Anda di halaman 1dari 1

Yang saya tau seputar kemerdekaan Indonesia.

Pada awalnya perang dunia 2 jepang membutuhkan bantuan untuk melawan sekutu, maka jepang
menarik perhatian Indonesia dengan menjanjikan kemerdekaan dengan membentuk BPUPKI.
BPUPKI dibentuk pertama kali oleh pemerintah Jepang pada 1 Maret 1945, bertepatan dengan ulang
tahun Kaisar Hirohito. Tujuan utama dibentuknya BPUPKI ialah untuk mengkaji, mendalami, serta
menyelidiki bentuk dasar yang cocok guna kepentingan sistem pemerintahan negara Indonesia pasca
kemerdekaan. Kemudian dibentuk ppki  PPKI memiliki tugas yaitu melanjutkan hasil pekerjaan dari
BPUPKI setelah BPUPKI dibubarkan oleh Jepang pada tanggal 7 agustus 1945.
Dalam sejarah, Pancasila dicetuskan oleh Soekarno dalam sidang BPUPKI pada 1 Juni 1945. Sejak itulah
tanggal 1 Juni 1945 diperingati sebagai hari lahirnya Pancasila. Terjadinya peristiwa Rengasdengklok
membuat jalan pikiran Soekarno-Hatta berubah, dan pada akhirnya menyetujui agar proklamasi
kemerdekaan harus segera dibacakan. Setelah kembali ke Jakarta, mereka menuju kediaman Laksamana
Maeda untuk melakukan perumusan teks proklamasi. Setelah persiapan lengkap, teks proklamasi
dibacakan oleh Soekarno yang menjadi sejarah kemerdekaan Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai