaian Acuan Patokan (PAP)
atau menggunakan sistem Penilaian Acuan Normal (PAN)
14.4 Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan peserta ujian
rendah.
14.5 Ketentuan lulus adalah minimal angka 60. Nilai yang lebih kecil dari 60
dinyatakan tidak lulus dan harus diprogramkan kembali atau
diremedial.
14.6 Penilaian terhadap satu mata Cramah adalah gabungan dari nilai :
14.6.1 Minimal satu kali Ujian Tengah Semester (UTS)
14.6.2 Minimal satu kali tugas terstruktur.
14.6.3 Satu kali Ujian Akhir Semester (UAS)
14.7 Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 3 komponen yaitu Nilai Ujian
Tengah Semester (UTS), Nilai Rata-Rata Tugas dan Kehadiran dan
Nilai Ujian Akhir Semester (UAS). Rumus yang digunakan untuk
memperoleh Nilai Akhir (NA) adalah:
85

NA =
(3 x UTS ) + (3 x Tugas ) + (4 x UAS )
10
Keterangan :
NA : Nilai Akhir
UTS : Nilai Rata-rata Ujian Tengah Semester
Tugas: Nilai Rata-rat tugas individu/kelompok, kuis dan kehadiran
UAS : Nilai Rata-rata Ujian Akhir Semester

14.8 Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan


sebagai berikut:
Nilai Nilai Bobot Predikat Keterangan
Angka Huruf Nilai
80 – 100 A 4,0 Istimewa
75 – 79 A- 3,7 Hampir Istimewa
70 – 74 B+ 3,4 Baik Sekali
65 – 69 B 3,0 Baik
60 – 64 B- 2,7 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang S2
55 – 59 C+ 2,4 Lebih dari Cukup
50 – 54 C 2,0 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang D3&S1
31 – 49 D 1,0 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata Kuliah
0 - 30 E 0,0 Gagal

14.9 Nilai mata ajar yang dinyatakan dengan huruf A, A-, B+, B, B-,C+ dan
C adalah Lulus
14.10 Nilai mata ajar yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak
Lulus, dan mahasiswa bersangkutan harus menempuh kembali mata
ajar yang tidak lulus tersebut sesuai prosedur yang berlaku.
14.11 Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata
Cramah dengan memprogramkan kembali mata ajar tersebut pada
semester berikutnya secara regular.
14.12 Nilai akhir suatu mata ajar yang dicantumkan merupakan nilai terakhir
yang dicapai oleh mahasiswa setelah menempuh perbaikan melalui
pembelajaran regular.
86

15. Referensi
Aiken, T. D. (2004). Legal, ethical, & political issues in nursing. 2 nd ed.
Philadelphia: Lippincott
Bandman, E. (1995). Nursing ethics thought the life span. London: Prentice
Hall:
Brent, N. J. (2001). Nurses and the law: A guide to principles and
applications. 2 nd ed. Philadelphia: Saunders.
Garrentt, Thomas M. (2001). Health care ethics: Principles & Problems. (4
th). London: Prentice Hall.
Husted, G. L. (1995). Ethical decision making in nursing. 2 nd ed. St. Louis:
Mosby.
Staunton, P. (1999). Nursing and the law. Sydney: WB Saunders.
Tschudin, V. (2003). Ethics in nursing: The caring relationship. London:
Elsevier Science Limited
87

PETUNJUK PELAKSANAAN PENUGASAN


MK Etik dan Hukum Dalam Keperawatan

Tujuan : Mahasiswa mampu memahami penerapan konsep etik dan


hukum dalam manajemen pelayanan dan asuhan keperawatan
dan memilih model penyelesaian masalah terkait etik dan
hukum.
Bentuk penugasan : Tugas pembuatan makalah dan presentasi kelompok

Deskripsi Tugas Keterangan Teknis Kriteria Penilaian


Tugas Membuat tulisan ilmiah 3. Topik yang akan diangkat 5. Urgensi topik yang
Individu berdasarkan penelusuran diserahkan pada masing- dipilih
literatur dengan topik: masing individu, dengan
catatan diupayakan tidak
1. Pandangan masyarakat ada topik yang sama dalam
terkait peran perawat satu kelas

2. Masalah hukum dan 4. Laporan minimal 5 halaman 6. Kedalaman


etik perawat yang dengan Font Times New pemahaman
sering dipantau Roman 12, spasi 1,5
masyarakat
5. Wajib diserahkan pada akhir 7. Kesesuaian dan
perkuliahan, sebelum ujian kebaruan referensi
akhir semester berlangsung yang dipilih

8. Teknik penulisan
Tugas Membahas dan 1. Tugas diberikan pada awal 1. Kedalaman
Kelompok mendiskusikan model perkuliahan pembahasan kasus
penyelesaian masalah
yang diberikan oleh tim 2. Mahasiswa mendiskusikan 2. Kesesuaian dan
pengajar (Kelompok 1,2 dalam kelompok kasus yang kebaruan referensi
dan 3) diberikan yang dipilih
a. Masalah disiplin
b. Masalah hkum 3. Mempresentasikan hasil 3. Kemampuan
c. Masalah etik diskusi kelompok mulai presentasi
pada minggu ke 4
perkuliahan

4. Wajib diserahkan pada akhir


perkuliahan, sebelum ujian
akhir semester berlangsung

Tugas Membahas dan 1. Tugas diberikan pada awal 1. Kedalaman


88

Kelompok mendiskusikan perkuliahan pembahasan kasus


penyelesaian masalah 2. Mahasiswa mendiskusikan 2. Kesesuaian dan
yang diberikan oleh tim dalam kelompok kasus yang kebaruan referensi
pengajar (Kelompok 4 diberikan yang dipilih
dan 5)
Penyelesaian masalah 3. Mempresentasikan hasil 3. Kemampuan
a. Dilema etik diskusi kelompok mulai presentasi
b. Dilema hukum pada minggu ke 4
perkuliahan

4. Wajib diserahkan pada


akhir perkuliahan, sebelum
ujian akhir semester
berlangsung
89

KRITERIA PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK KECIL


MATA KULIAH ETIK DAN HUKUM DALAM KEPERAWATAN

No ASPEK Grade Skore Kriteria


1 Aplikasi Pengetahuan Kurang <4 Tidak mampu mengemukakan
Dasar (10%) pendapat sesuai
pengetahuan/pemahaman yang
dimiliki tanpa atau dengan
membaca buku atau catatan
Cukup 4-6 Mampu mengemukakan pendapat
sesuai pengetahuan/pemahaman
yang dimiliki dengan membaca
buku atau catatan
Baik 7 - 10 Mampu mengemukakan pendapat
sesuai pengetahuan/pemahaman
yang dimiliki tanpa membaca
buku atau catatan dengan jelas
dan tepat
2 Reasoning Kurang <10 Tidak mampu menyeleksi,
Skill/Critical Thinking mengidentifikasi dan
Skill memprioritaskan informasi sesuai
masalah, menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan,
serta kurang berpartisipasi dalam
proses pengambilan keputusan
kelompok
Cukup 11 - 20 Mampu menyeleksi,
mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah, mampu menguraikan
dan memformulasikan
kesimpulan dengan cukup jelas,
dapat berpartisipasi dalam proses
pengambilan keputusan
kelompok tetapi kesesuaian
dengan materi yang disampaikan
kurang
Baik 21 - 30 Mampu menyeleksi,
mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah. Mampu menguraikan
dan memformulasikan
kesimpulan dengan cukup jelas ,
dapat berpartisipasi dalam proses
pengambilan keputusan
kelompok dan materi yang
disampaikan jelas berdasarkan
pendekatan ilmiah
3 Self Directed Learning Kurang <10 Tidak mampu menunjukkan
(30%) kemampuan penyelesaian
90

masalah sesuai tujuan


pembelajaran, kurang
menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri serta kurang
menggunakan berbagai sumber
belajar secara mandiri
Cukup 11 - 20 Cukup mampu menunjukkan
kemampuan penyelesaian
masalah sesuai tujuan
pembelajaran, mampu
menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri tetapi kurang
menggunakan berbagai sumber
secara mandiri
Baik 21 - 30 Mampu menunjukkan
kemampuan penyelesaian
masalah sesuai tujuan
pembelajaran, menunjukkan
usaha untuk peningkatan diri
serta menggunakan berbagai
sumber belajar secara mandiri
dan inovatif
4 Sikap dan Interaksi Kurang <10 Hadir tidak tepat waktu lebih dari
30 menit, tidak mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
tidak mampu memberikan respon
yang konstruktif dan kurang
menghargai pendapat orang lain
serta kurang berpenampilan rapi
dan sopan
Cukup 11 – 20 Hadir tidak tepat waktu kurang
dari 30 menit, cukup mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
mampu memberikan respon yang
konstruktif, menghargai pendapat
orang lain serta berpenampilan
rapi dan sopan
Baik 21 - 30 Hadir tepat waktu, mampu
menunjukkan ketertarikan
berpartisipasi dalam kelompok,
mampu memberikan respon yang
konstruktif, sistematis dan jelas,
menghargai pendapat orang lain
serta berpenampilan rapi dan
sopan.
91

FORMAT PENILAIAN LAPORAN SEMINAR


MATA KULIAH KECENDERUNGAN DAN ISU DALAM KEPERAWATAN

No Aspek Grade Skor Skor Indikator Kinerja


Penilaian Didapat
1 Sistematika dan Kurang <4 Sistematika penulisan
penampilan dan informasi kurang
laporan (10 %) jelas, penampilan
penulisan sesuai standar,
kurang inovatif dan
kreatif, tidak terdapat
kepustakaan
Cukup 4 – 6,99 Sistematika penulisan
cukup baik, informasi
cukup jelas, penampilan
penulisan cukup kreatif,
kepustakaan belum
dituliskan lengkap
Baik 7 - 10 Sistematika penulisan
baik, informasi jelas,
penampilan penulisan
inovatif dan kreatif,
2 Isi Tinjauan Kurang < 10 Tinjauan pustaka kurang
Kepustakaan sesuai dengan
(35%) topik/materi yang
dibahas, kurang
sistematis dan jelas,
tidak kreatif dan inovatif
Cukup 10 – 21,9 Tinjauan pustaka sesuai
dengan topik/materi
yang dibahas, cukup
sistematis, cukup jelas,
kurang kreatif dan
inovatif
Baik 22 - 35 Tinjauan pustaka sesuai
dengan topik/materi
yang dibahas,
sistematis, jelas, kreatif
dan inovatif
3 Analisis dan Kurang < 10 Analisis kurang jelas
kesimpulan dan sistematis, kurang
(40%) sesuai dengan
materi/topik yang
ditugaskan
Cukup 10 – 19,9 Analisis kurang jelas
dan sistematis,
pembahasan sesuai
dengan materi atau
topik, kurang inovatif
dan kreatif
92

Baik 20 - 40 Analisis jelas,


sistematis, sesuai
dengan topik atau materi
yang dibahas, inovatif
dan kreatif berdasarkan
evidence
4 Daftar Kurang <4 Jumlah sumber
Kepustakaan kepustakaan kurang dari
2, sumber berasal dari
texbook dan jurnal,
tahun penerbitan
referensi lebih dari 10
tahun, belum
menuliskan kepustakaan
lengkap dan benar
Cukup 4 – 6,99 Jumlah sumber
kepustakaan minimal 4,
sumber berasal dari
texbook dan jurnal,
tahun penerbitan
referensi minimal 10
tahun terakhir, penulisan
keputakaan lengkap dan
benar
Baik 7 - 10 Jumlah sumber
kepustakaan minimal 6,
sumber berasal dari
texbook dan jurnal,
tahun penerbitan
referensi minimal 10
tahun terakhir, penulisan
keputakaan lengkap dan
benar
5 Waktu Kurang 1 Terlambat > satu hari
Pengumpulan
Laporan (5)
Cukup 3 Terlambat satu hari
Baik 5 Tepat waktu sesuai
panduan
Total Nilai Didapat
93

FORMAT PENILAIAN SEMINAR KELOMPOK


MATA KULIAH KECENDERUNGAN DAN ISU DALAM KEPERAWATAN

No Aspek Penilaian Grade Skor Skor Indikator Kinerja


didapat
1 Isi dan Bentuk Kurang 0 - 9,99 Sistematika penulisan dan
Media Presentasi informasi kurang jelas,
(30%) penampilan penulisan
sesuai standar, tidak
terdapat kepustakaan
Cukup 10 – 19,9 Sistematika penulisan
cukup baik, informasi
cukup jelas, penampilan
penulisan cukup kreatif,
kepustakaan belum
dituliskan lengkap
Baik 20 - 30 Sistematika penulisan baik,
informasi jelas, penampilan
penulisan inovatif, dan
kreatif, kepustakaan
dituliskan lengkap
2 Penyampian Kurang < 20 Tidak mampu
(60%) mempertahankan minat
dengan baik, kurang dapat
menjawab pertanyaan
dengan jelas dan tepat,
waktu penyampaian kurang
tepat, kurang menguasai
penggunaan media
Cukup 20 – 39,9 Cukup mampu
mempertahankan minat,
menjawab pertanyaan
dengan cukup jelas dan
tepat, penguasaan media
cukup, waktu penyampaian
cukup tepat
Baik 40 - 60 Mampu mempertahankan
minat peserta dengan baik,
menjawab pertanyaan
dengan jelas dan tepat,
penguasaan media baik
3 Kesimpulan Kurang <4 Tidak mampu
(10%) menyimpulkan materi
dengan jelas dan sistematis,
tidak terdapat kesesuaian
dengan materi yang
disampaikan
Cukup 4 – 6,9 Mampu menyimpulkan
materi dengan cukup jelas
dan sistematis, kesesuaian
94

dengan materi yang


disampaikan kurang
Baik 7 - 10 Mampu menyimpulkan
materi dengan jelas,
sistematis, kesesuaian
denganmateri yang
disampaikan
Total Nilai Didapat
95

RPKPS

ISSUE IN NURSING
96

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER


(RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


KEKHUSUSAN MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN KEPERAWATAN
MAGISTERILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DIBUAT
MK
Issue In Nursing KK6105 Mata Kuliah Umum 2 SKS I (satu) 27 Februari 13 Maret 2020
2020
KOORDINATOR MK SEK. PRODI MAGISTER DIREKTUR PASCA SARJANA
KEPERAWATAN
Muthmainnah, Ns.,M.Kep Lukman Harun, Ns.,M.Imun M.Syafwani, SKp.,M.Kep.,Sp.Jiwa
OTORISASI
TTD: TTD: TTD:

Dosen:
1. Prof. Dr. Yati Afiyanti, MN (0,5 SKS)
2. Dr. Syamsul Firdaus, SKp.,M.Kes (0,5 SKS)
3. Hj. Yeni Mulyani, SKp.,M.Kes (0,5 SKS)
4. Era Widia Sary, Ns.,M.Kep (0,25 SKS)
5. Muthmainnah, Ns.,M.Kep (0,25 SKS)

1. Visi Program Pascasarjana


Mewujudkan Program Studi MagisterKeperawatan yang unggul, kompetetif
dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu
keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pascasarjana


2.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional
dalam pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta
menghasilkan lulusan yang Islami dan memiliki kompetensi keilmuan
dalam bidang keperawatan yang mampu bersaing secara global
2.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran
pendidik baik pada tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan
keperawatan yang unggul dan kompetitif serta dapat bersaing secara
global
97

2.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan


berbasis pada evidance based nursing yang peka budaya untuk merespon
kebutuhan masyarakat dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan
keperawatan
2.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada
masyarakat didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk
kemaslahatan masyarakat

3. Tujuan Program Pascasarjana


3.1 Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul,
kompetetif dan berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan
ilmu keperawatan berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

3.2 Tujuan Khusus


3.2.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yangprofesional di
bidang Ilmu Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki
kemampuan konseptual yang mendalam, daya analisis yang kuat,
sehinggamampu mengembangkan ilmunya, serta menerapkannya
dalam praktik layanan kesehatan.
3.2.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang
bertujuan untuk pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan
sebagai basis penyelesaian masalah, perumusan kebijakan baik
lokal maupun nasional, dan atau pengembangan konsep serta
keilmuan dan perbaikan kualitas.
3.2.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat
sesuai dengan kompetensi yang dimiliki, dalam usaha
meningkatkan derajat kesehatan masyarakatberdasarkan riset-riset
terbaru.
3.2.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan
maupun pelayanankeperawatan guna meningkatkan kualitas
98

pelayanan, baik pada tatanan pendidikan maupuntatanan klinis


berdasarkan konsep keislaman.

4. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah Kecenderungan dan Isu dalam Keperawatan merupakan salah
satu mata kuliah wajib pada Magister Ilmu Keperawatan Program
Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Banjarmasin yang bertujuan untuk
memberikan pengetahuan dan pemahaman yang komprehensif kepada
mahasiswa agar dapat menganalisis dan mengaplikasikan alternative solusi
bagi kecenderungan dan isu dalam keperawatan yang dapat mempengaruhi
profesi keperawatan dan pelayanan kesehatan.

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


5.1 Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan
IPTEKS pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu
beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi
5.2 Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umum dan
konsep teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara
mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah
prosedural
5.3 Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi
dan data, dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai
alternative solusi secara mandiri dan kelompok
5.4 Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung
jawab atas pencapaian hasil kerja.

6. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Mata Kuliah


Mata kuliah kecendrungan dan isu keperawatandengan kompetensi lulusan
Program Studi Magister Keperawatan adalah:
6.1 Mampu menggabungkan pengaruh standar keperawatan professional
dalam pelaksanaan praktek keperawatan professional
99

6.2 Mampu mengintegrasikan dan mengaplikasikan pengaruh perubahan


dalam system pelayanan kesehatan, kebijakan pelayanan kesehatan, dan
isu lingkungan global pada praktek keperawatan professional
6.3 Mampu mengaplikasikan dan mengaktualisasikan akuntabilitas
professional untuk praktek dan pengembangan profesi melalui kegiatan
terencana
6.4 Mampu mengaplikasikan solusi dari kecenderungan dan isu bagi
pendidikan dan pelayanan kesehatan

7. Kompetensi utama
Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Ilmu
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin:
7.1 Educator
7.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan
konsep pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian
asuhankeperawatan baik dalam tatanan pendidikan dan pelayanan
keperawatan
7.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada
tatanan akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan
7.2 Care provider
7.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
7.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam
memberikan asuhan keperawatan
7.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan
asuhan keperawatan
7.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan
7.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan
asuhan keperawatan
100

7.3 Researcher
7.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang
dipakai sehingga mampu menjelaskan hasil riset yang didapat
untuk meningkatkan pengembangan profesionalisme
keperawatan baik di pelayanan maupun di institusi pendidikan.
7.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai
pendekatan
7.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan
proposal penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
7.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan
pembaharuan dan mengembangkan keilmuan
7.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi
artikel penelitian secara nasional dan international
7.4 Change agent and scince developer
7.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam
pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan
secara profesional.
7.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan
keilmuan dan karya-karya inovatif
7.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat sebagai dasar peningkatan keillmuan dan teknologi
keperawatan
7.5 Manager
7.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada
lingkup praktik profesional
7.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan
dalam pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan
kesehatan secara professional
101

8. Sikap
8.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan
sikap religius
8.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral dan etika
8.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa,
bernegara dan dan memajukan peradaban berdasarkan pancasila
8.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,
memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan
bangsa
8.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan
kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
8.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan
8.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
8.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
8.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang
kealhiannya secara mandiri
8.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan
kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


a. Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif
melalui penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam
bidang ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya.
b. Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah,
tatacara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan
tulisan dalam bentuk jurnal ilmiah terakreditasi tingkat nasional dan
mendapatkan pengakuan internasional berbentuk persentasi ilmiah atau
yang setara.
102

c. Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan bidang


keahliannya dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau indistri
yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya
d. Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara
bertanggung jawab serta berdasarkan etika akademik, serta
mengkomunikasikannya melalui media kepada masyarakat akademik dan
masyarakat luas
e. Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek
penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang
dikembangkan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin
f. Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan ilmu hunaniora berdasarkan kajian analisis atau
ekperemental terhadap informasi dan data
g. Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja
dengan kolega, sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian yang
lebih luas
h. Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
i. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan
menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin
kesahihan dan mencegah plagiasi

5. Kemampuan Kerja Khusus


a. Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan
keilmuan dan teknologi keperawatan, sehingga menghasilan karya
inovatif dan teruji dibidang ilmu keperawatan.
b. Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam
bentuk rancangan yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan
dalam pelayanan keperawatan dengan pendekatan inter dan
multidisipliner.
103

c. Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan


gawat darurat, manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan
Medikal Bedah dengan pertimbangan aspek legal etis guna
mewujudkan pelayanan keperawatan yang bermutu dan aman bagi
masyarakat
d. Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada
tatanan pelayanan kesehatan maupun akademik
e. Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif
pada lingkup praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu
pelayanan keperawatan

6. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat
darurat, manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah.
Menguasai teori konsep dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu
menguasai dan mengaplikasin evidence based practice ke dalam tata laksana
praktik nyata.
104

7. Jadwal Kegiatan Mingguan


a. Mata Kuliah : Issue in Nursing
b. Kode/SKS : KK6105 /2 SKS
c. Program/Semester : Program Studi Magister Ilmu Keperawatan/1 (Satu)

Kemampuan akhir Metode/Strategi Kegiatan yang Kriteria Penilaian


Pertemuan Materi/Pokok Bahasan
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan (Indikator) Dosen
1 2 3 4 5 6 8
Mampu memahami tentang Muthmainnah,
Mampu memahami Rencana Pembelajaran Ns.,M.Kep
20 Maret
RPKPS mata kuliah Ceramah, diskusi Semester untuk mata kuliah
2020 Penjelasan RPKPS Diskusi RPS
kecendrungan dan isu 2x50’ kecendrungan dan isu
keperawatan keperawatan

1 Mampu menganalisis Kecenderungan dan issue di Analisa tentang Mahasiswa menganalisis Muthmainnah,
Ceramah, diskusi
03 April tentang Kecenderungan Kecenderungan dan tentang Kecenderungan dan Ns.,M.Kep
lingkungan kerja keperawatan 2x50’
2020 dan issue di lingkungan issue di lingkungan issue di lingkungan kerja
kerja keperawatan kerja keperawatan keperawatan
Mampu menganalisis Kecenderungan dan issue pada Analisa tentang Muthmainnah,
Mahasiswa menganalisis
2 tentang kecenderungan Ceramah, diskusi kecenderungan dan Ns.,M.Kep
aspek legal pelayanan tentang kecenderungan dan
17 April dan issue pada aspek 2x50’ issue di aspek legal
keperawatan issue di aspek legal pelayanan
2020 legal pelayanan pelayanan
keperawatan
keperawatan keperawatan
1 Mampu menganalisis Analisa Mampu memahami dan Era Widia Sary
24 April Kecenderungan dan issue Kecenderungan dan menganalisis tentang
Kecenderungan dan issue Ceramah, diskusi Ns.,M.Kep
2020 dibidang pendidikan issue dibidang Kecenderungan dan issue
dibidang pendidikan keperawatan 2x50’
keperawatan pendidikan dibidang pendidikan
keperawatan keperawatan
105

Kemampuan akhir Metode/Strategi Kegiatan yang Kriteria Penilaian


Pertemuan Materi/Pokok Bahasan
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan (Indikator) Dosen

Mahasiswa menganalisa Era Widia Sary


2 Mampu menganalisa Analisa Ns.,M.Kep
tentang Kecenderungan dan
01 Mei tentang Kecenderungan Kecenderungan dan issue terkini Ceramah, diskusi Kecenderungan dan
issue terkini dalam
2020 dan issue terkini dalam dalam pengembangan profesi 2x50 issue terkini dalam
pengembangan profesi
pengembangan profesi keperawatan pengembangan
keperawatan
keperawatan profesi keperawatan

Dr. Syamsul
1 Mampu menganalisis Analisa tentang Firdaus,
Kecenderungan dan issue pada Mampu menganalisis tentang
06 Juni tentang Kecenderungan Ceramah, diskusi Kecenderungan dan SKp.,M.Kes
tata kelola keperawatan dan Kecenderungan dan issue di
2020 dan issue pada nursing 2x50’ issue di nursing
lisensi (nursing governance and nursing governance and
governance and governance and
licensure) licensure
licensure licensure

Mahasiswa mampu Dr. Syamsul


Analisa Firdaus,
menganalisis tentang
2 Mampu menganalisis Ceramah dan kecenderungan dan SKp.,M.Kes
Kecenderungan dan issue dalam kecenderungan dan issue
13 Juni tentang Kecenderungan Diskusi 2 x 50” issue dalam etik dan
etik dan pelayanan kesehatan dalam etik dan pelayanan
2020 dan issue dalam etik dan pelayanan kesehatan
pelayanan kesehatan kesehatan

Mampu menganalisis Kecenderungan dan issue di Analisa Dr. Syamsul


3 Mahasiswa menganalisis
tentang kecenderungan Ceramah, diskusi tentangKecenderunga Firdaus,
20 Juni dalam Formasi kebijakan tentang kecenderungan dan
dan issue di dalam 2x50’ n dan issue di dalam SKp.,M.Kes
2020 pelayanan kesehatan issue di dalam Formasi
Formasi kebijakan Formasi kebijakan
kebijakan pelayanan kesehatan
pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan
106

Kemampuan akhir Metode/Strategi Kegiatan yang Kriteria Penilaian


Pertemuan Materi/Pokok Bahasan
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan (Indikator) Dosen

Mahasiswa mampu
1 Mampu menganalisis
Analisa menganalisis tentang Hj. Yeni Mulyani,
21 Maret tentang kecenderungan Kecenderungan dan issue pada Ceramah dan Kecenderungan dan Kecenderungan dan issue pada
2020 dan issue pada pelayanan pelayanan kesehatan alternative Diskusi 2 x 50” SKp.,M.Kes
issue padapelayanan pelayanan kesehatan
kesehatan alternative dan dan terapi komplementer
kesehatan alternative alternative dan terapi
terapi komplementer
komplementer
2 Mampu menganalisis
Isu yang berkembang di
04 April tentang studi lapangan
RS/Puskesmas/masyarakat/institu
2020 isu yang berkembang di Analisa penyelesaian Mahasiswa mampu Hj. Yeni Mulyani,
si pendidikan terhadap isu
RS/Puskesmas/masyarak masalah terkait menganalisis tentang
3 keperawatan Field trip dan dilema etik dan penyelesaian masalah terkait SKp.,M.Kes
at/
18 April Persentasi dilema hukum dilema etik dan dilema hukum
2020

Mampu menganalisis Diskusi kelompok 2 Prof. Dr.Yati


tentang kecenderungan Kecenderungan dan issue dalam x 50” Analisa Mahasiswa mampu Afiyanti, MN
1
kecenderungan dan menganalisis tentang
27 Maret dan issue dalam pengembangan karier
issue dalam kecenderungan dan issue
2020 pengembangan karier keperawatan pengembangan karier dalam pengembangan karier
keperawatan keperawatan keperawatan

Mampu menganalisis
tentang patient Pemberdayaan pasien (Patient Analisa patient
2 Mahasiswa mampu
Diskusi 2 x 50” empowerment, Prof. Dr.Yati
28 Maret empowerment, sebagai empowermen)t sebagai salah satu menganalisis tentang patient
sebagai salah satu Afiyanti, MN
2020 salah satu issue dalam issue dalam keperawatan empowerment, sebagai salah
issue dalam
keperawatan satu issue dalam keperawatan
keperawatan
107

Kemampuan akhir Metode/Strategi Kegiatan yang Kriteria Penilaian


Pertemuan Materi/Pokok Bahasan
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan (Indikator) Dosen
Mampu menganalisis Perkembangan dan pemanfaatan Analisa Mahasiswa mampu
3 tentang perkembangan IT dan SIM keperawatan dalam perkembangan dan menganalisis tentang
28 Maret dan pemanfaatan IT dan keperawatan Diskusi 2 x 50” pemanfaatan IT dan perkembangan dan Prof. Dr.Yati
2020 SIM keperawatan pemanfaatan IT dan SIM Afiyanti, MN
SIM keperawatan dalam
dalam keperawatan keperawatan dalam
keperawatan keperawatan

8. Sistem Perkuliahan
13.1 Pendekatan metode dan model perkuliahan : Perkuliahan aktif ceramah tanya jawab, diskusi
13.2 Bentuk kegiatan : Diskusi, penugasan individu dan kelompok
13.3 Evaluasi : Tes tertulis dan soal bentuk uraian

9. Sistem Penilaian
a. Sistem penilain dilakukan dengan kriteria penafsiran kuantitatif dan kualitatif.
b. Hasil penilaian akhir dengan skor 0 – 100 digunakan untuk pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai
c. Pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai dari hasil penilaian akhir menggunakan sistem Penilaian Acuan
Patokan (PAP) atau menggunakan sistem Penilaian Acuan Normal (PAN)
d. Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan peserta ujian rendah.
e. Ketentuan lulus adalah minimal angka 60. Nilai yang lebih kecil dari 60 dinyatakan tidak lulus dan harus diprogramkan
kembali atau diremedial.
108

f. Penilaian dilihat dari ujian blok mata kuliah.


g. Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 2dosen pengampu mata kuliah. Rumus yang digunakan untuk memperoleh Nilai
Akhir (NA) adalah :

NA =
(Nilai dosen 1) + (Nilai dosen 2)
2

h. Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan sebagai berikut :

Nilai Nilai Bobot


Predikat Keterangan
Angka Huruf Nilai
80-100 A 4,00 Istemewa
75-79 A- 3,70 Hampir Istimewa
70-74 B+ 3,40 Baik Sekali
65-69 B 3,00 Baik
60-64 B- 2,70 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang S2
55-59 C+ 2,40 Lebih dari Cukup
50-54 C 2,00 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang D3 dan S1
31-49 D 1,00 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata Kuliah
0-30 E 0,00 Gagal

i. Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf A, A-, B+, B, B-,C+ dan C adalah Lulus
109

j. Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak Lulus, dan mahasiswa bersangkutan harus
menempuh kembali mata kuliah yang tidak lulus tersebut sesuai prosedur yang berlaku.
k. Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata kuliah dengan memprogramkan kembali mata kuliah
tersebut pada semester berikutnya secara regular.
l. Nilai akhir suatu mata kuliah mata kuliah yang dicantumkan merupakan nilai terakhir yang dicapai oleh mahasiswa setelah
menempuh perbaikan melalui perkuliahan regular.

Sistem penilaian pencapaian kompetensi yang dikembangkan mengacu pada aktivitas yang dilakukan mahasiswa, sehingga
penilaian didasarkanpada penilaian aspek kognitif, psikomotor dan afektif yang terdiri dari:
1. Penugasan kelompok (presentasi) : 40%
2. Ujian Tengah Semester : 20%
3. Ujian Akhir Semester : 20%
4. Kehadiran dan Attitude : 20 %
Keaktifan selama proses pembelajaran termasuk pencapaian kehadiran 85%.
110

PETUNJUK PELAKSANAAN PENUGASAN


M.K Treand dan Isu dalam Keperawatan

Tujuan : Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis isu yang berkembang di suatu
institusi serta mampu mengaplikasikan solusi bagi penyelesaian isu tersebut
Bentuk penugasan : Tugas pembuatan makalah, studi lapangan dan presentasi hasil studi lapangan

Misi Penugasan
Deskripsi Tugas Keterangan Teknis Kriteria Penilaian
Tugas Membuat tulisan ilmiah tentang 1. Topik/isu yang akan 1. Urgensi topic/isu yang 1. Mahasiswa memiliki
Individu salah satu isu dibidang diangkat diserahkan dipilih pengalaman dan kemampuan
keperawatan kekhususan pada masing-masing untuk membuat satu tulisan
manajemen/ individu, dengan 2. Kedalaman ilmiah berdasarkan telaahan
gawat darurat berdasarkan catatan diupayakan pemahaman ilmiah yang didapat untuk
penelusuran literature tidak ada topik yang membahas isu terkini di
1. Kecenderungan dan Isu sama dalam satu kelas 3. Kesesuaian dan bidang keperawatan
dibidang pendidikan kebaruan referensi kekhususan
keperawatan (2 orang) 2. Laporan minimal 5 yang dipilih manajemen/gawat darurat,
halaman dengan Font sesuai dengan kaidah-kaidah
2. Kecenderungan dan Isu di Times New Roman 4. Teknik penulisan penulisan yang berlaku
nursinggovenance and 12, spasi 1,5
licensure (2 orang) 2. Melatih mahasiswa untuk
3. Wajib diserahkan bertanggung jawab dan
pada akhir bertanggung gugat terhadap
3. Kecenderungan dan Isu terkini perkuliahan, sebelum tulisan yang dibuatnya
111

dalam pengembangan profesi ujian akhir semester


keperawatan (2 orang) berlangsung

4. Kecenderungan dan Isu dalam


formasi kebijakan pelayanan
kesehatan (2 orang)

5. Kecenderungan dan Isu di


lingkungan kerja keperawatan
(2 orang)

6. Kecenderungan dan Isu di


aspek legal pelayanan
keperawatan (2 orang)

7. Kecenderungan dan Isu di


pelayanan kesehatan
alternative (2 orang)

8. Kecenderungan dan Isu dalam


etik dan pelayanan kesehatan
(2 orang)

9. Kecenderungan dan Isu dalam


pengembangan karier
keperawatan (2 orang)
112

10. Patient empowerment, sebagai


salah satu isu dalam
keperawatan (2 orang)

11. Perkembangan dan


pemanfaatan IT dan SIM
dalam keperawatan
(2 orang)

Tugas Membahas dan mendiskusikan 1. Kasus diberikan sebelum 1. Kedalaman 1. Mahasiswa mampu
Kelompok kasus yang diberikan oleh tim hari H perkuliahan pembahasan menganalisis dan
pengajar pada setiap pertemuan kasus memberikan solusi terhadap
2. Mahasiswa kasus terkait kecenderungan
mendiskusikan dalam 2. Kesesuaian dan dan isu dalam keperawatan
kelompok kasus yang kebaruan yang diberikan
diberikan referensi yang
dipilih 2. Mahasiswa mampu
3. Mempresentasikan hasil mengkomunikasikan
diskusi kelompok pada 3. Kemampuan pendapatnya secara lisan
sesi awal perkuliahan presentasi dengan baik

Tugas Melakukan studi lapangan secara 1. Pembagian kelompok 1. Proses studi lapangan 1. Mahasiswa memiliki
Kelompok kelompok untuk mencari isu yang ditentukan oleh dosen pengalaman dan dapat
berkembang di pengampu dan 2. Pemilihan isu mengenali berbagai isu
RS/Puskesmas/masyarakat/ diumumkan kemudian dalam keperawatan yang
institusi pendidikan dan 3. Kedalaman analisis berkembang disatu institusi
melakukan analisis kritis terhadap 2. Penyerahan laporan hasil dalam melakukan pelayanan/pendidikan
isu yang ditemukan serta studi lapangan pada pembahasan isu ataupun masyarakat
113

memberikan saran untuk pertemuan minggu ke 12


mengatasi/ (sebelum presentasi hasil) 4. Ketepatan saran untuk 2. Mahasiswa mampu
menyelesaikan isu tersebut mengatasi/menyelesaik menganalisis dan
3. Laporan kurang lebih 10 an isu tersebut memberikan alternative
halaman dengan Font solusi bagi isu yang
Times New Roman 12, 5. Teknik penulisan ditemukan
spasi 1,5
6. Kemampuan presentasi 3. Mahasiswa dituntut untuk
dapat
mempertanggungjawabkan
karya ilmiahnya secara
cermat dan akurat sesuai
kode etik yang berlaku

4. Mahasiswa mampu
mengkomunikasikan karya
ilmiahnya secara lisan
dengan baik
114

RPKPS

KEPEMIMPINAN DAN
MANAJEMEN KEPERAWATAN
115

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


KEKHUSUSAN MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN KEPERAWATAN
MAGISTER ILMU KEPERAWATAN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER DIREVISI DISAHKAN
MK
Kepemimpinan dalam KK6204 Mata Kuliah Umum 2 SKS I (satu) 27 Maret 13 Maret 2020
Keperawatan 2020
KOORDINATOR MK SEK. PRODI MAGISTER DIREKTUR PASCASARJANA
KEPERAWATAN
Sri Sundari, Ns.,M.Kep Lukman harun, S.Kep.,Ns.,M.Imun M. Syafwani, S.Kp.M.Kep.Sp.Jiwa
OTORISASI
TTD: TTD: TTD:

Dosen:
1. Prof. DR. Akhmad Khairuddin, M.Ag
2. DR. Syamsul Firdaus, S.Kp.M.Kes
3. Solikin, Ns.,M.Kep.Sp.KMB
4. Hiryadi, Ns.,M.Kep.,Sp.Kom
5. H. Iswantoro, S.Kp.,MM

1. Visi Program Pasca Sarjana


Mewujudkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan berdasarkan
nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

2. Misi Program Pasca Sarjana


2.1 Menyelenggarakan pendidikan Magister Keperawatan yang profesional dalam
pengembangan ilmu keperawatan yang bermutu serta menghasilkan lulusan yang
Islami dan memiliki kompetensi keilmuan dalam bidang keperawatan yang
mampu bersaing secara global
2.2 Mencetak tenaga keperawatan yang mampu melaksanakan peran pendidik baik
pada tatanan pendidikan maupun tatanan pelayanan keperawatan yang unggul dan
kompetitif serta dapat bersaing secara global
2.3 Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu keperawatan berbasis pada
evidance based nursing yang peka budaya untuk merespon kebutuhan masyarakat
dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan keperawatan
116

2.4 Menerapkan ilmu keperawatan untuk melaksanakan pengabdian kepada


masyarakat didasarkan pada hasil penelitian yang up to date untuk kemaslahatan
masyarakat

3. Tujuan Program Pasca Sarjana


3.1 Tujuan Umum
Menghasilkan Program Studi Magister Keperawatan yang unggul, kompetetif dan
berwawasan global dalam penerapan dan pengembangan ilmu keperawatan
berdasarkan nilai-nilai Islami pada tahun 2025.

3.2 Tujuan Khusus


3.2.1 Menghasilkan lulusan dan tenaga pendidik yang profesional di bidang
Ilmu Keperawatan dalam tingkatan Strata 2 yang memiliki kemampuan
konseptual yang mendalam, daya analisis yang kuat, sehingga mampu
mengembangkan ilmunya, serta menerapkannya dalam praktik layanan
kesehatan.
3.2.2 Menghasilkan penelitian dalam bidang keperawatan, baik yang bertujuan
untuk pengembangan ilmu, maupun untuk diterapkan sebagai basis
penyelesaian masalah, perumusan kebijakan baik lokal maupun nasional,
dan atau pengembangan konsep serta keilmuan dan perbaikan kualitas.
3.2.3 Melaksanakan kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat sesuai
dengan kompetensi yang dimiliki, dalam usaha meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat berdasarkan riset-riset terbaru.
3.2.4 Menghasilkan kajian situasi dan kebutuhan terkait pendidikan maupun
pelayanan keperawatan guna meningkatkan kualitas pelayanan, baik pada
tatanan pendidikan maupun tatanan klinis berdasarkan konsep keislaman

4. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah Kepemimpinan dalam Keperawatan ini membahas tentang deskripsi dan
sasaran mata kuliah, teori dan konsep menejemen kepemimpinan, penerapan prinsip –
prinsip menejemen kepemimpinan, peran dan fungsi kepemimpinan, pengaruh
kepemimpinan, kualitas dan kuantitas kemampuan kepemimpinan, peran kepemimpinan
saat ini secara nasional dan global.
117

5. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi


Mata kuliah Kepemimpinan dalam Keperawatan dengan kompetensi lulusan Program
Studi Magister Keperawatan adalah: Memahami deskripsi dan sasaran mata kuliah
kepemimpinan dalam keperawatan, teori dan konsep menejemen kepemimpinan dalam
keperawatan, penerapan prinsip manajemen kepemimpinan dalam pelayanan
keperawatan, peran dan fungsi kepemimpinan dalam keperawatan, pengaruh
kepemimpinan dalam pelayanan keperawatan serta kualitas dan kuantitas kemampuan
kepemimpinan dalam keperawatan.

6. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Mata Kuliah


Mata kuliah Kepemimpinan dalam Keperawatan dengan kompetensi lulusan Program
Studi Magister Keperawatan adalah:
6.1 Memahami deskripsi dan sasaran mata kuliah kepemimpinan dalam keperawatan.
6.2 Menjelaskan teori dan konsep menejemen kepemimpinan dalam keperawatan.
6.3 Menstimulasi penerapan prinsip manajemen kepemimpinan dalam pelayanan
keperawatan.
6.4 Menjelaskan peran dan fungsi kepemimpinan dalam keperawatan.
6.5 Mengidentifikasi pengaruh kepemimpinan dalam pelayanan keperawatan.
6.6 Menganalisis kualitas dan kuantitas kemampuan kepemimpinan dalam keperawatan

7. Kompetensi utama yang ditetapkan di Program Studi Magister Keperawatan UM-


Banjarmasin:
7.1 Educator
7.1.1 Mampu memahami konsep pendidikan kesehatan, menerapkan konsep
pendidikan yang berhubungnan dengan pemberian asuhan keperawatan
baik dalam tatanan pendidikan dan pelayanan keperawatan
7.1.2 Mampu mengelola proses pembelajaran keperawatan sesuai pada tatanan
akademik maupun profesi dan juga pelayanan kesehatan
7.2 Care provider
7.2.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan
7.2.2 Mampu merancang proyek inovasi yang up to date dalam memberikan
asuhan keperawatan
118

7.2.3 Mampu menerapkan prinsip etik dan legal dalam memberikan asuhan
keperawatan
7.2.4 Mampu menerapkan teori keperawatan dalam pengelolaan asuhan
keperawatan
7.2.5 Mampu menerapkan komunikasi terapeutik dalam memberikan asuhan
keperawatan
7.3 Researcher
7.3.1 Mampu melakukan riset kuantitatif berdasarkan teori yang dipakai sehingga
mampu menjelaskan hasil riset yang didapat untuk meningkatkan
pengembangan profesionalisme keperawatan baik di pelayanan maupun di
institusi pendidikan.
7.3.2 Mampu melakukan penelitian kualitatif dengan berbagai pendekatan
7.3.3 Mampu menyusun proposal penelitian, melalui pendekatan proposal
penelitian kualitatif dan atau kuantitatif.
7.3.4 Menghasilkan penelitian yang mampu mewujudkan pembaharuan dan
mengembangkan keilmuan
7.3.5 Mampu melakukan desiminasi, presentasi melalui publikasi artikel penelitian
secara nasional dan international
7.4 Change agent and scince developer
7.4.1 Mampu menerapkan konsep kepemimpinan dalam pengambilan keputusan
dalam sistem pelayanan kesehatan secara profesional.
7.4.2 Mampu menerapkan perubahan berbasis pada pengembangan keilmuan dan
karya-karya inovatif
7.4.3 Mengembangkan hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sebagai
dasar peningkatan keillmuan dan teknologi keperawatan
7.5 Manager
7.5.1 Mampu bertindak sebagai pemimpinan yang efektif pada lingkup praktik
profesional
7.5.2 Mampu memahami dan menerapkan konsep kepemimpinan dalam
pengambilan keputusan dalam sistem pelayanan kesehatan secara
professional
119

8. Sikap
8.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius
8.2 Menjunjung tingi nilai kemanusiaan dan menjalankan tugas berdasarkan agama,
moral dan etika
8.3 Berkontribusi dalam mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan dan
memajukan peradaban berdasarkan pancasila
8.4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki
nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan bangsa
8.5 Menghargai keberanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain
8.6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat
dan lingkungan
8.7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
8.8 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
8.9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang kealhiannya secara
mandiri
8.10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan

9. Kemampuan Kerja Umum


9.1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui
penelitian ilmiah, pencintaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan
dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan
keahliannya.
9.2 Menyusun konsep ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tatacara, dan etika
ilmiah dalam bentuk tesis, dan mempublikasikan tulisan dalam bentuk jurnal ilmiah
terakreditasi tingkat nasional dan mendapatkan pengakuan internasional berbentuk
persentasi ilmiah atau yang setara.
9.3 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai dengan bidang keahliannya
dalam menyelesaikan masalah dimasyarakat atau indistri yang relevan melalui
pengembangan pengetahuan dan keahliannya
9.4 Mampu menyusun, ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara bertanggung
jawab serta berdasarkan etika akademik, serta mengkomunikasikannya melalui media
kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas
120

9.5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi objek penelitiannya dan
memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan
interdisiplin atau multidisiplin
9.6 Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan ilmu
hunaniora berdasarkan kajian analisis atau ekperemental terhadap informasi dan data
9.7 Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega,
sejawat didalam lembaga, dan komunitas penelitian yang lebih luas
9.8 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
9.9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali
data hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi

10. Kemampuan Kerja Khusus


10.1 Mampu mengembangkan penelitian sebagai basis peningkatan keilmuan dan
teknologi keperawatan, sehingga menghasilan karya inovatif dan teruji dibidang ilmu
keperawatan.
10.2 Mampu memecahkan masalah keperawatan yang kontekstual dalam bentuk rancangan
yang inovatif, berdasarkan kajian teori keperawatan dalam pelayanan keperawatan
dengan pendekatan inter dan multidisipliner.
10.3 Mengembangkan Evidence Based Practice pada lingkup keperawatan gawat darurat,
manajemen dalam keperawatan dan Keperawatan Medikal Bedah dengan
pertimbangan aspek legal etis guna mewujudkan pelayanan keperawatan yang
bermutu dan aman bagi masyarakat
10.4 Mampu mengelola pemberian pelayanan dan asuhan keperawatan pada tatanan
pelayanan kesehatan maupun akademik
10.5 Mampu bertindak sebagai perawat manager, dan pemimpin yang efektif pada lingkup
praktik profesionalnya untuk meningkatkan mutu pelayanan keperawatan

11. Pengetahuan
Mampu mengembangkan konsep dan teori dibidang ilmu keperawatan gawat darurat,
manajemen dalam keperawatan dan keperawatan medikal bedah. Menguasai teori
konsep dan aplikasi metode riset ilmiah, serta mampu menguasai dan mengaplikasin
evidence based practice ke dalam tata laksana praktik nyata.
121

12. Jadwal Kegiatan Mingguan


12.1 Mata Kuliah : Kepemimpinan Dalam Keperawatan
12.2 Kode/Sks : KK6204/2 SKS
12.3 Program/Semester : Magister Ilmu Keperawatan/I (Satu)

Kemampuan
Pertem Metode/Strategi Kriteria Penilaian
akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Bobot Dosen
uan Pembelajaran (Indikator)
diharapkan
1 2 3 4 5 6 7 8
Memahami RPS Sri Sundari,
Memahami RPS
1, 20 mata kuliah Ns.,M.Kep
RPS mata kuliah Kepemimpinan dalam Diskusi RPS mata kuliah mata kuliah
Maret Kepemimpinan Ceramah, diskusi
keperawatan Kepemimpinan dalam keperawatan Kepemimpinan
2020 dalam
dalam keperawatan
keperawatan.

1. Review DR. syamsul


a. Teori bakat Mahasiswa mampu Firdaus,
2, 21 Mampu
b. Teori kepribadian perilaku Mendengarkan dan diskusi tentang memahami dan S.Kp.,M.Kes
Maret memahami teori Ceramah, diskusi
c. Teori kepemimpinan situasional teori dan konsep kepemimpinan menjelaskan teori 10%
2020 dan konsep 2x50’
2. Gaya kepemimpinan menurut bebarapa ahli dan konsep
kepemimpinan
3. Pendekatan terbaru dalam kepemimpinan
kepemimpinan
1. Teori tentang kepemimpinan yang Mahasiswa mampu DR. syamsul
efektif. menjelaskan prinsip Firdaus,
a. Ruth M. Trapper efisiensi dan S.Kp.,M.Kes
b. Hellader efektifitas dalam
3 dan Mampu c. Bennis kepemimpinan
4, 28 Menjelaskan d. Gibson
Mendengarkan dan diskusi tentang
maret prinsip efesiensi 2. Kriteria pemimpin dalam Ceramah dan
prinsip efesiensi dan efektifitas 10%
dan 04 dan efektifitas keperawatan efektif dan efisiensi diskusi
dalam kepemimpinan
April dalam a. Knowledge
2020 kepemimpinan b. Self awareness
c. Comunication
d. Energy
e. Goal
f. Action
122

Kemampuan
Pertem Metode/Strategi Kriteria Penilaian
akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Bobot Dosen
uan Pembelajaran (Indikator)
diharapkan
Mampu 1. Kepemimpinan keperawatan di 1. Mahasiswa mampu H. Iswantoro,
memahami peran Indonesia memahami peran S.Kp.,MM
Mendengarkan dan diskusi tentang
4 dan dan fungsi 2. Peran manajerial dan fungsi
peran dan fungsi kepemimpinan
5, 11 kepemimpinan 3. Fungsi manajerial kepemimpinan
Ceramah dan dalam keperawatan (termasuk
dan 18 dalam 4. Proses manajemen dalam dalam keperawatan 10%
diskusi negosiasi dan lobby)
April keperawatan keperawatan (negosiasi dan
2020 (termasuk 5. Lingkup manajemen lobby).
negosiasi dan keperawatan 2. Mahasiswa mampu
lobby) berfikir kritis
1. Mahasiswa mampu H. Iswantoro,
6 dan melakukan S.Kp.,MM
Mampu
7, 25 kepemimpinan
mensimulasikan Mensimulasikan kepemimpinan
April 1. Ciri efektivitas manajerial yang efektif dan
pemimpin yang Role play yang efektif dengan dalam 10%
dan 07 2. Keterampilan manajerial keterampilan
efektif dalam keperawatan.
Mei manajerial
keperawatan
2020 2. Mahasiswa mampu
berfikir kritis
1. Mahasiswa mampu Prof. Dr.
Mampu memahami tentang kepemimpinan
1. Dasar konseptual kepemimpinan memahami Akhmad
memahami dalam presfektif islam Tugas
8, 09 dalam presfektif islam kepemimpinan Khairudin,M.A
kepemimpinan Individu: membuat paper tentang
April a. Pendekatan normative Persentasi dalam perspektif 10% g
dalam perspektif kepemimpinan dalam perspektif
2020 b. Pendekatan historis islam
islam islam
c. Pendekatan teoritik 2. Mahasiswa mampu
berfikir kritis
Ujian Tengah Semester (UTS) 08 s.d 09 Mei 2020
1. Hak asasi manusia dalam H. Iswantoro,
kepemimpinan 1. Mahasiswa mampu S.Kp.,MM
Mampu dan
2. Peningkatan kualitas kepemimpinan memahami
memahami
a. Berfikir efektif dalam peningkatan
peningkatan
9, 06 menetapkan keputusan Mendengarkan dan diskusi tentang kualitas dan
kualitas dan
Juni b. Mengkomunikasikan hasil Ceramah, diskusi peningkatan kualitas dan kuantitas kuantitas 5%
kuantitas
2020 berfikir kepemimpinan dalam keperawatan kepemimpinan
kepemimpinan
c. Meningkatkan partasipasi dalam keperawatan
dalam
dalam memecahkan masalah 2. Mahasiswa mampu
keperawatan
d. Menggali dan meningkatkan berfikir kritis
kreativitas
10, 13 Mampu 1. Sifat dari perubahan organisasi Ceramah dan Mendengarkan dan diskusi tentang 1. Mahasiswa mampu 5% H. Iswantoro,
123

Kemampuan
Pertem Metode/Strategi Kriteria Penilaian
akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Bobot Dosen
uan Pembelajaran (Indikator)
diharapkan
juni memahami 2. Faktor pemicu perubahan diskusi pengaruh kepemimpinan dalam memahami S.Kp.,MM
2020 pengaruh 3. Respon terhadap perubahan proses perubahan pengaruh
kepemimpinan 4. Teori perubahan kepemimpinan
dalam proses dalam proses
perubahan perubahan
2. Mahasiswa mampu
berfikir kritis
1. Mahasiswa mampu Solikin,
Mampu
1. Praktik seleksi memahami Ns.,M.Kep.,Sp.
memahami
2. Program pelatihan dan pengaruh KMB
pengaruh
pengembangan Mendengarkan dan diskusi tentang kepemimpinan
11, 20 kepemimpinan
3. Pengembangan karier Ceramah dan pengaruh kepemimpinan dalam dalam masalah
Juni dalam masalah 10%
4. Evaluasi kerja diskusi masalah ketenagaan (sumber daya ketenagaan
2020 ketenagaan
5. System imbalan manusia) (sumber daya
(sumber daya
6. Hubungan interface (antarmuka) manusia)
manusia)
serikat-buruh-manajemen 2. Mahasiswa mampu
berfikir kritis
1. Review definisi konflik Solikin,
2. Komponen konflik Ns.,M.Kep.,Sp.
3. Sumber konflik KMB
4. Proses pengendalian konflik
5. Cara-cara mengendalikan konflik
Memahami tentang pengaruh
6. Gaya-gaya pengendalian konflik
kepemimpinan pada manejemen
7. Konflik, negosiasi dan perilaku 1. Mahasiswa mampu
konflik Tugas Kelompok :
antar kelompok memahami
Menganalisis 1. Field trip pada lingkup
12 dan 8. Pandangan realistis antar kelompok pengaruh
pengaruh pelayanan kesehatan
13, 27 9. Mengapa konflik antar kelompok Penugasan kepemimpinan
kepemimpinan 2. Mencari jurnal nasional dan 10%
Juni terjadi Kelompok pada menejemen
pada menejemen internasional berkaitan dengan
2020 10. Konsekuensi konflik antar konflik
konflik manajemen konflik untuk
kelompok disfungsional 2. Mahasiswa mampu
membantu analisis field trip.
11. Mengelola konflik antar kelompok berfikir kritis
3. Hasil field trip
melalui resolusi
dipresentasikan.
12. Mengatasi konflik antar kelompok
dengan cara berunding dan
negosisasi
13. Mengatasi konflik antar kelompok
melalui stimulasi
124

Kemampuan
Pertem Metode/Strategi Kriteria Penilaian
akhir yang Materi/Pokok Bahasan Kegiatan yang dilakukan Bobot Dosen
uan Pembelajaran (Indikator)
diharapkan
14. Peran kepemimpinan dalam
mengendalikan konflik
15. Strategi dalam manejemen konflik
Memahami tentang pengaruh Hiryadi,
kepemimpinan pada manejemen 1. Mahasiswa Ns.,M.Kep.Sp.
1. Perencanaan dan organisasi
konflik Tugas Kelompok : mampu peran Kom
Menganalisis 2. Membuat penugasan dan
1. Field trip pada lingkup kepemimpinan
14, 04 peran memberikan pengarahan
Penugasan pelayanan kesehatan dalam pelayanan
Juli kepemimpinan 3. Mendorong kerjasama dan 10%
kelompok 2. Mencari jurnal nasional dan keperawatan
2020 dalam pelayanan partisipasi
internasional berkaitan dengan 2. Mahasiswa
keperawatan 4. Kegiatan koordinasi
manajemen konflik untuk mampu berfikir
5. Evaluasi hasil penampilan kerja
membantu analisis field trip. kritis
3. Hasil field trip dipresentasikan
Memahami tentang perkembangan 1. Mahasiswa Hiryadi,
peran kepemimpinan terkini secara mampu Ns.,M.Kep.Sp.
Menganalisis nasional dan global, Tugas individu perkembangan Kom
perkembangan 1. Peran kepemimpinan : peran
15, 11 peran 2. Gaya kepemimpinan terkini 1. Mahasiswa memilih Gaya kepemimpinan
Penugasan
Juli kepemimpinan 3. Kemampuan dan keterampilan Kepemimpinan terkini secara terkini secara 10%
individu
2020 terkini secara kepemimpinan nasional dan global. nasional dan
nasional dan 2. Mencari jurnal nasional dan global.
global. internasional yang berkaitan 2. Mahasiswa
dengan gaya kepemimpinan mampu berfikir
terkini. kritis
Ujian Akhir Semester (UAS) 23 s.d 25 Juli 2020
125

13. Sistem Perkuliahan


13.1 Pendekatan metode dan model perkuliahan : Perkuliahan aktif ceramah tanya jawab, diskusi
13.2 Bentuk kegiatan : Diskusi, penugasan individu dan kelompok,
field trip
13.3 Evaluasi : Tes tertulis, soal bentuk uraian, evaluasi skill

14. Sistem Penilaian


14.1 Sistem penilain dilakukan dengan kriteria penafsiran kuantitatif dan kualitatif.
14.2 Hasil penilaian akhir dengan skor 0 – 100 digunakan untuk pemberian Nilai Angka, Nilai
Huruf dan Bobot Nilai
14.3 Pemberian Nilai Angka, Nilai Huruf dan Bobot Nilai dari hasil penilaian akhir menggunakan
sistem Penilaian Acuan Patokan (PAP) atau menggunakan sistem Penilaian Acuan Normal
(PAN)
14.4 Sistem PAN dapat digunakan apabila presentasi kelulusan peserta ujian rendah.
14.5 Ketentuan lulus adalah minimal angka 60. Nilai yang lebih kecil dari 60 dinyatakan tidak lulus
dan harus diprogramkan kembali atau diremedial.
14.6 Penilaian dilihat dari ujian blok mata kuliah.
14.7 Penilaian hasil belajar yang terdiri dari 2 dosen pengampu mata kuliah. Rumus yang
digunakan untuk memperoleh Nilai Akhir (NA) adalah :

NA =
(Nilai dosen 1) + (Nilai dosen 2)
2

14.8 Penilaian hasil belajar mahasiswa berdasarkan sistem PAP dinyatakan sebagai berikut :
Nilai Nilai Bobot
Predikat Keterangan
Angka Huruf Nilai
80-100 A 4,00 Istemewa
75-79 A- 3,70 Hampir Istimewa
70-74 B+ 3,40 Baik Sekali
65-69 B 3,00 Baik
60-64 B- 2,70 Cukup Baik Batas Minimal Kelulusan Jenjang S2
55-59 C+ 2,40 Lebih dari Cukup
50-54 C 2,00 Cukup Batas Minimal Kelulusan Jenjang D3 dan S1
31-49 D 1,00 Kurang Harus Mengambil Ulang Mata Kuliah
0-30 E 0,00 Gagal

14.9 Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf A, A-, B+, B, B-,C+ dan C adalah Lulus
14.10 Nilai mata kuliah yang dinyatakan dengan huruf D, dan E adalah Tidak Lulus, dan mahasiswa
bersangkutan harus menempuh kembali mata kuliah yang tidak lulus tersebut sesuai prosedur
yang berlaku.
126

14.11 Perbaikan nilai ditujukan untuk memperbaiki nilai akhir suatu mata kuliah dengan
memprogramkan kembali mata kuliah tersebut pada semester berikutnya secara regular.
14.12 Nilai akhir suatu mata kuliah mata kuliah yang dicantumkan merupakan nilai terakhir yang
dicapai oleh mahasiswa setelah menempuh perbaikan melalui perkuliahan regular.
127

PETUNJUK PELAKSANAAN PENUGASAN


M.K Kepemimpinan dalam Keperawatan

Tujuan : Mahasiswa mampu menganalisa model atau gaya kepemimpinan


dan menganalisis tokoh kepemimpinan berdasarkan jurnal dan
teori terkait.
Bentuk penugasan : Tugas pembuatan makalah dan presentasi hasil makalah ilmiah.

Misi Penugasan
Deskripsi Tugas Keterangan Teknis Kriteria Penilaian
Tugas Membuat tulisan 1. Tokoh yang akan diangkat 1. Urgensi topic yang 1. Mahasiswa memiliki
Individu ilmiah dan diserahkan pada masing- dipilih pengalaman dan
menganalisis tokoh masing individu, dengan kemampuan untuk
kepemimpinan catatan diupayakan tidak 2. Kedalaman membuat satu tulisan
berdasarkan teori ada topik yang sama pemahaman ilmiah berdasarkan
kepemimpinan. dalam satu kelas telaahan ilmiah yang
3. Kesesuaian dan didapat untuk membahas
2. Laporan minimal 10 kebaruan referensi tokoh kepemimpinan
halaman dengan Font yang dipilih berdasarkan teori
Times New Roman 12, kepemimpinan.
spasi 1,5 4. Teknik penulisan
2. Melatih mahasiswa
3. Wajib diserahkan pada untuk bertanggung
akhir perkuliahan, jawab dan bertanggung
sebelum ujian akhir gugat terhadap tulisan
semester berlangsung yang dibuatnya

Tugas Membahas dan 1. Tugas diberikan sebelum 1. Kedalaman 1. Mahasiswa mampu


Kelompo mendiskusikan hari H perkuliahan pembahasan kasus menganalisis dan
k tentang model atau memberikan solusi
gaya 2. Mahasiswa 2. Kesesuaian dan terhadap model dan
kepemimpinan di mendiskusikan dalam kebaruan referensi gaya
Rumah Sakit atau kelompok kasus yang yang dipilih kepemimpinan
Pelayanan diberikan yang didapatkan.
Kesehatan dengan 3. Kemampuan
dilengkapi minimal 3. Mempresentasikan hasil presentasi 2. Mahasiswa mampu
3 jurnal terkait. diskusi kelompok dan mengkomunikasika
individu dimulai pada n pendapatnya
minggu ke-5 perkuliahan. secara lisan dengan
baik
128

FORMAT LAPORAN TUGAS KELOMPOK/INDIVIDU

8. Judul
9. Daftar isi
10. Bab 1 : PENDAHULUAN
11. Bab 2 : KONSEP TEORI
12. Bab 3 : HASIL DAN PEMBAHASAN
13. Bab 4 : PENUTUP
14. Daftar pustaka
129

KRITERIA PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK KECIL


MATA KULIAH KEPEMIMPINAN DALAM KEPERAWATAN

No ASPEK Grade Skore Kriteria


1 Aplikasi Pengetahuan Dasar Kurang <4 Tidak mampu mengemukakan pendapat
(10%) sesuai pengetahuan/pemahaman yang
dimiliki tanpa atau dengan membaca
buku atau catatan
Cukup 4-6 Mampu mengemukakan pendapat sesuai
pengetahuan/pemahaman yang dimiliki
dengan membaca buku atau catatan
Baik 7 - 10 Mampu mengemukakan pendapat sesuai
pengetahuan/pemahaman yang dimiliki
tanpa membaca buku atau catatan dengan
jelas dan tepat
2 Reasoning Kurang <10 Tidak mampu menyeleksi,
Skill/Critical Thinking Skill mengidentifikasi dan memprioritaskan
informasi sesuai masalah, menguraikan
dan memformulasikan kesimpulan, serta
kurang berpartisipasi dalam proses
pengambilan keputusan kelompok
Cukup 11 - 20 Mampu menyeleksi, mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah, mampu menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan dengan
cukup jelas, dapat berpartisipasi dalam
proses pengambilan keputusan kelompok
tetapi kesesuaian dengan materi yang
disampaikan kurang
Baik 21 - 30 Mampu menyeleksi, mengidentifikasi dan
memprioritaskan informasi sesuai
masalah. Mampu menguraikan dan
memformulasikan kesimpulan dengan
cukup jelas , dapat berpartisipasi dalam
proses pengambilan keputusan kelompok
dan materi yang disampaikan jelas
berdasarkan pendekatan ilmiah
3 Self Directed Learning (30%) Kurang <10 Tidak mampu menunjukkan kemampuan
penyelesaian masalah sesuai tujuan
pembelajaran, kurang menunjukkan usaha
untuk peningkatan diri serta kurang
menggunakan berbagai sumber belajar
secara mandiri
Cukup 11 - 20 Cukup mampu menunjukkan kemampuan
penyelesaian masalah sesuai tujuan
pembelajaran, mampu menunjukkan
usaha untuk peningkatan diri tetapi
kurang menggunakan berbagai sumber
secara mandiri
Baik 21 - 30 Mampu menunjukkan kemampuan
penyelesaian masalah sesuai tujuan
pembelajaran, menunjukkan usaha untuk
peningkatan diri serta menggunakan
berbagai sumber belajar secara mandiri
dan inovatif
4 Sikap dan Interaksi Kurang <10 Hadir tidak tepat waktu lebih dari 30
menit, tidak mampu menunjukkan
ketertarikan berpartisipasi dalam
kelompok, tidak mampu memberikan
130

respon yang konstruktif dan kurang


menghargai pendapat orang lain serta
kurang berpenampilan rapi dan sopan
Cukup 11 – 20 Hadir tidak tepat waktu kurang dari 30
menit, cukup mampu menunjukkan
ketertarikan berpartisipasi dalam
kelompok, mampu memberikan respon
yang konstruktif, menghargai pendapat
orang lain serta berpenampilan rapi dan
sopan
Baik 21 - 30 Hadir tepat waktu, mampu menunjukkan
ketertarikan berpartisipasi dalam
kelompok, mampu memberikan respon
yang konstruktif, sistematis dan jelas,
menghargai pendapat orang lain serta
berpenampilan rapi dan sopan.
131

FORMAT PENILAIAN LAPORAN SEMINAR


MATA KULIAH KEPEMIMPINAN DALAM KEPERAWATAN
No Aspek Penilaian Grade Skor Skor Indikator Kinerja
Didapat
1 Sistematika dan Kurang <4 Sistematika penulisan dan informasi
penampilan kurang jelas, penampilan penulisan sesuai
laporan (10 %) standar, kurang inovatif dan kreatif, tidak
terdapat kepustakaan
Cukup 4 – 6,99 Sistematika penulisan cukup baik,
informasi cukup jelas, penampilan
penulisan cukup kreatif, kepustakaan
belum dituliskan lengkap
Baik 7 - 10 Sistematika penulisan baik, informasi
jelas, penampilan penulisan inovatif dan
kreatif,
2 Isi Tinjauan Kurang < 10 Tinjauan pustaka kurang sesuai dengan
Kepustakaan topik/materi yang dibahas, kurang
(35%) sistematis dan jelas, tidak kreatif dan
inovatif
Cukup 10 – 21,9 Tinjauan pustaka sesuai dengan
topik/materi yang dibahas, cukup
sistematis, cukup jelas, kurang kreatif dan
inovatif
Baik 22 - 35 Tinjauan pustaka sesuai dengan
topik/materi yang dibahas, sistematis,
jelas, kreatif dan inovatif
3 Analisis dan Kurang < 10 Analisis kurang jelas dan sistematis,
kesimpulan kurang sesuai dengan materi/topik yang
(40%) ditugaskan
Cukup 10 – 19,9 Analisis kurang jelas dan sistematis,
pembahasan sesuai dengan materi atau
topik, kurang inovatif dan kreatif
Baik 20 - 40 Analisis jelas, sistematis, sesuai dengan
topik atau materi yang dibahas, inovatif
dan kreatif berdasarkan evidence
4 Daftar Kurang <4 Jumlah sumber kepustakaan kurang dari 2,
Kepustakaan sumber berasal dari texbook dan jurnal,
tahun penerbitan referensi lebih dari 10
tahun, belum menuliskan kepustakaan
lengkap dan benar
Cukup 4 – 6,99 Jumlah sumber kepustakaan minimal 4,
sumber berasal dari texbook dan jurnal,
tahun penerbitan referensi minimal 10
tahun terakhir, penulisan keputakaan
lengkap dan benar
Baik 7 - 10 Jumlah sumber kepustakaan minimal 6,
sumber berasal dari texbook dan jurnal,
tahun penerbitan referensi minimal 10
tahun terakhir, penulisan keputakaan
lengkap dan benar
5 Waktu Kurang 1 Terlambat > satu hari
Pengumpulan
Laporan (5)
Cukup 3 Terlambat satu hari
Baik 5 Tepat waktu sesuai panduan
Total Nilai Didapat
132

FORMAT PENILAIAN SEMINAR KELOMPOK


MATA KULIAH KEPEMIMPINAN DALAM KEPERAWATAN

No Aspek Penilaian Grade Skor Skor Indikator Kinerja


didapat
1 Isi dan Bentuk Media Kurang 0 - 9,99 Sistematika penulisan dan
Presentasi (30%) informasi kurang jelas,
penampilan penulisan sesuai
standar, tidak terdapat
kepustakaan
Cukup 10 – 19,9 Sistematika penulisan cukup
baik, informasi cukup jelas,
penampilan penulisan cukup
kreatif, kepustakaan belum
dituliskan lengkap
Baik 20 - 30 Sistematika penulisan baik,
informasi jelas, penampilan
penulisan inovatif, dan kreatif,
kepustakaan dituliskan lengkap
2 Penyampian (60%) Kurang < 20 Tidak mampu mempertahankan
minat dengan baik, kurang dapat
menjawab pertanyaan dengan
jelas dan tepat, waktu
penyampaian kurang tepat,
kurang menguasai penggunaan
media
Cukup 20 – 39,9 Cukup mampu mempertahankan
minat, menjawab pertanyaan
dengan cukup jelas dan tepat,
penguasaan media cukup, waktu
penyampaian cukup tepat
Baik 40 - 60 Mampu mempertahankan minat
peserta dengan baik, menjawab
pertanyaan dengan jelas dan
tepat, penguasaan media baik
3 Kesimpulan (10%) Kurang <4 Tidak mampu menyimpulkan
materi dengan jelas dan
sistematis, tidak terdapat
kesesuaian dengan materi yang
disampaikan
Cukup 4 – 6,9 Mampu menyimpulkan materi
dengan cukup jelas dan
sistematis, kesesuaian dengan
materi yang disampaikan kurang
Baik 7 - 10 Mampu menyimpulkan materi
dengan jelas, sistematis,
kesesuaian denganmateri yang
disampaikan
Total Nilai Didapat
133

Anda mungkin juga menyukai